Anda di halaman 1dari 15

Diare

http://www.who.int/mediacentre/factsheets/fs330/en/

Nurul Qomariyah
FKM UAD
Maret 2016
Definisi
BAB tiga kali atau lebih per hari (atau BAB yang
lebih sering daripada yang biasanya bagi
seorang individu) dengan konsistensi tinja
yang lembek atau cair

Bukan diare :
•BAB yang sering dengan tinja yang padat
•Bayi yang mendapat ASI, dengan tinja lembek
seperti bubur
Biasanya disebabkan oleh
infeksi mikroorganisme (bakteri,
virus, parasit)

Terapi : larutan Infeksi tersebar melalui


rehidrasi oral makanan/minuman yang
(oralit) + tablet DIARE terkontaminasi atau
Zinc. karena kebersihan yang
buruk

Pencegahan : air minum yang


aman, perbaikan sanitasi, dan
mencuci tangan dengan sabun
3 tipe klinis diare

Diare berair akut (mis, kolera)

Diare berdarah akut (mis, disentri)

Diare persisten (menetap > 14 hari)


Saat diare, muntah, berkeringat, berak & kencing

Tubuh kehilangan cairan dan elektrolit


(Na, K, Cl, bikarbonat)

DEHIDRASI
Dehidrasi
Derajat dehidrasi
Dehidrasi awal •tanpa gejala
Dehidrasi sedang • Haus
• Tidak bisa beristirahat atau perilaku
mudah teriritasi
• Berkurangnya elastisitas kulit
• Mata cekung
Dehidrasi berat •Gejala menjadi lebih berat

k
e
m
SYOK : a
kesadaran menurun, urin berkurang, ti
ekstremitas dingin dan lembab, nandi cepat dan lemah, a
tekanan darah tidak terdeteksi, kulit pucat n
Diare

Penyebab : infeksi
Paling sering : Rotavirus dan Escherichia coli (di negara berkembang)
Menular melalui air yang terkontaminasi tinja. Infeksi sering terjadi pada
keadaan sanitasi dan higiene yang buruk dan berkurangnya air yang aman
untuk minum, memasak dan mencuci 

MALNUTRISI

Diare adalah penyebab malnutrisi tertinggi


pada anak-anak < 5 tahun
Terapi

REHIDRASI
dengan larutan rehidrasi (orallit). Oralit adalah campuran dari air bersih,
garam, dan gula. Harganya murah. ORS diserap di usus halus dan akan
menggantikan air dan elektrolit yang hilang bersama tinja.

SUPLEMEN ZINC
mengurangi durasi/lama episode diare sebesar 25% dan berhubungan
dengan 30% berkurangnya volume tinja

Rehidrasi dengan cairan intravena

pada kasus dehidrasi berat atau syok


Upaya pencegahan
• Akses ke air yang aman untuk minum
• Menggunakan sanitasi yang baik
• Mencuci tangan dengan sabun
• ASI ekslusif untuk 6 bulan pertama
• Higiene makanan dan personal yang baik
• Pendidikan kesehatan tentang bagaimana
infeksi bisa menyebar
• Vaksinasi rotavirus
Segera berkonsultasi ke tenaga kesehatan,
jika :

diare persisten (menetap), atau

jika ada darah di tinja, atau

jika ada tanda-tanda dehidrasi

Anda mungkin juga menyukai