Anda di halaman 1dari 12

MODIFIKASI PERENCANAAN

STRUKTUR ATAS GEDUNG


SMKS RADEN PAKU WRINGIN
ANOM GRESIK

AMIN RIYADUS SOLIKIN


1552010035
LATAR BELAKANG
Gedung Sekolah yang terletak di Dusun Grompol Lor Desa Sumberame
Kecamatan Wringin Anom Kabupaten Gresik ini, merupakan gedung yang
difungsikan utama untuk Gedung Teknik Computer dan Jaringan, gedung
teknik computer dan jaringan ini mempunyai struktur atas 2 lantai.
Dilihat dari segi fungsi Gedung Teknik Computer dan Jaringan yang sebagai
fasilitas umum tentunya dalam perencanaannya harus mampu memikul
beban-beban berat terutama beban sendiri dari gedung, beban hidup, beban
angin dan beban gempa. Agar pencapaian penggunaan dan fungsi gedung
dapat terealisasikan secara maksimal, diperlukan perhitungan komponen-
komponen gedung yang menahan beban yang bekerja, agar gedung dapat
memberikan suatu kekuatan yang dapat menahan beban-beban tersebut.
Dari penjelasan diatas maka dalam Skripsi ini penyusun melakukan modifikasi
perencanaan struktur atas Gedung SMKS Raden Paku Weingin Anom Gresik
Untuk memaksimalkan lahan pembangunan yang ada, penyusun
memodifikasi gedung menjadi 3 lantai
RUMUSAN MASALAH
Berdasarkan latar belakang yang telah dijelaskan
diatas, maka dapat diambil beberapa rumusan
masalah sebagai berikut:
1. Bagaimana perhitungan pembebanan yang
diterima oleh struktur portal yang ada?
2. Berapa dimensi dan penulangan pelat Lantai dan
pelat Atap?
3. Berapa dimensi kolom dan balok serta penulangan
yang efisien dan mampu memikul beban-beban
yang bekerja?
TUJUAN
Tujuan dalam penulisan Skripsi ini adalah mampu
memodifikasi struktur atas gedung SMKS Raden Paku
Wringin Anom Gresik menjadi 3 lantai berdasarkan
peraturan yang ada. Selain itu juga untuk :
1. Merencanakan dimensi dan penulangan pada pelat
atap dan pelat lantai.
2. Merencanakan dimensi dan penulangan pada
balok.
3. Merencanakan dimensi dan penulangan pada
kolom.
PENELITIAN TERDAHULU

JUDUL TAHUN POKOK BAHASAN


Perencanaan Struktur Yudha 1. Merencanakan dimensi dan
Gedung Asrama Putra penulangan dinding geser
Mahasiswa Universitas Ichwandri. dan pelat lantai struktur
Sriwijaya Palembang 2014 gedung asrama.
Dengan Penahan Lateral 2. Merencanakan dan
Dinding Struktural menganalisis suatu gedung
tahan gempa
menggunakan penahan
lateral dinding geser.
JUDUL TAHUN POKOK BAHASAN
Perencanaan Gedung Yusuf 1. Merencanakan hotel 4 lantai
Hotel 4 Lantai Di Adhitya dengan sistem rangka pemikul
Daerah Solo Baru Nugroho. momen biasa
Sukoharjo Dengan 2016 2. Menganalisis beban gempa
Sistem Rangka yang terjadi pada hotel sesuai
Pemikul Momen Biasa dengan peraturan SNI-Gempa-
2012
DASAR TEORI

Dalam merencanakan gedung bertingkat atau berlantai banyak


maka diperlukan struktur yang mampu menahan dan mendukung
berat sendiri bangunan, beban hidup, beban angin maupun
beban gempa yang bekerja pada struktur bangunan tersebut.
Oleh karena itu semua komponen struktur harus direncanakan
cukup kuat dalam menerima beban sesuai dengan ketentuan
yang dijelaskan dalam tata cara, dengan menggunakan faktor
beban dan faktor reduksi kekuatan yang telah ditentukan dalam
SNI. (SNI 03-2847-2002)
METODE PENELITIAN

Data yang diperlukan


Cara memperoleh
No. Pembahasan Metode (Pengambilan Data
data
Sekunder)

1. Perencanaan pelat. - SNI 03-2847-2002. - Pengambilan - Konsultan


gambar struktur. perencana.
- PPIUG 1983.
   

2. Perencanaan - SNI 03-2847-2002. - Pengambilan - Konsultan


balok. gambar struktur perencana.

3. Perencanaan - SNI 03-2847-2002. - Pengambilan - Konsultan


kolom. gambar struktur perencana.
TEKNIK ANALISIS DATA
BAHASAN METODE TUJUAN LANGKAH

1) Perencanaan Pelat - SNI 1726-2012 - Mengetahui - Menentukan syarat-


- SNI 03-2847-2002 dimensi dan syarat batas, tumpuan
jumlah tulangan dan panjang bentang.
pada pelat lantai - Menentukan beban-
beban yang bekerja.
- Menentukan tebal pelat.
- Menentukan momen
yang bekerja pada pelat
- Struktur beton
tidakmenahan tarik. Oleh
sebab itu pada daerah
tersebut dibutuhkan
tulangan untuk menahan
tarik.
BAHASAN METODE TUJUAN LANGKAH

2). Perencanaan - SNI 1726-2012 - jumlah tulangan - Analisis gaya-gaya dalam


balok - SNI 03-2847-2002 pada balok berupa momen, gaya
    geser, gaya normal
maupun torsi yang terjadi
pada balok dihitung
dengan bantuan SAP 2000

- Hasil output analisis gaya-


gaya dalam yang terjadi
digunakan untuk
menghitung kebutuhan
tulangan pokok, tulangan
geser (sengkang), dan
tulangan torsi

- Menghitung tulangan
utama balok (perhitungan
tulangan utama daerah
tumpuan dan daerah
lapangan, pengaruh geser
serta pangaruh torsi).
BAHASAN METODE TUJUAN LANGKAH

3) Perencanaan kolom - SNI 1726-2012 - Mengetahui dimensi - Perhitungan gaya-gaya


- SNI 03-2847- dan jumlah tulangan dalam pada kolom
2002 pada kolom menggunakan program
  SAP 2000. Dari hasil
output gaya-gaya dalam
 
tersebut kemudian
digunakan untuk
menghitung kebutuhan
tulangan berdasarkan
SNI Beton 2002
- Menghitung Tulangan
Utama Kolom
- Menghitung Tulangan
Geser dengan Gaya
Aksial
BAGIAN ALUR PENELITIAN

Anda mungkin juga menyukai