Anda di halaman 1dari 25

DINAS KESEHATAN ACEH

CAPAIAN dan STRATEGI PROGRAM


PEMERIKSAAN VIRAL LOAD ACEH
GEOGRAFI ACEH
• Aceh terletak di bagian paling barat
Nusantara dengan luas 57.935 KM 2.
• 98% penduduknya Muslim & non muslim;
1.1% Katolik & Protestan, selebihnya adalah
Budha, Hindu & Kong Hu Tcu.
• Secara administratif wilayah Aceh;
18 Kabupaten & 5 Kota;
289 Kecamatan, 779 mukim
dan 6.510 Gampong/ desa.
• Batas – Batas :
- Sebelah Utara &Timur : Selat Malaka
- Sebelah Selatan : Sumatera Utara
- Sebelah Barat : Samudera Indonesia
• Aceh memiliki 362 Puskesmas dan 34 RS
Pemerintah dan 37 RS Swasta.
• Terdapat 59 PDP;
33 Puskesmas,19 RS Pemerintah
5 RS Swasta, dan 2 Lapas
2
SUMBER DAYA
• Aceh memiliki 362 PKM, 34 RS
Pemerintah & 37 RS Swasta.
• Terdapat 59 PDP, terdiri dari;
33 Puskesmas
19 RS Pemerintah
5 RS Swasta, dan
2 Lapas
• Nakes yang sudah dilatih ttg
Penanggulangan HIV-AIDs & PIMS
- Dokter 141 orang, Dokter PAK 4 orang
- Konselor 141 orang, Analis 141 orang
- Farmasi 141 orang. RR 142 Orang
- DO 2 orang, FA 1 orang
- LSM Peduli AIDS di Aceh; 7 Unit
- Medan Plus, KUPAS, PSA,
- KDS Rising Nanggroe,
- Yayasan Indra Patra Aceh,
- RK Singkil, Galatea
3
STRATEGI PENGENDALIAN HIV AIDS
TARGET BY 2030: 95% ODHIV mengetahui statusnya |95% ODHIV mendapatkan pengobatan ARV | 95% ODHIV on ARV dengan virus HIV tersupresi

Permenkes No. 23 Tahun 2022 tentang Penanggulangan HIV, AIDS, dan IMS
Peraturan & Dokumen Terkait Penanggulangan HIV AIDS dan IMS

PP 2/2018 tentang SPM, mengatur jenis pelayanan dasar pada SPM kesehatan daerah Kab Kota, termasuk
pelayanan kesehatan orang dengan risiko terinfeksi HIV
• Permendagri 100/2018 ttg Penerapan SPM, yaitu Pasal 6 Ayat 2 butir o;
• Pelayanan kesehatan pada orang dengan risiko terinfeksi HIV;
• Ketentuan melaksanakan SPM Kab Kota dengan target 100%
• Permenkes 4/2019: Standar Teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar pada SPM Bidang Kesehatan,
• mengatur cara perhitungan dan pemenuhan standar pelayanan

Perpres 124/2016 ttg Perubahan Perpres 75/2006 ttg KPAN


• Pembubaran KPAN: pasal 17A(1) KPAN menyelesaikan tugasnya paling lambat tgl 31 Des 2017

Permenkes 21/2021
• Pelayanan kesehatan masa sebelum hamil, masa hamil, persalinan, sesudah melahirkan, pelayanan kontrasepsi, dan pelayanan kesehatan
seksual;
• Mengatur upaya pelayanan kesehatan iub dengan pendekatan siklus kehidupan;
• Mengatur pengendalian HIV. Sifilis, dan Hep B (pencegahan penularan ibu ke anak) bagian dari Standar pelayanan kes ibu dan anak

KMK No HK.01.07/MENKES/90/2019 ttg Pedoman Nasional Pelayanan Kedokteran Tata Laksana HIV

RAN Penanggulangan HIV AIDS dan PIMS 2020-2024


• 95% orang yang teriinfeksi HIV mengetahui statusnya, 95% odhiv on ART, dan 95% odhiv VL tersupresi
Target layanan bagi ibu hamil untuk mencapai ‘triple’ Eliminasi
Kegiatan Target

Penyediaan rapid test skrining HIV, Sifilis dan Hepatitis B 100% sasaran

Penyediaan obat untuk terapi HIV (ARV KDT), Sifilis (Benzatin Penisilin G), Hepatitis B
100% sasaran
(tenofovir)

Pertolongan persalinan, merujuk ibu hamil ke layanan Rujukan, konseling menyusui dan 100% persalinan bumil
konseling KB dilakukan oleh nakes

Target layanan bagi bayi dari ibu terinfeksi untuk eliminasi penularan
Kegiatan Target
Penyediaan reagen untuk pemeriksaan HIV (PCR EID), Sifilis (reagen RPR), dan
100% sasaran
Hepatitis B (reagen HBsAg)

Penyediaan obat untuk terapi HIV (provilaksis ARV, kotrimoksazol profilaksis), Sifilis 100% sasaran
(Benzatin Penisilin 50.000 IU/kg BB), Hepatitis B (vaksin HB0, HBIg dan vit. K)

Total eliminasi HIV, Sifilis, dan Hepatitis B 100% sasaran di tahun 2030

6
Pencapaian target Eliminasi HIV, AIDS, dan IMS dilaksanakan melalui
penerapan Strategi Nasional Eliminasi HIV, AIDS, dan IMS sebagai
berikut:
a. Penguatan komitmen dan kepemimpinan dari
kementerian/lembaga terkait di tingkat pusat, provinsi dan
kabupaten/kota;
b. Peningkatan dan perluasan akses masyarakat pada layanan
Strategi skrining, diagnostik dan pengobatan HIV, AIDS, dan IMS yang
komprehensif dan bermutu;
Eliminasi HIV, c. Intensifikasi kegiatan Penanggulangan HIV, AIDS, dan IMS;
AIDS, dan IMS d. Penguatan, peningkatan, dan pengembangan kemitraan dan
(Pasal 5) peran serta lintas sektor, swasta, organisasi
kemasyarakatan/komunitas, masyarakat dan pemangku
kepentingan terkait;
e. Peningkatan penelitian dan pengembangan serta inovasi yang
mendukung program Penanggulangan HIV, AIDS, dan IMS; dan
f. Penguatan manajemen program melalui monitoring, evaluasi,
dan tindak lanjut.
Permenkes No. 23 Tahun 2022 tentang Penanggulangan HIV, AIDS, dan IMS
Target Penanggulangan HIV

2024 2030

Infeksi baru HIV 0,18 • Infeksi Baru HIV


per 1000 penduduk turun 90%
tidak terinfeksi HIV dibandingkan 2010
(turun 75% atau dari 50.427
dibandingkan 2010 menjadi 5.043 orang
• Eliminasi penularan
HIV dari ibu ke anak
(EMTCT)
• Eliminasi Sifilis
Kongenital (<50 per
100.000 kelahiran
hidup

8
Penemuan kasus HIV terus meningkat
Gap dengan target penemuan kasus mengecil (per Des 2022, 429.215 ODHIV atau 81% ditemukan dari target 526.841)

9
 Retensi pengobatan menjadi tantangan besar
JUMLAH KASUS HIV-AIDS KOMULATIF
DI ACEH 2004 – 2022

225 210

174
175 155
139

125 111
100
89
79
70 67 67
75 58 60 56 60 55
46 47 48 49 49
28 31 33 26 27
25

2004 s.d 2011 2012 2013 2014 2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2022
2010
Jumlah Kasus HIV 28 31 26 46 60 48 70 111 155 174 139 100 210
Jumlah Kasus AIDS 58 33 27 47 56 49 60 79 89 49 67 55 67
JUMLAH KASUS HIV AIDS 2004 - 2022
No Tahun Jumlah Kasus HIV Jumlah Kasus AIDS Total
1 2004 s.d 2010 28 58 86
2 2011 31 33 64
3 2012 26 27 53
4 2013 46 47 93
5 2014 60 56 116
6 2015 48 49 97
7 2016 70 60 130
8 2017 111 79 190
9 2018 155 89 244
10 2019 174 49 223
11 2020 139 67 206
12 2021 100 55 155
13 2022 210 67 277
Total 1198 736 1934
Sumber : SIHA 1.7 ONLINE DAN REPORT BULANAN KABUPATEN/KOTA
SEBARAN ODHIV DITEMUKAN DI ACEH
TAHUN 2022
Aceh Barat Daya -
No Kab/Kota HIV AIDS Total
Gayo Lues -
1 Kota Banda Aceh 69 19 88
Aceh Tenggara - 2 Kota Langsa 61 6 67
Nagan Raya - 3 Aceh Utara 20 - 20
- 4 Bireun 5 14 19
Simeulu
5 Aceh Besar 12 2 14
Bener Meriah 4
6 Aceh Tengah 8 4 12
Sabang 2 7 Subulussalam 7 2 9
Aceh Selatan 2 8 Aceh Timur 3 6 9
2 9 Pidie 2 6 8
Aceh Singkil
10 Aceh Tamiang 7 - 7
Aceh Jaya 3
11 Lhoksemawe 4 - 4
Pidie Jaya 3 12 Aceh Barat 4 - 4
Aceh Barat 4 13 Pidie Jaya 3 - 3
4 14 Aceh Jaya - 3 3
Lhoksemawe
15 Aceh Singkil 2 - 2
Aceh Tamiang 7
16 Aceh Selatan 1 1 2
Pidie 8 17 Sabang - 2 2
Aceh Timur 9 18 Bener Meriah 2 2 4
9 19 Simeulue - - -
Subulussalam
20 Nagan Raya - - -
Aceh Tengah 12
21 Aceh Tenggara - - -
Aceh Besar 14 22 Gayo Lues - - -
Bireun 19 23 Aceh Barat Daya - - -
20 Total 210 67 277
Aceh Utara
Kota Langsa 67
Kota Banda Aceh 88

BIDANG P2P DINKES ACEH © 2022


CAPAIAN HIV-AIDS Aceh Tahun 2020-2022
7919

6082 6082

533 527 796 795


430 527
56 98
158

2020 2021 2022


Estimasi ODHIV ODHIV Mengetahui dan dapat pengobatan
ODHIV Hidup mengetahui statusnya ODHIV on ART yang virusnya tersupresi 13
Capaian ODHIV on ART
22 provinsi mencapai target IKP Target 2022: 45%

ODHIV on ART, % berdasarkan jumlah ODHIV hidup dan mengetahui statusnya


● s.d. Desember 2022

Target: 45%

14
>95% 45-94% <45%
Capaian Skrining HIV SPM (IKK-1, Target = 80%)
6 Provinsi sudah mencapai target dengan rata-rata nasional = 60%

≥80% 50-79% < 50%

Capaian ODHIV Mulai ART 2022 (IKK-2, Target: 85%)


11 Provinsi sudah mencapai target dengan rata-rata nasional = 80%

≥85% 50-79% < 50%


Capaian Pasien Sifilis Diobati (IKK-3, Target: 75%)
14 Provinsi sudah mencapai target dengan rata-rata nasional = 68%

≥75% 50-74% < 50%


Capaian Tes & Penanganan HIV dan Sifilis pada ibu hamil ANC belum optimal
● Hanya 55% ibu hamil tes HIV, 25% ibu hamil diskrining Sifilis, dan 60% ibu hamil diskrining Hep B;
● Angka positif ibu hamil HIV 0,3%; ibu hamil sifilis 0,5%; dan ibu hamil HBsAg 1,56%;
● Baru 24% ibu hamil HIV mendapat pengobatan ARV dan 41% ibu hamil sifilis yang diobati

17
CAPAIAN TB - HIV

● Persentase Pasien TBC Yg Tahu Status HIV

120
100 9197 89
80 74
65 60 65
60 52 47 4151
3938 45 45
40 3434 3333 31
25 25 2627 23 20 24
20 12 14 14 14
9 5 13 119 109 6 9 6
2 00
0
E H YA US EN IL G IE RA RA EH R AN UE E AT AH YA AH SA AY YA G
C D L U G K I AN I D A A C U T L AW R G A I G IJ A N
A P G T I M U A R J A
A AB G
I RE SIN AM A U A A T ELA E UM B EN N R ME LAN P H AB
B H T E H D EH S SI M E EH T A
R CE S
N
C A AC EH K H G A
C E
A HO AC CE NA NE
B
A AC L A BE
2021 2022
Sasaran & CAPAIAN SPM Aceh TAHUN 2022

CAPAIAN
No Kabupaten/ Kota Ibu Pasien Pejaja Pena
(%)
Hamil TB Total IMS Sex LSL Waria sun WBP Total
1 ACEH SELATAN 4401 714 5115 10 0 1 4 0 50 10295
3971 297 4268 6 0 1 4 0 25 8572
83
2 A.TENGGARA 4935 154 5089 4 0 0 4 0 445 10631

1720 154 1874 4 0 0 4 0 446 4202


40
3 A. TIMUR 10365 1278 11643 10 0 10 5 0 100 23411

8012 621 8633 4 0 10 5 0 94 17379


74
4 A.TENGAH 4728 762 5490 0 10 0 25 0 277 11292

3734 170 3904 6 5 0 13 0 277 8109


72
5 A. BARAT 4946 193 5139 10 3 4 4 0 531 10830

4464 79 4543 14 3 0 1 0 219 9323


86
6 A. BESAR 11250 348 11598 14 38 35 75 0 900 24258

6852 431 7283 0 0 0 0 0 0 14566


60
7 PIDIE 8890 830 9720 761 3 0 2 0 8 20214

6646 632 7278 0 0 0 0 0 140 14696


73
Sasaran & CAPAIAN SPM Aceh TAHUN 2022

8 A. UTARA 12993 1935 14928 495 38 123 3 3 349 30867

9212 245 9457 35 18 39 6 0 241 19253 62

9 SIMEULUE 2438 320 2758 35 10 20 8 0 95 5684

1049 49 1098 7 0 0 0 0 86 2289 40

10 A. SINGKIL 3346 224 3570 40 0 0 35 0 150 7365

2120 83 2203 4 0 0 15 1 145 4571 62

11 BIREUEN 8982 1051 10033 40 10 3 10 3 200 20332

6080 684 6764 0 0 4 1 1 0 13534 67

12 A. BARAT DAYA 2879 511 3390 0 0 0 5 0 190 6975

2879 511 3390 0 0 0 5 0 190 6975 100

13 GAYO LUES 2394 340 2734 0 0 0 10 0 275 5753

1675 181 1856 0 0 0 0 0 275 3987 69

14 A. JAYA 2466 1305 3771 4 0 0 1 0 150 7697

1216 9 1225 1 0 0 1 0 70 2522 33

15 NAGAN RAYA 3274 179 3453 8 0 1 2 0 0 6917

2580 119 2699 7 0 0 0 0 0 5405 78

16 A. TAMIANG 6467 1093 7560 20 5 10 10 0 457 15622


20
4918 329 5247 10 2 6 5 0 107 10624 68
Sasaran & CAPAIAN SPM Aceh TAHUN 2022

17 BENER MERIAH 3387 492 3879 20 30 25 18 0 242 8093

2321 0 2321 20 0 0 1 0 250 4913 61

18 PIDIE JAYA 3561 300 3861 5 0 0 15 0 0 7742

2559 32 2591 0 0 0 0 0 0 5182 67

19 BANDA ACEH 5556 1062 6618 4 0 50 15 0 0 13305


6629 354 6983 3 0 59 6 1 381 14416 108

20 SABANG 809 225 1034 809 0 0 0 0 70 2947

494 1 495 0 1 0 0 0 0 991 34

21 LHOKSEUMAWE 4818 199 5017 29 10 20 13 0 250 10356

3007 144 3151 6 69 176 17 4 351 6925 67

22 LANGSA 3720 467 4187 65 2 30 2 0 250 8723

3654 166 3820 5 7 55 2 1 250 7960 91

23 SUBULUSSALAM 1684 1329 3013 10 0 0 25 0 0 6061

1492 186 1678 10 0 0 2 0 70 3438 57

21
67
ACEH CAPAIAN TOTAL SKRINING HIV DI ACEH TAHUN 2022 SEBANYAK 67% DARI TARGET SEBANYAK 80% 189832
Kegiatan Penanggulangan HIV AIDS dan IMS

1. Penambahan jumlah fasyankes PDP termasuk swasta dan komunitas, yang memiliki tenaga pendamping
ODHIV untuk menurunkan gap “test & treat” serta memastikan fasyankes PDP melaporkan ODHIV dalam
pengobatan, lengkap dan tepat waktu
2. Penyediaan akses pemantauan pengobatan dengan pemeriksaan viral load HIV di fasyankes/layanan PDP
3. Penanganan kasus sesuai standar: ARV high potency, less toxicity; Infeksi Menular Seksual, Infeksi
Oportunistik; dan Terapi Pencegahan TBC
4. Percepatan penurunan kasus dengan penemuan kasus aktif di fasyankes, penjangkauan dan promosi
melalui medsos
5. Eliminasi penularan HIV, Sifilis, Hep B dari ibu ke anak
6. Skrining (tes) dan tracing (notifikasi pasangan), inisasi PrEP mulai di 10 provinsi (2022)
7. Pengamatan epidemiologi dan pengamatan resistensi obat ARV dan gonore
8. Penguatan sistem informasi, pencatatan dan pelaporan terpadu data tes, pengobatan, VL (rutin) dan kohort
pengobatan ARV, serta pemantauan logistik
9. Penguatan manajemen logistik obat, alat kesehatan, reagen, dan ketersediaan BHP
10. Peningkatan kapasitas tenaga teknis di tingkat Pusat, Provinsi, dan kabupaten/kota
11. Advokasi dan penguatan komitmen lintas sektor: Pemda, lintas K/L, dan swasta
25
CAPAIAN DAN TARGET INDIKATOR PROGRAM HIV PIMS TAHUN 2020-2024
2020 2021 2022 2023 2024
Indikator
Target Capaian Target Capaian Target Capaian Target Capaian Target Capaian
Insidensi HIV (per
Indikator
100.000 penduduk tidak 0,19 0,10 0,19 0,10 0,19 - 0,18 - 0,18 -
RPJMN
terinfeksi)
Indikator Persentase cakupan
Kinerja penemuan dan
40% 40% 45% 39% 45% 42% 50% - 60% -
Program pengobatan kasus HIV
(IKP) (ODHA on ART)
Persentase orang
dengan risiko terinfeksi
Indikator
virus yang melemahkan
Kinerja
sistem kekebalan tubuh N/A N/A N/A N/A 80% 60% 85% - 90% -
kegiatan
manusia yang
(IKK)
mendapatkan skrining
HIV
Persentase Orang
Indikator
dengan HIV (ODHIV)
Kinerja
baru ditemukan 77% 78% 80% 82% 85% 80% 90% - 90% -
kegiatan
mendapatkan
(IKK)
pengobatan ART
Indikator
Kinerja Persentase pasien sifilis
75% 60% 75% 65% 75% 68% 85% - 90% -
kegiatan yang diobati
(IKK)
26
TUGAS PDP

1. MELAKUKAN SKRINING TERMASUK MOBILE KLINIK


2. MELAKUKAN PENGOBATAN ODHIV
3. MELAKUKAN PERAWTAN ODHIV
4. MEMBERIKAN KONSELING
5. MELAKUKAN PENGAMBILAN SAMPEL UNTUK PEMERIKSAAN
VIRAL LOAD
6. MELAKUKAN UPAYA PROMOSI HIDUP BERPERILAKU
TIDAK BERISIKO

27
WASSALAM
&
ALHAMDULILLAH
28

Anda mungkin juga menyukai