Anda di halaman 1dari 11

PENERAPAN HERBAL COMPRESS BALL TERHADAP

PENURUNAN NYERI SENDI PADA ASAM URAT

Ela M Fajrin
Pendahuluan

Keluarga terdiri dari dua orang atau lebih yang disatukandisatukan


oleh ikatan kebersamaan dan emosional dan mengidentifikasikan diri
mereka sebagai bagian dari keluarga (zakaria, 2017)

Lansia merupakan tahap lanjut dari suatu proses kehidupan yang


ditandai dengan penurunan kemampuan tubuh untuk beradaptasi
dengan lingkungan
Gout Arthritis
Gout Arthritis: penyakit yang menyerang persendian, yang disebabkan
oleh faktor genetik atau keturunan dan pola hidup yang sering
mengkonsumsi makanan yang banyak mengandung zat purin.

Prevalensi (riskesdas, 2018)


Prevalensi berdasarkan diagnosis pada penduduk umur >15 th di
Indonesia adalah 11,9%. Jika dilihat dari karateristik umur, prevalensi
tinggi pada umur ≥ 75 tahun adalah 54,8%.
Gejala : Nyeri persendian penumpukan Kristal

Nyeri: mekanisme pertahanan tubuh manusia yang dirasakan ketika


seseorang mengalami masalah penurunan kemampuan musculoskeletal

Tingkat kejadian nyeri yang dialami oleh seseorang sangat sering terjadi,
maka membutuhkan terapi untuk mengatasi nyeri.
Penatalaksanaan nyeri
A Terapi Farmakologi B Terapi contract relaxstretching

C terapi infra merah D terapi pedalexercise under compression

D terapi horticultura
D mind body therapy

D terapi pijat
D
terapi acupuncture
terapi kompres
D D
terapi Herbal Compress Ball
Herbal Compress Ball

Terapi Herbal Compress Ball atau Luk Prakob telah digunakan di Thailand
selama ratusan tahun sebagai terapi tradisional Thailand atau pun sebagai
terapi modalitas yang berdiri sendiri dalam pengobatan muskuloskletal
dan rehabilitatif.
Efek Herbal Compress Ball berasal dari konduksi panas untuk
meningkatkan aliran darah regional ke daerah yang terkena, anti inflamasi
efek dari bahan herbal, relaksasi efek minyak atsiri aromatik dari bahan
herbal. Kandungan Hebal Compress Ball bervariasi tergantung tersedianya
ramuan tumbuhan dari setiap daerah.
Metode
Metode • Metode Deskriptif
• Pasien dengan Asam Urat
Subjek
di RT 05 RW 03
Waktu • Desember 2022
Pelaksanaan

Tingkat nyeri setelah diberi


Variabel herball compress ball

Tempat Rt 05 RW 03
Alat Pengumpulan Wawancara, observasi,
Data dokumentasi
Tindakan

 Basahi herball compress ball dengan cara di beri cipratan air


 Kukus herbal ball sampai panas
 Setelah panas angkat herbal ball lalu beri balutan kain agar tidak terlalu panas
saat ditempelkan di kulit
 Tempelkan herball compress ball pada bagian yg sakit, selama 20 menit di setiap
bagian yang sakit
 Jemur dan keringkan herball compress ball untuk dipakai kembali
Hasil
DIAGNOSA IMPLEMENTASI EVALUASI

Manajemen Kesehatan Terapi nonfarmakologis Berkurangnya rasa nyeri


Tidak Efektif herbal compressball untuk yang dialami dengan
menurunkan nyeri sendi menggunakan metode
yang diaalami klien herbal compress ball

01
Kesimpulan

Terapi non farmakologis herbal


compress ball efektif mengurangi
nyeri sendi pada pasien gout arthritis
dan juga penggunann Herbal
Compress Ball tidak memiliki efek
samping.
TAHNK YOU

Anda mungkin juga menyukai