Anda di halaman 1dari 9

PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN

BERBASIS KRITERIA 3F (FUN, FRIEND, AND FIT) DI SMK


NEGERI 2 PASURUAN

YAN PURNAMA, M.PD


NPA. 13250200538
SMK NEGERI 2 PASURUAN
PROFIL PESERTA

NAMA : YAN PURNAMA, M.PD


TTL : PASURUAN, 29 JANUARI 1983
NPA. : 13250200538
INSTANSI : SMK NEGERI 2 PASURUAN
ALAMAT : PERUM. GRAHA INDAH M-15,
KEL. KRAPYAKREJO, PASURUAN
NO. WA : 08123474104
LATAR BELAKANG
STRUKTUR KURIKULUM: Keputusan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Riset dan Teknologi tentang Struktur Kurikulum SMK
membuat Berkurang dan ditiadakannya jam pembelajaran mata pelajaran
PJOK pada jenjang SMK kelas XII.
Hal ini berdampak langsung pada rendahnya aktivitas fisik dan kebugaran
fisik peserta didik SMK (Alvin dwi firtanto, 2021; Tri Rustiadi, Tandiyo
Rahayu, 2021)

• SARANA & PRASARANA: KONDISI PEMBELAJARAN PJOK DI SMKN 2 PASURUAN JUGA


MEMILIKI PERMASALAHAN YANG SANGAT KRUSIAL YAITU, TIDAK TERSEDIANYA SARANA
DAN PRASARANA PEMBELAJARAN PJOK YANG MEMADAI. DENGAN LUAS 3844 M 2 DAN
JUMLAH SISWA SEBANYAK 1462 YANG TERBAGI KE DALAM 42 ROMBONGAN BELAJAR
TENTU SANGAT KURANG MEMADAI DIMANA DI SEKOLAH JUGA TIDAK TERSEDIA
LAHAN/AREA UNTUK SISWA BERAKTIFITAS FISIK DENGAN LAYAK, KARENA LAHAN
TERSISA YANG ADA SUDAH DIFUNGSIKAN MENJADI LAHAN PARKIR KENDARAAN GURU
DAN TAMU YANG DATANG KESEKOLAH
TINJAUAN PUSTAKA
PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN
Undang-Undang (UU) Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Sisdiknas) Bab X Pasal 37
yang berisi tentang kurikulum pendidikan dasar dan menengah. Pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan
merupakan bagian integral dari pendidikan secara keseluruhan, bertujuan untuk mengembangkan aspek
kebugaran jasmani, keterampilan gerak, keterampilan berfikir kritis, keterampilan sosial, penalaran, stabilitas
emosional, tindakan moral, aspek pola hidup sehat dan pengenalan lingkungan bersih melalui aktivitas
jasmani, olahraga dan kesehatan terpilih yang direncanakan secara sistematis dalam rangka mencapai tujuan
pendidikan nasional. (Kemdikbud, 2023)
TINJAUAN PUSTAKA
FRIEND Aktivitas fisik yang dilakukan secara bersama-sama akan
memberikan dampak perkembangan sosial seperti munculnya
kerjasama diantara peserta didik (Anand, 2014)

Di dalam Permendiknas No. 22 Tahun 2006 disebutkan bahwa


pendidikan jasmani memiliki tujuan yang tidak hanya sebatas
mengembangkan keterampilan dan kebugaran fisik semata,
namun termasuk di dalamnya mengembangkan keterampilan
FIT
sosial dan karakter
Dalam Hukum Law of Effect oleh Thorndike menunjukkan pada kuat
atau lemahnya hubungan antara stimulus dan respons tergantung
pada akibat yang ditimbulkannya. Apabila respons yang diberikan
seseorang mendatangkan kesenangan, maka respons tersebut akan
dipertahankan atau diulang
Aktif berolahraga membuat hormon endorfin meningkat,
FUN hormon ini berfungsi untuk menghasilkan perasaan yang
positif serta dapat mengurangi persepsi rasa sakit (Basso &
Suzuki, 2017)
BAB III KARYA INOVASI
Pembelajaran PJOK Berbasis Kriteria Friend

Pembelajaran PJOK Berbasis Kriteria Fun


BAB III KARYA INOVASI
Pembelajaran PJOK Berbasis Kriteria Fit
PENGEMBANGAN TEMAN SEJAWAT
KEGIATAN MGMP PJOK TEKNIKAL MEETING

SMK KOTA PASURUAN KEGIATAN SARASEHAN

MGMP PJOK SMK/SMA


DALAM KEGIATAN
PROVINSI JAWA TIMUR
PERSIAPAN KACABDIN
TAHUN 2022
CUP V TAHUN 2023

SOSIALISASI KEGIATAN PENYUSUNAN SOAL

PENCEGAHAN USBN SMK TAHUN

PERUNDUNGAN DI 2019

SEKOLAH BERSAMA

KEPALA SEKOLAH TAHUN

2022
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai