Anda di halaman 1dari 29

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA

PADA NY. S DENGAN KOLESTEROL


DI RW 07 KEL. TUNGGAKJATI

Di susun oleh :
Kelompok 4
Data Umum
• Nama Keluarga (KK) : Tn. D
• Alamat dan Telfon : Jati ilir 1 RT 04/07
• Komposisi Keluarga

No. Nama Hubungan dengan KK TTL/Umur Pendidikan

1. Tn. D KK 43 Th SD

2. Ny. S Istri 43 Th SD

3. Tn. M Anak 25 Th SD

4. Tn. A Anak 20 Th SMA

5. An. W Anak 15 Th SLTP

6. An. D Anak 14 Th SLTP

7. An. W Anak 8 Th SD
Genogram
• Tipe Keluarga
Keluarga Tn. D adalah keluarga inti, dimana dalam keluarga ada ayah, ibu dan anak.

• Suku
Keluarga Tn. D adalah suku sunda

• Agama
Keluarga menganut agama islam dan menjalankan kewajiban sholat lima waktu

• Status Sosial Ekonomi Keluarga


Tn. D & istrinya mempunyai penghasilan sendiri sekitar > 3 jt dari hasil berdagang mainan
anak-anak dan penghasilan sebagai RT 04 di jatiilir 1. Jenis pengeluaran rutin tiap bulan untuk
kebutuan dapur, alat mandi, membayar listrik dan membayar uang sekolah anaknya. Penghasilan
keluarga mencukupi pemenuhan kebutuhan keluarga. Keluarga dapat memenuhi kebutuhan
makan 3 kali sehari, dan kebutuhan sehari-hari.
• Aktivitas Rekreasi Keluarga
Keluarga Tn. D tidak mempunyai kebiasaan rutin untuk
berekreasi. Biasanya anak-anak Tn. D hanya bermain di sekitaran rumah
saja.
Riwayat dan Tahap Perkembangan
Keluarga
• Tahap Perkembangan Keluarga Saat Ini
Keluarga Tn. D dalam tahap perkembangan dewasa

• Tahap Perkembangan Keluarga Yang Belum Terpenuhi


Tugas tahap perkembangan keluarga Tn. D yang masih belum
terpenuhi yaitu memperluas keluarga inti menjadi keluarga besar.
Karena Tn. M sebagai anak tertua belum memiliki rencana untuk segera
berkeluarga/menikah.
• Riwayat Keluarga Saat Ini
Saat di wawancarai mengenai riwayat penyakit keturunan ibunya
Ny. S mempunyai riwayat penyakit DM sedangkan Ny. S saat ini mengalami
penyakit gastritis dan kolesterol. Ny. S mengeluh pusing, cepat lelah,
terkadang suka kesemutan & nyeri di kedua ekstremitas bawah. TD Tn. D
saat ini 130/90 mmHg, sedangkan Ny. S Tekanan darahnya 110/80 mmHg.

• Riwayat Keluarga Sebelumnya


Ny. S menderita gastritis dan kolesterol sudah sejak lama Ny. S
pernah di rawat dan saat ini Ny. S mengeluh mual dan nyeri di kedua
ekstermitas bawah. Hasil pemeriksaan kolesterol terakhir 236 mg/dl.
Lingkungan
• Karakteristik Rumah
Rumah yang di tempati Tn. D adalah milik sendiri dengan 1 lantai,
dengan 2 kamar tidur, ruang tamu, ruang tv untuk berkumpul lantai
keramik dalam keadaan bersih. Memiliki kamar mandi sendiri dan jamban
sendiri keadaan bersih sumber air berasal dari sumur pompa untuk mandi
dan untuk kebutuhan lainnya selain untuk mandi. Air tidak berbau dan
tidak ada rasa.
• Cahaya matahari dapat masuk terutama di depan halaman.
Ventilasi menurut keluarga berasal dari kaca nako yang dapat di
buka, dari pintu sehingga sirkulasi udara bisa berganti, penerangan terang
dengan neon. Air yang dipakai dapat mencukupi kebutuhan keluarga
Denah Rumah
• Karakteristik Tetangga dan Komunitas RW
RT. 04 RW. 07 berpenduduk cukup padat khusus tetangga keluarga Tn. D
sebagian besar buruh tani, pedagang dan ada yang bekerja sebagai pegawai swasta.
Kehidupan antar keluarga terjalin akrab.

• Mobilitas Geografis Keluarga


Keluarga Tn. D pada umumnya pernah tinggal dirumah mertua, lalu Tn. D
memutuskan untuk tinggal Ds jatiilir 1 RW07 dan menetap di Ds jatiilir 1 RW 07

• Perkumpulan Keluarga dan Interaksi dengan Masyarakat


Jika ada kegiatan apapun Tn. D aktif dalam tersebut, jika tidak sibuk
berdagang istrinya Tn. D ikut serta dalam kegiatan yang ada di wilayah tersebut.
• Sistem Pendukung Keluarga
Kedua anak Tn. D sehat. Antara anggota keluarga saling
menyayangi dan membantu sama lain. Anak yang paling tua sudah
bekerja dan membantu dari segi ekonomi. Hubungan dengan saudara
Ny. S yang tinggal tepat disamping rumahnya pun terjalin dengan baik,
saling mendukung dan membantu satu sama lain. Keluarga Tn. D
memiliki fasilitas: TV, MCK, sumber air bersih, memiliki 1 motor untuk
berdasagang dan sebagai sarana transportasi dan untuk masalah
kesehatan, keluarga Tn. D memiliki asuransi kesehatan (KIS) untuk
membantu biaya pengobatan.
Struktur Keluarga
• Pola Komunikasi Keluarga
Pola komunikasi dalam keluarga saling terbuka satu sama lain
dalam kegiatan Tn. D apabila ada masalah didiskusikan bersama Istrinya

• Struktur Kekuatan Keluarga


Kekuatan keluarga terdapat pada sosok KK yaitu Tn. D.
Struktur Peran
• Tn. D adalah kepala keluarga dan bekerja sebagai pedagang. Bekerja
dari pagi sampai siang hari untuk mencari nafkah.
• Ny. S adalah ibu rumah tangga dan merawat 3 orang anak yang masih
duduk di bangku SMP & SD. Terkadang Ny. S membantu suaminya
berdagang mainan anak-anak.
• Tn. M berperan sebagai anak pertama yang sekarang sedang bekerja.
• Dalam melaksanakan peran masing- masing tidak ada masalah.
Nilai dan Norma Budaya
• Keluarga Tn. D menerapkan aturan- aturan sesuai dengan ajaran
agama islam. Dalam keluarga di terapkan hidup bersih seperti
mencuci tangan sebelum makan.
Fungsi Keluarga
• Fungsi Afektif
Saat dikaji Tn. D dan Ny. S mengatakan sangat saling menyayangi keluarga saling menjaga.

• Fungsi Sosialisasi
Keluarga Tn. D menekankan perlunya berhubungan dengan orang lain. Mereka membiasakan anak-
anaknya bermain dengan teman- temannya

• Fungsi Perawatan Keluarga


Mengenal masalah kesehatan
Ny. S mengatakan sering mengeluh mual dan nyeri di kedua ekstremitas bawah karena penyakit
gastritis dan kolesterol yang sudah dirasakan sejak lama. Saat di tanya tentang penyakitnya Ny. S
mengatakan mungkin penyakitnya karena dulu sejak ia bekerja di PT Ny. S suka mengkonsumsi makanan
yang mengandung lemakKeluarga sendiri sudah tahu bahwa Ny. S akan tetapi penyebab, tanda dan gejala
serta perawatannya pihak keluarga kurang begitu mengerti. Dari beberapa masalah kesehatan yang paling
berbahaya dan sangat berpengaruh terhadap aktifitas sehari-hari dan harus segera di atasi menurut Ny. S
yaitu kolesterol.
• Mengambil keputusan mengenai tindakan kesehatan yang tepat
Tn. D mengatakan jika ada keluarga yang sakit langsung pergi kepelayanan kesehatan.

• Kemampuan keluarga merawat anggota keluarga yang sakit


Ny. S mengatakan jika ada anggota yang sakit jika tidak terlalu parah hanya menggunakan
obat-obatan dari warung. Apabila sakitnya tidak membaik barulah di bawa ke klinik.

• Kemampuan memelihara/ memodifikasi lingkungan rumah yang sehat


Ny. S mengatakan tahu cara bagaimana memelihara lingkungan rumah agar sehat, hal ini
dapat dilihat pada kondisi rumah yang bersih, rapi, ventilasi cukup, penerangan cukup dan
halaman rumah yang bersih.
• Kemampuan keluarga menggunakan fasilitas kesehatan
• Ny. S mengatakan selama ini jika ada anggota keluarga yang sakit langsung di bawa ke pusat
pelayanan kesehatan.
Stress dan Koping Keluarga
• Stressor Jangka Pendek
Stressor jangka pendek : Ny. S mengatakan sering mengeluh nyeri di bagian kaki.
• Stressor Jangka Panjang
Stressor jangka panjang : Ny. S khawatir kalau kolesterolnya naik terus.
• Kemampuan Keluarga Berespon terhadap Masalah
Keluarga selalu memeriksakan anggota keluarga jika sakit ke kesehatan terdekat.
• Strategi Koping yang Digunakan
Anggota keluarga selalu bermsyawarah untuk menyelesaikan masalah yang ada.
• Strategi Adaptasi Disfungsional
Tn. D tidak pernah menggunakan kekerasan, perlakuan kejam atau kata-kata kasar
atau ancaman kepada Ny. S atau kepada kelima anaknya dalam menyelesaikan masalah.
Tn. D selalu membicarakannya secara baik-baik.
Harapan Keluarga
Tn. D berharap keluarganya selalu sehat wal’afiat. Dan keluarga juga
berharap petugas kesehatan dapat memberikan pelayanan yang baik,
tepat dan cepat kepada siapa saja yang membutuhkan. Tidak
membeda-bedakan seseorang dalam memberikan pelayanan
kesehatan.
Pemeriksaan Fisik
• Nama Tn. D : TD = 130/ 90 mmHg
RR = 19 x/menit
T = 36 oC
Nadi = 80x/menit
• Nama Ny. S : TD = 110/ 80 mmHg
RR = 20 x/menit
T = 36,5 oC
Nadi = 80x/menit
• Nama Tn. M : TD = 100/90 mmHg
RR = 20 x/menit
T = 36,7 OC
Nadi = 90 x/menit
• Nama Tn. A : TD = 110/80 mmHg
RR = 20 x/menit
T = 37 OC
Nadi = 94 x/menit
No Pemeriksaan Fisik Tn. D Ny. S Tn. M Tn. A

1 Kepala dan rambut Bentuk simetris, distribusi Bentuk simetris, distribusi rambut Bentuk simetris, distribusi Bentuk simetris,
rambut merata, distribusi rambut
rambut merata, warna merata, bersih,massa(-), nyeri (-) bersih,massa(-), nyeri (-) merata, bersih,massa(-),
rambut putih bercampur nyeri (-)
abu, bersih, tidak ada masa
& nyeri
Hidung Simetris, bersih, tidak ada Simetris, bersih, nyeri (-), tidak ada Simetris, bersih, nyeri (-), Simetris, bersih, nyeri (-),
tidak ada keluhan tidak ada keluhan
nyeri, tidak ada keluhan keluhan

Telinga Simetris, bersih, serumen (-), Simetris, bersih, serumen (-), nyeri (-) Simetris, bersih, serumen Simetris, bersih, serumen
(-), nyeri (-) (-), nyeri (-)
nyeri (-)
Mata Simetris, anikterik, Simetris, Sklera anikterik, konjungtiva Simetris, Sklera anikterik, Simetris, Sklera anikterik,
Sklera
konjungtiva ananemis, konjungtiva ananemis,
konjungtiva ananemis, pupil ananemis, pupil isokor pupil isokor pupil isokor
isokor

Mulut, gigi, lidah, tonsil & Mulut simetris, stomatitis (-), Mulut simetris, stomatitis (-), gigi Mulut simetris, stomatitis Mulut simetris, stomatitis
(-), gigi berlubang (+), lidah (-), gigi berlubang (+),
faring gigi berlubang (+), lidah warna berlubang (+), lidah warna merah warna merah muda, lidah warna merah muda,
merah muda, pembesaran muda, pembesaran tonsil (-) pembesaran tonsil (-) pembesaran tonsil (-)
tonsil (-)
Leher dan tenggorokan Distensi vena jugularis (-), Distensi vena jugularis (-), Pembesaran Distensi vena jugularis (-), Distensi vena jugularis
Pembesaran KGB (-), Nyeri (-), Pembesaran KGB (-),
Pembesaran KGB (-), Nyeri KGB (-), Nyeri menelan (-) menelan (-) Nyeri menelan (-)
menelan (-)

Dada/thorax Bentuk normal & simetris, Bentuk normal & simetris, sesak (-) RR Bentuk normal & simetris, Bentuk normal & simetris,
sesak (-) RR 19 x/menit, nyeri 20 x/menit, nyeri (-), perkusi sonor, sesak (-) RR 20 x/menit, sesak (-) RR 20 x/menit,
a. Pemeriksaan paru
(-), perkusi sonor, bunyi nafas bunyi nafas vesikuler nyeri (-), perkusi sonor, nyeri (-), perkusi sonor,
Inspeksi
vesikuler bunyi nafas vesikuler bunyi nafas vesikuler
Palpasi
Perkusi
Auskultasi
a. Pemeriksaan jantung Bentuk normal &simetris, Bentuk normal &simetris, nyeri (-), HR Bentuk normal &simetris, Bentuk normal
Inspeksi nyeri (-), HR 80x/menit, bunyi 80 x/menit, bunyi jantung normal S1 & nyeri (-), HR 90x/menit, &simetris, nyeri (-), HR
Palpasi jantung normal S1 & S2, S2, reguler bunyi jantung normal S1 & 94 x/menit, bunyi
Perkusi reguler S2, reguler jantung normal S1 & S2,
Auskultasi reguler

Payudara Bersih, simetris, tidak ada Bersih, simetris, puting exverted, massa Bersih, simetris, tidak ada Bersih, simetris, tidak ada
nyeri nyeri
nyeri (-), nyeri(-)
Inspeksi
Palpasi
Pemeriksaan Abdomen Bersih, bentuk BU Bersih, bentuk supel, BU 8x/menit, Bersih, bentuk supel, BU
supel, Bersih, bentuk supel, BU
8x/menit, nyeri tekan (-), 8x/menit, nyeri tekan (-),
8x/menit, nyeri tekan (-), nyeri tekan (-), massa (-), hasil perkusi massa (-), hasil perkusi massa (-), hasil perkusi
Inspeksi
massa (-), hasil perkusi timpani timpani timpani
Auskultasi
timpani
Palpasi
Perkusi

Ekstremitas, kuku, dan Kekuatan otot penuh Ekstremitas atas tidak ada keluhan, Kekuatan otot penuh Kekuatan otot penuh
kekuatan ekstremitas bawah kadang terasa sakit,
pegal-pegal dan lemas sudah di rasa
sejak dulu.
Genitalia dan anus Tidak dilakukan pengkajian Tidak dilakukan pengkajian Tidak dilakukan Tidak dilakukan
pengkajian pengkajian

Pemeriksaan Neurologi Tidak ada keluhan Ny. S mengeluh terkadang terasa Tidak ada keluhan Tidak ada keluhan
kesemutan pada ujung jari-jari kaki
Resume Pengkajian Keluarga
• Keluarga Tn. D adalah tipe keluarga inti yang terdiri dari suami, istri dan anak.
Tn. D berusia 43 tahun, bekerja sebagai pedagang. Istrinya berusia 43 tahun
bekerja sebagai pedagang. Anak pertama Tn. D berusia 25 tahun, anak kedua
20 tahun, anak ketiga berusia 15 tahun, anak keempat berusia 14 tahun dan
anak terakhir berusia 8 tahun. Keluarga Tn. D beragama islam. Ny. S
mengatakan memiliki penyakit gastritis dan kolesterol sudah dirasa sejak
lama, Ny. S sering mengeluh mual dan nyeri di persendian. Jika ada anggota
keluarga yang sakit biasanya Ny. S membawanya berobat ke klinik terdekat.
Dari hasil pemeriksaan fisik :
Tn. D : TD = 130/ 90 mmHg, RR = 19 x/menit, T = 36 oC, Nadi = 80x/menit. Ny.
S : TD = 110/ 80 mmHg, RR = 20 x/menit, T = 36,5 oC, Nadi = 80x/menit. Tn.
M : TD = 100/90 mmHg, RR = 20 x/menit, T = 36,7 OC, Nadi = 90 x/menit. Tn. A :
TD = 110/80 mmHg, RR = 20 x/menit, T = 37 OC, Nadi = 94 x/menit.
ANALISA DATA

Anda mungkin juga menyukai