Anda di halaman 1dari 20

ELECTRICAL DISCHARGE

MACHINES(EDM)


ANGGI(171910101003)
Farhan Fahriasnyah
Muammar al Ghifari

 Elektrical discharge machinine (EDM) adalah sebuah
mesin dengan metode untuk menghilangkan bahan oleh
serangkaian cepat lengkung berulang lucutan listrik di
antara elektroda (alat potong) dan bagian pekerjaan, di
hadapan medan. 
 Electrical Discharge Machine (EDM) adalah suatu mesin
perkakas Non Konvensional yang proses pemotongan
material (material removal) benda kerjanya berupa erosi
yang terjadi karena adanya sejumlah loncatan bunga api
listrik secara periodik pada celah antara katoda (pahat)
dengan anoda (benda kerja) di dalam cairan dielektric
SEJARAH DAN PERKEMBANGAN EDM


 Pada tahun 1770 ilmuan Inggris bernama Joseph Priestly menemukan efek
erosi dari percikan arus listrik. Kemudian penemuan itu dikembangkan oleh
ilmuan Rusia bernama B. Larzarenko tahun 1943 yaitu dengan
memanfaatkan percikan arus listrik untuk membuat proses yang terkontrol
untuk permesinan secara elektrik pada bahan konduktif yang kemudian
dikenal dengan proses EDM.
 EDM lebih maju dikembangkan dari pada masa itu, ada dua macam
mesin EDM yaitu Stempel EDM (biasanya disebut Sinker EDM atau Ram
EDM) dan Wire EDM. Perbedaan umum dari keduanya adalah jenis
elektroda yang digunakan. Dalam metode Ram sebuah elektroda grafit mesin
dibuat menjadi bentuk yang diinginkan kemudian dimasukkan ke dalam
benda kerja di ujung Ram vertikal. Jenis ini biasanya dilakukan EDM
tenggelam dalam dielektrik berbasis minyak. Dalam metode Wire-potong,
tipis untai tunggal kawat logam, biasanya kuningan, diberi makan melalui
benda kerja.
BAGIAN-BAGIAN EDM



 Keterangan:
1. Meja EDM
2. Benda kerja
3. Cairan dielectric
4. Elektroda
5. Kepala EDM
6. Rangkaian kapasitor
7. Generator arus pulsa
8. Voltmeter
9. Ampermeter
Komponen dan fungsinya:


a. Meja mesin EDM fungsinya digunakan sebagai tempat dudukan mesin
EDM
b. Cairan dielektrik merupakan fluida pendingin dan pembersih kotoran
benda kerja
c.Elektrodamerupakan pahat yang digunakan untuk menghantarkan
tegangan listrik dan mengerosi benda kerja menjadi bentuk yang diinginkan
d. Kepala Mesin funsinya sebagai tempat pahat dan komponen utama dari
mesin EDM merupakan kapasitor berfungsi untuk menyimpan energi
listrik yang akan dilepaskan pada proses pengerjaan benda kerja
e. Voltmeter digunakan untuk mengukur beda potensial pada rangkaian
mesin
f. Amperemeter digunakan untuk mengukur besar arus yang mengalir
pada mesin
JENIS-JENIS EDM


 1. Stempel EDM / Sinker EDM / Ram EDM
 2. Wire EDM
Stempel EDM / Sinker EDM / Ram EDM



Wire EDM




PRINSIP KERJA


Material removal yang berupa erosi terjadi akibat adanya
loncatan bunga api listrik diantara elektroda dan benda kerja
dalam cairan dielektric. Loncatan bunga api listrik terjadi
apabila beda tegangan antara pahat dan benda kerja
melampaui “break down voltage” celah dielektric. Break down
voltage bergantung pada :
1. Jarak terdekat antara elektroda (pahat) dengan benda kerja
2. Karakteristik tahanan dari cairan dielectric
3. Tingkat kotoran pada celah diantara elektroda dengan
benda kerja.
4. Jenis elektroda yang digunakan
PERHITUNGAN PADA EDM


Dimana:
Volume = panjang x lebar x tinggi (mm3)
Waktu = Waktu proses EDM (min)

 Untuk mengetahui keausan pahat, dengan mengukur
massa elektroda yang hilang selama proses, yang
merupakan selisih massa sebelum dan setelah
digunakan. Perhitungan dilakukan dengan rumus
berikut:
 Dimana:
M1 = Massa elektroda sebelum proses
M2 = Massa elektroda setelah proses
M aus = Massa elektroda yang hilang selama proses
T = Waktu selama proses EDM (min)

 Pada daerah tempat terjadinya pelepasan muatan listrik tersebut
akan timbul panas dengan temperatur sangat tinggi sehingga bagian kecil
permukaan bendakerja secara tiba-tiba menjadi lebur dan terlepas. Aliran
fluida kemudian membersihkan partikel kecil (serpihan) tersebut.
Melepasnya bagian kecil dari permukaan bendakerja menyebabkan jarak
dari elektrode perkakas menjadi lebih jauh, sehingga bagian lain yang lebih
dekat akan mengalami proses yang sama dengan sebelumnya. Demikian
seterusnya sampai semua daerah mengalami pengurangan yang sama.
Walupun pelepasan muatan listrik secara individual melepaskan bagian
demi bagian dari bendakerja, tetapi hal ini terjadi ratusan bahkan ribuan
kali per detik sehingga pengikisan secara bertahap akan terjadi pada semua
bagian permukaan dalam daerah celah tersebut.
 Dua variabel proses utama dalam EDM adalah :
- arus, dan
- frekuensi pelepasan muatan listrik.

KEUNTUNGAN DAN KERUGIAN EDM


1. Keuntungan EDM
Beberapa keuntungan dari mesin EDM, antara lain :
 Bentuk-bentuk yang kompleks tidak akan sulit untuk memproduksi
dengan alat pemotong konvensional
 Handling benda kerja di atas mesin tidak rumit
 Tingkat kebisingan rendah
 Kemudahan dalam pembuatan elektroda
 Bahan keras toleransi sangat dekat
 Lembar kerja yang sangat kecil di mana alat pemotong konvensional
dapat merusak bagian dari alat pemotong kelebihan tekanan.
 Tidak ada kontak langsung antara alat dan bekerja sepotong. Oleh
karena itu bagian dan lemah lembut dapat bahan mesin dengan
distorsi apa pun.
2. Kerugian EDM
Beberapa kerugian dari EDM, antara lain :
 Laju yang lambat removal material.

 Mesin EDM dan perlengkapannya masih relatif mahal
 Tambahan waktu dan biaya yang digunakan untuk
membuat elektroda untuk ram / setempel EDM.
 Proses erosi benda sangat kecil, sehingga waktu
operasinya relatif lama
 Mereproduksi sudut tajam pada benda kerja sulit karena
memakai elektroda.
 Harus dioperasikan oleh operator yang tidak alergi
terhadap cairan dielektrik
 Konsumsi daya spesifik sangat tinggi.
 Penggunaan mesin EDM dibatasi oleh ukuran tangki kerja
penampung cairan dielektrik.

Anda mungkin juga menyukai