Anda di halaman 1dari 2

(Judul Abstrak : ALAT PEMBERI PAKAN IKAN OTOMATIS BERTENAGA SURYA

(Nama Sekolah: SMK PGRI 1 GRESIK)


Nama Siswa 1 :Muhammad Ainur Ridho
Nama Siswa 2 :Muhammad Faza Adib Aulady
Nama Pembimbing : Mahmud Habibi,st

1. Latar belakang: Indonesia memiliki kekayaan alam yang melimpah salah satunya adalah
dibidang perikanan.selama ini kita tahu produksi ikan yang dihasilkan oleh petani tambak ikan
sangatlah besar .dan saat memberi makan pada ikan masih manual artinya masih menggunakan
tenaga manusia.agar lebih memudahkan untuk pemberian pakan maka ALAT PEMBERI PAKAN
IKAN OTOMATIS BERTENAGA SURYA diciptakan

2. Tujuan dan Target Inovasi : alat ini bertujuan agar memberi kemudahan pada petani tambak ikan
untuk pemberian pakan dengan tenaga surya, sehingga tidak lagi menggunakan tenaga listrik dari
sumber PLN

3. Gambaran Umum Inovasi : rancang bangun ALAT PEMBERI PAKAN IKAN OTOMATIS
BERTENAGA SURYA memiliki tahapan tahapan pengerjaan .
• Menganalisa alat sebelum memulai rancang bangun
• Mendesain alat yang akan di kerjakan
• Menentukan komponen komponen alat dan bahan yang diperlukan
• Melakukan pengerjaan bersama tim sampai finish
• Melakukan uji coba alat dan menganalisa hasil uji alat

Adapun sumber daya yang dibutuhkan pada alat ini adalah energy tenaga surya .sehingga dapat
di aplikasikan pada tambak atau kolam ikan yang jauh dari jangkauan listrik PLN . Tentunya
rancang bangun alat pemberi pakan ikan otomatis bertenaga surya membutuhkan biaya komponen
pendukung yang akan dirincikan pada tabl berikut:
no Nama bahan Estimasi harga

1 Besi siku 150.000

2 Arduino uno 80.000

3 Aki kering 12 volt 150.000

4 Solar cell set 300.000

5 akrilik 200.000

6 Komponen Lain lain 100.00

total 980.000

4. Dampak dari Inovasi : petani tambak ikan tidak merasa dirugikan karena alat ini akan lebih membantu
para petani tambak ikan sehingga hasil panen ikan akan lebih menghalkan banyak ikan karena menyebaran
pakan ikan lebih merata disbanding dengan tenaga manusia

5. Keunikan dari Inovasi : alat ini menggunakan energy tenaga surya sehingga dapat di aplikasikan jauh dari
jangkauan sumber listrik PLN

Anda mungkin juga menyukai