Anda di halaman 1dari 16

Pertemuan Ke-3

Sejarah Wajib
XI

Tujuan & Tugas


Utama BPUPKI
serta Dampak
Positif & Negatif
Masa Pendudukan
Jepang di
Indonesia
USAHA

Sebelum mulai belajar, mari kita berdoa


terlebih dahulu.
FOKUS Semoga apa yang kita pelajari bermanfaat
serta senantiasa diberkahi oleh Allah swt.
Amin yra.
_Bismillahirrahmanirrahim_

DOA
DOA
Kompetensi Dasar :

3.4 Menganalisis sifat pendudukan


Jepang dan respon bangsa Indonesia

4.4 Menyajikan hasil penalaran sifat USAHA


pendudukan Jepang dan respon
bangsa Indonesia dalam bentuk
lisan, tulisan, dan/atau media lain

FOKUS
z BPUPKI
“DOKURITSU JUNBI COSAKAI”

Janji Kemerdekaan Jepang terhadap Indonesia

 Sekitar akhir tahun 1944, kedudukan Jepang dalam PD II


(Perang Asia-Pasifik) semakin terdesak.
 Dalam kondisi yang sudah terdesak, Jepang kembali mengulangi
janjinya memberikan kemerdekaan kepada bangsa Indonesia.
 Pada tanggal 7 September 1944 dalam sidang istimewa Parlemen
Jepang (Teikoku Gikai) yg ke-85 di Tokyo, PM Jepang
mengumumkan sikap pemerintah Jepang : “Bahwa daerah di
Hindia Timur (Indonesia) akan diperkenankan merdeka”.
 Pada tanggal 1 Maret 1945, Jenderal Kumakichi Harada sbg
panglima tentara Jepang di Jawa mengumumkan dibentuknya
Dokuritsu Junbi Cosakai (Badan Penyelenggara Usaha Persiapan
Kemerdekaan Indonesia). (Hapsari dan Adil, 20174 hlm. 254)
Tujuan pembentukan bpupki
z
bagi jepang dan indonesia

Tujuan utama dibentuknya BPUPKI ialah


untuk mengkaji, mendalami, serta
Sedangkan bagi Jepang, tujuan dibentuknya
menyelidiki bentuk dasar yang cocok guna
BPUPKI adalah untuk menarik simpati rakyat
kepentingan sistem pemerintahan negara
Indonesia agar membantu Jepang dalam perang
Indonesia setelah kemerdekaan. Jadi,
melawan Sekutu dengan cara memberikan janji
BPUPKI dibentuk untuk mempersiapkan
kemerdekaan kepada Indonesia.
proses kemerdekaan Indonesia. https://www.bola.com/ragam/read/4375997/tujuan-dibentuknya-bpupki-ketahui-tugas-utamanya#:~:text=Tugas
%20utama%20BPUPKI%20adalah%20untuk,dalam%20usaha%20pembentukan%20negara%20Indonesia.

Saat itu, Jepang terlibat dalam Perang Dunia II melawan tentara Sekutu sehingga pihak
Jepang membutuhkan banyak dukungan. Oleh karena itu, dibentuknya BPUPKI oleh Jepang
tidak 100 persen tulus untuk memberi kemerdekaan Indonesia, tetapi juga untuk mendapat
dukungan dan melaksanakan politik kolonialnya.
z
Tugas BPUPKI

BPUPKI memiliki
tugas utama yaitu Berdasarkan sidang, BPUPKI juga memiliki tugas lainnya,
yaitu:
mempelajari dan 1. Bertugas membahas mengenai Dasar Negara
menyelidiki hal 2. Sesudah sidang pertama, BPUPKI bertugas membentuk
reses (istirahat dalam sidang) selama satu bulan.
penting yang 3. Membentuk Panitia Sembilan yang bertugas untuk
berhubungan menampung saran-saran dan konsepsi dasar negara dari
dengan berbagai hal para anggota.
4. Membantu Panitia Sembilan bersama Panita Kecil.
yang menyangkut 5. Panita sembilan menghasilkan Jakarta Charter atau
pembentukan Piagam Jakartahttps://www.kompas.com/skola/read/2020/02/04/100000869/pembentukan-bpupki-dan-ppki?page=all

Negara Indonesia.
z

Keanggotaan bpupki

 Badan ini diketuai oleh dr. Radjiman Wedyodiningrat dengan wakil R.P. Soeroso,
sedangkan Soekarno dan Hatta termasuk anggota BPUPKI.
 Anggota BPUPKI berjumlah 60 orang, diantaranya masuk juga wakil dari golongan
masyarakat Tionghoa, Arab, Peranakan Belanda, serta 7 orang lainnya sebagai anggota
istimewa dari Jepang
z

HASIL SIDANG BPUPKI


pertama
Tokoh-tokoh
z
yg merumuskan dasar negara
_pancasila_
Mr. Muh. Yamin Prof. Dr. Soepomo Ir. Soekarno
(29 Mei 1945) (31 Mei 1945) (1 Juni 1945)
Pada sidang 29 Mei 1945, Prof. Kemudian pada sidang 31 Mei 1945, Sementara itu, pada sidang 1 Juni
Mohammad Yamin, S.H., Prof. Dr. Soepomo mengemukakan 1945, Ir. Soekarno menyampaikan
mengemukakan gagasan tentang gagasannya mengenai rumusan lima gagasan perihal rumusan lima sila
rumusan lima asas dasar negara prinsip dasar negara Republik dasar negara Republik Indonesia, yang
Republik Indonesia, yakni: Indonesia, yang dinamakan 'Dasar dinamakan 'Pancasila', yaitu:
1. Peri Kebangsaan Negara Indonesia Merdeka', yaitu: 1. Kebangsaan Indonesia
2. Peri Kemanusiaan 1. Persatuan 2. Internasionalisme dan Peri
3. Peri Ketuhanan 2. Kekeluargaan Kemanusiaan
4. Peri Kerakyatan 3. Keseimbangan lahir batin 3. Mufakat atau Demokrasi
5. Kesejahteraan Rakyat 4. Musyawarah 4. Kesejahteraan Sosial
https://www.bola.com/ragam/read/4345860/hasil-sidang-bpupki-pertama-dan-kedua-
ketahui-sejarah-pembahasannya 5. Keadilan Sosial 5. Ketuhanan Yang Maha Esa
z Tugas panitia sembilan

Sampai sidang BPUPKI pertama


berakhir, belum diperoleh kata
sepakat untuk menjadikan
Pancasila sbg dasar negara. Oleh
karena itu, BPUPKI kemudia
membentuk panitia kecil, yg
dikenal dgn panitia Sembilan.
Tugasnya adl menyelesaikan
rumusan dasar negara serta
tujuan dan asas yg akan
digunakan oleh negara Indonesia
yg akan lahir. (Hapsari dan Adil,
2014, hlm : 255)
z
Piagam Jakarta
(Jakarta charter)

Silahkan di
baca terlebih
dahulu.
z sidang bpupki kedua

Sidang Kedua BPUPKI

 Rapat kedua ini berlangsung tanggal 10-16 Juli 1945 dengan tema pembahasan bentuk negara,
wilayah negara, kewarganegaraan, rancangan Undang-Undang Dasar, ekonomi dan keuangan,
pembelaan negara, pendidikan dan pengajaran.
 Dalam rapat ini dibentuk Panitia Perancang Undang-Undang Dasar yang beranggotakan 19
orang yang diketuai Ir. Soekarno, Panitia Pembelaan Tanah Air yang diketuai oleh Abikoesno
Tjokrosoejoso, Panitia Ekonomi dan Keuangan diketuai oleh Mohamad Hatta.
 Dengan pemungutan suara, akhirnya ditentukan wilayah Indonesia merdeka yakni wilayah
Hindia Belanda dahulu, ditambah dengan Malaya, Borneo Utara, Papua, Timor-Portugis, dan
pulau-pulau sekitarnya.
 Setelah BPUPKI menyelesaikan tugasnya, badan ini dibubarkan pada tanggal 7 Agustus 1945
dan digantikan oleh PPKI (Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia) atau Dokuritsu Junbi
Cosakai yang bertugas untuk menindaklanjuti kerja BPUPKI. (Hapsari dan Adil, 2014, hlm. 256)
z
Sekilas tentang PPKI
(DOKURITSU JUNBI INKAI)
 PPKI atau Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia adalah panitia yang bertugas mempersiapkan kemerdekaan Indonesia.
 Sebelum PPKI, sudah ada BPUPKI yang dibentuk Jepang, kemudian dibubarkan.
 Setelah BPUPKI tidak ada lagi, Soekarno membentuk PPKI pada 7 Agustus 1945.
 Pada awal Agustus 1945 Jepang makin terimpit dalam perang Asia-Pasifik.
 Sekutu menjatuhkan bom atom di Hiroshima pada 6 Agustus 1945.
 Mengetahui posisi Jepang yang melemah dan nasib Indonesia yang tidak jelas, para tokoh nasional terus mendesak
kemerdekaan.
 Untuk melunasi janji kemerdekaannya, perwira tinggi AD Jepang di Saigon, Hisaichi Terauchi menyetujui pembentukan
PPKI.
 Tugas PPKI adalah melanjutkan tugas BPUPKI dan mempersiapkan kemerdekaan Indonesia. https://www.kompas.com/skola/read/2020/02/02/180000369/ppki-
pembentukan-tokoh-sidang-dan-tugasnya?page=all
DAMPAK POSITIF DAN NEGATIF MASA
z PENDUDUKAN JEPANG DI INDONESIA
Dampak Positif Dampak Negatif

1. Diperbolehkannya bahasa Indonesia untuk menjadi bahasa 1. Penghapusan semua organisasi politik dan pranata sosial warisan
komunikasi nasional dan menyebabkan bahasa Indonesia Hindia Belanda yang sebenarnya banyak diantaranya yang
mengukuhkan diri sebagai bahasa nasional. bermanfaat bagi kemajuan ilmu pengetahuan,sosial, ekonomi, dan
2. Jepang mendukung semangat anti-Belanda, sehingga mau tak kesejahteraan warga.
mau ikut mendukung semangat nasionalisme Indonesia. Antara 2. Romusha, mobilisasi rakyat Indonesia (terutama warga Jawa)
lain menolak pengaruh-pengaruh Belanda, misalnya perubahan untuk kerja paksa dalam kondisi yang tidak manusiawi.
nama Batavia menjadi Jakarta. 3. Ekploitasi segala sumber daya seperti sandang, pangan, logam, dan
minyak demi kepentingan perang. Akibatnya beras dan berbagai
3. Untuk mendapatkan dukungan rakyat Indonesia, Jepang
bahan pangan petani dirampas Jepang sehingga banyak rakyat
mendekati pemimpin nasional Indonesia seperti Sukarno yang menderita kelaparan.
dengan harapan agar Sukarno mau membantu Jepang 4. Krisis ekonomi yang sangat parah. Hal ini karena dicetaknya uang
memobilisasi rakyat Indonesia. Pengakuan Jepang ini pendudukan secara besar-besaran sehingga menyebabkan
mengukuhkan posisi para pemimpin nasional Indonesia dan terjadinya inflasi.
memberikan mereka kesempatan memimpin rakyatnya. 5. Pembatasan pers sehingga tidak ada pers yang independen,
4. Jepang dengan terprogram melatih dan mempersenjatai semuanya di bawah pengawasanJepang.
pemuda-pemuda Indonesia demi kepentingan Jepang pada 6. Terjadinya kekacauan situasi dan kondisi keamanan yang parah
awalnya. Namun oleh pemuda hal ini dijadikan modal untuk seperti maraknya perampokan, pemerkosaan dan lain-lain.
berperang yang dikemudian hari digunakan untuk menghadapi 7. Pelarangan terhadap buku-buku berbahasa Belanda dan Inggris
kembalinya pemerintah kolonial Belanda. http://www.kcpi.or.id/2014/04/dampak- yang menyebabkan pendidikan yang lebih tinggi terasa mustahil.
positif-dan-negatif-pendudukan.html
Pada pertemuan selanjutnya, materi
yang akan kita bahas diantaranya :
Rangkaian Peristiwa Seputar
Proklamasi Kemerdekaan di Indonesia

Tetap semangat ya
Jangan lupa Bahagia, biar sehat terus.
z
Daftar pustaka

 Hapsari, R., Adil, M. (2014). Sejarah Indonesia untuk SMA/MA kelas XI


Kelompok Wajib. Jakarta: PT. Gelora Aksara Pratama.

 https://www.kompas.com/skola/read/2020/02/04/100000869/pembentukan-b
pupki-dan-ppki?page=all

 https://www.bola.com/ragam/read/4375997/tujuan-dibentuknya-bpupki-ketah
ui-tugas-utamanya#:~:text=Tugas%20utama%20BPUPKI%20adalah%20unt
uk,dalam%20usaha%20pembentukan%20negara%20Indonesia
.

 https://www.bola.com/ragam/read/4345860/hasil-sidang-bpupki-pertama-dan
-kedua-ketahui-sejarah-pembahasannya

 https://www.kompas.com/skola/read/2020/02/02/180000369/ppki-pembentuk
an-tokoh-sidang-dan-tugasnya?page=all

Anda mungkin juga menyukai