Anda di halaman 1dari 29

TUGAS

KELOMPOK

TEKNOLOGI PENDIDIKAN SEBAGAI PROFESI

LOGO
Oleh :

HASNI
SOFYAN
SYAMSUNIR
SUKARNO HATTA RA.
HANDY FERDIANSYAH
MUHAMMAD ARDI SUNARTO
RUMUSAN MASALAH

Apa yang dimaksud Teknologi Pendidikan


?
Bagaimana Teknologi Pendidikan sebagai
profesi ?
Bagaimana keterkaitan Teknologi
Pendidikan sebagai Profesi dengan
Kawasan Teknologi Pendidikan ?
TUJUAN
Untuk memahami Konsep Teknologi
Pendidikan
Untuk memahami Teknologi Pendidikan
sebagai profesi
Untuk memahami keterkaitan Teknologi
pendidikan sebagai profesi terhadap
kawasan teknologi pendidikan
A. PENGERTIAN TP
AECT (2004),

Teknologi pendidikan adalah studi


dan praktek etis dalam upaya
memfasilitasi pembelajaran dan
meningkatkan kinerja dengan cara
menciptakan,
menggunakan/memanfaatkan, dan
mengelola proses dan sumber-sumber
teknologi yang tepat.
MacKenzie dan Eraut
(Seels. 1994:20)
Mendeskripsikan bahwa Teknologi
Pendidikan merupakan studi sistematik
mengenai cara bagaimana tujuan
pendidikan dapat dicapai
Ely 1973 (Seels. 1994:20)
Teknologi pendidikan mengandung tiga tema
utama, dengan mengetengahkan bahwa
Teknologi Pendidikan, merupakan:
a. Pendekatan Sistematik
b. Pengkajian sarana atau cara dan
c. Suatu bidang yang diarahkan untuk tujuan
tertentu.
B. TEKNOLOGI
PENDIDIKAN
SEBAGAI
PROFESI

LOGO
Pengertian Teknologi Pendidikan
Sebagai Profesi
Teknologi Pendidikan sebagai
profesi adalah suatu kelompok
pelaksana yang diorganisasikan,
memenuhi kriteria tertentu,
memiliki tugas tertentu, dan
bergabung untuk membentuk
bagian tertentu dari bidang
tersebut.
Tugas pokok Profesi TP
Tugas pokok profesi teknologi
pendidikan ada kaitannya dengan
definisi teknologi pendidikan.
teknologi pendidikan menurut AECT
tahun 1994 yang telah diadaptasi
oleh Miarso (2004:64) adalah teori
dan praktek dalam desain,
pengembangan, pemanfaatan,
pengelolaan, penilaian dan penelitian
proses, sumber dan sistem untuk
belajar.
C. KAWASAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN
SEBAGAI PROFESI
Kawasan Desain
Menurut Seels (1994: 32)
Desain adalah proses untuk menentukan
kondisi belajar.
Tujuan desain ialah untuk menciptakan
strategi dan produk pada tingkat makro,
seperti program dan kurikulum, dan pada
tingkat mikro seperti pelajaran dan modul.
Kawasan Desain
Profesi pada kawasan desain biasanya
disebut desainer atau perancang memiliki
tugas meliputi mendesain sistem
pembelajaran, desain pesan, strategi
pembelajaran, dan karakteristik pebelajar.
Kawasan Pengembangan
Pengembangan adalah proses
penterjemahan spesifikasi desain ke
dalam fisik.
Pengembang memiliki tugas untuk
memproduksi media pembelajaran yang
kisi-kisinya modelnya dihasilkan dari
kawasan desain. Arti pengembangan yaitu
proses penerjemahan spesifikasi desain
ke dalam bentuk fisik (Prawiradilaga.
2012:50).
Kawasan Pemanfaatan
Pemanfaatan adalah aktifitas menggunakan
proses dan sumber untuk belajar.
Pemanfaat atau pengguna mempunyai
tanggung jawan untuk mencocokkan
pebelajar dengan bahan dan aktifitas yang
spesifik, menyiapkan pebelajar agar dapat
berinteraksi dengan bahan an aktifitas yang
dipilih, memberikan bimbingan selama
kegiatan, memberikan penilaian atas hasil
yang dicapai pebelajar, serta
memasukkannya ke dalam prosedur
organisasi yang berkelanjutan.
Kawasan Pemanfaatan
Tugas pemanfaat atau pengguna meliputi
pemanfaatan media, difusi inovasi,
implementasi dan pelembagaan, dan
kebijakan/regulasi.Pemanfaatan media
merupakan penggunaan yang sistematis
dari sumber untuk belajar.
Kawasan Pengelolaan
Pengelolaan adalah bagian integral dan
sering dihadapi oleh para teknolog
pendidikan.
Kawasan Pengelolaan
Peran pengelola sering menghadapi
sebagai pimpinan atau pejabat lembaga
atau organisasi, baik dalam suatu unit
besar atau unit terkecil.
Kawasan Evaluasi / Penilaian
Penilaian adalah kegiatan untuk mengkaji
serta memperbaiki suatu produk atau
program (Prawiradilaga. 2012:54).
D. JENJANG PROFESI &
SERTIFIKASI
MENURUT AECT
Luar Negeri
Di Amerika Serikat dan Negara lain:

gelar Master atau S2


serta doctor, peneliti (Ph.D) dan
profesi (Ed.D),
INDONESIA

sarjana pendidikan (S1),


Magister (S2)
dan doktor (S3).
E. JABATAN FUNGSONAL
TEKNOLOG PENDIDIKAN

Free Powerpoint Templates


Page 24
Permen PAN No: PER/2/M.
PAN/3/2009
jabatan fungsional (JF) PTP ini dibagi
dalam tiga jenjang yaitu pertama,
muda, dan madya (Pasal 7 ayat 2).

Free Powerpoint Templates


Page 25
Peraturan Bersama Mendiknas dan Ka BKN No:
01/V/PB/2010, No. 12 Tahun 2010

Petunjuk Pelaksanaan jabatan


fungsional Pengembang Teknologi
Pembelajaran dan Angka Kreditnya.

Free Powerpoint Templates


Page 26
F. KODE ETIK PROFESI TEKNOLOGI PENDIDIKAN
Kode Etik
Ikatan Teknologi Pendidikan Indonesia
(ITPI)
SEKIAN
&
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai