Anda di halaman 1dari 11

FKIP

UNIVERSITAS
TERBUKA
MATERI INISIASI 1 2021

TPEN4407/
PENDIDIKAN TERBUKA DAN JARAK JAUH Teknologi Kinerja
Membuka Akses Pendidikan Tinggi bagi Semua
Making Higher Education Open to All

Oleh:
Dr. Syarifuddin, M.Pd.
INISIASI TUTON KE-1

Modul 1
Konsep dan Proses Teknologi Kinerja Sebagai Bagian
dari Bidang Teknologi Pendidikan

Pengembang : Dr. Syarifuddin, M.Pd.


E-mail : syarifuddin.unsri@gmail.com
Penelaah : Dra. Marisa, M.Pd.
Email : icha@ecampus.ut.ac.id
TINJAUAN MATA KULIAH
Mata kuliah TPEN4407/ Teknologi Kinerja diharapkan dapat
memberikan pengetahuan tentang penerapan teknologi kinerja
dalam meningkatkan kualitas kinerja sumber daya manusia. Materi
Teknologi Kinerja yang dibahas mencakup:
•Konsep dasar teknologi kinerja sebagai bagian dari bidang teknologi
pendidikan
•Proses teknologi kinerja
•Konsep penilaian kinerja
•Perancangan dan pengembangan instrument penilaian
•Konsep dasar intervensi teknologi kinerja
•Perencanaan intervensi teknologi kinerja
•Pengembangan organisasi belajar
•Kontribusi knowledge management untuk teknologi kinerja
•Pemanfaatan media pembelajaran untuk teknologi kinerja
•Analisis kebutuhan pelatihan
•Pengembangan kurikulum pelatihan
•Evaluasi program pelatihan
SKENARIO PEMBELAJARAN

Persiapan Tutorial
(15 menit)
Pendahuluan
(20 menit)
Inti Pembelajaran
(135 menit)
Penutup
(10 menit)
2

 Membaca
modul/materi
inisasi 1
 Latihan/Dikusi
 Tes Formatif
Konsep Dasar Teknologi Kinerja dalam Teknologi Pendidikan
KONSEP DASAR TEKNOLOGI KINERJA DALAM
TEKNOLOGI PENDIDIKAN

Human Performance Technology

Instructional Technology
Performance outcome
focused practice
Learning outcome
focused practice

Gambar 1.1. Visualisasi Hubungan Antara Teknologi Kinerja dan Teknologi Pendidikan
HAKIKAT TEKNOLOGI KINERJA

“Human performance technology is the study and


ethical practice of improving productivity in
organizations by designing and developing effective
interventions that are results-oriented,
comprehensive, and systemic.”
- James A. Pershing, (2006)
HAKIKAT TEKNOLOGI KINERJA

Focused on
results

Working in
partnerships
Adding value
and
collaboration

Gambar 1.2. Nilai-nilai yang terkandung dalam


bidang Teknologi Kinerja menurut Januszewski
(2008)
CARA PANDANG TEKNOLOGI KINERJA

Penerapan segala sesuatu yang terkait dengan


pengetahuan tentang perilaku manusia dan
organisasi untuk meningkatkan kepuasan, nilai
ekonomis dan efektivitas dengan berbagai cara
dalam situasi bekerja.
Rangkaian Proses Teknologi Kinerja

Gambar 1.3. Tahapan dalam Teknologi Kinerja

Anda mungkin juga menyukai