Anda di halaman 1dari 15

E-S P T P P h 4

(2) JUMITA (61220002)


1.
2. NATHALIA MEDLEANE
(61220035)
3. FATIHAH TRITASARI (61220038)
P a j a k Pe n g h a s i l a n (PPh p a s a l
4 a y a t (2)

PPh pasal 4 ayat (2) adalah pemotongan pajak atas penghasilan yang dibayarkan sehubugan
jasa tertentu dan sumber tertentu. Misal jasa kontruksi, sewa tanah/bangunan, pengalihan hak
atas tanah/bangunan,hadiah undian, dan lainnya. PPh Pasal 4 ayat (2) merupakan pajak
penghasilan yang bersifat final. Artinya, pemotongan atas pajak tersebut hanya dilakukan
sekali saja dalam suatu periode pajak dan tidak dapat dikreditkan bersama pajak penghasilan
terutang. Penyetoran PPh pasal 4 ayat (2) paling lambat tanggal 10 bulan berikutnya jika
disetor oleh pemotong, dan paling lambat tanggal 15 bulan berikutnya jika disetor oleh wajib
pajak sendiri. Sedangkan pelaporan SPT masa paling lambat tanggal 20 bulan berikutnya.
A p l i k a s i P e r p a j a k a n (e-
S P T ) M a s a P P h 4 A y a t (2)

perpajakan e-SPT Masa PPh 4 Ayat (2) adalah aplikasi


yang dibuat oleh Direktorat Jenderal Pajak (DJP) untuk
memudahkan pembuatan dan pelaporan SPT PPh 4 Ayat
(2). Disebut e-SPT Masa PPh karena hasil pendapatan
ekonomi wajib pajak akan dilaporkan pada setiap
masa pajak (setiap bulan). Aplikasi ini dapat
digunakan oleh wajib pajak orang pribadi, wajib pajak
badan, bendaharawan, dan kuasa wajib pajak.
Subjek P P h pasal 4 a y a t
(2)

Subjek PPh pasal 4 ayat (2) adalah orang pribadi atau badan yang menerima
penghasilan dari jasa tertentu dan sumber tertentu seperti jasa kontruksi, sewa
tanah/bangunan, pengalihan hak atas tanah/bangunan, hadiah undian, dan
penghasilan lainnya yang diatur dengan atau berdasarkan Peraturan Pemerintah.
Objek P P h pasal 4 a y a t
(2)
Penghasilan berupa bunga deposito dan tabungan serta diskonto Sertifikat
Bank Indonesia.
Penghasilan berupa Bunga Obligasi. Obligasi adalah surat utang dan surat utang
negara, yang berjangka waktu lebih dari 12 (dua belas) bulan, Bunga Obligasi
adalah imbalan yang diterima dan/atau diperoleh pemegang Obligasi dalam
bentuk bunga dan/atau diskonto.
Penghasilan tertentu dari Wajib Pajak berupa Diskonto SPN.
Penghasilan berupa bunga simpanan yang dibayarkan oleh koperasi yang
didirikan di Indonesia kepada anggota koperasi orang pribadi.
Penghasilan berupa hadiah undian dengan nama dan dalam bentuk apapun.
Penghasilan yang diterima atau diperoleh orang pribadi atau badan dari
transaksi penjualan saham di bursa efek.
Penghasilan perusahaan modal ventura dari transaksi penjualan saham atau
pengalihan penyertaan modal pada perusahaan pasangan usahanya.
Penghasilan berupa dividen yang diterima atau diperoleh Wajib Pajak orang
pribadi dalam negeri.
Penghasilan dari usaha Jasa Konstruksi.
Penghasilan dari Pengalihan Hak Atas Tanah dan/atau Bangunan.
Penghasilan berupa sewa atas tanah dan atau bangunan berupa tanah, rumah, rumah
susun,apartemen, kondominium, gedung perkantoran,gedung pertokoan, atau gedung
pertemuan termasuk bagiannya, rumah kantor, toko, rumah toko, gudang dan
bangunan industri.
Tarif P P h p a s a l
4 a y a t (2)
Ta r if P P h p a s a l
4 a y a t (2)

No Objek PPh Pasal 4 ayat Tarif (%)


(2)
1 20
Bunga Deposito/
Tabungan, Diskonto SBI
2 dan Jasa Giro
Penjualan Saham

2a. Saham Pendiri 0.5

2b. Bukan Saham Pendiri 0,1


3

Bunga/ Diskonto Obligasi dan Surat Utang Negara


(SBN)

3a. Bunga obligasi dengan kupon bagi W P dalam negeri & BUT 15

3b. Bunga obligasi dengan kupon bagi W P luar negeri non BUT sesuai P3B 2
0

3c. Diskonto obligasi dengan kupon bagi W P luar negeri non BUT sesuai
15
Ta r if P P h p a s a l
4 a y a t (2)

No Objek PPh Pasal 4 ayat (2) Tarif (%)

3d. Diskonto obligasi dengan kupon bagi W P luar negeri non BUT sesuai 20

15
BUT 3e. Diskonto obligasi tanpa bunga W P dalam negeri & BUT

3 20
3f. Diskonto obligasi tanpa bunga W P luar negeri non BUT sesuai P3B

5
3g. Bunga dan/atau diskonto obligasi yang diterima dan/atau diperoleh

W P 3h. Bunga dan/atau Diskonto obligasi yang diterima dan/atau 15

4
diperoleh W P
10
reksadana yang terdaftar pada Badan Pengawas Pasar Modal dan
5 Lembaga Keuangan untuk tahun 2014, dst.
10
6
Bunga Simpanan Yang Dibayarkan Oleh Koperasi Kepada Anggota Koperasi
25

Pribadi Deviden Yang Diterima/Diperoleh W P Orang Pribadi Dalam Negeri


Ta r if P P h p a s a l
4 a y a t (2)
No Objek PPh Pasal 4 ayat (2) Tarif (%)

7 Transaksi Derivatif Berupa Kontrak Berjangka Yang Diperdagangkan di 2,5

Bursa Jasa konstruksi

1,75
8a. Pelaksana Jasa Konstruksi Sertifikasi
4
Kecil 8b. Pelaksana Jasa Konstruksi Tanpa
2,65
8
Sertifikasi
3,5
8c Pelaksana Jasa Konstruksi Sertifikasi
Sedang & Besar
6
8d. Perancang Atau Pengawas Jasa Konstruksi Oleh Penyedia Jasa
Kostruksi Bersertifikasi Usaha
2,65
8e. Perancang Atau Pengawas Jasa Konstruksi Oleh Penyedia Jasa
Kostruksi Tanpa Bersertifikasi Usaha

8f. Pekerjaan Konstruksi Terintegerasi Oleh Penyedia Jasa Konstruksi


Ta r if P P h p a s a l
4 a y a t (2)

No Objek PPh Pasal 4 ayat (2) Tarif (%)

8g. Pekerjaan Konstruksi Terintegerasi Oleh Penyedia Jasa Konstruksi Tanpa 4


Seftifikat Badan Usaha

9
Persewaan Atas Tanah dan/atau Bangunan 10

10 W P Yang Melakukan Pengalihan Atas Tanah dan/atau Bangunan (Termasuk


5
Usaha Real Estate)

11 Transaksi Penjualan Saham Atau Pengalihan Penyertaan Modal Pada 0,1


Perusahaan Pasangannya Yang Diterima Oleh Perusahaan Modal Ventura
STUDI KASUS
i n d e n t i t a s wajib p a j a k

PT Dragon Computer & Communication

NPWP : 02.541.290.9-046.000
Email dragon.computer@yahoo.com Jenis Usaha : Distribusi Perangkat Keras
Komputer
Alamat : Jl. Gunung Sahari Raya No.1, The
Building Mangga Dua Square Blok E8 Dragon
Kota Kode Pos : Jakarta
No. Telepon : 14420
No. Fax : 021-62310222
KLU : 021-62313555
Penanda Tangan SPT/BuPot : 46511
NPWP : Lydiawati Dakhi
Jabatan : 06.198.371.4-039.000
: Direktur

Anda mungkin juga menyukai