Anda di halaman 1dari 14

RESUME & STUDY

CASE
CHAPTER 10
MANA JEMEN KEUANGAN (F)

SULTANTO HERMAWAN PUTRA


6032231208
OUTLINE

Project Cash Flow

Incremental Cash Flow

Pro Forma Financial Statements


and Project Cash Flows

Modified ACSR Depreciation (MACSR)

Studi Case & Pembahasan


Project Cash Flow

Incremental cash flow atau sering disebut juga sebagai relevant cash flow
adalah perubahan arus kas sebuah perusahaan atau proyek di masa datang
sebagai konsekuensi atau akibat langsung dari pelaksanaan sebuah proyek.

Dalam praktiknya, akan sulit untuk benar-benar menghitung total arus kas di masa
depan perusahaan dengan dan tanpa proyek, terutama untuk perusahaan besar. Ada
alternatif untuk masalah tersebut yaitu dengan stand-alone principle.

Stand-alone principle adalah setelah kita menentukan inkrementalnya


arus kas dari pelaksanaan suatu proyek, kita dapat memandang proyek itu sebagai
semacam “minifirm” dengan pendapatan dan biaya masa depan, aset sendiri, dan,
tentu saja, arus kas sendiri.
Incremental Cash Flow

SUNK COSTS OPPORTUNITY COSTS

Sunk cost di definisikan sebagai Opportunity cost di definisikan


biaya yang telah kita bayarkan sebagai biaya yang timbul dari
atau biaya yangtelah timbul penggunaan asset yang telah
sebagai utang yang harus di dimiliki perusahaan untuk suatu
bayarkan. Perusahaan harus rencana investasi
membayar biaya ini, apapun yang
terjadi.

SIDE EFFECT NET WORKING CAPITAL FINANCING COSTS

Ketika perusahaan memutuskan untuk Networking Capital adalah perbedaan Bunga yang dibayarkan atau biaya
melakukan suatu investasi, maka akan atau selisih asset jangka pendek dengan keuangan lain tidak dimasukkan
timbul efek samping, baik itu positif utang jangka pendek perusahaan. dalam perhitungan atau menganalisa
atau negatif. Erosion adalah efek suatu proposal investasi.
negative yang timbul pada cash flow
produk yang telah ada sebagai akibat
peluncuran atau pengembangan produk
baru
Pro Forma Financial Statements
and Project Cash Flows

Pro forma financial statement adalah cara yang mudah di pahami dalam
Menyusun ringkasan informasi keuangan dari suatu proyek. Untuk
Menyusun ringkasan tersebut, kita perlu memperkirakan jumlah unit
penjualan, harga jual per unit, variable biaya per unit dan total fix cost. Kita
juga memerlukan infromasi total biaya investasiyang diperlukan termasuk
ada nya investasi lain pada networking capital.

Contoh pro forma financial:


Projected Income Statement
Projected Capital Requirements
Project Cash Flow

PROJECT OPERATING CASH FLOW

Operating cash flow adalah pendapatan sebelum beban bunga dan pajak atau EBIT di
tambah depresiasi di kurang pajak

OPERATING CASHFLOW = Earnings before interest and taxes +


Depreciation - Taxes

Contoh perhitungan Operating Cash Flow:


Project Cash Flow

PROJECT NET WORKING CAPITAL

Ketika kita melakukan sejumlah nilai investasi pada Networking Capital maka
sejumlah nilai investasi tersebut harus kembali pada suatu waktu.

PROJECT CAPITAL SPENDING


Modified ACSR Depreciation (MACSR)

MACSR class:

Contoh perhitungan MACSR:


More about Project Cash Flow

Depresiasi akutansi adalah pengurangan biaya tercatat dari asset tetap


sampai dengan nilai asset tersebut menjadi nol. Depresiasi memiliki cash
flow yang mempengaruhi tagihan pajak.

The Accelerated Cost Recovery System (ACRS) adalah metode


depresiasi pemerintah US yang menetapkan periode aset pemulihan biaya
berdasarkan kriteria IRS secara spesifik.

Modified ACSR Depreciation (MACSR) menyatakan bahwa setiap asset


memiliki atau di kelompokkan pada kelas-kelas tertentu. Pada kelas-
kelas tersebut asset memiliki jangka waktu untuk pengenaan pajak.
Setelah umur asset di tentukan, depresiasi asset tersebut di
perhitungkan dengan mengalikan nilai asset tersebut dengan suatu
persentase
Book Value VS Market Value

Menurut peraturan perpajakan, pada perhitungan depresiasi umur ekonomi


dan nilai pasar di masa depan bukan di lihat sebagai isu yang utama.
Dampaknya, nilai book value suatu asset bisa sangat signifikan berbeda
dengan nilai pasar. Pajak dikenakan pada selisih book value dan nilai pasar.
Study Case
Study Case
Study Case Answer

Jawaban ada di excel dengan link berikut:


https://docs.google.com/spreadsheets/d/1d8M_3vt3u1x_HfEEbiI3cu9bIvt7GQIH/edi
t?usp=sharing&ouid=115387314666949932710&rtpof=true&sd=true
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai