Anda di halaman 1dari 6

XII DPIB

MENGGAMBAR
DENAH JALAN DAN
JEMBATAN
KONSTRUKSI JALAN DAN
JEMBATAN
GAMBAR DENAH
Gambar denah jalan dan jembatan adalah gambar yang
memperlihatkan jalan dan jembatan yang akan dibangun dengan
sudut pandang tampak dari atas. Gambar denah digunakan untuk
dasar patokan pembuatan gambar tampak, potongan dan
gambar detail perkerasan jalan dan jembatan.
MEMBUAT GAMBAR DENAH JALAN

CONTOH DENAH JALAN


MEMBUAT GAMBAR DENAH
PEMBAGIAN PANJANG JALAN

Untuk mempermudah perencanaannya, gambar


denah jalan dibagi-bagi menjadi beberapa bagian.
Biasanya sumbu jalan dipasang titik disetiap 50 m,
titik tersebut disebut station (STA). Angka
dibelakang STA adalah jarak diukur dari station
pertama (STA 0) hingga STA diujung
pembangunan jalan. Setiap titik STA nanti harus
dibuat potongan melintangnya.
MEMBUAT GAMBAR DENAH
BENTUK JALAN & JEMBATAN PENGGUNAAN SKALA
Bentuk perencanaannya harus sesuai dengan site Skala yang digunakan untuk gambar denah jalan
plan. Bila area jalan membelok maka gambar mengikuti Panjang jalan di lapangan dengan
perencanaanya juga harus persis seperti ukuran kertas yang digunakan. Untuk jalan yang
dilapangan. panjang, skala yang digunakan 1:500, 1:1000,
1:5000. Sedangkan untuk jalan yang tidak terlalu
BAGIAN JALAN & JEMBATAN
Panjang bisa menggunakan skala 1:100 dan 1:200.
Sebelumnya harus direncanakan dimensi bagian-
bagian jalan seperti jumlah lajur, lebar badan jalan,
bahu jalan, trotoar, median, dan lainnya.
MEMBUAT GAMBAR
DENAH JEMBATAN

CONTOH DENAH JEMBATAN

Anda mungkin juga menyukai