Anda di halaman 1dari 41

Deteksi Dini Kegawatdaruratan

Maternal dan Persiapan Persalinan


dengan Buku KIA

Dr. M Syamsul Anam, SpOG


THREE DELAYS MODEL

• Keterlambatan pengambilan keputusan untuk mencari


pelayanan kesehatan
• Keterbatasan pengetahuan tentang komplikasi
• Anggapan kematian ibu sebagai hal yang wajar
• Low status of women
• Kendala sosio-kultural

• Keterlambatan mencapai pelayanan kesehatan


• Pegunungan, kepulauan, sungai — pengorganisasian yang buruk

• Keterlambatan mendapatkan pelayanan


• Sarana, ketenagaan
• Keterbatasan tenaga terlatih, perilaku menghukum (punitive attitude)
• Keuangan
RECOGNITION REFERRAL RESPONSIVENESS
Petugas kesehatan yang terampil
pada saat persalinan adalah
intervensi yang paling efektif

WHO 1999.
Persiapan persalinan dan kewaspadaan akan komplikasi untuk
ibu dan keluarganya
Birth Preparedness and Complication Readiness for the Woman and Family

• Mengenali “danger signs”


• Perencanaan pengelolaan komplikasi
• Tabungan atau penyediaan dukungan dana
• Merencanakan transportasi
• Merencanakan jalan
• Merencanakan tempat persalinan
• Memilih penolong persalinan
• Mengikuti petunjuk perawatan diri (instructions for self-care)
SAMPUL BUKU

2021 2022
DAFTAR ISI

2021 2022
Ditambahkan petunjuk
penggunaan Buku KIA Ibu

Hanya terdapat daftar isi


Kesehatan Ibu

Gambar dari masing-masing


daftar isi yang ada di buku KIA
sebelumnya menjadi tulisan dan
keterangan halaman saja.
IDENTITAS

2021 2022
Penambahan space untuk
foto anak

Digabungkan dengan identitas


anak
PERNYATAAN TENTANG PELAYANAN
KESEHATAN YANG DITERIMA

2021 2022
Penambahan kolom untuk
Pemeriksaan USG dan
Laboratorium sesuai usia
kehamilan

Penyesuaian kolom ANC


Trimester I (1 kali)
Trimester II (2 kali)
dan Trimester III (3 kali)
AMANAT PERSALINAN

2021 2022

Penambahan Nama Fasyankes


EVALUASI KESEHATAN IBU HAMIL

2021 2022
imunisasi TT menjadi imunisasi Td

Penambahan variable “Imunisasi


lainnya: Covid 19/ …….” dibawah
Kesimpulan status imunisasi

Obat – obatan menjadi Obat


Teratogenik

Kosmetika menjadi kosmetik yang


mengandung zat berbahaya
Pemeriksaan Dokter Trimester I

2021 2022

Letak Janin menjadi Letak kantong


kehamilan

Tulisan Kesimpulan dan


Rekomendasi di cetak tebal/ Bold
Grafik Evaluasi Kehamilan

2021 2022
Kolom usia kehamilan semula
dimulai 12 minggu menjadi 8
minggu

Range DJJ diubah menjadi 110-160

Diberikan batas sistole dan diastole

Rumus MAP dibetulkan menjadi


MAP = (2 x D) + S
3

MAP > 90 mmHg Rujuk


Grafik Peningkatan Berat Badan

TETAP
Lembar Pemantauan Ibu Hamil

Penambahan Lembar
Pemantauan Ibu Hamil
Lembar Pemantauan Ibu Nifas

Penambahan Lembar
Pemantauan Ibu Nifas
Skrining Preeklampsia pada usia
kehamilan < 20 minggu
2021 2022

Mean Arterial Presure menjadi


>90 mmHg

Penambahan Skrining DM
Gestasional
Lembar Pemeriksaan Dokter Trimester 3
(usia kehamilan 32-36minggu)
2021 2022

Presentasi Kepala, Presentasi


Bokong dan Letak Lintang

Penambahan keterangan singkatan


hasil pemeriksaan USG

Penambahan SDP (Single Deepest


Pocket) Cairan Ketuban
Catatan Pelayanan Kesehatan Ibu

2021 2022
Perubahan Judul, semula
“Ringkasan Pelayanan
Kesehatan Dokter” menjadi
“Catatan Pelayanan Kesehatan
Ibu” yang bisa di isi oleh tenaga
Kesehatan lainnya (bidan,
perawat, tenaga gizi dll)

Penambahan “Saran” pada Kolom


kedua
Ringkasan Pelayanan Persalinan

2021 2022

Ralat penulisan Sp.OG

Penambahan pengantar
penggunaan Buku KIA bayi kecil
Ringkasan Pelayanan Nifas

TETAP
Rujukan

2021 2022

Umpan Balik Rujukan menjadi


Rujukan Balik
Periksa Kehamilan

2021 2022

Penyederhanaan bahasa

TD Hipertensi, semula “> 140/90


mmHg “ menjadi “≥ sama dengan
140/90 mmHg”
Perawatan Sehari-hari Ibu Hamil

2021 2022

Larangan minum minuman


bersoda dihapus
Porsi Makan Ibu Hamil untuk
Kebutuhan Sehari
2021 2022
Disesuaikan dengan pedoman
PMBA

Sumber karbohidrat semula nasi


menjadi gambar kentang, jagung,
sagu, roti, mie

Catatan:
Petugas kesehatan menjelaskan
porsi makan disesuaikan dengan
bahan lokal
Aktivitas Fisik dan Latihan Fisik

TETAP
Tanda Bahaya pada Kehamilan

2021 2022

Penambahan Nyeri Ulu Hati,


Sakit Kepala, Pandangan Kabur,
Kejang dan Bengkak
Persiapan Melahirkan (Bersalin)

TETAP
Tanda Awal Persalinan

TETAP
Ibu Bersalin (Proses Melahirkan)

TETAP
Tanda Bahaya pada Persalinan

TETAP
Depresi Pasca Melahirkan

2021 2022

Mengenali dan
memahami tanda dan
gejala masalah
Kesehatan jiwa oleh ibu
beserta keluarga
Perawatan Ibu Nifas

TETAP
Ibu Nifas

2021 2022

Mengenali nyeri ulu


hati, mual muntah,
sakit kepala dan
pandangan kabur
sebagai tanda
preeklampsia lebih
utama dibanding kaki
bengkak
Ibu Menyusui

Tetap
Ibu Menyusui

Tetap
Ibu Menyusui

2021 2022

Sumber
karbohidrat
semula hanya
Nasi menjadi ada
kentang, jagung,
roti, mie, sagu
Cuci Tangan Pakai Sabun

Tetap
Keluarga Berencana

2021 2022

Penambahan kolom
pernyataan bersedia KB
pasca salin dan kolom
paraf
Perencanaan Persalinan dan
Pencegahan Komplikasi

Tetap

Anda mungkin juga menyukai