Anda di halaman 1dari 20

Teknologi dan

Manfaatnya dalam
kehidupan

Oleh Eveline Siregar


TUJUAN
PEMBELAJARAN
Agar mahasiswa Teknologi Pendidikan dapat:
1.mendeskripsikan pengertian teknologi dari berbagai
sudut pandang
2.Menjelaskan manfaat teknologi dalam kehidupan
3.Membedakan pengertian hard technology dan soft-
technology
4.Mengidentifikasi peran hard technology dan soft-
technology dalam pembelajara
5.Menganalisi posisi teknologi dalam teknologi
pembelajaran
Apakah
1 TEKNOLOG
I ITU?

Definisi Teknologi
(Finn, 1960)

Selain diartikan sebagai mesin, teknologi


bisa mencakup proses, sistem,
manajemen & mekanisme pantauan;
Cara pandang terhadap masalah berikut
lingkupnya, tingkat kesukaran, studi
kelayakan, serta cara mengatasi masalah
secara teknis & ekonomis

Teknologi sebagai disiplin rasional, dirancang untuk
meyakinkan manusia akan keahliannya menghadapi
alam fisik atau lingkungan melalui penerapan hukum
atau aturan ilmiah yang telah ditentukan
(Simon, 1983)
“Techne (Yunani) sebagai penerapan ilmu
pengetahuan sistematis agar menghasilkan
kegiatan manusia yang baik
(Saettler)
“ Teknologi sebagai suatu pengetahuan diterapkan oleh
manusia untuk mengatasi masalah dan melaksanakan tugas
dengan cara sistematis dan ilmiah
(Heinich et.al,1993)
APAKAH
TEKNOLOGI
ITU?
• sistem yang diciptakan oleh manusia
untuk sesuatu tujuan tertentu, yang
pada intinya adalah
mempermudah manusia dalam
memperingan usahanya,
meningkatkan hasilnya dan
menghemat tenaga serta
sumber daya yang ada.
• Teknologi itu pada hakikatnya adalah
bebas nilai, namun penggunaannya
akan sarat dengan aturan nilai &
estetika.
Konsep Umum Teknologi
SUMBE
PROSES R SISTEM

untuk memperoleh dimana proses dan sumber


nilai tambah
yang digunakan/
dihasilkan dikembangkan dan dimanfaatkan
(added value) sebagai bagian integral.
Hard technology & Soft Technology
(Michael Molenda, 2005)

Hard Technology
consists of the tools, the
Information and Communication
Technology (ICT) hardware

Soft technology
consists of idea and techniques, looking
at problems and working on problems in
scientific and systematic manner.
Hard technology to improve access

Teknologi perangkat keras baik untuk meningkatkan efisiensi.


Hard technology dapat dimanfaatkan untuk memperluas akses pendidikan.

Buku teks Radio Satelit Telepon


dikemas &
Sebagai program TV Saluran informasi
dikirim dalam
bentuk menyebarkan digital, ex: siswa
suplemen pada
elektronik, informasi digital dpt memperoleh
sistem dan bahan2 akses kepada
lebih efisien dan
ekonomis pendidikan pembelajaran tutorial on-line
Soft technology to improve quality

“Teknologi perangkat lunak


adalah berpikir bijaksana tentang
bagaimana mencapai tujuan
yang spesifik.”
Soft technology to improve quality

Bidang Teknologi Pendidikan menggunakan


SOFT TECHNOLOGY

membantu para praktisi berpikir


bijaksana dengan menggabungkan
pemikiran ahli kedalam proses
pengambilan keputusan.

Meningkatkan hasil belajar


membutuhkan manipulasi proses
pembelajaran
Teknologi Merupakan

Unsur imperatif dalam Bagian integral dalam


masyarakat kehidupan

Cermin kemajuan budaya – makin


Ciptaan manusia untuk
maju budaya, makin banyak dan
beragam teknologi. membantu memecahkan
masalah
Pendayagunaan Teknologi

Tersedianya teknologi
yang semakin canggih Potensi teknologi
komunikasi dan
informasi yang
sangat besar

Teknologi dapat
menimbulkan masalah
bila salah digunakan

Biaya satuan relatif


Hasil lebih baik, rendah dalam
banyak, cepat.
TECHNOLOG jangka panjang

Y
Technology & Instructional Technology

Definition of technology:
1. a.The practical application of knowledge
especially in particular area,
b.Capability given by the practical application
of knowledge
2.A manner of accomplishing task esp.using
technical processes, method or knowledge.
3. The specialized aspects of particular field endeavor (e.g
educational technologist)
Instructional technology can be defined in
two ways:
1. The media born of the communications
revolution which can be used for
instructional purposes alongside the
What is teacher, textbook and blackboard…
2.It is a systematic way in designing,
instructional carrying out and evaluating the total
technology? process of learning and teaching in terms
of specific objectives, based on research in
human learning & communication, and
employing combination of human and
nonhuman resources to bring about more
effective instruction.
• Teknologi pembelajaran
dikendalikan oleh hasil (end-
What’s a driven) atau berorientasi
simple way pada tujuan (goal oriented).
to • Teknologi pembelajaran
mencari metode yang efektif
understand (effective method) untuk
instructional menyelesaikan tujuan.
Metode ini dapat diambil
technology? dari konsep2 ilmu
pengetahuan alam (physical
science concepts) atau
konsep2 ilmu perilaku
(behavioral science
concepts).
• Teknologi digunakan untuk beberapa
alasan:
1.Memecahkan masalah yang ada (reactive)
2.Mencegah masalah yang mungkin akan
terjadi (proactive)
3.Meningkatkan kondisi yang ada (reactive &
Why is
proactive)
technology
Dengan kata lain teknologi digunakan untuk
beberapa tujuan:
used in
1.Memecahkan masalah terkait instruction?
pembelajaran yang menyebabkan hail
belajar yang tidak diharapkan. (reactive)
2. Mencegah terjadinya masalah, sehingga
hasil belajar yang diharapkan dapat tercapai.
(proactive)
3. Meningkatkan kualitas lingkungan belajar
yang sedang berlangsung (reactive &
proactive)
Test Penguasaan
Diskusikan pertanyaan ini dalam kelompok
Anda & tuliskan hasilnya pada sehelai kertas:

1. Apakah yang dimaksud dengan “hard


technology” dan apa kegunannya? Apakah
yang dimaksud dengan “soft technology dan
kegunaannya? Jelaskan dan berikan
contohnya masing2!
2. Apa yang dimaksud dengan
teknologi pembelajaran? Berikan
contoh komkritnya!
3.Mengapa teknologi digunakan
dalam pembelajaran? Sebutkan
salah satu alasannya & berikan
contoh konkritnya!

Anda mungkin juga menyukai