Anda di halaman 1dari 2

Pembahasan Kitab Safinah :

Syarat Takbiratul Ihram


Syarat takbirotul ihrom ada enam belas, yaitu:
1. Dilakukan dalam keadaan berdiri jika shalat fardhu.
2. Diucapkan dengan bahasa Arab.
3. Menggunakan lafal “Allah”.
4. Menggunakan lafal “Akbar”.
5. Berurutan antara dua lafal tersebut.
6. Tidak memanjangkan huruf “Hamzah” dari lafal “Allah”.
7. Tidak memanjangkan huruf “Ba” dari lafal “Akbar”.
8. Tidak mentasdidkan huruf “Ba” tersebut.
9. Tidak menambahkan huruf “Waw berharakat” atau “wau sukun”
diantara dua lafal tersebut.
10. Tidak menambah huruf “Waw” sebelum lafal “Allah”.
11. Tidak berhenti antara dua kata tersebut baik lama maupun sebentar.
12. Ucapan “Allahu Akbar” dapat didengar oleh dirinya sendiri.
13. Masuk waktu sholat jika shalat tersebut memiliki waktu tertentu.
14. Mengucapkan takbiratul ihram sambil menghadap kiblat.
15. Tidak salah dalam mengucapkan salah satu dari huruf kalimat
tersebut.
16. Takbiratul ihram makmum harus dilakukan sesudah takbiratul ihram
sang imam.

Anda mungkin juga menyukai