Anda di halaman 1dari 28

KONSEP PEMANTAUAN

PERTUMBUHAN BALITA

DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT - KEMENTERIAN KESEHATAN RI


2021
Materi
MateriPokok
Pokokdan SubMateri
dan Sub MateriPokok
Pokok

01 02
Pengertian pemantauan Alur pelaksanaan
pertumbuhan balita pemantauan pertumbuhan
balita
a. Alur pelaksanaan pemantauan
a. Definisi, tujuan, fungsi, dan
manfaat pemantauan pertumbuhan balita di posyandu
pertumbuhan balita b. Alur pelaksanaan pemantauan

03
pertumbuhan balita di Fasyankes
Penyediaan tenaga, sarana,
dan prasarana untuk
kegiatan pemantauan
pertumbuhan balita
a. Tenaga pelaksana
b. Sarana dan prasarana
PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021
DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Pengertian pemantauan
pertumbuhan balita

PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021


DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Pengertian Pemantauan Pertumbuhan Balita

Definisi pemantauan pertumbuhan balita


• Pemantauan pertumbuhan adalah
proses mengamati pertumbuhan anak
melalui pengukuran antropometri
berkala yang dibandingkan dengan
standar untuk mengukur kecukupan
pertumbuhan dan mengidentifikasi
gangguan pertumbuhan secara dini
(WHO).
PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021
DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Pengertian Pemantauan Pertumbuhan Balita
Rangkaian kegiatan pemantauan pertumbuhan balita

Penilaian
pertumbuhan balita Melakukan tindak
secara teratur yang lanjut dalam
terdiri dari Pencatatan dan Pemberian bentuk kebijakan
penimbangan, pelaporan hasil penyuluhan pada dan program di
pengisian buku pemantauan semua tingkat
Kesehatan Ibu dan pertumbuhan ibu/pengasuh masyarakat, serta
Anak (KIA) dan secara manual dan tindak lanjut meningkatkan
plotting titik dan elektronik ke setiap kasus motivasi untuk
pertumbuhan pada dalam sistem gangguan memberdayakan
grafik Kartu Menuju Sigizi Terpadu pertumbuhan keluarga
Sehat (KMS) yang
dilaksanakan setiap
bulan
PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021
DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Pengertian Pemantauan Pertumbuhan Balita
Tujuan pemantauan pertumbuhan balita

Untuk mendeteksi gangguan pertumbuhan sedini mungkin sehingga dapat dilakukan


tindakan lanjutan untuk mengembalikan pertumbuhan ke normal, agar balita terhindar
dari masalah gizi.

Sebagai tindakan pencegahan dan promotif.

Sebagai sarana pemantauan pelaksanaan program gizi lainnya.

PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021


DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Pengertian Pemantauan Pertumbuhan Balita
Fungsi pemantauan pertumbuhan balita

Sebagai bagian dari proses penapisan.

Sebagai kegiatan edukasi dan promosi.

Sebagai sarana untuk membangun program gizi dan kesehatan


masyarakat secara komprehensif.
Sebagai titik tolak dalam pelaksanaan program gizi dan kesehatan
lainnya.

PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021


DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Pengertian Pemantauan Pertumbuhan Balita
Manfaat pemantauan pertumbuhan balita
Kepala Desa/Kelurahan
Ibu/Pengasuh Masyarakat/Nakes
dan Tokoh Masyarakat
• Mengetahui pertumbuhan • Memantau • Merencanakan dan
anaknya dengan teratur. pertumbuhan anak melaksanakan program
di wilayahnya. lainnya yang dapat
• Meningkatkan kemampuan dan berkontribusi terhadap
keterampilan dalam memberikan perbaikan pertumbuhan
asuhan kepada anaknya. balita.
• Memperoleh layanan kesehatan
lainnya, misalnya suplementasi
kapsul vitamin A, pemberian
makanan tambahan, dll.
PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021
DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Pengertian Pemantauan Pertumbuhan Balita

BUKAN termasuk Pengukuran berat badan secara periodik (misalnya setiap 4 atau 6
bulan).
pemantauan
pertumbuhan Pengukuran antropometri yang dilakukan untuk menentukan tingkat
balita keparahan masalah gizi sebagai dasar kelayakan seorang anak
menerima intervensi gizi.

Ketika informasi atau hasil dari pemantauan pertumbuhan tidak


dimanfaatkan untuk edukasi dan promosi.

PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021


DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Alur pelaksanaan pemantauan
pertumbuhan balita

PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021


DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Alur Pelaksanaan Pemantauan Pertumbuhan
Balita
Beberapa catatan:
• Kegiatan pemantauan pertumbuhan balita di posyandu
sebaiknya dilaksanakan dalam jangka waktu yang tetap setiap
bulannya.
 Misalnya setiap hari Rabu minggu ke-3, setiap tanggal 5
setiap bulannya, atau kesepakatan lainnya.
• Jeda antar kegiatan adalah 1 bulan untuk memudahkan
pencatatan di KMS dan status pertumbuhan balita dapat
dipantau dengan lebih baik.
PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021
DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Penyediaan tenaga, sarana, dan
prasarana untuk pelaksanaan
kegiatan pemantauan
pertumbuhan balita

PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021


DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Penyediaan Tenaga untuk Kegiatan
Pemantauan Pertumbuhan Balita
Tenaga Kesehatan Kader Posyandu
• Merupakan setiap orang yang mengabdikan diri dalam • Adalah anggota masyarakat
bidang kesehatan serta memiliki pengetahuan dan/atau yang dipilih dari dan oleh
keterampilan melalui pendidikan di bidang kesehatan yang masyarakat, yang mau dan
untuk jenis tertentu dan memerlukan kewenangan untuk mampu bekerja bersama dalam
melakukan upaya kesehatan. berbagai kegiatan.
• Dapat di fasyankes, misalnya puskesmas, poskesdes, kemasyarakatan secara sukarela.
polindes, pustu, dan lain-lain. • Merupakan pelaksana kegiatan
• Terdiri dari berbagai macam profesi, di antaranya dokter, pemantauan pertumbuhan
dokter gigi, ahli/tenaga gizi, nutritionis, dietisien, ners, balita di posyandu yang
perawat, bidan, sanitarian, dan lain-lain. dilaksanakan secara rutin setiap
bulan.

PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021


DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Penyediaan Tenaga untuk Kegiatan
Pemantauan Pertumbuhan Balita
Peran kader posyandu dalam pemantauan pertumbuhan balita
Sebagai
Sebagai Penyuluh Sebagai Pencatat
Penggerak
• Memberikan penyuluhan • Melakukan pendaftaran, penimbangan, mem-plotting • Mengirimkan
dan konseling. hasil penimbangan, dan menginterpretasikan hasil undangan
• Melaporkan hasil penimbangan ke dalam KMS untuk menentukan status kepada sasaran.
pemantauan pertumbuhan pertumbuhan balita. • Bersama dengan
balita kepada tenaga • Melakukan pengukuran panjang dan tinggi badan balita tenaga
kesehatan. pada jadwal yang ditentukan. kesehatan,
• Melakukan kunjungan • Melakukan pencatatan dan pelaporan dengan mengisi melakukan
rumah terhadap balita formulir rekapitulasi data identitas anak, formulir pendekatan
dengan kasus gangguan rekapitulasi data pengukuran anak, dan buku bantu kepada aparat
pertumbuhan, apabila pencatatan. desa dan tokoh
diperlukan. • Membantu tenaga kesehatan melakukan entry data masyarakat.
hasil penimbangan ke dalam Sigizi.

PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021


DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Penyediaan Tenaga untuk Kegiatan
Pemantauan Pertumbuhan Balita
• Posyandu dan pemantauan pertumbuhan balita merupakan bagian dari Upaya
Kesehatan Bersumber Daya Masyarakat (UKBM).
• Tenaga kesehatan dan/atau kader posyandu dapat meminta bantuan
tenaga/tokoh masyarakat/tokoh agama/institusi lainnya untuk mendapatkan
dukungan dalam kegiatan pemantauan pertumbuhan balita.

Guru PAUD KPM Guru TPQ


PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021
DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Penyediaan Sarana untuk Kegiatan
Pemantauan Pertumbuhan Balita
Alat antropometri

Timbangan bayi

Timbangan injak
Dacin
PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021
DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Penyediaan Sarana untuk Kegiatan
Pemantauan Pertumbuhan Balita
Alat antropometri

Microtoise

Alat ukur tinggi


dan panjang
badan Infantometer

PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021


DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Penyediaan Sarana untuk Kegiatan
Pemantauan Pertumbuhan Balita
Penggunaan dan pemeliharaan alat antropometri
• Setiap alat harus diperiksa kelengkapan dan daya fungsinya (misalnya
memastikan baterai berfungsi dengan baik).
• Setiap alat harus diperiksa dengan cara dikalibrasi sebelum
digunakan. Alat yang tidak berfungsi atau rusak tidak dapat
digunakan.
• Alat harus disimpan dengan baik di tempat kering dan tidak ditimpa
dengan barang lain ketika tidak digunakan.
• Alat sebaiknya ditera secara teratur.
PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021
DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Penyediaan Sarana untuk Kegiatan
Pemantauan Pertumbuhan Balita

Buku KIA KMS Anak Laki-laki KMS Anak


Perempuan

PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021


DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Penyediaan Sarana untuk Kegiatan
Pemantauan Pertumbuhan Balita

Alat tulis
Formulir dan buku pencatatan

PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021


DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Penyediaan Sarana untuk Kegiatan
Pemantauan Pertumbuhan Balita
Beberapa contoh media KIE yang dapat digunakan di posyandu

PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021


DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Penyediaan Sarana untuk Kegiatan
Pemantauan Pertumbuhan Balita
Makanan Tambahan Penyuluhan Makanan Tambahan Pemulihan
diberikan pada saat kegiatan pemantauan berupa pangan dengan formulasi khusus dan
pertumbuhan balita berupa contoh pangan bergizi diberikan dalam jangka waktu tertentu kepada
dan dapat menjadi sarana untuk meningkatkan balita yang mengalami gangguan pertumbuhan agar
balita tersebut kembali ke pertumbuhan normal.
kehadiran kelompok sasaran.

Makanan Tambahan Penyuluhan dan Makanan Tambahan Pemulihan dapat berupa pangan lokal atau
pabrikan. Sebaiknya dipilih pangan lokal.

PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021


DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Penyediaan Prasarana untuk Kegiatan
Pemantauan Pertumbuhan Balita
• Mudah dijangkau oleh sasaran, baik dengan berjalan kaki atau
menggunakan alat transportasi lainnya.
• Berada dalam lingkungan yang dapat mengakomodasi
berkumpulnya para petugas dan sasaran dalam jumlah banyak
dalam satu waktu.
• Tidak berpindah-pindah sehingga sasaran dapat mengingatnya
dengan mudah.
• Memiliki ventilasi udara yang cukup dengan pencahayaan yang
terang.
• Tersedia tempat menunggu bagi ibu/pengasuh dan bagi balita.
• Tersedia sarana cuci tangan dan sabun.
• Tersedia akses ke toilet yang mudah dijangkau
PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021
DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Penyediaan Prasarana untuk Kegiatan
Pemantauan Pertumbuhan Balita
• Tersedia tempat permukaan yang datar untuk
menempatkan alat antropometri.
• Tersedia tempat yang kokoh untuk menggantungkan
dacin.
• Tersedia dinding yang rata dan dengan tinggi setidaknya 2
meter untuk menempatkan alat ukur tinggi badan.
• Tersedia tempat, meja dan kursi bagi petugas untuk
melakukan pendaftaran, pengukuran, pencatatan,
plotting dan interpretasi hasil pengukuran, dan
penyampaian hasil interpretasi pengukuran kepada
sasaran.
PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021
DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Rangkuman
1. Pemantauan pertumbuhan adalah proses mengamati tingkat
pertumbuhan anak melalui pengukuran antropometri berkala yang
dibandingkan dengan standar untuk mengukur kecukupan
pertumbuhan dan mengidentifikasi gangguan pertumbuhan secara
dini.
2. Alur pelaksanaan pemantauan pertumbuhan balita terjadi di
posyandu dan di Fasyankes yang merupakan proses secara
berkesinambungan.
3. Untuk keperluan kegiatan pemantauan pertumbuhan, diperlukan
tenaga, sarana dan prasarana.
PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021
DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Referensi
1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 4 Tahun 2019 tentang Standar
Teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar pada Standar Pelayanan
Minimal Bidang Kesehatan.
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 2 tahun 2020 tentang Standar
Antropometri Anak.
3. UNICEF. Revisiting Growth Monitoring and its Evolution to
Promoting Growth as a Strategic Program Approach: Building
Consensus for Future Program Guidance. Report of a Technical
Consultation. UNICEF Headquarters New York, USA. September 25-
26, 2007.
PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021
DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
Quote

Tumbuh kembang anak tidak


hanya bergantung dari satu faktor
saja, akan tetapi merupakan
kombinasi dari banyak faktor

PELATIHAN PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA BAGI TENAGA KESEHATAN 2021


DIREKTORAT GIZI MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI
TERIMA KASIH
www.gizi.kemkes.go.id Direktorat Gizi Masyarakat
www.sigiziterpadu.gizi.kemkes.go.id
dir.gizi@yahoo.co.id
@gizimasyarakatkemenkes
@DitGizi

Direktorat Gizi Masyarakat
Direktorat Jenderal Kesehatan Masyarakat
bit.ly/PedomanGiziMasyarakat Kementerian Kesehatan RI
Jl. HR Rasuna Said Blok X5 Kav 4-9 Jakarta12950

Anda mungkin juga menyukai