Anda di halaman 1dari 10

TEORI SOSIAL

KOTA
DURKHEMIAN

1
Durkheim ( Nash, 1979:25)

Morfologi Kota:
• Studi mengenai hubungan struktur sosial dan
lingkungan fisik
• Bentuk material dari struktur sosial masyarat
di lingkungan fisik tertentu

2
Kejahatan senantiasa ada dan terus mengikuti perubahan jaman.
Perkembangan masyarakat yang semakin maju menyebabkan
kejahatan pun ikut mengalami perubahan baik pada sisi bentuk
maupun modusnya. Oleh karena itu, sulit kalau dikatakan
negara akan melenyapkan kejahatan secara total. Emile
Durkheim menyatakan bahwa kejahatan adalah suatu gejala
normal di dalam setiap masyarakat yang bercirikan
heterogenitas dan perkembangan sosial dan karena itu tidak
mungkin dapat dimusnahkan sampai tuntas
Dr. Adon Nasrullah Jamaludin. 2017. Sosiologi Perkotaan . Memahami Masyarakat Kota dan
Problematikanya. CV Pustaka Setia

3
Dimensi Teoritik
• Ulasan Durkheim mengenai kota dan
struktur masyarakat kota dimulai dari
kajiannya terhadap masyarakat primitif dan
industrial (perkotaan) dalam bukunya The
Division of Labour.
• Durkheim mengulas tentang solidaritas
mekanik dan solidaritas organik

4
Dimensi … Lanjutan
• Perwujudan dari solidaritas mekanik adalah masyarakat primitif
• Perwujudan dari solidaritas organik adalah masyarakat industrial yang tinggal
di perkotaan
Catatan:
Poin Durkheim dalam menjelaskan kota adalah dari teori solidaritas dan struktur
sosial
(Johnson, 1994)

5
Distingsi
Solidaritas Mekanik (Masy. Solidaritas Organik (masy industrial-
Primitif/Pedesaan) perkotaan)
Pembagian kerja rendah Pembagian kerja tinggi

Kesadaran kolektif kuat Kesadaran kolektif lemah

Hukum represif dominan Hukum restitutif dominan

Konsensus terhadap pola-pola normatif Konsensus pd nilai abstrak dan umum adl
adl penting penting
Komunitas terlibat dalam menghukum org Badan kontrol sosial yg menghukum org
yg menyimpang menyimpang
Ketergantungan relatif rendah Ketergantungan cukup tinggi
Pembagian kerja terjadi?

Perjuangan
Pembagian kerja
Populasi memenuhi
dan hubungan
bertambah kebutuhan hidup
kontraktual
bertambah
Secara material pembagian kerja dan berbagai ciri
struktur itu dapat dilihat salah satunya dari keberadaan
sektor jasa-jasa sebagai basis ekonomi di perkotaan

Anda mungkin juga menyukai