Anda di halaman 1dari 17

Produksi Zona 1

Quality Control
• Tugas pokok dan fungsi
1. Mengerti, memahami, dan mempelajari spesifikasi teknis yang
diterapkan dalam suatu proyek.
2. Melakukan pemeriksaan pada peralatan yang dibutuhkan QC
meliputi, waterpass,penggaris siku,sikmat, beserta alat pengetesan
meliputi test DCP dan CBR
3. Melaksanakan dan memeriksa pengujian terhadap hasil pekerjaan di
lapangan ataupun di Laboratorium.
4. Mencegah terjadinya penyimpangan mutu dalam pelaksanaan
pekerjaan konstruksi.
5. Melaksanakan pengujian mutu terhadap bahan atau material yang
digunakan
6. Mengontrol pelaksanaan pekerjaan dari mulai proses sampai
pekerjaan selesai
7. Melaksanakan inspeksi terhadap material yang datang ke proyek
8. Menyiapkan bahan laporan yang terkait pemeriksaan atau
pengendalian mutu dari pekerjaan.
• Pelaksanaan Job
1. Melakukan pekerjaan checklist struktur meliputi tie
beam,kolom,balok,plat
2. Melakukan pekerjaan QPASS(Quality Product Asessment System)
3. Melakukan pekerjaan test CBR pada jalan akses road phase 1, phase 2,
phase 3
4. Melakukan pekerjaan test DCP pada jalan akses road phase 1, phase 3
dan lereng gedung PTB (Passenger Terminal Building).
5.Melakukan pekerjaan mapping sebelum dan sesudah pekerjaan
6. Melakukan pekerjaan membuat plakat tanda tanggal lepas bekisting
pada pekerjaan plat
7. Melakukan pekerjaan pengecekan kedatangan bahan material
meliputi besi,box culvert, dan kerikil
8. Melakukan pekerjaan monitoring pengecoran pada pekerjaan plat,
kolom, tie beam
9. Melakukan monitoring uji slump
10. Melakukan monitoring pekerjaan perkuatan lereng gedung PTB
Kendala dalam fungsi QC
1. terjadinya miss komunikasi antara pelaksana, staff qc yang lain, dan
konsultan
2.
Solusi dalam fungsi QC
1. terjadinya miss komunikasi antara pelaksana, staff qc yang lain, dan
konsultan
2.
Pelaksana

• Tugas pokok dan fungsi

1.Merealisasikan gambar menjadi suatu pekerjaan

2.Mengontrol dan mengawasi suatu pekerjaan dari awal sampai akhir

3.Berkoordinasi dengan Mandor atau Wakil Mandor terkait pekerjaan


yang akan dilakukan dan sedang dilakukan
4.Berkoordinasi dengan Surveyor terkait pekerjaan atau tata leta dan
ukuran suatu bangunan
5.Mengendalikan pekerjaan sesuai dengan jadwal pekerjaan atau
schedule yang sudah direncanakan
6.Berkoordinasi dengan Engineer terkait ketidaksesuaian gambar atau
spesfikasi mengenai pekerjaan yang akan dilaksanakan

Anda mungkin juga menyukai