Anda di halaman 1dari 9

Konsep Sistem Informasi

Laboratorium Kesehatan
ADRIANA MAKKITA
B1D119126

D-IV Teknologi Laboratorium Medis


Universitas Megarezky Makassar
Pendahuluan
▸ Laboratorium Rumah Sakit adalah bagian internal yang
tidak dapat dipisahkan dari pelayanan Kesehatan di rumah
sakit secara keseluruhan.

▸ Tugas laboratorium rumah sakit adalah memberi informasi


hasil pemeriksaan laboratorium rumah sakit kepada pasien
yang dapat digunakan untuk menegakkan diagnosis, dan
tidak lanjut pengobatan terhadap penderita.

2
Sistem Informasi
▸ Sistem informasi adalah cara-cara yang dilakukan
di organisasi untuk mengumpulkan, memasukkan,
mengolah, dan menyimpan data dan melaporkan
informasi dapat mencapai tujuan yang telah
ditetapkan.

▸ Kriteria dari system informasi antara lain fleksibel,


efektif, dan efisien.

3
Sistem Informasi Laboratorium
▸ Sistem Informasi
Laboratorium rumah sakit
merupakan sebuah system
yang digunakan untuk
membantu dalam mengelola
data pemeriksaan dari proses
pemeriksaan pelayanan
laboratorium hingga akhirnya
sampai kepada pasien.
▸ Kegiatan dimulai dari
preanalitik, analitik, dan
paska analitik.
4
Sitem Informasi terdiri dari :
Input
1. Form pendaftaran pasien dan sampel serta permohonan
pemeriksaan.
2. Register pemeriksaan pasien klinis dan non klinis
3. Daftar jenis dan tarif pemeriksaan sesuai daftar retribusi
pelayanan laboratorium
4. Register hasil pemeriksaan klinis dan non klinis
5. Buku pencatatan pemakaian reagen
6. Form laporan hasil pemeriksaan klinis dan non klinis.

5
Sitem Informasi terdiri dari :
Proses

1. Pencatatan data pasien, data sampel, data instansi, data jenis dan
tarif pemeriksaan, hasil pemeriksaan, data reagen dan pemakaian
reagen, data pemeriksaan.
2. Perhitungan biaya pemeriksaan.
3. Perhitungan statistik laboratorium meliputi cakupan pemeriksaan
laboratorium, rerata jumlah pemeriksaan perhari
4. Perhitungan jumlah pemakaian reagen pemeriksaan
5. Perhitungan jumlah pendapatan laboratorium per periode waktu
serta perhitungan angka pencapaian target pendapatan.

6
Sitem Informasi terdiri dari :
Output

1. Informasi mengenai biaya pemeriksaan.


2. Laporan hasil pemeriksaan laboratorium klinis dan non klinis
3. Rekapitulasi hasil dan Riwayat pemeriksaan laboratorium
4. Laporan statistik hasil pemeriksaan
5. Laporan keuangan
6. Laporan pemakaian reagen
7. Laporan pengguna layanan (pelanggan)

7
Manfaat Sistem Informasi
Laboratorium
1. Pada pemeriksaan dalam jumlah besar maka bila tidak dibantu system
informasi maka akan terjadi keterlambatan penyerahan hasil, sehigga
berpotensi mengurangi angka kepuasan pelanggan.

2. Dapat mengurangi angka terjadinya kesalahan akibat human error, terutama


pada pemeriksaan jumlah besar.

3. Pada pemeriksaan yang sedikit akan dapat diatur agar terjadi efisiensi.

4. Sistem informasi dapat mempermudah arus informasi yang diperlukan.

8
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai