Anda di halaman 1dari 26

FGD

PENELITIAN TINDAKAN KELAS


(PTK)
Dosen PGMI
FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN
UIN SULTAN SYARIF KASIM RIAU

14 Februari 2019
PENGERTIAN PTK
SUATU BENTUK PENELITIAN YANG
BERSIFAT REFLEKTIF DENGAN
MELAKUKAN TINDAKAN TERTENTU AGAR
DAPAT MEMPERBAIKI/MENINGKATKAN
PRAKTEK PEMBELAJARAN DI KELAS
SECARA LEBIH PROFESIONAL

TUJUAN
PERBAIKAN DAN PENINGKATAN LAYANAN
PROFESIONAL GURU DALAM MENANGANI
PROSES PEMBELAJARAN
MANFAAT
• INOVASI PEMBELAJARAN
MANDIRI, PERCAYA DIRI DAN
BERANI MENCOBAKAN HAL BARU
YANG DIDUGA DAPAT MEMBAWA
PERBAIKAN
• PENGEMBANGAN KURIKULUM
• PENINGKATAN PROFESIONALISME GURU
No Dimensi PTK Penelitian Formal

1. Motivasi Tindakan Kebenaran (truth)

2. Sumber masalah Diagnosis Induktif – Deduktif

3. Tujuan Mengembangkan Memverifikasi dan menemukan teori


implementasi/kegiatan praktis, yang dapat digeneralisasikan

4. Peneliti yang terlibat Aktor dari dalam (guru di sekolah Pihak lain yang berminat
yang bersangkutan)

5. Sampel Kasus spesifik Sample representatif

6. Metodologi Tidak terlalu ketat tetapi Terstandar, termasuk di dalamnya


penekanan pada objektivitas objektivitas

7. Interpretasi Temuan Untuk memahami pelaksanaan Untuk menguraikan, mengabstrakkan


melalui refleksi dan penyusunan dan menginfer teori yang dibangun
teori oleh praktisi ilmuwan

8. Hasil Pebaikan pembelajaran siswa Pengetahuan, prosedur dan materi


yang teruji
KARAKTERISTIK PTK
1. PERMASALAHAN PRAKTIS DI KELAS
2. KOLABORASI
3. ADA UPAYA PERBAIKAN/PENINGKATAN
4. EFEKTIVITAS METODE/TEKNIK/PROSES
PEMBELAJARAN
5. TIDAK UNTUK DIGENERALISASIKAN
6. TIDAK PERLU POPULASI ATAU SAMPEL
7. TIDAK MENGENAL KELOMPOK EKSPERIMEN
DAN KONTROL
8. PROSES PENELITIAN MELALUI SIKLUS
OBJEK PTK
Objek PTK harus merupakan sesuatu yang aktif, dapat
dikenai aktivitas, bukan objek yang sedang diam dan
tanpa gerak
• METODE MENGAJAR
• STRATEGI MENGAJAR
• MODEL PEMBELAJARAN
• PROSEDUR EVALUASI
• PERUBAHAN SIKAP DAN NILAI
• MEDIA PEMBELAJARAN
• LINGKUNGAN BELAJAR (SETTING)
• MATERI PEMBELAJARAN
• KURIKULUM
• DLL.
Tema Masalah Penelitian
Tindakan Kelas (Action Research) al:
Meningkatkan Prestasi Belajar
Meningkatkan Motivasi Belajar
Meningkatkan Disiplin Belajar
Meningkatkan Minat Belajar

Mencari Strategi Pembelajaran yang Efektif

Mencari Metode Mengajar yang Efisien dll.


TAHAPAN PTK
 TAHAP 1. PERENCANAAN
Apa, mengapa, kapan, dimana,
oleh siapa dan bagaimana
tindakan dilakukan
 TAHAP 2. PELAKSANAAN TINDAKAN
Pelaksanaan sesuai rencana
 TAHAP 3. PENGAMATAN
Dilakukan bersamaan dengan tindakan
 TAHAP 4. REFLEKSI
Kegiatan mengemukakan implementasi
rencana tindakan
MERENCANAKAN PTK
A. MENETAPKAN FOKUS MASALAH

1. MEMUNCULKAN MASALAH
Refleksi terhadap kinerja (siswa, guru, bahan,
kurikulum,IBM, hasil belajar siswa)

2. MENGIDENTIFIKASI MASALAH
Apa yang terjadi sekarang?
Apakah yang terjadi sekarang mengandung
permasalahan?
Apa yang bisa saya lakukan untuk mengatasinya?
Saya memilih untuk mengujicobakan gagasan …..
3. MENGANALISIS MASALAH

a. Pilihlah masalah yang paling penting


b. Hindari masalah di luar kemampuan
c. Pilihlah masalah berskala kecil dan terbatas
Masalah mana yang perlu diprioritaskan?
Misalnya: Penguasaan operasi matematika
Membaca peta buta
Kesalahan konseptual pada buku paket
d. Usahakan bekerja kolaboratif
4. MERUMUSKAN MASALAH
Rumusan masalah harus jelas, spesifik, dan
operasional, mengarah pada jenis data yang
perlu dikumpulkan

Contoh:
Apakah metode CTL pada
pembelajaran konsep Panas dan
Perpindahannya dapat meningkatkan daya
serap siswa MI Al-Fattah?
B. MERENCANAKAN TINDAKAN
1. MERUMUSKAN HIPOTESIS TINDAKAN
Hipotesis tindakan adalah suatu dugaan yang bakal
terjadi jika suatu tindakan dilakukan

Contoh:
Jika kebiasaan membaca ditingkatkan melalui
penugasan mencari kata atau istilah serapan, maka
perbendaharaan kata akan meningkat dengan rata-
rata
Penerapan model pembelajaran partisipatif berbasis
poster dapat meningkatkan pemahaman konsep pada
tema merawat hewan dan tumbuhan siswa kelas II
SD/MI
2. MENGANALISIS KELAYAKAN HIPOTESIS TINDAKAN
Perlu memperhatikan:
a. Kemampuan dan komitmen guru selaku aktor PTK
b. Kemampuan siswa
c. Fasilitas dan sarana pendukung
d. Iklim belajar di sekolah/kelas
3. PERSIAPAN TINDAKAN
a. Buat skenario implementasi tindakan
b. Siapkan fasilitas dan sarana pendukung
c. Tentukan cara merekam dan menganalisis data
d. Lakukan simulasi pelaksanaan tindakan
C. MELAKSANAKAN TINDAKAN DAN OBSERVASI
1. Pelaksanaan Tindakan
Pada prinsipnya adalah menerapkan apa yang telah
direncanakan dan disimulasikan dalam situasi yang aktual di
kelas
2. Observasi
Observasi dalam PTK adalah merekam segala peristiwa dan
kegiatan yang terjadi selama tindakan
Perlu kejelasan: Jenis data, indikator yang relevan, prosedur
perekaman data, pemanfaatan data dalam analisis dan refleksi
3. Diskusi balikan
Tidak dipusatkan kepada kekurangan/kesalahan guru/aktor,
bertolak dari kesan-kesan yang didukung data, dilaksanakan
tidak terlalu lama setelah observasi dilakukan
D. ANALISIS DAN REFLEKSI

1. Analisis Data
Reduksi data/penyederhanaan
Paparan data
Penyimpulan
2. Refleksi
Mengkaji keberhasilan atau kegagalan
dalam pencapaian tujuan sementara,
untuk menentukan tindak lanjut dalam
mencapai tujuan akhir/tujuan sementara
lainnya
E. PERENCANAAN TINDAK LANJUT

Jika masalah belum tuntas, maka


PTK harus dilanjutkan pada siklus
berikutnya dengan prosedur yang
sama (perumusan masalah,
perencanaan tindakan, pelaksanaan
tindakan, observasi dan interpretasi,
dan analisis-refleksi)
Contoh judul
Penelitian Tindakan Kelas
UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR TEMA BERBAGAI
PEKERJAAN MELALUI MODEL DISCOVERY LEARNING
SISWA KELAS 4 SDN KUTOHARJO 01 PATI KABUPATEN
PATI SEMESTER 1 TAHUN AJARAN 2014-2015

Naniek Sulistya Wardani


Program Studi PGSD FKIP –
Universitas Kristen Satya Wacana
PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN TEMATIK
TEMA SELALU BERHEMAT ENERGI MENGGUNAKAN
MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN DI KELAS IV SD
NGALIYAN 01 SEMARANG
TERIMA KASIH

SEMOGA BERMANFAAT
WASSALAM
Kwalitas Hidup sesungguhnya diukur dari
sejauh mana Anda bisa memberi manfaat pada orang lain

Anda mungkin juga menyukai