Anda di halaman 1dari 16

PERSONAL

GROOMING

Oleh :
LINA HASTATI, S. Pd
GROOMING

Kondisi penampilan menyeluruh


yang terawat rapi dan bersih dari
seseorang yang disesuaikan dengan
waktu, tempat, acara dan
kepentingan seseorang.
PERSONAL GROOMING
 Merawat Kebersihan dan Kesehatan diri
 Tata Busana, Rias Wajah dan Rambut

 Pemakaian Perhiasan

Hal yang perlu diperhatikan :


 Brain Kecerdasan Pikir
 Beauty Kecantikan Jiwa/Hati ((InnerBeauty)
 Penampilan Diri (Outer Beauty)
 Behaviour Ucap, Sikap, Perilaku, Budi Bahasa
 Skill Kecerdasan Karya/Keahlian
BRAIN ( KECERDASAN PIKIR)

 Kecerdasan pikir seseorang adalah :


- Intelegence Quotient (IQ)
- Ilmu - Pengetahuan
- Wawasan
- Intelektualitas

Di dapat dari :
- Pendidikan Formal-Informal
- Membaca, mendengarkan, melihat, menyimak
- Berbicara-bertanya-bargaul
BEAUTY (KECANTIKAN)

Outer Beauty (kecantikan


lahiriah)
Keserasian antara :
- Tubuh : sehat, segar, bugar,bersih dan rapih,
- Tata Rias wajah disesuaikan dengan
- Tata Rambut tempat, waktu , ke
- Tata Busana sempatan, usia
- Tata wiraga : pesona penampilan tubuh
Inner
 Beauty (Kecantikan
Rabaniyah)
- Kecantikan ini terbentuk dari
dalam hati karena jiwa yang sehat
- Kecantian rabaniyah (hati) ini harus
lebih cantik dari kecantikan lahiriyah
yang ditunjang dengan :
1. Pola Pikir : selalu Positif Thingking
2. Menata Hati/Qolbu : berhubungan
keTagwa-a seseorang
Inner Beauty memancar pada
wajah, sinar mata dan bibir
- Hati Sakit wajah muram,tegang,
berkerut,mata sinis,
negatif thingking
- Hati Sehat wajah tenang, bersinar,
ramah, bersahabat, keep
smile dan mata
komunikatif
Pekerja Profesional

 Penampilan yang rapih dan bersih


 Pengendalian sikap tubuh
 Pengendalian suara dan intonasi yang baik
 Menggunakan bahasa lisan dan tulisan yang baik
 Memelihara suasana kerja yang baik antar rekan kerja
 Memelihara suasana formal dengan atasan
 Sabar dan teliti dalam bekerja
 Bersikap ramah dan raut wajah menyenangkan
 Bersedia membantu terhadap tamu atau orang lain
 Jangan meremehkan tamu
Manfaat Etika Pergaulan
 Membuat seseorang disukai, disegani dan
dihormati dilingkungannya
 Memudahkan hubungan baik dalam
kehidupan pribadi maupun karir
 Memelihara suasana yang menyenangkan
dilingkungan keluarga, sosial & rekan kerja
 Meningkatkan citra pribadi di masyarakat
dengan tampil penuh percaya diri
Dasar-dasar Etika Pergaulan

 Sikap dan tutur kata yang sopan, ramah, tidak sombong &
menghargai orang lain

 Bersahabat, toleransi dan menyesuaikan diri dalam bidang


pekerjaan akan memperlancar suatu pekerjaan

 Dapat menyesuaikan diri, tidak mudah emosi dan tidak


mudah marah dalam situasi dan kondisi apapun

 Tidak menyinggung perasaan orang lain


Etika Dalam Percakapan
 Jangan memonopoli percakapan
 Jangan mengeluarkan perkataan yang kasar
 Jangan malas mengeluarkan kata pengantar /

magic word : maaf, tolong, terima kasih, apa


kabar dll
 Jangan membicarakan masalah pribadi
 Jangan menimbulkan pertentangan
Etika Berjabat Tangan
 Dapat dilakukan siapa saja dan kapan
saja. Banyak cara berjabat tangan, ada
pula yang dilakukan sambil cium pipi.

 Lakukan jabat tangan sewajarnya saja


dengan memberikan tangan
sepenuhnya, genggam tangan lawan
anda dengan sepenuhnya tanpa ragu
dan sertai dengan senyuman.
Etika Berdiri
Berdiri dengan sikap tegak untuk kesan
sportif
Posisi tangan di tempat semestinya,
usahakan tidak banyak bergerak
Posisi telapak kaki menghadap kedepan
Pandangan ke depan
Jangan banyak bergerak, untuk
menghindari kesan tidak resmi
ETIKA DUDUK
 Posisi kaki rapat, jika lawan bicara disebelah
kanan, posisi kaki serong ke kanan, demikian
juga sebaliknya
 Perhatikan gerakan tangan anda, jangan
letakkan tangan pada sandaran kursi sejajar
dengan bahu anda
 Bagi wanita jangan menumpangkan kaki yang
satu dengan kaki yang lain
 Pada suasana resmi usahakan bergerak jika
perlu saja
Etika Berjalan
Postur tubuh tegak
Langkahkan kaki dengan teratur
Telapak kaki menghadap ke depan
Jangan menyeret kaki
Jaga pandangan, jangan menoleh ke
kanan dan ke kiri ( seperlunya saja )
EMPAT kunci pokok dalam
PERGAULAN

 TOLONG

 TERIMA KASIH

 MAAF

 SENYUM

Anda mungkin juga menyukai