Anda di halaman 1dari 5

Pertemuan ke 2

Pengertian
Individu, Masyarakat dan Kelompok Sosial
Individu Masyarakat Kelompok Sosial

http://azmuharam.blogspot.com/2008/12/sosiologi-23
.html

• Kata ini mengacu pada manusia atau Kelompok dikatakan sebagai masyarakat
Masyarakat menurut Koentjaranigrat
satu orang manusia. "In-dividere" karena memenuhi syarat-syaratnya,
berarti makhluk individual yang tidak adalah kesatuan hidup manusia yang adanya sistem interaksi antara para
dapat dibagi-bagi lagi. anggota, dengan adat-istiadat serta sistem
berinteraksi menurut suatu sistem adat-
• Kata sifatnya "individual", menunjuk norma yang mengatur interaksi itu,
pada satu orang dengan ciri-ciri khas istiadat tertentu yang bersifat kontinu, dan kontinuitas, serta adanya rasa identitas
yang melekat pada dirinya dan sekaligus yang mempersatukan semua anggota
yang terikat oleh suatu rasa identitas
untuk membedakan dengan manusia tadi.
masyarakat. bersama. Dalam suatu kelompok dikenal organisasi
• Ciri-ciri watak seorang individu yang dan sistem pimpinan. Selain itu lokasi
konsisten, yang memberikan kepadanya bukan merupakan unsur yang menentukan
identitas khusus, disebut sebagai hidup matinya suatu kelompok.
"kepribadian".
Pertemuan ke 2

• Kepribadian adalah ciri-ciri / karakteristik watak individu yang konsisten yang


berkenaan dengan sikap, keinginan, pola pikiran dan tingkah laku untuk berbuat,
berpikir, dan merasakan khususnya apabila individu itu berhubungan dengan
orang lain atau menanggapi suatu keadaan di lingkungannya.

• Kepribadian mempunyai karakteristik yang konsisten dan mencirikan kepribadian


secara normal.

• Menurut Koentjaraningrat, unsur-unsur kepribadian meliputi: (a) Pengetahuan,


(b) Perasaan, (c) Dorongan Naluri

• Karakteristik kepribadian tersebut merupakan perpaduan antara bawaan atau


warisan yang dibawa sejak lahir dengan faktor lingkungan. Faktor bawaan atau
warisan yang dimiliki oleh individu maupun kondisi lingkungannya tidaklah sama,
sehingga tidak akan terjadi dua individu memiliki kepribadian yang sama.
Pertemuan ke 2

Pengertian Lembaga Kemasyarakatan sosial


(social institution)

suatu sistem norma khusus yang menata suatu rangkaian


tindakan berpola mantap guna memenuhi suatu keperluan
Koetjaraningrat
khusus dari manusia dalam kehidupan masyarakat.
(sbg pranata sosial) Tiga syarat penting yaitu : (1) sistem norma; (2) sistem norma
itu mengatur tindakan berpola; (3) Tindakan berpola untuk
memenuhi kehidupan manusia dalam kehidupan masyarakat
sebagai himpunan dari norma-norma segala tindakan yang
berkisar pada suatu kebutuhan pokok manusia di dalam
kehidupan masyarakat.
Soerjono Soekanto Dua hal penting, yaitu (1) Himpunan norma-norma dalam segala
tingkatan; dan (2) Norma-norma itu mengatur manusia
memenuhi kebutuhan hidupnya.
Robert Maclver & Charles H. Page Tata cara atau prosedur yang telah diciptakan untuk mengatur
hubungan antar manusia yang berkelompok dalam suatu
kelompok kemasyarakatan
Leopold von Wiese & Howard Becker Suatu jaringan proses-proses hubungan antar manusia & antar
(dr segi fungsi) kelompok manusia yang berfungsi untuk memelihara hubungan
tersebut serta pola2nya sesuai dengan kepentingan manusia &
kelompoknya
lanjutan

Perbuatan, cita2, sikap dan


Summer perlengkapan kebudayaan, bersifat
(dr segi kebudayaan) kekal serta bertujuan untuk
memenuhi kebutuhan masyarakat
Suatu konfigurasi fungsional dari
pola2 kebudayaan berupa perbuatan,
John Lewis Gilin & John Philip Gilin ide, sikap dan perlengkapannya serta
peralatan kebudayaan yg permanen
untuk memenuhi kebutuhan
masyarakat
Sistem gagasan dan perilaku yang
Paul B Horton terorganisisr yang ikut serta dalam
perilaku itu.

4
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai