Anda di halaman 1dari 10

Bab Pembahasan

Karya Ilmiah
Kelompok 2
Agus Khrisna Mahaputra (10)
Rai Puja Krisnanda (19)
Pramesthi Aryaswari (25)
Sudiantari (26)
Adetya Regina Damayanti (31)
Diah Dita Pratiwi (33)
Apa itu karya ilmiah?
Karya ilmiah adalah tulisan yang mengandung
fenomena atau peristiwa yang ditulis menurut
kenyataan . Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia
(KBBI) karya tulis merupakan karya tulis yang
dibuat dengan prinsip ilmiah, menurut data dan
fakta (observasi, eksperimen, kajian pustaka).
pembahasan
Apa itu pembahasan?
Pembahasan hasil penelitian adalah sub-bab yang
paling orisinal dalam laporan penelitian, termasuk
skripsi, Tesis, Disertasi. Pada sub-bab ini, Peneliti
wajib mengulas hasil penelitian yang diperolehnya
secara panjang lebar dengan menggunakan
pandangan orisinalnya dalam kerangka teori dan
kajian empirik yang terdahulu

Pembahasan adalah pemberian makna dan alasan


mengapa data yang diperoleh sedemikian rupa dan
harus dikemukakan uraian bahasan baik dari peneliti
yang bersangkutan, yang dapat diperkuat, berlawanan
atau sesuai dengan hasil penelitian orang lain.
Bagian pembahasan berisi paparan tentang isi pokok karya
ilmiah, terkait dengan rumusan masalah yang dikemukakan
pada bagian pendahuluan.

Pembahasan data bertujuan menjawab rumusan masalah yang


telah ditentukan sebelumnya.

Penulis perlu menggunakan argumen seperti yang tercantum


dalam kerangka teoretis
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN
PEMBAHASAN
Dalam bab ini dilaporkan hasil-hasil penelitian

Penyajian mengikuti butir-butir tujuan, pertanyaan, atau hipotesis


penelitian

Dalam bab ini dapat pula disajikan rangkuman secara ringkas dan
terpadu sejak dari persiapan hingga penelitian berakhir

Dalam pembahasan ini diperlukan sikap ilmiah peneliti, yakni


sikap bersedia dan terbuka untuk dikritik, sikap bersedia dan
terbuka mengemukakan sebab-sebab keanehan hasil
penelitiannya jika hal itu memang terjadi.

Dalam bab ini dapat pula disajikan rangkuman secara ringkas dan
terpadu sejak dari persiapan hingga penelitian berakhir.
TIGA ASPEK PENYUSUN DAN
PENGEMBANG PEMBAHASAN
KAJIAN TEORITIS
Salah satu tujuan untuk Kajian Empiris
meneliti adalah untuk
Pembahasan hasil penelitian perlu
memverifikasi teori.
juga dilakukan dengan cara Implikasi Hasil
Artinya, Peneliti ingin merujuk pada kajian empiris yang
membuktikan apakah Hasil penelitian, baik
telah dilakukan oleh peneliti
suatu teori tertentu yang mampu
terdahulu. Jika hasil penelitian
berlaku atau dapat konsisten dengan teori yang ada membuktikan hipotesis
diamati pada obyek (atau hipotesis penelitian maupun yang tidak, pada
penelitian tertentu terbukti), pembahasan dapat dasarnya mempunyai
diarahkan untuk memberikan implikasi
rujukan penelitian terdahulu yang (dampak/konsekuensi)
sesuai dengan hasil penelitian bagi obyek penelitian.
BENTUK PENYAJIAN
Hasil penelitian lazim disatukan dalam satu bab yaitu Hasil dan
Pembahasan, tetapi ini bukan merupakan suatu keharusan. Hasil penelitian tidak
harus dimuat dalam satu bab saja, tetapi dapat dibagi menjadi beberapa bab
sesuai dengan kebutuhan, dengan demikian bentuk penyajian dibagi menjadi
dua versi.

Hasil dan pembahasan yang Hasil dan pembahasan yang


diuraikankan dalam satu bab yang diuraikan dalam beberapa bab
tidak dipisah, tetapi hasil dan
pembahasan sebagai sub bab serta
masing-masing sub judul dibagi
dalam beberapa sub judul
Terima kasih

Ada Pertanyaan?

Anda mungkin juga menyukai