Anda di halaman 1dari 20

ROH KUDUS DALAM KARYA

KESELAMATAN BERDASARKAN
EFESUS 1:13-14
TERHADAP ORANG PERCAYA

Wulan Agung
2022.5.143
Pendahuluan

 Memang tidak dapat disangkali pokok bahasan tentang


ketritunggalan dari Allah menjadi daya tarik tersendiri
dalam kalangan akademisi maupun kalayakramai.
 Dalam kekristenan pemahaman tentang ketritunggalan
Allah menjadi dasar iman dari setiap orang percaya.
 Setiap pribadi memiliki karya-karya yang luar biasa
dalam kaitannya dengan keselamatan termasuk adalah
Roh Kudus.
Next

 Dalam peristiwa sebelum Yesus terangkat ke Sorga, Ia berkata dan


menjanjikan kepada para murid seorang “Penolong lain” supaya Ia
menyertai kamu selama-lamanya (Yoh. 14:17) dan penolong yang lain
ini diterima pada hari Pentakosta (Kis. 2) itu adalah Roh Kudus.
 Dalam Kisah ParaRasul 1:8 dijelaskan maksud daripada pemberian
Roh Kudus adalah untuk menjadi saksi-Nya mulai dari Yerusalem,
Yudea, Samaria dan sampai ke ujung bumi.
Next

 Sumiwi menjelaskan bahwa Roh kudus berperan sangat besar pada awal berdirinya gereja
mula-mula, seperti yang dicatatoleh Lukas di dalam (Kis.2:41-47) dimana buah dari hasil
pelayanan para murid-murid yang telah menerima Roh kudus yaitu penambahan jumlah jiwa yang
memberi diri dibaptis sekitar 3000 jiwa serta dinyatakannya mujiizat dan tanda.( Asih Rachmani
Endang Sumiwi, “Peran Roh Kudus Dalam Kehidupan Orang Percaya Masa Kini,” Jurnal Teologi Gracia Deo 1, no. 1
(2018): 23–31, https://doi.org/10.46929/graciadeo.v1i1.19 )

 Namun karya Roh Kudus tidak hanya berhenti sampai disini saja. Berkenaan dengan rencana
Allah yang menghendaki seluruh manusia diselamatkan, bagaimana dengan peran Roh Kudus
dalam keselamatan orang percaya? Faot dan Talan menjelaskan bahwa Keselamatan
merupakan anugerah Allah yang diberikan kepada manusia semata-mata karena kasih-Nya.
Manusia pada dasarnya adalah orang yang layak untuk dihukum karena dosa tetapi karena
anugerah Allah manusia diselamatkan. (Yesri Esau Talan and Syarah Yakoba Idamaris Faot, “Memahami Konsep Keselamatan
Dari Perspektif Surat Efesus,” SESAWI: Jurnal Teologi Dan Pendidikan Kristen 2, no. 2 (2021): 259–75, https://doi.org/10.53687/sjtpk.v2i2.51 )
Penelitian sebelumnya

 “Peranan Roh Kudus dalam Jaminan Keselamatan” oleh Samuel Lengkong


(Samuel Lengkong, “Peranan Roh Kudus Dalam Jaminan Keselamatan,” n.d., 58–68 ).;
 “Roh Kudus Meterai Keselamatan Kekal Orang Percaya menurut Efesus 1:13-
14”oleh Yoel Benyamin ( Yoel Benyamin, “Roh Kudus Meterai Keselamatan Kekal Orang
Percaya Menurut Efesus 1:13-14,” HUPERETES: Jurnal Teologi Dan Pendidikan Kristen 2, no. 1
(2020): 87–95, https://doi.org/10.46817/huperetes.v2i1.49 ).
 dan “Memahami Konsep Keselamatan Dari Perspektif Surat Efesus” oleh Faot
dan Telan . (Talan and Faot, “Memahami Konsep Keselamatan Dari Perspektif Surat Efesus .)”
 Berdasarkan data di atas penulis hendak menyoroti tema tentag Roh
Kudus dalam karya keselamatan berdasarkan Efesus 1:13-14 terhadap
orang percaya.
 Untuk hal ini penulis merumuskan rumusan masalahnya tentang
bagaimana peran Roh Kudus dalam karya keselamatan berdasarkan
surat Efesus 1:13-14 terhadap orang percaya?
 Tujuannya memaparkan peranan Roh Kudus dalam karya keselamatan
berdasarkan surat Efesus 1:13-14 terhadap orang percaya.
Metode

 Dalam penelitian ini, penulis menggunakan penelitian kualitatif


dengan pendekatan hermeneutik Alkitab, secara khusus studi
eksposisi dan studi pustaka seperti dari buku-buku teologi dan jurnal
ilmiah berkaitan dengan pembahasan. Metode ini digunakan untuk
mengumpulkan sebanyak-banyaknya teori dan informasi dari studi
kepustakaan menyangkut topik penelitian. Pendekatan ini penulis
pilih karena penulis melakukan analisis terhadap teks Efesus 1:3-14
untuk menggalih tentang peranan Roh Kudus dalam karya
keselamatan terhadap orang percaya. Hasil penelitian ini diuraikan
secara deskriptif dan sistematis.
Pembahasan

Tujuan Allah menjanjikan Roh Kudus


 Roh Kudus dalam kekristenan memiliki tempat yang istimewa karena berperanan penting dalam
kehidupan orang percaya. Ia berperan untuk memberi tuntunan kepada orang percaya supaya
hidup dalam kehendak Allah.
 Tujuan Roh Kudus dicurahkan kepada manusia adalah bertujuan supaya manusia memiliki
karakter Allah dan memiliki persekutuan yang indah bersama dengan Tuhan.
 Di dalam kekristenan tidak bisa kita abaikan terhadap oknum Roh Kudus, karena Samuel
menjelaskan bahwa Roh Kudus adalah Penolong lain yang diutus oleh Allah bagi jaminan
keselamatan manusia . Bahkan lebih daripada itu adalah supaya manusia menjadi anak-anak Allah
karena dipimpin oleh Roh Allah (Rm 8:14).
 Mengutip tulisan Asih Rachmani Endang Sumiwi mengatakan
bahwa maksud dari Allah memberikan Roh Kudus bagi orangpercaya
adalah untuk berperan memberikan kehidupan baru, menguduskan,
menguatkan orang percaya dan memperlengkapi orang percaya .
 Dari beberapa pendapat di atas telah jelas dipaparkan bahwa Roh
Kudus diberikan kepada orang percaya adalah untuk menolong dan
menyertai orang percaya.
Beberapa Ayat mengenai Tujuan R.K Diberikan

Memimpin ke dalam seluruh kebenaran (Yohanes Memberi hikmat dan wahyu (Efesus 1:17)
16:13)
Memerdekakan dari dosa dan maut (Roma 8:1-2; 2 Menguatkan dan meneguhkan (Efesus 3:16)
Korintus 3:17)
Memberikan jaminan (2 Korintus 5:5) Memberikan karunia-karunia Roh (1 Korintus 12;
Roma 3:22-26; 4:11, 24-25; 5:1, 8-10, 18-19; 9:30)
Memampukan orang percaya melakukan kehendak Menguduskan (1 Petrus 1:2)
Allah (Roma 8:4)
Memeteraikan (2 Korintus 1:22, Efesus 1:13-14) Menghibur (Yohanes 14:16)
 Roh Kudus dicurahkan kepada semua orang percaya. Hal ini memang sudah dijanjikan
dan direncanakan untuk setiap orang percaya. Bila diperhatikan dalam kalimat Yesus
sebelum terangkat ke Sorga Ia mengatakan bahwa “Aku menyertai kamu senantiasa
sampai pada akhir zaman” (Mat.28:20),
 James Ia menjelaskan tentang argumennya mengenai Roh Kudus dengan mendasarkan pada
kalimat yang dikatakan oleh Yesus tentang “Penolong lain” (Yoh.14:16) kata yang digunakan
menyebutkan kata “lain” ada kata allos yang memiliki arti sama seperti yang pertama (Yesus)
dan kata heteros yang berarti “sama sekali berbeda.
 Marciano dan Ester mengatakan bahwa Roh Kudus adalah Allah sendiri, dan bagian dari
Imanuel, yakni Allah yang menyertai gereja
Karya Roh Kudus dalam Keselamatan
berdasarkan Efesus 1:13-14

Pemaknaan konsep “Dimateraikan” dalam Efesus 1:13


 Alkitab menyatakan dalam Efesus 1:13 memberikan penjelasan dengan sangat jelas bahwa
: “Di dalam Dia kamu juga – karena kamu telah mendengar firman kebenaran, yaitu Injil
keselamatanmu – di dalam Dia kamu juga, ketika kamu percaya, dimeteraikan dengan
Roh Kudus, yang dijanjikan-Nya itu.”
 Menurut Yoel Pemeteraian oleh Roh Kudus meliputi orang percaya di segala tempat,
abad, dan masa yang menerima karya keselamatan yang dilakukan Yesus di salib .
 Sependapat dengan yang disampaikan oleh Hasan
 Kata “dimateraikan” dalam bahasa Yunani Sutanto bahwa memang benar pemateraian ini
digunakan kata εσφραγίσθητε (esphragithete) Allah meksudkan untuk memberikan tanda sah
dalam Efesus 1:13 diterjemahkan: kamu ditandai bagi orang percaya bahwa mereka telah menjadi
dengan segel. milik kepunyaan Allah untuk memperoleh janji-
janji-Nya.
 Hasan Sutanto menjelaskan kata
esphragithete berasal dari kata σφραγίζω  Barclay juga menjelaskan dalam dunia kuno
(sphragizo) yang memiliki arti menyegel; sampai sekarang dalam praktik pengiriman sebuah
menandai dengan segel atau mengesahkan dengan barang kepada sseseorang, barang tersebut harus
segel (dengan tujuan agar aman atau tertutup) diberi materai untuk menyatakan alamat si
pengirim dan alamat yang dituju
Proses Pemateraian Roh Kudus dalam diri orang
percaya

 Mengutip pendapat Sutanto bahwa kata


 Pemberian materai oleh Allah kepada manusia
mendengar dalam Bahasa Yunani dipakai kata
berkaitan dengan keselamatan, bukan diberikan
“ακούσαντες” yang berasal dari kata “ακούω
dengan sembarangan melainkan ada syarat yang
(akouō)” berarti mendengar,mendengarkan,
harus terpenuhi yaitu dengan Firman Kebenaran
mendengarkan (dalam pemerikasaan perkara)
yang adalah injil keselamatan dan keyakinan
mengetahui, menaati, mengerti.
orang untuk percaya (Ef. 1:13).
 Dari arti disini penulis lebih menyetujui bahwa
 Ayat telah memberikan penegasan dalam konteks
penekanan paka kata “mendengar” bukan hanya
di Efesus bahwa materai dengan Roh Kudus ini
sampai pada pengertian aktifitasmendengar saja,
dapat diperoleh ketika manusia mau menerima
melainkan harus sampai pada titik menaati Firman
Firman Allah dan percaya kepada Allah
kebenaran itu.
Pemaknaan Konsep “Jaminan” dalam Efesus
1:14

 Yoel menjelasakan bahwa keselamatan


merupakan sebuah “proses menuju” sehingga
diperlukan jaminan yang menyatakan bahwa
keselamatan itu pasti .  Paulus menjelaskan bahwa Roh Kudus bekerja
secara aktif dalam diri orang-orang percaya
 Hal inilah yang dimaksudkan Paulus dalam Efesus
sampai mereka menerima semua yang dijanjikan
1:14 “dan Roh Kudus itu adalah jaminan bagian Allah dan menjadi jaminan bagi orang percaya
kita sampai kita memperoleh seluruhnya, yaitu sampai semuanya tergenapi.
penebusan yang menjadikan kita milik Allah,
untuk memuji kemuliaan-Nya”.
Next

 Roh Kudus sebagai jaminan semua hak orang-  Mengacu pada arti “jaminan” dari literature
orang tebusan-Nya untuk menerima seluruh janji- Perjanjian Lama Sigit menjelaskan bahwa Allah
janji Allah perlu dipahami dengan benar. juga terikat dengan perjanjian atau kontrak
 Penulis mengutip pendapat dari Yoel yang tersebut sehingga Allah tidak akan mengingkari
mengatakan bahwa Roh Kudus diberikan kepada kontrak yang telah Dia kerjakan dalam pribadi
orang percaya ketika ia percaya, seperti “down Roh Kudus, sebab perjanjian antara Allah dengan
payment” atau “uang muka” yang mengandung orang percaya berada dalam pribadi Roh Kudus
arti bahwa Allah memberi Roh Kudus untuk yang juga Allah dalam Tritunggal dan menjami
menjamin semua hak orang pecaya sebagai anak- bahwa Allah akan menggenapi seluruhnya sampai
anak-Nya akan diberikan kini di sini dan nanti semua rangkaian keselamatan terselasaikan
kelak dalam penggenapan penebusan
Memelihara Keselamatan dalam Efesus 1:13-14

 Ayat ini telah menjelaskan bagaimana kondisi


zaman sekarang ini yang tidak kondusif. Akan ada
banyak tantangan dan godaan yang dapat
 Tantangan dalam dunia semakin hari tidaklah membuat jaminan keselamatan orang percaya
hilang.
mudah, seperti yang Alkitab katakana Efesus 5:
15-16 “karena itu, Perhatikanlah dengan seksama,  Itulah sebabnya kita perlu waspada dan terus
bagaimana kamu hidup, jangan seperti orang menjaga keyakinan kita akan kebenaran firman
bebal, tetapi seperti orang arif, dan pergunakanlah dengan menjadi orang-orang percaya yang
waktu yang ada, karena hari-hari ini adalah jahat”. menaati firman Allah sehingga iman kepercayaan
orang percaya tetap teguh berdiri sampai semua
janji Allah diterima.
 Dalam surat yang Paulus tulis di dalam 2 Timotius 3:16 “Segala tulisan yang
diilhamkan Allah memang bermanfaat untuk mengajar, untuk menyatakan
kesalahan, untuk memperbaiki kelakuan dan untuk mendidik orang dalam
kebenaran”.
 Penulis meyakini bahwa hanya dengan menaati dan menghidupi kebenaran Firman
Tuhan orang percaya akan terus bertumbuh kearah Kristus dalam tuntunan Roh
Kudus yang menjadi jaminan untuk memperoleh keselamatan kekal yang Allah
janjikan.
Kesimpulan

Dengan paparan ini orang percaya semakin diteguhkan tentang karya Roh Kudus
yang begitu besar sebagai jaminan bagi orang percaya dalam memperoleh
keselamatan kekal. Sehingga melalui karya Roh Kudus ini, orang percaya semakin
bergantung sepenuhnya dalam pimpinan Roh Kudus supaya orang percaya tidak
mudah jatuh dalam dosa dan terus melakukan kehendak Allah untuk memuji
kemuliaan-Nya (Efesus 1:13-14).
DAFTAR PUSTAKA

 Barclay, William. Pemahaman Alkitab Setiap Hari-Surat-Surat Galatia Dan Efesus. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2008.
 Benyamin, Yoel. “Roh Kudus Meterai Keselamatan Kekal Orang Percaya Menurut Efesus 1:13-14.” HUPERETES: Jurnal Teologi
Dan Pendidikan Kristen 2, no. 1 (2020): 87–95. https://doi.org/10.46817/huperetes.v2i1.49.
 Boice, James Montgomery. DASAR-DASAR IMAN KRISTEN. Surabaya: Momentum, 2011.
 Lengkong, Samuel. “Peranan Roh Kudus Dalam Jaminan Keselamatan,” n.d., 58–68.
 Sumiwi, Asih Rachmani Endang. “Peran Roh Kudus Dalam Kehidupan Orang Percaya Masa Kini.” Jurnal Teologi Gracia Deo 1,
no. 1 (2018): 23–31. https://doi.org/10.46929/graciadeo.v1i1.19.
 Sutanto, Hasan. Perjanjian Baru Interliner Yunani-Indonesia Dan Konkordasi Perjanjian Baru. Lembaga Alkitab Indonesia, 2003.
 Talan, Yesri Esau, and Syarah Yakoba Idamaris Faot. “Memahami Konsep Keselamatan Dari Perspektif Surat Efesus.” SESAWI:
Jurnal Teologi Dan Pendidikan Kristen 2, no. 2 (2021): 259–75. https://doi.org/10.53687/sjtpk.v2i2.51.
 Waani, Marciano Antaricksawan, and Ester Riyanti Supriadi. “Konfirmasi Teologis Peran Roh Kudus Dalam Pelayanan Gerejawi.”
CHARISTHEO: Jurnal Teologi Dan Pendidikan Agama Kristen 1, no. 1 (2021): 37–53. https://doi.org/10.54592/jct.v1i1.4.
 Wijoyo, Sigit. “Kemuliaan Karya Keselamatan Allah Tritunggal : Studi Eksposisi Efesus 1 : 3-14.” KAPATA : Jurnal Teologi Dan
Pendidikan Kristen 1 (2020): 40–50.

Anda mungkin juga menyukai