Anda di halaman 1dari 13

Samudera

Pasai
Kelompok 1
Perkenalan
Kelompok
Angel Fridauly

Marta panjaitan Nayla Dwi anjani

Puan ayudia

Rafael pasaribu M. Fauzan

Devid wilastra
Asal usul/ sejarah

Raja yang berkuasa

isi Sistem pemerintahan

presentasi Masa kejayaan

Masa keruntuhan

Peninggalan
Sejarah Samudera pasai

Munculnya kerajaan ini diawali dengan kedatangan para


pedagang Islam dari Arab, India, dan Persia yang singgah untuk
berdagang di Indonesia. Akhirnya, lama kelamaan para pedagang
ini kemudian menetap dan membangun sebuah kerajaan yang
bernama Samudera Pasai.

Kerajaan Samudera Pasai didirikan oleh Nizamuddin Al Kamil


yang merupakan seorang pimpinan angkatan laut dari Mesir pada
tahun 1267 di Aceh. Kerajaan Samudera Pasai merupakan
gabungan dari Kerajaan Pase dan Peurlak, dengan raja pertama
Malik al-Saleh.
Raja-Raja yang berkuasa
1. Sultan Malikul Saleh (1267-1297 M)
2. Sultan Muhammad Malikul Zahir (1297-1326 M)
3. Sultan Mahmud Malik Az-Zahir (1326 - ± 1345 M)
4. Sultan Malik Az-Zahir (1346 M)
5. Sultan Ahmad Malik Az-Zahir (1346-1383 M)
6. Sultan Zain Al-Abidin Malik Az-Zahir (1383-1405 M)
7. Sultanah Nahrasiyah (1405-1412 M)
8. Sultan Sallah Ad-Din (1402 M)
9.Sultan yang kesembilan yaitu Abu Zaid Malik Az-Zahir
(1455 M)
10. Sultan Mahmud Malik Az-Zahir (1455-1477 M)
11. Sultan Zain Al-'Abidin, (1477-1500 M)
12. Sultan Abdullah Malik Az-Zahir (1501-1513 M)
13. Sultan Zain Al'Abidin (1513-1524 M)
Raja-raja yang berkuasa

Sultan Mahmud Sultan Malik Sultan Zain


Kerajaan Samudera Pasai berhasil Bukan hanya Sultan Malik As-
Sultan Malik As-saleh
mencapai puncak kejayaan pada saleh saja yang terkenal tetapi
pemerintahan Sultan Mahmud merupakan salah satu raja
juga sultan zain Al-Abidin juga
Malik Az Zahir atau Sultan Malik yang terkenal di kerajaan
terkenal. Sultan Zain Al-
al Tahir II (1326-1345). Di bawah samudera pasai. Sultan Malik
Abidin terkenal karena pada
pemerintahan Sultan Mahmud As-Saleh dikenal karena ia
Malik Az Zahir, Samudera Pasai
masa pemerintahannya,
adalah pendiri dari kesultanan Samudera Pasai
berkembang menjadi pusat
Kesultanan Samudera Pasai mencapai masa keemasan..
perdagangan internasional.
tersebut.
Sistem pemerintahan

Sistem pemerintahan Samudera Pasai adalah kesultanan, yakni


kerajaan islam dengan pemimpin yang disebut dengan istilah
sultan (nama lain dari Raja/Penguasa). Dengan itu Sistem
pemerintahan yang digunakan oleh Samudera Pasai adalah sistem
pemerintahan monarki dengan pemerintahan dipimpin oleh
seorang sultan yang memerintah secara turun menurun. Dalam
perkembangannya Samudera Pasai juga memiliki kerajaan
bawahan atau vasal yang tunduk di bawah sultan Samudra Pasai
Masa Kejayaan

Kerajaan Samudera Pasai berhasil mencapai puncak kejayaan pada


pemerintahan Sultan Mahmud Malik Az Zahir atau Sultan Malik al
Tahir II (1326-1345)Kejayaan yang dicapai kerajaan Samudera Pasai
tidak terlepas dari faktor Samudera Pasai yang letaknya strategis di
selat malaka yang merupakan jalur perdagangan internasional, hasil
lada yang meningkat dan kekayaan alam yang melimpah, serta
Samudra Pasai selalu meningkatkan hubungan dagang dengan Cina
dan India.
Masa Keruntuhan
Runtuhnya Kerajaan samudera pasai ini akibat
serangan Portugis. Kerajaan Samudera Pasai di
bawah pemerintahan Sultan Zain Al-Abidin
ditaklukkan Portugis pada 1521. Kondisi
seperti ini dimanfaatkan oleh Sultan Ali
Mughayat Syah, raja Kerajaan Aceh
Darussalam untuk mengambil alih Samudera
Pasai. Pada 1524, Kerajaan Samudra Pasai
masuk dalam wilayah Kerajaan Aceh
Darussalam. Dibuktikan dengan
dipindahkannya Lonceng Cakra Donya milik
Samudera Pasai ke Kerajaan Aceh Darussalam.
Peninggalan
Makam sultan Malik A-
Saleh
Makam Sultan Malik Al-Saleh atau Marah Silu, pendiri
sekaligus raja pertama Kerajaan Samudera Pasai. Makam
dengan angka 1297 M ini diklaim sebagai batu nisan tertua
yang ditemukan.
Lonceng Cakra Donya Makam sultanah Nahrasiyah

Lonceng Cakra Donya adalah peninggalan Makam Sultanah Nahrasiyah terletak di


Kerajaan Samudera Pasai yang diperkirakan Desa Meunasah Kuta Krueng, Kecamatan
dibuat pada 1409 M. Lonceng setinggi 125 Samudera. Pada batu nisan ratu pertama
Kerajaan Samudera Pasai ini, terdapat
cm dan lebar 75 cm ini berupa mahkota besi
kaligrafi yang berisi kutipan Surat Yasin
berbentuk stupa. Lonceng Cakra Donya
dan Ayat Kursi. Nisan Sultanah Nahrasiyah
diduga sebagai hadiah dari kekaisaran China
yang sangat megah didatangkan langsung
kepada Sultan Samudera Pasai.
dari Kamboja.
Peninggalan
Hikayat Raja-raja pasai
Dirham
Samudera Pasai merupakan kerajaan makmur
Hikayat Raja-Raja Pasai adalah karya dalam
yang telah mengeluarkan mata uang sebagai alat
Bahasa Melayu yang diperkirakan ditulis
pembayaran, yaitu uang dirham yang terbuat
pada abad ke-14. Isi karya sastra ini
dari emas. Dirham Kerajaan Samudera Pasai
menceritakan tentang Kerajaan Samudera pertama kali dikeluarkan pada periode
Pasai, termasuk mimpi Marah Silu yang pemerintahan raja keduanya, yaitu Sultan
bertemu Nabi Muhammad kemudian Muhammad Malik Al Zahir.
mengislamkannya.
Pertanyaannya
Ada berapa raja yang berkuasa dan sebutkan minimal 5 nama raja
tersebut?

Sebutkan 5 peninggalan samudra pasai ?

Siapa yang memanfaatkan kondisi untuk mengambil alih samudra


pasai?

Dalam bahasa apa di tulis hikayat raja-raja pasai?

Dimana terletak makam Sultanah Narahsiyah?


TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai