Anda di halaman 1dari 9

INSTRUMEN DAN TEKNIK

PENGUMPULAN DATA

KUALITAS ALAT

KUALITAS DATA

KUALITAS PENELITIAN
KATAGORI PENELITIAN

Instrumen yang Instrumen yang


digunakan untuk digunakan untuk
memperoleh informasi mengontrol obyek atau
atau data tentang proses yang
keadaan obyek/proses diteliti
yang diteliti

Dengan adanya dua jenis instrumen


tersebut, maka kondisi obyek/proses
penelitian diukur dalam kondisi spesifik
PRINSIP
PEMILIHAN Harus sesuai
INSTRUMEN dengan
PENELITIAN tujuan penelitian

· Tujuan penelitian ditentukan oleh


S instrumen yang ada
A
· Menggunakan instrumen populer
L meskipun tidak cocok dengan tujuan
A · Instrumen canggih adalah yang terbaik
H
BAGI PENELITI PEMULA

Pakailah instrumen seperti yang


digunakan peneliti terdahulu

·Buatlah daftar Instrumen;


·Katagorikan sesuai input dan output
·Pilih yang sesuai
BAGI PENELITI PEMULA

Presisi
(precision)
Akurasi Kepekaan
(accuracy) (sensetivity)
AKURASI

Berkaitan dengan
validitas instrumen

(validitas kualitatif) (validitas kuantitatif)

Benarkah masukan yang


Benarkah mengukur hendak diukur (measured)
yang hendak diukur tidak kemasukan unsur
lain
PRESISI
Berkaitan dengan keterandalan (reliability) yaitu
kemampuan memberikan kesesuaian hasil pada
pengulangan pengukuran

Instrumen memiliki presisi baik jika


input sama memberikan output sama
tanpa dipengaruhi faktor lain

Memberikan hasil konsisten (ajeg)


KEPEKAAN
(kemampuan mendeteksi besarnya perubahan harga variabel)
Berkaitan erat dengan validitas kuantitatif

Perangkat keras Perangkat lunak


(hardware) (software)

Perangkat komponen Instruksi-instruksi


Cont. : alat laboratorium Cont : kuisioner, ceklist, rating
alat kedokteran scale, ujian tertulis, wawancara
alat kedokteran

Anda mungkin juga menyukai