Anda di halaman 1dari 212

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PELAYANAN KESEJAHTERAAN SOSIAL BAGI PENYANDANG CACAT MENGGUNAKAN METODOLOGI UNIFIED APPROACH (UA)

(Studi Kasus di Dinas Sosial Tenaga Kerja Dan Transmigrasi Kabupaten Garut)

TUGAS AKHIR

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Kelulusan Pada Program Studi Strata 1 Teknik Informatika

Oleh: Siti Aisah ( 0706080 )

JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI GARUT 2012


77

LEMBAR PENGESAHAN

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PELAYANAN KESEJAHTERAAN SOSIAL BAGI PENYANDANG CACAT DI DINAS SOSIAL TENAGA KERJA DAN TRASMIGRASI MENGGUNAKAN METODOLOGI UNIFIED APPROACH (UA)

(Studi Kasus di Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Garut)

Oleh : SITI AISAH NPM. 0706080

Menyetujui :

Pembimbing I

Pembimbing II

Asep Deddy S, M.Kom NIDN : 0417026202

Rina Kurniawati, SE., M.Si NIDN : 0420067402

Mengetahui : Ketua Jurusan Teknik Informatika

Eri Satria S.Si., M.si NIDN : 0029127501

SITI AISAH, 0706080 Perancangan Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat Menggunakan Metodologi Unified Approach (Studi Kasus di Dinas Sosial Tenaga Kerja DanTransmigrasi Kabupaten Garut). Di bawah bimbingan Bapak Asep Deddy Supriatna, Ir., M.Kom., selaku pembimbing I dan Ibu Rina Kurniawati, SE., M.SI selaku pembimbing II. 178 Halaman + xix + 43 Gambar + 34 Tabel + 13 Daftar Pustaka (2005-1999) + 14 Lampiran. ABSTRAK Sebuah sistem informasi memiliki peranan yang sangat penting bagi kelangsungan sebuah organisasi. Oleh karena itu, hal pertama yang harus dilakukan untuk menciptakan sebuah sistem informasi yang handal dan berkualitas adalah dengan menganalisis setiap aktifitas bisnisnya dari sistem sampai didapatkan gambaran dari perilaku sistem secara utuh. Kegiatan analisis dilakukan pada Sistem Informasi pelayanan kesejahteraan sosial di Dinas Sosial Tenaga Kerja Dan Transmigrasi Kabupaten Garut. Tujuan utama kegiatan analisis ini adalah mengekstraksi dan mengidentifikasi setiap objek yang membangun mekanisme Pelayanan Kesejahteraan Sosial Di Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Garut serta relevansinya antara current systems dengan aktifitas bisnisnya. Metode analisis sistem yang digunakan dalam laporan kerja praktek ini yaitu menggunakan Metode Unified Approach (UA) yang terdapat pada konsep pengembangan sistem berorientasi objek dengan meggunakan notasi pemodelan Unified Modeling Language (UML) dari Object Management Group (OMG). Adapun tahapan-tahapan yang dilalui dalam kegiatan analisis antara lain, identifikasi actors, pengembangan activity diagrams, pengembangan use case diagrams, pengembangan interaction diagrams yang diimplementasikan dengan sequence diagrams dan collaboratin diagrams, serta klasifikasi menggunakan class diagrams. Berdasarkan hasil analisis ini, akhirnya dapat ditarik kesimpulan bahwa Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial pada dasarnya telah mengakomodasi aktifitas bisnisnya, yaitu untuk mempermudah melakukan Bimbingan Sosial dan Latihan Keterampilan Bagi penyandang Cacat. Disamping itu, Unified Approach (UA) merupakan salah satu metodologi berorientasi objek yang mampu menggambarkan sistem dengan jelas dan mampu memperlihatkan perilaku dari sistem dan Setiap model yang digunakan dapat merepresentasikan dari setiap fungsi objek yang membangun sistem, sehingga hubungan antar model yang satu dengan model yang lainnya dapat saling melengkapi.

Kata Kunci : Sistem Informasi, Object Oriented, Pelayanan Kesejahteraan Sosial, Metodologi Unified Approach (UA), Unified Modeling Language (UML).

DAFTAR ISI
Halaman ABSTRAK ...................................................................................................... KATA PENGANTAR ................................................................................... DAFTAR ISI .................................................................................................. DAFTAR GAMBAR ...................................................................................... DAFTAR TABEL .......................................................................................... i ii iv xii xvi

BAB I

PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah .......................................................... 1.2 Identifikasi Masalah ................................................................ 1.3 Tujuan Penelitian ..................................................................... 1.4 Batasan Masalah ...................................................................... 1.5 Metode Penelitian .................................................................... 1.5.1 Metode Pengumpulan Data ............................................ 1.5.2 Metode Pengembangan Sistem ...................................... 1.6 Kerangka Pemikiran ................................................................... 1.7 Sistematika Penulisan.................................................................. 1 5 5 5 6 6 7 9 10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Konsep Dasar Sistem Informasi .............................................. 2.1.1 Definisi Sistem ............................................................... 2.1.2 Karakteristik Sistem ........................................................ 2.1.3 Klasifikasi Sistem .......................................................... 2.1.4 Definisi Informasi .......................................................... 2.1.5 Siklus Informasi .............................................................. 2.1.6 Kualitas Informasi ........................................................... 2.1.7 Nilai Informasi ................................................................ 2.1.8 Definisi Sistem Informasi ............................................... 12 12 14 15 16 17 17 18 19

Halaman 2.1.9 Komponen Sistem Informasi .......................................... 2.1.10 Kegiatan Sistem Informasi ............................................ 2.2 Konsep Dasar Manajemen Sistem Informasi .......................... 2.2.1 Definisi Manajemen ........................................................ 2.2.2 Fungsi Manajemen .......................................................... 2.2.3 Tingkat Manajemen ......................................................... 2.2.4 Definisi Manajemen Sistem Informasi ............................ 2.2.5 Ruang Lingkup Pekerjaan manajemen Sistem Informasi 2.3 Konsep Dasar Data .................................................................. 2.3.1 Definisi Data ...................................................................... 2.3.2 Jenis Data ........................................................................... 2.3.3 Sumber Data ...................................................................... 2.3.4 Pengolahan Data ................................................................ 2.4 Hubungan Informasi Dengan Manajemen ............................... 2.5 Analisis Sistem Berbasis Objek................................................ 2.6 Metode Analisis (OOA-Object Oriented Analysis) .................. 2.6.1 Unifiedh Approach .......................................................... 2.6.1.1 Object Oriented Analysis.................................... 2.6.1.2 Object Oriented Design (OOD).......................... 2.7 Pengembangan Sistem Berorientasi Objek .............................. 2.7.1 Pengertian Metodologi Berorientasi Objek ..................... 2.7.2 Karakteristik Sistem Berorientasi Objek ......................... 2.8 Konsep Dasar Pemodelan Berorientasi Objek.......................... 2.7.1 Definisi Diagram Aliran Data ......................................... 2.7.2 Kelebihan Pendekatan Aliran Data ................................. 2.7.3 Ketentuan yang Digunakan Dalam DAD ........................ 2.7.4 Mengembangkan Diagram Aliran Data........................... 2.9 Unifiedh Modelling Language .................................................. 2.9.1 Sejarah Unifiedh Modelling Language ............................ 2.9.2 Definisi Unifiedh Modelling Language ........................... 19 20 20 20 20 21 23 23 26 26 26 27 28 30 31 33 33 34 35 36 36 37 38 37 37 37 39 42 42 43

Halaman 2.9.3 Konsep Pemodelan UML................................................. 2.9.4 View Dalam UML ........................................................... 2.9.5 Diagram-diagram Unifiedh Modelling Language ........... 2.9.5.1 Class Diagram ...................................................... 2.9.5.2 Use Case Diagram ............................................... 2.9.5.3 Sequence Diagram................................................ 2.9.5.4 Collaboration Diagram ........................................ 2.9.5.5 Activity Diagram................................................... 2.10 Basis Data ................................................................................ 2.10.1 Pengertian Basis Data .................................................... 2.10.2 Database Management System (DBMS) ....................... 2.10.3 Model Data Berbasis Objek........................................... 2.10.4 Antarmuka Database ..................................................... 2.10.5 Object Oriented Database (OODB) .............................. 2.10.6 Object Oriented Database Management System (OODBMS) ................................................................ 2.11 Interaksi Manusia Dan Komputer............................................ 2.11.1 Pengertian Interaksi Manusia Dan Komputer ............... 2.11.2 Strategi Penegmbangan Antarmuka .............................. 2.11.3 ragam Dialog ................................................................. 2.12 Perangkat Lunak Pendukung ................................................... 2.12.1 Microsoft Visual BasicVersi 6.0 .................................. 2.12.2 Rational Rose .............................................................. BAB III ANALISIS SISTEM 3.1 Data Umum Organisasi ........................................................... 3.1.1 Sejarah Singkat Dinas Dinas Sosial Tenaga Kerja Dan Transmigrasi ................................................................... 3.1.2 Visi .................................................................................. 3.1.3 Misi .................................................................................. 3.1.4 Struktur Organisasi .......................................................... 77 79 79 80 77 65 66 66 67 68 70 70 70 44 44 45 47 54 57 58 59 61 61 62 62 63 64

3.1.5 Tugas Pokok dan Fungsi .................................................

80

3.1.5.1 Kepala Dinas ......................................................... 80 3.1.5.2 Sekretariat ............................................................ 81 3.1.5.3 Sub Bagian Umum ............................................... 82 3.1.5.4 Sub Bagian Keuangan .......................................... 82 3.1.5.5 Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan 82 3.1.5.6 Bidang Pemberdayaan dan Pengembangan Sosial 83 3.1.5.7 Seksi Pemberdayaan Sosial .................................. 83 3.1.5.8 Seksi Pengembangan Sosial ................................. 83 3.1.5.9 Seksi Pengembangan Partisipasi Sosial ............... 84 3.1.5.10 Bidang Bantuan Jaminan dan Rehabilitasi Sosial 84 3.1.5.11 Seksi Bantuan dan Perlindungan Sosial ............. 84 3.1.5.12 Seksi Pelayanan Sosial ....................................... 84 3.1.5.13 Seksi Rehabilitasi Sosial .................................... 85 3.1.5.14 Bidang Transmigrasi dan Penempatan Tenaga Kerja ................................................................... 85 3.1.5.15 Seksi Transmigrasi ............................................. 85 3.1.5.16 Seksi Produktivitas Tenaga Kerja ...................... 85 3.1.5.17 Seksi Penempatan Tenaga Kerja ........................ 86 3.1.5.18 Bidang Perlindungan Hubungan Industrial dan Jamsostek ........................................................... 86 3.1.5.19 Seksi Persyaratan Kerja dan Jaminan Sosial Tenaga Kerja ...................................................... 86 3.1.5.20 Seksi Perlindungan Norma Keselamatan dan Kesehatan Kerja .......................................... 86 3.1.5.21 Seksi Norma Perlindungan Norma Kerja ........... 87 3.1.5.22 Kelompok Jabatan Fungsional ........................... 87 3.2 Analisis Kebutuhan Sistem ...................................................... 3.2.1 Mengidentifikasi Actor .................................................... 3.2.2 Pengembangan Activity Diagram .................................... 3.2.2.1 Activity Diagram Untuk SI PKS ......................... 87 88 91 93

Halaman 3.2.2.2 Activity Diagram Untuk Login.......................... 3.2.2.3 Activity Diagram Daftar PACA Yang 95 96 93

Melakukan Pendaftaran ..................................... 3.2.2.4 Activity Diagram Pengolahan data PACA ........ 3.2.2.5 Activity Melakukan Diagram Daftar PACA Yang

Seleksi..........................................

97

3.2.2.6 Activity Diagram Pembuatan Laporan Data PACA................................................................. 3.2.2.7 Activity Diagram Penambahan User ................. 3.2.2.8 Activity Diagram Ubah User ............................. 97 98 99

3.2.2.9 Activity Diagram Keluar ................................... 100 3.3 Pengembangan Use Case Sitem Informasi Pelayanan

Kesejahteraan Sosial Bagi bagi Penyandang cacat................... 101 3.3.1 Use Case Diagram Login .............................................. 101 3.3.2 Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan pendaftaran .............................................................. 103 3.3.3 Use Case Diagram Pengolahan Data PACA................. 105 3.3.4 Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi............................................................................ 109 3.3.5 Use Case Diagram Pembuatan Laporan Data PACA ... 111 3.3.6 Use Case Diagram Penambahan User .......................... 113 3.3.7 Use Case Diagram Ubah User ...................................... 114 3.3.8 Use Case Diagram Keluar............................................. 116 3.4 Pengembangan Interaction Diagram Pelayanan Kesejahteraan Sosial ........................................................................................ 118 3.4.1 Pengembangan Squence Diagram ................................... 118 3.4.1.1 Squence Diagram Login.................................... 119 3.4.1.2 Squence Diagram PACA Yang Melakukan Pendaftaran ........................................................ 120 3.4.1.3 Squence Diagram Pengolahan Data PACA ...... 121

Halaman 3.4.1.4 Squence Diagram Daftar PACA Yang

Melakukan Seleksi ............................................. 122 3.4.1.5 Squence Diagram Pembuatan Laporan Data PACA................................................................. 122 3.4.1.6 Squence Diagram Penambahan User ................ 123 3.4.1.7 Squence Diagram Ubah User ............................ 123 3.4.1.8 Squence Diagram Keluar .................................. 124 3.4.2 Pengembangan Collaboration Diagram.......................... 124 3.4.2.1 Collaboration Diagram login............................. 124 3.4.2.2 Collaboration Diagram PACA Yang

Melakukan Pendaftaran ..................................... 125 3.4.2.3 Collaboration Diagram Pengolahan Data

PACA................................................................. 125 3.4.2.4 Collaboration Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi ............................................. 126 3.4.2.5 Collaboration Diagram Pembuatan Laporan Data PACA ........................................................ 126 3.4.2.6 Collaboration Diagram Penambahan User....... 127 3.4.2.7 Collaboration Diagram Ubah User .................. 127 3.4.2.8 Collaboration Diagram Keluar ......................... 128 3.5 Identifikasi Class Pada Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial bagi Penyandang Cacat ................. 128 3.5.1 Identifikasi Class.................................................... 83

3.5.1.1 Identifikasi Class Pada Diagram Login ..... 128 3.5.1.2 Identifikasi Class Pada Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan

Pendaftaran................................................. 130 3.5.1.3 Identifikasi Class Pada Use Case Diagram Pengolahan Data PACA ............................. 132

Halaman 3.5.1.4 Identifikasi Class Pada Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi ..... 135 3.5.1.5 Identifikasi Class Pada Use Case Diagram Pembuatan Laporan Data PACA ............... 137 3.5.1.6 Identifikasi Class Pada Use Case Diagram Penambahan User ....................................... 139 3.5.1.7 Identifikasi Class Pada Use Case Diagram Ubah User................................................... 141 3.5.1.8 Identifikasi Class Pada Use Case Diagram Keluar ......................................................... 143 3.5.1.9 Identifikasi Relationship ............................ 145 3.5.1.9.1 Identifikasi Association

Relationship ............................... 145 3.5.1.9.2 Identifikasi Super-Sub Class

Relationship ............................... 145 3.5.1.9.3 Identifikasi Aggregation/a-partof Relationship ........................... 146 3.5.1.10 Identifikasi Attibutes dan Methods ........... 146 3.5.1.11 Encapsulation........................................... 147 BAB IV PERANCANGAN SISTEM 4.1 Perancangan Kelas, Asosiasi, Metode dan Atribut................... 151 4.2 Perancangan Layer Akses dan Layer Antarmuka..................... 151 4.2.1 Perancangan Layer Akses ................................................ 151 4.2.2 Perancangan Layer Antarmuka (Interface) ..................... 153 4.2.2.1 Perancangan Layer Akses untuk Operasi Dalam Sistem ................................................................ 154 4.2.3 Perancangan Antarmuka ................................................. 171 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan ................................................................................ 178 5.2 Saran .......................................................................................... 178

Halaman DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................... LAMPIRAN-LAMPIRAN xix

DAFTAR GAMBAR

Halaman Gambar 1.1 Tahap Analisis UA ......................................................................... Gambar 1.2 Tahap Perancangan UA .................................................................. 7 8

Gambar 1.3 Flowchart Kerangka Pemikiran ....................................................... 10 Gambar 2.1 Model aktifitas Sistem .................................................................... 13 Gambar 2.2 Karakteristik Suatu Sistem ............................................................. 15 Gambar 2.3 Siklus Informasi ............................................................................. 17 Gambar 2.4 Pilar Kualitas Informasi ................................................................. 18 Gambar 2.5 Sistem Informasi Suatu Unit Kerja ................................................ 19 Gambar 2.6 Diagram Fungsi Manajemen .......................................................... 21 Gambar 2.7 Ketiga Tingkat Manajemen ............................................................ 23 Gambar 2.8 Ruang Lingkup Manajemen Sistem Informasi ............................... 25 Gambar 2.9 Hubungan Fakta, Data, Arsip dan Informasi .................................. 26 Gambar 2.10 Pengelompokan Data .................................................................... 27 Gambar 2.11 Pengolahan Data Menjadi Informasi ............................................ 29 Gambar 2.12 Kebutuhan Informasi Sesuai Tingkatan Manajemen ................... 30 Gambar 2.13 Analisis (OOA-Object Oriented Analysis) ................................... 31 Gambar 2.14 Tahap Analisis UA ....................................................................... 34 Gambar 2.15 Tahap Perancangan Unified Approach ......................................... 35 Gambar 2.16 Simbol Actor ................................................................................. 39 Gambar 2.17 Kelas Serta Objek-Objek .............................................................. 40 Gambar 2.18 Simbol Kelas ................................................................................ 40 Gambar 2.19 Contoh Kelas dan Atribut-Atributnya .......................................... 41 Gambar 2.20 Contoh Kelas dan Operasi-Operasinya ......................................... 41 Gambar 2.21 Simbol Paket ................................................................................ 41 Gambar 2.22 Contoh Kelas Mahasiswa Dengan Visibilitynya ......................... 40 Gambar 2.23 Unsur-Unsur Pembentuk UML ..................................................... 43 Gambar 2.24 Model 4+1 View ........................................................................... 44 Gambar 2.25 Klasifikasi Jenis Diagram UML Versi 1.3 ................................... 46

Halaman Gambar 2.26 Kategori Kelas ............................................................................... 48 Gambar 2.27 Contoh Class Diagram ................................................................. 50 Gambar 2.28 Asosiasi Antara Pegawai Dengan Perusahaan ............................. 50 Gambar 2.29 Contoh Constraint Pada Sebuah Asosiasi ..................................... 51 Gambar 2.30 Contoh Association Class ............................................................. 51 Gambar 2.31 Contoh Asosiasi dengan Multiplisitas .......................................... 52 Gambar 2.32 Contoh Generalisasi ..................................................................... 53 Gambar 2.33 Contoh Agregasi Bertingkat ......................................................... 54 Gambar 2.34 Contoh Dependency ..................................................................... 47 Gambar 2.35 Contoh Use Case Diagram .......................................................... 55 Gambar 2.36 Contoh Kondisi Uses .................................................................... 55 Gambar 2.37 Contoh Kondisi Extends ............................................................... 55 Gambar 2.38 Contoh Use Case Diagrams ......................................................... 56 Gambar 2.39 Contoh Sequence Diagrams ......................................................... 58 Gambar 2.40 Contoh Collaboration Diagrams ................................................. 59 Gambar 2.41 Contoh Activity Diagrams ............................................................ 61 Gambar 2.42 Contoh Anatomi Sebuah Objek .................................................... 63 Gambar 2.43 Contoh Sistem Menu Daftar ......................................................... 68 Gambar 2.44 Contoh Sistem Menu Tarik .......................................................... 69 Gambar 2.45 Contoh Dialog Berbasis Pengisian Barang ................................... 69 Gambar 2.46 Contoh Antarmuka Berbasis Icon ................................................. 70 Gambar 2.47 Antarmuka Awal Rational Rose .................................................... 71 Gambar 2.48 Gambar Aplikasi Rational Rose .................................................... 72 Gambar 2.49 Tampilan Layar Pembuatan Use Case .......................................... 73 Gambar 2.50 Tampilan Awal Pembuatan Class Diagram .................................. 74 Gambar 2.51 Tampilan Akhir Pembuatan Class Diagram ................................. 75 Gambar 2.52 Tampilan Pembuatan Sequence Diagram ..................................... 75 Gambar 2.53 Tampilan Pembuatan Activity Diagram ........................................ 76 Gambar 3.1 Struktur organisasi Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi . 80 Gambar 3.2 Tahap Analisis Unified Approach ................................................... 88

Halaman Gambar 3.3 Activity Diagram Untuk Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial ............................................................................................... 93 Gambar 3.4 Activity Diagram Untuk Login ....................................................... 94 Gambar 3.5 Activity Diagram Untuk PACA Yang Melakukan Pendaftaran ..... 95 Gambar 3.6 Activity Diagram Pengolahan Data PACA ..................................... 96 Gambar 3.7 Activity Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi ............ 97 Gambar 3.8 Activity Diagram Pembuatan Laporan Data PACA ....................... 97 Gambar 3.9 Activity Diagram Penambahan User .............................................. 98 Gambar 3.10 Activity Diagram Ubah User ........................................................ 99 Gambar 3.11 Activity Diagram Keluar ............................................................... 100 Gambar 3.12 Use case diagrams Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat .......................................................................... 101 Gambar 3.13 Use Case Diagrams Login ............................................................ 102 Gambar 3.14 Use Case Diagrams PACA Yang Melakukan Pendaftaran ......... 104 Gambar 3.15 Use Case Diagrams Pengolahan Data PACA ............................... 106 Gambar 3.16 Use Case Diagrams PACA Yang Melakukan Seleksi ................. 109 Gambar 3.17 Use Case Diagrams Pembuatan Laporan Data PACA ................ 111 Gambar 3.18 Use Case Diagrams Penambahan User ........................................ 113 Gambar 3.19 Use Case Diagrams Ubah User ................................................... 115 Gambar 3.20 Use Case Diagrams Keluar .......................................................... 117 Gambar 3.21 Sequence Diagrams Login ........................................................... 119 Gambar 3.22 Sequence Diagrams PACA Yang Melakukan Pendaftaran .......... 120 Gambar 3.23 Sequence Diagrams Pengolahan Data PACA ............................... 121 Gambar 3.24 Sequence Diagrams Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi ...... 122 Gambar 3.25 Sequence Diagrams Pembuatan Laporan PACA ......................... 122 Gambar 3.26 Sequence Diagrams Penambahan User ........................................ 123 Gambar 3.27 Sequence Diagrams Ubah User .................................................... 123 Gambar 3.28 Sequence Diagrams Keluar .......................................................... 124 Gambar 3.29 Collaboration Diagram Login ..................................................... 124 Gambar 3.30 Collaboration Diagrams PACA Yang Melakukan Pendaftaran .. 125

Halaman Gambar 3.31 Collaboration Diagrams Pengolahan Data PACA ...................... 125 Gambar 3.32 Collaboration Diagrams Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi 126 Gambar 3.33 Collaboration Diagrams Pembuatan Laporan Data PACA .......... 126 Gambar 3.34 Collaboration Diagrams Penambahan User ................................. 127 Gambar 3.35 Collaboration Diagrams Ubah User ............................................. 127 Gambar 3.36 Collaboration Diagrams Keluar ................................................... 128 Gambar 3.37 Class Yang Terdapat Pada Sistem Informasi pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat ............................. 144 Gambar 3.38 Super-Sub Class Relationship Pada Sisitem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat .............................. 146 Gambar 3.39 A-Part-Of Relationship Pada Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial .................................................................... 146 Gambar 3.40 Encapsulation Objek Seleksi ....................................................... 148 Gambar 3.41 Encapsulation Objek Penyandang Cacat ..................................... 148 Gambar 3.42 Encapsulation Objek User ........................................................... 149 Gambar 3.43 Encapsulation Objek Pendaftaran ................................................ 149

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 2.1 Notasi Pada Class Diagram ........................................................... Tabel 2.2 Notasi Multiplisitas ....................................................................... Tabel 2.3 Notasi Use Case Diagram ............................................................. Tabel 2.4 Notasi Squence Diagram............................................................... Tabel 2.5 Notasi Collaboration Diagram ..................................................... Tabel 2.6 Notasi Activity Doagram .............................................................. Tabel 3.1 Identifikasi Aktor Beserta Aktifitasnya......................................... Tabel 3.2 Use Case Narative Login .............................................................. Tabel 3.3 Use Case Narative PACA Yanag Melakukan Pendaftaran ........... Tabel 3.4 Use Case Narative Pengolahan Data PACA ................................. Tabel 3.5 Use Case Narative Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi ......... Tabel 3.6 Use Case Narative Pembuatan Laporan Data PACA.................... Tabel 3.7 Use Case Narative Penambahan User ........................................... Tabel 3.8 Use Case Narative Ubah User ....................................................... Tabel 3.9 Use Case Narative Keluar ............................................................. Tabel 3.10 Eliminasi Irrelevat Class Berdasarkan Use Case Diagram Login Tabel 3.11 Eliminasi Redudant Class Berdasarkan Use Case Diagram Login ............................................................................................. Tabel 3.12 Eliminasi Attribute Class Berdasarkan Use Case Diagram Login ............................................................................................. Tabel 3.13 Eliminasi Irrelevat Class Berdasarkan Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Pendaftaran .......................................... Tabel 3.14 Eliminasi Redudant Class Berdasarkan Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Pendaftaran................................ Tabel 3.15 Eliminasi Attribute Class Berdasarkan Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Pendaftaran ............................... Tabel 3.16 Eliminasi Irrelevat Class Berdasarkan Use Case Diagram Pengolahan Data PACA ............................................................... 133 132 132 131 130 129 49 52 56 57 58 60 89 102 104 106 109 111 113 115 117 129

Halaman Tabel 3.17 Eliminasi Redudant Class Berdasarkan Use Case Diagram Pengolahan Data PACA ............................................................... Tabel 3.18 Eliminasi Attribute Class Berdasarkan Use Case Diagram Pengolahan Data PACA ............................................................... Tabel 3.19 Eliminasi Irrelevat Class Berdasarkan Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi .................................................. Tabel 3.20 Eliminasi Redudant Class Berdasarkan Use Case Diagram PACA Yang Melakukan Seleksi .................................................. Tabel 3.21 Eliminasi Attribute Class Berdasarkan Use Case Diagram PACA Yang Melakukan Seleksi .................................................. Tabel 3.22 Eliminasi Irrelevat Class Berdasarkan Use Case Diagram Pembuatan Laporan Data PACA .................................................. Tabel 3.23 Eliminasi Redudant Class Berdasarkan Use Case Diagram Pembuatan Laporan Data PACA .................................................. Tabel 3.24 Eliminasi Attribute Class Berdasarkan Use Case Diagram Pembuatan Laporan Data PACA .................................................. Tabel 3.25 Eliminasi Irrelevat Class Berdasarkan Use Case Diagram Penambahan User ......................................................................... Tabel 3.26 Eliminasi Redudant Class Berdasarkan Use Case Diagram Penambahan User ......................................................................... Tabel 3.27 Eliminasi Attribute Class Berdasarkan Use Case Diagram Penambahan User ......................................................................... Tabel 3.28 Eliminasi Irrelevat Class Berdasarkan Use Case Diagram Ubah User ............................................................................................... Tabel 3.29 Eliminasi Redudant Class Berdasarkan Use Case Diagram Ubah User ............................................................................................... Tabel 3.30 Eliminasi Attribute Class Berdasarkan Use Case Diagram Ubah User ............................................................................................... 142 142 142 141 140 140 139 139 138 137 137 136 135 134

Halaman Tabel 3.31 Eliminasi Irrelevat Class Berdasarkan Use Case Diagram Keluar ........................................................................................... Tabel 3.33 Relationship Class Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial bagi Penyandang Cacat ...................................................... Tabel 3.34 Identifikasi Attributes dan Methods .............................................. 145 147 143

BAB 1 PENDAHULUAN

1.1

Latar Belakang Perkembangan teknologi informasi kini semakin cepat memasuki berbagai

bidang, sehingga banyak instansi dan organisasi yang berusaha meningkatkan pekerjaannya dengan menggunakan aplikasi teknologi informasi yaitu sistem informasi berbasis komputer karena dalam proses pengolahan data menjadi informasi menjadi lebih cepat. Pada setiap instansi atau organisasi pasti memiliki sistem informasi, namun dalam pengelolaan dan pengolahannya ada yang masih berbasis manual atau yang sudah terkomputerisasi. Dengan berkembang pesatnya teknologi alat pengolah data komputer dan teknologi peralatan komunikasi maka pekerjaan manajemen dan pelayanan masyarakat yang memerlukan dukungan data dan informasi juga mengalami kemajuan pesat. (Amsyah, 2005). Sistem informasi terkomputerisasi merupakan sistem yang pengolahan datanya (perhitungan, penyimpulan, pengumpulan dan proses lain) sudah terotomatisasi oleh sistem basisdata yang kompleks. Sehingga aktifitas manusia dalam sistem informasi tersebut biasanya hanya melakukan input data dengan menggunakan bantuan alat pengolah data elektronik yaitu komputer dan hanya melakukan kegiatan pencetakan informasi atau output informasi melalui perantara seperti kertas. Informasi merupakan kebutuhan dasar yang diperlukan oleh setiap manajemen untuk melakukan pengambilan keputusan. Informasi yang baik ditentukan oleh kualitas informasi tersebut, yaitu ditentukan oleh tingkat relevansi informasi untuk kepentingan tertentu dalam manajemen, tingkat akurasi yang menjamin kebenaran, kelengkapan, dan keamanan informasi, serta tersebut harus tepat waktu saat dibutuhkan. (Amsyah, 2005). Begitu juga dengan organisasi yang berada di lingkungan kesejahteraan sosial karena kesejahteraan sosial merupakan tempat untuk melakukan pendataan terhadap penyandang cacat, sedangkan tujuan kegiatan ini adalah menyediakan data tentang penyandang cacat yang kemudian dikelola oleh petugas untuk informasi

dilakukanya seleksi terhadap penyandang cacat untuk mengikuti kegiatan bimbingan sosial dan latihan keterampilan Didalam pelayanan kesejahteraan sosial bagi penyandang cacat, Dinas Sosial Tenaga Kerja Dan Transmigrasi khususnya Dinas Sosial memegang peranan yang sangat penting. Dinas Sosial adalah Organisasi fungsional yang menyelenggarakan upaya pelayanan kesejahteraan sosial bagi penyandang cacat yang bersifat menyeluruh, terpadu, merata, dapat diterima dan terjangkau oleh masyarakat, dengan peran serta aktif masyarakat dan menggunakan hasil pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi tepat guna, dengan biaya yang dapat dijangkau oleh pemerintah dan masyarakat. Penyandang cacat merupakan bagian dari masyarakat yang mempunyai kedudukan, hak, kewajiban, dan peran yang sama dengan warga Negara Indonesia lainnyan untuk berpartisipasi dalam pembangunan sesuai dengan kemampuannya. Seiring dengan perkembangan teknologi informasi yang sangat cepat, sudah waktunya manajemen di bidang kesejahteraan sosial untuk mengembangkan sistem informasi berbasis komputer agar mampu mengikuti perubahan jaman, khususnya pelayanan kesejahteraan sosial yang m Di Dinas Sosial Tenaga Kerja Dan Transmigrasi Kabupaten Garut, sistem Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat serta laporan dikerjakan secara manual oleh petugas. Dengan semakin meningkatnya jumlah penyandang cacat yang ada di Dinas sosial maka jumlah pendataan yang terjadi di Dinas Sosial semakin meningkat. Angka peningkatan jumlah pendataan dapat dilihat pada data berikut ini (diambil dari pendataan/survey penyandang masalah kesejahteraan social (PMKS) berdasarkan klasifikasi Ternational Classification of Functioning, Disability & Helth (ICF) tahun 2008 pada Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat) : Berdasarkan hasil pendataan/survey penyandang masalah kesejateraan sosial (PMKS) penyandang cacat tahun 2008 yang dilakukan di Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat memberikan gambaran bahwa jumlah penyandang cacat sekitar 8.275 dan dari jumlah tersebut sekitar 673 jiwa merupakan penyandang cacat berat. Sekitar 47,00 % penyandang cacat dewasa tidak mempunyai

keterampilan dan tidak memiliki pekerjaan. Jenis keterampilan utama yang paling banyak dimiliki oleh penyandang cacat adalah keterampilan lainnya (1,50%), pertukangan (0,85%) dan pijat (0,80%), sedangakan pekerjaan utama penyandang cacat terbanyak adalah (13,31%), jasa (1,99%) dan petani (1,60%). Bila dibandingkan menurut jenis kelamin, prosentase penyandang cacat laki-laki (60,31%) lebih tinggi dibandingkan dengan perempuan (39,69%). Kecamatan dengan prosentase penyandang cacat paling tinggi adalah Tarogog Kaler (5,09%) dan yang paling rendah adalah Mekar Mukti (0,19%). Dilihat dari kelompok umur, sebagian besar penyandang cacat berada pada kelompok umur 18-60 tahun yaitu sebanyak 5.219 jiwa. Tiga jenis kecacatan yang paling banyak dialami penduduk adalah jenis cacat penggunaa kai (berjalan) (26,52%), mental retardasi (18,68%) dan bicara (13,91%). Penyandang cacat umumnya berpendidikan rendah, hal ini dapat dilihat dari penyandang cacat usia diatas 12 tahun yang lulus pendidikan hanya (45,54%) dan yang tidak atau belum pernah sekolah sebesar (54,46%). Penyandang cacat yang pernah menerima program layanan social dari lembaga/panti yayasan sebesar (1,86%), sedangkan sebagian besar penyandang cacat (97,20%) belum pernah menerima layanan dan (0,94%) sedang menerima layanan dari lembaga/panti/yayasan. Faktor bawaan sejak lahir ternyata merupakan penyebab utama (60,35%) terjadinya kecacatan, kemudian diikuti dengan penyakit (22,96%) dan karena kecelakaan (9.23%). Selebihnya karena penyebab lain. Oleh karena itu, diperlukan suatu sistem terkomputerisasi yang dapat mengimbangi pelayanan yang terus meningkat yang terjadi di Dinas Sosial. Pendekatan berorientasi objek memusatkan pada rancangan pada objek dan antar muka yang dihasilkan. Objek adalah entiti yang berisi data atau variabel dan tingkah laku. Data atau variabel yang menggambarkan sifat atau keadaan objek dalam dunia nyata (real world) didefiniskan sebagai attribute, sedangkan tingkah laku yang menggambarkan aksi-aksi yang dimiliki objek didefinisikan sebagai method. (Hariyanto, 2004). Terdapat beberapa macam metodologi pengembangan sistem. Dalam tugas akhir ini penyusun menggunakan pendekatan berorientasi objek untuk

menganalisis serta merancang Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat Di Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Garut khususnya di Dinas Sosial . Metodologi yang digunakan dalam perancangan sistem ini adalah Unified Approach (UA) dari Ali Bahrami (1999). Unified Approach (UA) adalah suatu metodologi pengembangan sistem berbasis objek yang menggabungkan proses dan metodologi yang telah ada sebelumnya dan menggunakan Unified Modelling Languge (UML) sebagai standar pemodelannya. Proses dan tahapan yang ada dalam Unified Approach (UA) merupakan proses-proses terbaik yang diambil dari metode objek yang telah diperkenalkan oleh Booch, Rumbaugh, dan Jacobson yaitu Object Oriented Analisis (OOA) dan Object Oriented Desain (OOD). Pada tahap analisis proses OOA tidak dimulai dengan suatu pemikiran mengenai objek, melainkan dengan memahami cara sistem akan digunakan oleh user. Sedangkan pada tahap Object Oriented Desain (OOD) dalam UA lebih menekankan pada perancangan user interface yang didalam tahapannya akan dijelaskan bagaimana user berinteraksi dengan sistem, Berdasarkan dengan penjelasan di atas, dalam penelitian tugas akhir ini penulis mengambil judul PERANCANGAN SOSIAL SISTEM BAGI INFORMASI

PELAYANAN

KESEJAHTERAAN

PENYANDANG

CACAT DI DINAS SOSIAL TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI MENGGUNAKAN METODOLOGI UNIFIED APPROACH (UA).

1.2

Identifikasi Masalah Berdasarkan permasalahan-permasalahan tersebut di atas, maka

teridentifikasi beberapa masalah dalam penelitian ini. Permasalah tersebut antara lain : a. Sulitnya dalam pencarian data penyandang cacat dll. b. Dalam penyusunan berbagai laporan dibutuhkan banyak waktu karena diperlukan waktu yang lama untuk melakukan pengolahan

(perhitungan, penyimpulan, pengumpulan dan proses lain) dari berbagai data yang berkaitan.

1.3

Tujuan Penelitian Adapun yang menjadi tujuan dari penyusunan tugas akhir ini adalah

merancang sebuah sistem informasi pelayanan kesejahteraan sosial bagi penyandang cacat bebrbasis komputer yang dapat membantu meningkatkan kinerja petugas dalam mengakomodasi pengolahan data penyandang cacat, sistem pelayanan kesejahteraan sosial, pengaturan kegiatan latihan dan bimbingan kesejahteraan social dan sistem pelaporan aktivitas di Dinas Sosial Tenaga Kerja Dan Transmigrasi Kabupaten Garut khususnya di Dinas Sosial.

1.4

Batasan Masalah Dengan mengidentifikasi terhadap masalah-masalah yang ada, agar lebih

terarah dan dapat dipahami dengan mudah, maka perlu dilakukan pembatasan masalah, adapun batasan masalah dalam tugas akhir ini adalah sebagai berikut : a) Sistem Informasi yang dibuat adalah sistem yang didasarkan pada aktifitas bisnis pelayanan kesejahteraan social bagi penyandang cacat di Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi khususnya di Dinas Sosial. b) Sistem produknya berupa simulasi. c) Tahap analisis dan perancangan sistem menggunakan bahasa pemodelan Unified Modelling Language (UML) dengan menggunakan software Rational Rose. d) Membuat dan menjelaskan perancangan dengan menggunakan metode Unified Approach (UA) dari Ali Bahrami (1999). e) Bahasa pemrograman yang digunakan dalam tahap perancangan sistem informasi pelayanan kesejahteraan sosial bagi penyandang cacat adalah Visual Basic .6.0 serta Microsoft Access 2007.

1.5

Metodologi Penelitian Adapun metode yang digunakan pada penelitian tugas akhir ini adalah

sebagai berikut :

1.5.1

Metode Pengumpulan Data

a) Untuk mengumpulkan data primer menggunakan teknik : 1. Wawancara, yaitu suatu teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara mengajukan pertanyaan secara langsung atau lisan dengan berpedoman pada instrumen penelitian untuk mendapatkan jawaban langsung dari bagian-bagian yang terlibat dalam lingkup penelitian ini. 2. Observasi, yaitu mengamati secara langsung bagaimana proses komunikasi data yang selama ini berjalan, sehingga dari sisi itu dapat diketahui informasi apa saja yang akan dialnalisis. 3. Dokumentasi, yaitu mempelajari berbagai dokumen atau file-file yang berhubungan dengan penelitian yang dilakukan. b) Untuk mengumpulkan data skunder menggunakan teknik studi kepustakaan, yaitu suatu teknik pengumpulan data yang bdigunakan untuk mengumpulkan data dengan cara membaca, mempelajari dan menganalisa beberapa buku atau referensi lain yang berkaitan dengan masalah yang berhubungan dengan penelitian ini.

1.5.2

Metode Pengembangan Sistem

Dalam Pengembangan sistem, akan digunakan pendekatan berorientasi objek dengan Unified Approach (UA) dari Ali Bahrami (1999). UA adalah suatu metodologi pengembangan sistem berbasis objek yang menggabungkan proses dan metodologi yang telah ada sebelumnya dan menggunakan UML sebagai standar pemodelannya. Proses dan tahapan yang ada dalam UA merupakan proses-proses terbaik yang diambil dari metode objek yang telah diperkenalkan oleh Booch, Rumbaugh, dan Jacobson. Selain itu, langkah-langkah yang ada dalam UA sangat iteratif dan memudahkan pengembang sistem dalam memahami sistem sehingga UA dijadikan sebagai metodologi pengembangan sistem dalam Tugas Akhir ini. Tahap Analisis dalam UA ditujukan untuk mengidentifikasi kelas-kelas yang terdapat dalam sistem. Kelas-kelas yang telah teridentifikasi sebagai output di

tahap analisis akan dijadikan input pada tahap perancangan. Sementara itu, output dari tahap perancangan adalah perangkat lunak yang telah dirancang sesuai dengan kebutuhan user. Langkah-langkah yang harus dilakukan pada metodologi UA dari Ali Bahrami (1999) adalah sebagai berikut: a. Tahap Analisis Metode analisis yang akan digunakan yaitu pendekatan berorientasi objek dengan Unifiedh Approach (UA). Unifiedh Approach (UA) sebagai salah satu metodologi yang terdapat pada konsep pengembangan sistem berorientasi objek. Adapun tahapan analisis dari metodologi Unifiedh Approach (UA) adalah sebagai berikut :

Gambar 1.1 Tahap Analisis UA (Bahrami, 1999). Keterangan: Identifikasi Aktor Tahap menganalisis aktor yang akan berinteraksi dengan sistem Pengembangan Diagram Use Case dan Diagram Aktifitas Tahap yang menggambarkan alur kerja sistem dalam diagram aktifitas dan menggambarkan interaksi antara user dengan sistem dalam diagram use case Pengembangan Diagram Interaksi Diagram interaksi yang digunakan adalah sequence diagram, dalam diagram ini digambarkan interaksi antar objek dalam sistem melalui pesan yang dikirimkan dari objek yang satu ke objek yang lain. Identifikasi Kelas-kelas, relasi, atribut dan method Proses mengidentifikasi kelas, relasi, atribut dan method dalam sistem berdasarkan proses sebelumnya.

Pemeriksaan terhadap tahap sebelumnya. Proses pemeriksaan terhadap hasil akhir tahap analisis. Bila terdapat kesalahan maka kembali ke tahap awal analisis bila hasilnya benar maka akan dijadikan input tahap perancangan UA. b. Tahap Perancangan
Perancangan Kelas, metode,atribut dan asosiasi Menyaring UML Class Diagram Perancangan layer akses dan layer Antarmuka Pengujian

Gambar 1.2 Tahap Perancangan UA (Bahrami, 1999). Keterangan : Perancangan kelas, asosiasi, metode dan atribut Pada tahap ini dilakukan perancangan dan pemeriksaan atribut, method dan visibilitasnya terhadap kelas-kelas yang telah teridentifikasi.. Menyaring (Memeriksa) UML Class Diagram Proses menyaring diagram kelas mulai dari nama kelas, asosiasi, atribut serta method-nya. Tahap ini difokuskan pada penggambaran method yang ada dengan activity diagram. Perancangan Layer Akses dan Layer Antarmuka Proses merancang Layer akses dan Graphic User Interface (GUI) berdasarkan pada class diagram yang telah dirancang sebelumnya. Pengujian Proses terakhir dari perancangan sistem dalam UA dengan melakukan pengujian terhadap sistem. Apakah telah memenuhi kebutuhan atau masih terdapat kekurangan. Bila masih ada kekurangan maka dilakukan perbaikan.

1.6

Kerangka Pemikiran Semakin berkembangnya teknologi, kebutuhan manusia pun ikut

berkembang karena manusia dituntut untuk lebih cepat dalam mengerjakan segala sesuatu. Khususnya di suatu organisasi, pengolahan data organisasi harus dikemas dengan rapih dan dikerjakan sesingkat mungkin. Oleh karena itu kini banyak organisasi yang dalam kinerja sistemnya masih manual terutama sistem kerja yang kompleks diubah ke sistem yang terkomputerisasi. Untuk dapat merancang Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat ini maka terlebih dahulu dilakukan analisis terhadap sistem yang sedang berjalan. Kemudian hasil dari analisis ini akan menjadi output untuk perancangan sistem yang akan dibuat. Berikut ini adalah gambaran kerangka pemikiran perancangan Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat.
Start

Current System (Sistem Informasi PKS manual)

Object Oriented Analysis (OOA): Identifikasi Aktor Pengembangan Diagram Use Case dan Diagram Aktifitas Pengembangan Diagram Interaksi Identifikasi Kelas-kelas, relasi, atribut dan method

Pemeriksaan terhadap tahap sebelumnya


Object Oriented Desain (OOD): Perancangan kelas, asosiasi, metode dan atribut Menyaring (Memeriksa) UML Class Diagram Perancangan Layer Akses dan Layer Antarmuka Pengujian
Sistem Informasi pelayanan yang baru (Simulasi)

End

Gambar 1.3 Flowchart Kerangka Pemikiran. 1.7 Sistematika Penulisan Untuk menghasilkan laporan tugas akhir yang sistematis dan mudah dipahami. Berikut dijelaskan mengenai sistematika yang dipakai dalam penyusunan tugas akhir ini : BAB I PENDAHULUAN Menjelaskan dan menguraikan mengenai fakta-fakta yang

diperoleh dari hasil penelitian, serta menentukan sasaran yang ingin dicapai dari hasil penelitian, yang disajikan dalam bentuk latar belakang, identifikasi masalah, tujuan penelitian, batasan masalah, kerangka pikiran, metodologi penelitian yang digunakan, serta sistematika penulisan.

BAB II

TINJAUAN PUSTAKA Bab ini akan menjelaskan teori-teori yang relevan dan digunakan sebagai dasar acuan pembahasan yang berhubungan dengan masalah penelitian.

BAB III

ANALISIS SISTEM Bab ini menjelaskan tentang kondisi objektif organisasi, deskripsi proses yang terjadi antar elemen dalam unit kerja Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat Di Dinas Sosial Kabupaten Garut. Serta penjelasan proses analisis yang dilakukan menggunakan metode UA dari Ali Bahrami (1999).

BAB IV

PERANCANGAN SISTEM Bab ini akan menjelaskan tahap-tahap perancangan Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cact Di Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi, meliputi perancangan kelas, metode, atribut dan asosiasi , refine UML class

diagrams, penggambaran class diagrams, perancangan Basis Data, perancangan Access Layer dan Antarmuka (Interface), user satisfaction dan pengujian.

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN Pada bagian ini menjelaskan hasil akhir dari pembahasan yang dijabarkan dalam laporan tugas akhir berikut saran yang diharapkan dapat membantu kearah konstruktif untuk kemajuan penelitian yang lebih baik.

DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1

Konsep Dasar Sistem Informasi Pengembangan sistem dapat berarti menyusun suatu sistem yang baru

untuk menggantikan sistem yang lama secara keseluruhan atau memperbaiki sistem yang telah ada. Maka dari itu, Dalam proses pengembangan sistem informasi diperlukan pemahaman terhadap konsep-konsep dasar dari sistem informasi. Berikut merupakan penjelasan dari konsep-konsep dasar sistem informasi.

2.1.1

Definisi Sistem Terdapat dua kelompok didalam mendefinisikan sistem, yaitu yang

menekankan pada prosedurnya dan yang menekankan pada komponennya atau elemennya. Pendekatan sistem yang lebih menekankan pada prosedurnya

mendefinisikan sistem sebagai berikut: Suatu sistem adalah suatu jaringan kerja dari prosedur-prosedur yang berhubungan, berkumpul bersama-sama untuk melakukan suatu kegiatan atau untuk menyelesaikan suatu sasaran tertentu, (Jogiyanto, 2005).

Prosedur (Procedure) didefinisikan oleh Richard f. Neushel sebagai berikut : Suatu procedure adalah suatu urutan-urutan operasi klerikal (tulis menulis), biasanya melibatkan beberapa orang didalam satu atau lebih departemen, yang diterapkan untuk menjamin penangan yang seragam dari transaksi-transaksi bisnis yang terjadi, (Jogiyanto, 2005).

Pendekatan sistem yang lebih menekankan pada komponen atau elemennya mendefinisikan sistem sebagai berikut : Sistem adalah sekumpulan dari elemen-elemen yang saling berinteraksi untuk mencapai suatu tujuan tertentu, (Jogiyanto, 2005).

Dari beberapa definisi system diatas dapat disimpulkan bahwa sistem adalah elemen-elemen yang berinteraksi saling berhubungan untuk melakukan suatu kegiatan atau untuk menyelesaikan suatu sasaran dan untuk mencapai suatu tujuan tertentu. Untuk tujuan pemakaian system dalam system informasi manajemen, modul sistem pada gambar berikut adalah contoh yang jelas mengenai hubungan dari elemen-elemen yang secara bersama-sama membentuk satu kesatuan yang disebut dengan system. Modul system digambarkan sebagai berikut : Secara umum, aktifitas sistem dapat dijabarkan pada gambar dibawah berikut:

Masukan

Pengolahan

Keluaran

Umpan Balik/Kontrol

Gambar 2.1 Model aktifitas sistem, (Amsyah, 2000).

Suatu system terdiri dari empat elemen subsistem, yaitu (Amsyah, 2000) : 1. Masukan, kumpulan data transaksi kesebuah pengolahan data medium, contohnya penyortiran data. 2. Pengolahan, untuk mengelola surat keluar dan surat masuk pengolahannya dilakukan dengan cara manual, seperti mengelompokkan data (surat keluar dan surat masuk) kedalam group berdasarkan cirri surat, no urut surat dan sebagainya.

3. Keluaran, menampilkan hasil yang didapat dari kegiatan sebelumnya berupa informasi yang dibutuhkan seperti menampilkan laporan (surat keluar dan surat masuk). 4. Umpan balik/control, terdiri dari usul perbaikan yang diberikan oleh unit pengawasan mutu dari instansi yang bersangkutan.

2.1.2

Karakteristik Sistem Suatu system mempunyai karakteristik atau sifat-sifat tertentu, yaitu

mempunyai komponen-komponen system, batasan-batasan sistem, lingkungan luar sistem, penghubung, masukan sistem, keluaran system, pengolahan system dan sasaran atau tujuan sistem (Al-Bahra, 2005). a. Komponen Sistem Suatu system terdiri dari sejumlah system yang saling berinteraksi, yang artinya saling bekerja sama membentuk satu kesatuan. b. Batasan Sistem Batasan suatu system menunjukkan ruang lingkup sistem. c. Lingkungan luar sistem Lingkungan luar sistem adalah segala sesuatu yang berada diluar batas sistem yang mempengaruhi operasi sistem. d. Penghubung Sistem Penghubung merupakan media yang menghubungkan antara satu subsistem dengan subsistem yang lainnya. e. Masukan Sistem Masukan sistem adalah penentu keluaran sistem. f. Keluaran Sistem Keluaran sistem adalah hasil dari pemrosesan masukan sistem. Keluaran sistem ini dapat berupa informasi baru maupun yang akan dijadikan masukan sistem kembali. g. Pengolahan Sistem Pengolahan sistem akan mengolah data masukan yang nantinya akan menghasilkan data keluaran.

h. Sasaran Sistem Setiap sistem mempunyai tujuan (goal) atau sasaran (objective) yang telah ditentukan ketika perencanaan pembuatan sistem.

Gambar 2.2 Karakterisik Suatu Sistem, (Jogiyanto, 2005).

2.1.3 Klasifikasi Sistem Sistem dapat diklasifikasikan dari beberapa sudut pandangan, diantaranya adalah sebagai berikut : (Jogiyanto, 2005). 1. Sistem diklasifikasikan sebagai sistem abstrak ( Abstact System) dan sistem fisik (physical Sistem). Sistem abstrak adalah sistem yang berupa pemikiran atau ide-ide yang tidak tampak secara fisik. Sedangkan sistem fisik merupakan sistem yang ada secara fisik.

2. Sistem diklarifikasikan sebagai sistem alamiah ( Natural System) dan sistem buatan manusia (Human Made System). Sistem alamiah adalah sistem yang terjadi melalui proses alam, tidak dibuat manusia. Sistem buatan manusia adalah sistem yang dirancang manusia dengan melibatkan interaksi antara dengan mesin seperti sistem informasi. 3. Sistem diklarifikasikan sebagai sistem tertentu ( deterministic System) dan sistem tidak tentu (Probabilistic System). Sistem tertentu beroperasi dengan tingkah laku yang sudah dapat diprediksi sehingga keluaran dari sistem dapat diramalkan. Sistem tidak tentu adalah sistem yang kondisi masa depannya tidak dapat diprediksai karena mengandung unsure probabilitas. 4. Sistem diklarifikasikan sebagai sistem tertutup (Closed System) dan sistem terbuka (Open System). Sistem tertutup merupakan sistem yang tidak berhubungan dan tidak terpengaruh dengan lingkungan luarnya, bekerja secara otomatis tanpa ada turut campur tangan dari pihak luarnya. Sedangkan sistem tebuka adalah sistem yang berhubungan dan terpengaruh dengan lingkungan luarnya, sistem ini menerima masukan dan menghasilkan keluaran untuk lingkungan atau subsistem yang lainnya.

2.1.4

Definisi Informasi Informasi merupakan suatu hal yang sangat dibutuhkan di dalam suatu

organisasi atau instansi berdasarkan kebutuhan manjemen masing-masing. Informasi didefinisikan sebagai berikut : Informasi adalah data yang diolah menjadi bentuk yang lebih berguna dan lebih berarti bagi yang menerimanya, (Jogiyanto, 2005).

Sedangkan pendapat Amsyah, Informasi dapat didefinisikan sebagai berikut :

Informasi adalah data yang sudah diolah dibentuk atau dimanipulasi sesuai dengan keperluan tertentu, (Amsyah, 2000).

Dari kedua pengertian tersebut dapat disimpulkan bahwa informasi adalah data yang telah diolah atau diproses, menghasilkan informasi yang memiliki nilai dan lebih bermanfaat bagi penggunanya.

2.1.5 Siklus Informasi Data merupakan bentuk yang masih mentah yang belum dapat bercerita banyak, sehingga perlu diolah lebih lanjut. Data diolah melalui suatu model untuk menghasilkan informasi dengan menggunakan suatu model tertentu.

Gambar 2.3 Siklus Informasi, (Jogiyanto, 2005 ).

Data yang diolah melalui suatu model menjadi informasi, penerima kemudian menerima informasi tersebut, membuat sebuah keputusan dan melakukan tindakan, yang berarti menghasilkan suatu tindakan yang lain yang akan membuat sejumlah data kembali. Data akan ditangkap sebagai input, diproses kembali lewat suatu model dan seterusnya membentuk suatu siklus.

2.1.6

Kualitas Informasi Kualitas dari suatu informasi (quality of information) tergantung dari tiga

hal, yaitu : (Jogiyanto, 2005)

1. Informasi harus akurat (Accurate) 2. Tepat pada waktunya (timelines) 3. Relevan (Relevance). John Burch dan Gary Grudnistki menggambarkan kualitas dari informasi dengan bentuk bangunan yang ditunjang oleh tiga buah pilar :

Gambar 2.4 Pilar Kualitas Informasi, (Jogiyanto, 2005).

Akurat, berarti informasi harus bebas dari kesalahan-kesalahan dan tidak bias atau menyesatkan. Akurat juga berarti informasi harus jelas mencerminkan maksudnya. Informasi harus akurat karena dari sumber informasi sampai ke penerima informasi kemungkinan banyak terjadi gangguan (Noise) yang dapat merubah atau merusak informasi tersebut. Tepat waktu, berarti informasi yang datang pada penerima tidak boleh terlambat. Informasi yang sudah usang tidak akan mempunyai nilai lagi. Karena inforasi merupakan landasan didalam pengambilan keputusan. Bila pengambilan keputusan terlambat, maka dapat berakibat fatal untuk organisasi. Relavan, berarti informasi tersebut mempunyai manfaat untuk pemakaipemakainya. Relevansi informasi untuk tiap-tiap orang satu dengan yang lainnya berbeda.

2.1.7

Nilai Informasi Nilai dari informasi (value of information) ditentukan dari dua hal, yaitu

manfaat dari biaya mendapatkannya. Suatu informasi dikatakan bernilai bila

manfaatnya lebih efektif dibandingkan dengan biaya mendapatkannya. Akan tetapi perlu diperhatikan bahwa informasi yang digunakan didalam suatu sistem informasi umumnya digunakan untuk beberapa kegunaan. Sehingga tidak memungkinkan dan sulit untuk menghubungkan suatu bagian informasi pada suatu masalah tertentu dengan biaya untuk memperolehnya, karena sebagian besar informasi dinikmati tidak hanya satu pihak.

2.1.8

Definisi Sistem Informasi Berdasarkan definisi sistem dan definisi informasi yang telah disebutkan

diatas, maka sistem informasi dapat didefinisikan sebagai berikut : Sistem informasi adalah suatu sistem di dalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengolahan transaksi harian, mendukung operasi, bersifat manajerial dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan menyediakan pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang diperlukan, (Jogiyanto, 2005).

Secara sederhana, konsep dasar dari sebuah sistem informasi dalam suatu unit kerja dapat dilihat pada gambar berikut:
Transaksi Dan Kegiatan Unit Kerja

Data

Pengolahan

Informasi

Umpan Balik/Kontrol

Gambar 2.5 Sistem informasi suatu unit kerja, (Amsyah, 2000).

2.1.9

Komponen Sistem Informasi Dalam sebuah sistem informasi terdapat komponen-komponen yang

berfungsi sebagai pendukung, komponen-komponen tersebut diantaranya adalah sebagai berikut: (Jogiyanto, 2005). 1. Manusia, seperti operator, pemimpin sistem informasi dan sebagainya. 2. Hardware (Perangkat Keras), terdiri dari computer, feriferal dan jaringan.

3. Software (Perangkat Lunak), merupakan kumpulan perintah/fungsi yang ditulis dengan aturan tertentu untuk memerintahkan komputer melaksanakan tugas tertentu. 4. Data, merupakan komponen dasar dari informasi yang akan diproses lebih lanjut untuk menghasilkan informasi. 5. Prosedur, seperti dokumentasi prosedur/proses sistem, buku penuntun operasional (Aplikasi) dan teknis.

2.1.10 kegiatan Sistem Informasi kegiatan di sistem Informasi mencakup : (Jogiyanto, 2005). 1. Input, menggambarkan suatu kegiatan untuk menyediakan data untuk diproses. 2. Proses, menggambarkan bagaimana suatu data diproses untuk menghasilkan suatu informasi yang bernilai tambah. 3. Output, suatu kegiatan untuk menghasilkan laporan dari proses diatas tersebut. 4. Penyimpanan, suatu kegiatan untuk memelihara dan menyimpan data. 5. Kontrol, ialah suatu aktifitas untuk menjamin bahwa sistem informasi tersebut berjalan sesuai dengan yang diharapkan.

2.2

Konsep Dasar Manajemen Sistem Informasi

2.2.1 Definisi Manajemen Secara operasional manajemen dapat didefinisikan sebagai berikut: Manajemen adalah Proses mengkoordinasikan, mengintegrasikan, menyederhanakan, dan mensinkronisasikan sumber daya manusia, material, dan metode dengan mengaplikasikan fungsi-fungsi manajemen seperti perencanaan, pengorganisasian, penggiatan, pengawasan, dan lain-lain agar tujuan organisasi dapat tercapai secara efisien dan efektif, (Amsyah, 2000).

2.2.2

Fungsi Manajemen Untuk mencapai tujuannya, organisasi memerlukan dukungan manajemen

dengan berbagai fungsinya yang disesuaikan dengan kebutuhan organisasi

masing-masing. Kegiatan fungsi-fungsi tersebut memerlukan data dan informasi, dan akan menghasilkan data dan informasi pula. Beberapa fungsi manajemen pokok (Amsyah, 2000): a. Perencanaan Berkaitan dengan penyusunan dan penjabaran tujuan serta

menjabarkannya dalam bentuk perencanaan untuk mencapai tujuan. b. Pengorganisasian Berkaitan dengan pengelompokan personel serta tugasnya untuk menjalankan pekerjaan sesuai tugas dan misinya. c. Pengaturan personel Berkaitan dengan kegiatan bimbingan dan pengaturan kerja personel. d. Pengarahan Berkaitan dengan kegiatan melakukan intruksi tugas-tugas. e. Pengawasan Berkaitan dengan pemeriksaan untuk menentukan sampai sejauh mana kemajuan yang dicapai dan melakukan koreksi-koreksi.

Fungsi-fungsi manajemen sebagian bentuk operasionalnya digambarkan sebagaimana diagram dibawah ini : (Amsyah,2000).
PERENCANAAN Tujuan Kebijakan Program PENGORGANISASIAN Struktur Penyusunan Staf Organisasi PENGARAHAN Memotivasi Membimbing Supervisi PENGAWASAN Biaya Kualitas Kuantitas

Sistem Dan Prosedur

Internal Organisasi

Operasional Dan Produk

Anggaran Dan Sumber Daya

Gambar 2.6 Diagram Fungsi Manajemen, (Amsyah, 2000).

2.2.3

Tingkat Manajemen Pengolahan data dan informasi dilakukan sesuai dengan keperluan

manajemen sebagai proses kegiatan dan keperluan manajer sebagai pimpinan manajemen. Maka dari itu, dalam organisasi terdapat tingkatan-tingkatan

manajemen sebagai ukuran tinggi rendahnya tingkat kelompok pimpinannya. Karena organisasi terbagi dalam unit-unit kerja maka tingkatan tersebut merupakan juga tingkat unit kerja. Tingkat tersebut umumnya terdiri dari (Amsyah, 2000): 1. Manajemen Lini Atas (Top Management) Kegiatan manajemen lini puncak adalah memformulasikan perencanaan dan strategi. Tingkat manajemen ini berorientasi pada masa depan organisasi dan meninjau hasil kerja dan pencapaian tujuan organisasi secara umum dan menyeluruh. Tugas-tugas pada tingkat ini terutama mengkoordinasikan keseluruhan upaya organisasi dan hubungan dengan organisasi lain dan masyarakat. 2. Manajemen Lini Tengah (Middle Management) Manajemen lini tengah ini bertugas meninjau hasil dalam organisasi dan dengan kegiatan-kegiatan pengawasan menggerakkan organisasi mencapai sasaran. Manajemen pada lini ini lebih berorientasi pada masalah-masalah pelatihan personel, pertimbangan terhadap personel, pengadaan peralatan dan bahan, dan lain-lain yang berhubungan dengan masalah-masalah kritis dalam mencapai keberhasilan kinerja. 3. Manajemen Lini Bawah (Lower Management) Pada manajemen lini bawah terdapat jumlah manajer yang banyak sesuai dengan bentuk piramida organisasi yang makin membesar ke bawah. Tingkat ini disebut juga tingkat manajemen operasional. Tugas pentingnya adalah mengawasi dan mengatur personel berketerampilan teknis atau karyawan biasa.

Secara umum tugas dan pekerjaan ketiga tingkat manajemen tersebut dapat digambarkan seperti berikut :

Gambar 2.7 Ketiga tingkat Manajemen, (Amsyah, 2000). 2.2.4 Definisi Manajemen Sistem Informasi Manajemen Sistem Informasi (MSI) berasal dari kta Management of Information system yang lazim disingkat MSI. Adapun definisi dari MSI adalah : Manajemen Sistem Informasi (MSI) adalah kegiatan untuk mengelola pekerjaan informasi dengan menggunakan pendekatan sistem yang berdasarkan pada prinsip-prinsip manajemen, (Amsyah, 2000).

Karena sistem informasi dikerjakan dengan menggunakan prinsip-prinsip manajemen agar tujuan dapatb tercapai secara efisien dan efektif maka disebut Manajemen Sistem Informasi (MSI).

2.2.5 Ruang Lingkup Pekerjaan Manajemen Sistem Informasi Pekerjaan MSI berkembang melalui empat proses sesuai dengan perkembangan alat pengolah data yaitu zaman MSI : (Amsyah, 2000). 1. Dikerjakan secara manual 2. Dikerjakan dengan alat mesin manual 3. Dikerjakan dengan alat mesin elektrik 4. Dikerjakan dengan elektrik (komputer).

Pekerjaan MSI dimulai dari pengumpulan data yang dibuat atau terjadi karena adanya fakta. Fakta tersebut berupa kegiatan umum organisasi, komunikasi, transaksi dan lain-lain. Fakta tersebut dicatat atau direkam pada komputer sehingga menghasilkan fakta tertulis yang disebut data. Data atau fakta otentik (asli) tersebut harus disimpan sebagai arsip untuk keperluan pembuktian-pembuktian dan back up baik sebagai bukti administratif ataupun sebagai bukti hukum tertulis bila terjadi kesalahan pada komputerisasi data bersangkutan untuk pengolahan menjadi informasi dalam pekerjaan sistem informasi. Pengolahan data menjadi informasi disebut juga sebagai proses, transformasi atau manipulasi data menjadi informasi. Bentuk pengolahannya dapat terdiri dari klasifikasi, sortir, kalkulasi dan penyimpulan. Alat pengolahan dapat dikelompokkan menjadi alat pengolah manual, mesin manual, mesin elektrik dan komputer. Hasil pengolahan data adalah informasi yang sesuai dengan keperluannya, antara lain dalam bentuk laporan, model deskriptif dan model statistik. Informasi kemudian dianalisis sebagai bahan pengambilan keputusan. Keputusan pada manajemen lini bawah umumnya bersifat teknis, pada manajemen lini tengah umumnya taktis, dan pada manajemen lini atas umumnya bersifat strategis. Keputusan kemudian dijabarkan atau dioperasionalkan kedalam bentuk kegiatan perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi atau penilaian. Pada kegiatan tersebut juga dilakukan kegiatan pengawasan. Kegiatan tersebut secara keseluruhan ditujukan untuk mencapai tujuan organisasi secara efektif dan efisien, terutama dalam menghadapi era globalisasi yang penuh dengan berbagai persaingan, dimana setiap kegiatan memerlukan dukungan data dan informasi. Keseluruhan ruang lingkup pekerjaan MSI tersebut disederhanakan dalam bentuk diagram berikut:

Gambar 2.8 Ruang lingkup Manajemen Sistem Informasi, (Amsyah, 2000).

2.3 2.3.1

Konsep Dasar Data Definisi Data Data merupakan bahan utama dari pekerjaan manajemen sistem informasi,

tanpa adanya data maka pekerjaan informasi tidak akan pernah ada. Data dapat didefinisikan sebagai berikut : Data adalah fakta yang terjadi karena adanya kegiatan organisasi yang terjadi pada lini transaksi, manajemen lini bawah, lini tengah dan lini atas , (Amsyah, 2000).

Dengan kata lain, data merupakan keterangan atau bukti mengenai suatu kenyataan yang masih mentah, masih berdiri sendiri, belum diorganisasikan, dan belum diolah. Berikut adalah gambar fakta yang direkam atau ditulis menjadi data:
Fakta FaktaKegiatan: Kegiatan: - -Pelaporan Pelaporan - -Komunikasi Komunikasi - -Transaksi Transaksi - -Perjanjian Perjanjian - -dsb. dsb. Direkam/ Dicatat Data Data Disimpan Arsip ArsipOtentik Otentik

Diproses

Disimpan Keluaran

Komputer

Informasi Informasi

Gambar 2.9 Hubungan fakta, data, arsip dan informasi, (Amsyah, 2000).

2.3.2

Jenis Data Dikatakan bahwa data adalah fakta-fakta kegiatan organisasi dengan unit-

unitnya. Untuk keperluan penulisan data dengan kertas atau kartu dan pemasukan data ke komputer, maka data dapat dikelompokkan menjadi dua, yaitu : (Amsyah, 2000).

1. Data statis adalah jenis data yang umumnya tidak berubah atau jarang berubah, misalnya identitas nama (orang, organisasi tau tempat), kode-kode nomor (nomor: kartu penduduk, rekening, pegawai, asuransi), dan/atau alamat. 2. Data dinamis adalah jenis data yang selalu berubah baik dalam frekuensi waktu yang singkat (harian), atau agak lama (bulanan/semesteran) dan lain-lain. Data tersebut sering dikatakan sebagai peremajaan ( updating) data. Misalnya, data tabungan, data gaji, nilai mahasiswa, usia dan sebagainya. Berdasarkan sifatnya, data dapat dikelompokkan menjadi 2 jenis, yaitu : 1. Data Kuantitatif Data kuantitatif adalah data dengan hitungan bilangan. Misalnya 5 ekor Rp.1000, satu juta, dan sebagainya. 2. Data Kualitatif Data kualitatif adalah data yang tidak dihitung dengan hitungan bilangan, tetapi diukur dengan kata-kata bernilai. Misalnya banyak, sedikit, kecil, rendah, dan sebagainya.

2.3.3

Sumber Data Berdasarkan sumbernya, data dapat dikelompokkan menjadi dua, yaitu :

(Amsyah, 2000). 1. Data internal adalah data yang berasal dari dalam organisasi itu sendiri, yaitu organisasi pusat dan cabang-cabangnya. 2. Data eksternal adalah data yang berasal dari sumber-sumber yang berada diluar organisasi itu sendiri. Berdasarkan isinya, maka baik data internal maupun data eksternal dapat dibagi menjadi empat kelompok, yaitu :
Data Internal Eksternal

Data Kegiatan

Data Penelitian

Data Lingkungan

Data Peraturan

Gambar 2.10 Pengelompokan data, (Amsyah, 2000).

1. Data Kegiatan Setiap organisasi mempunyai kegiatan. Kegiatan-kegiatan tersebut

dilaksanakan oleh perorangan maupun unit-unit kerja yang terdapat dalam organisasi bersangkutan. Kegiatan-kegiatan itu perlu direkam, untuk

dipergunakan sebagai bahan pengingat, bukti, pengambil keputusan, laporan, informasi, penelitian, perencanaan, penilaian, pengawasan, dan lain-lain. 2. Data Hasil Penelitian Hasil penelitian merupakan data yang penting bagi organisasi. Hasil penelitian cenderung disebut data, karena untuk dapat digunakan lebih lanjut oleh unitunit (fungsi) organisasi secara spesifik masih harus diubah terlebig dahulu bentuknya sesuai keperluan. 3. Data Lingkungan Data penting untuk keperluan pekerjaan manajer dalam membuat keputusan dan mengerjakan fungsi-fungsi manajemen lainnya seperti pertencanaan, penganggaran, pengawasan, evaluasi dan lain-lainya, adalah data lingkungan. Pengertian dat lingkungan ini sangat luas yaitu, mengenai semua bidang yang berkaitan dengan kegiatan organisasi dan yang dapat mempengaruhi kegiatan organisasi. Data tersebut banyak terdapat pada media cetak seperti buku, buku referensi, majalah, koran, dan lain-lain. 4. Data Peraturan Data penting lainnya yang sangat berguna sebagai alat bantu dalam pekerjaan manajemen dan pekejaan operasionalnya adalah nbahan-bahan peraturan.

2.3.4

Pengolahan Data Pekerjaan pengolahan dapat dilakukan dapat dilakukan dengan alat

pengolahan bervariasi dan dikombinasikan antara satu dengan yang lainnya. Seperti pengolahan data secara manual, dengan menggunakan mesin manual, mesin elektronik maupun dengan menggunakan komputer. Hal itu tergantnug dari cara pengolahan, jenis dan volume data yang diolah, ketelitian dan dan kecepatan pengolahan yang diharapkan, dan bentuk informasi yang diinginkan sebagai keluarannya. (Amsyah, 2000).

Pengolahan, transformasi atau manipulasi adalah proses perubahan bentuk (data) menjadi bentuk (informasi) lain. Dalam proses pengolahan data, terdapat langkah-langkah operasional sebagai proses, hingga didapatkannya informasi yang dibutuhkan. Sebagaimana bagan pengolahan data di bawah, dapat dilihat bahwa masukan data terdiri dari kelompok sumber data internal dan eksternal.
Data relevan yang akan diolah

Data baru

Data yang sudah diolah

Pengolahan data

Klasifikasi dan sortir data Data internal Analisis data Kalkulasi dan Pelanggan Pemasok Pesaing Pemerintah Ekonomi Dll.

Pembuatan kesimpulan

Data eksternal

Membandingkan hasil pengolahan dengan yang diingkan

Informasi

Komunikasi data dan informasi Komunikasi umpan balik

Pemakai

Gambar 2.11 Pengolahan data menjadi informasi, (Amsyah, 2000).

Gambar di atas menunjukkan bahwa pengolahan data diuraikan dalam bentuk langkah-langkah operasional. Panah garis menunjukkan data dan informasi yang dikomunikasikan menurut siklus pengolahan atau kegiatan tunggal. Panah dengan garis putus-putus menunjukkan komunikasi umpan balik yang diperlukan untuk memperoleh tambahan data dan untuk penggunaan data itu kembali pada terminal data bagi keperluan yang akan datang.

2.4

Hubungan informasi dengan manajemen Manajemen membutuhkan informasi untuk mendukung pengambilan

keputusan yang akan dilakukannya. Sumber informasi untuk pengambilan keputusan manajemen bias didapatkan dari informasi eksternal dan informasi internal. (Jogiyanto, 2005) Sistem informasi mempunyai peranan penting di dalam menyediakan informasi bagi manajemen semua tingkatan. Supaya informasi yang dihasilkan oleh sistem informasi dapat mengena dan berguna bagi manajemen, maka analis sistem harus mengetahui kebutuhan informasi yang diinginkan oleh manajemen. Untuk maksud ini, maka analis sistem harus mengerti terlebih dahulu apa nkegiatan dari manajemen untuk masing-masing tingkatannya dan bagaimana tipe keputusan yang diambilnya. Selanjutnya bagaimana tipe informasi yang dibutuhkan oleh manajemen juga harus diketahui. Akhirnya diharapkan informasi yang dihasilkan oleh sistem informasi akan dapat mengena sesuai dengan yang dibutuhkan oleh manjemen. (Jogiyanto, 2005) Adapun kegiatan informasi berdasarkan tingkatan manajemen dapat dilihat dari gambar berikut ini :

Top management

TERSARING

Middle management

TERINCI
Lower management

Gambar 2.12 Kebutuhan Informasi Sesuai Tingkatan Manajemen, (Jogiyanto, 2005).

Untuk tiap-tiap tingkatan manajemen, tipe informasi yang dibutuhkan berbeda. Untuk manajemen tingkat bawah, tipe informasinya adalah terinci (detail), karena terutama digunakan untuk pengendalian operasi. Sedang untuk

manajemen yang lebih tinggi tingkatnya, tipe informasinya adalah semakin tersaring (terfilter) atau lebih ringkas.

2.5 Analisis Sistem Berbasis Objek Analisis Sistem Berbasis Objek dapat didefinisikan sebagai berikut: Object-oriented analysis (OOA) adalah sebuah teknik model-driven yang mengintegrasikan data dan proses ke dalam konstruksi yang disebut object. Model-model OOA adalah gambar-gambar yang mengilustrasikan objek-objek sistem dari berbagai macam perspektif, seperti struktur, kelakuan, dan interaksi objek-objek, (Whitten dkk, 2004). Analisis bertujuan untuk mendapatkan pemahaman secara keseluruhan tentang sistem yang akan kita kembangkan berdasarkan masukan dari calon pengguna (kadang ditambah dengan pendapat atau masukan dari beberapa pihak lain yang berkepentingan pengembang, pihak manajemen, konsultan perusahaan dan sebagainya).

Gambar 2.13 Analisis (OOA-Object Oriented Analysis), (Bahrami, 1999).

Analisis (OOA-Object Oriented Analysis) direkomondasikan langkah-langkah di bawah ini (Nugroho, 2005): 1. Menentukan actor. Termasuk di dalamnya adalah: a) Siapa yang menggunakan sistem?, atau

mengikuti

b) (Dalam kasus sistem baru) Siapa yang akan menggunakan sistem? 2. Mengembangkan proses-proses bisnis sederhana yang memang terjadi diperusahaan/ organisasi yang kita analisis dengan membuat activity diagram. 3. Mengembangkan use case. Termasuk di dalamnya adalah: a) Apa yang pengguna kerjakan dengan sistem/ perangkat lunak yang akan dikembangkan?, serta b) (Dalam kasus sistem baru) Apa yang akan pengguna kerjakan dengan sistem perngkat lunak yang akan dikembangkan? 4. Mempersiapkan interaction diagram: sequence diagram serta

collaboration diagram. 5. Menyusun rincian SRS (System/ Software Requiments Spesipication) berdasarkan -yang terutama- use case diagram. 6. Mengembangkan dan menyempurnakan diagram kelas UML yaitu dengan cara cara antara lain: Mengidentifikasi kelas-kelas Mengidentifikasi relasi-relasi Mengidentifikasi atibut-atribut Mengidentifikasi operasi-operasi (Metoda-metoda)

Terdapat tujuh keuntungan dari analisis berorientasi objek, yaitu (Hadi, 2002): 1. Menangani lebih banyak problem domain. Analisis berorientasi objek memberikan kemudahan untuk memahami inti permasalahan. 2. Analisis berorientasi objek mengorganisasi analisis dan spesifikasi dengan metode yang digunakan cara berpikir manusia. 3. Mengurangi jarak antara aktivitas analisis yang berbeda dengan membuat atribut dan metoda menjadi satu kesatuan.

4. Pewarisan dapat memberikan identifikasi sesuatu yang umum pada atribut dan metoda. 5. Menjaga stabilitas atas perubahan kebutuhan pada sistem yang sama. 6. Hasil analisis dapat digunakan kembali. 7. Penggambaran yang konsisten dari sistem, pada tahap analisis dan desain.

2.6. Metode Analisis (OOA-Object Oriented Analysis) 2.6.1 Unified Approach Unified Approach (UA) merupakan sebuah metode pendekatan yang mempunyai cara sistematis dalam mengerjakan proses analisis. Dengan tujuan untuk memahami inti permasalahan dan tanggung jawab sistem dengan memahami pekerjaan apa yang dilakukan oleh sistem melalui beberapa pemodelan. Hasil akhir yang ingin dicapai dari tahap ini adalah menghasilkan kelas-kelas sesuai dengan kebutuhan. Unified Approach (UA) dapat di definisikan sebagai berikut: Suatu

metodologi

pengembangan

sistem

berbasis

objek

yang

menggabungkan proses dan metodologi yang telah ada sebelumnya dan menggunakan UML sebagai standar pemodelannya, (Bahrami, 1999).

Tujuan dari penggabungan ini tidak lain untuk mencari cara terbaik dalam pengembangan sistem berorientasi objek. Tahap Analisis dalam UA ditujukan untuk mengidentifikasi kelas-kelas yang terdapat dalam sistem. Kelas-kelas yang telah teridentifikasi sebagai output di tahap analisis akan dijadikan input pada tahap perancangan. Sementara itu, output dari tahap perancangan adalah perangkat lunak yang telah dirancang sesuai dengan kebutuhan user. Tahap perancangan sistem dalam UA lebih menekankan pada perancangan user interface yang didalam tahapannya akan dijelaskan bagaimana user berinteraksi dengan sistem.

2.6.1.1 Object Oriented Analysis (OOA) Unified Approach (UA) adalah sebuah metode pendekatan yang mempunyai cara sistematis dalam mengerjakan proses analisis. Salah seorang pakar mengungkapkan bahwa Analisis adalah proses menyaring kebutuhan sistem dan apa yang harus dilakukan sistem untuk memenuhi kebutuhan aktor . Tujuan dari analisis adalah untuk memahami inti permasalahan dan tanggung jawab sistem dengan memahami pekerjaan apa yang dilakukan oleh sistem melalui beberapa pemodelan. Hasil akhir yang ingin dicapai dari tahap ini adalah menghasilkan kelas-kelas sesuai dengan kebutuhan. Analisis berorientasi objek dengan pendekatan Unified Approach (UA) dari Ali Bahrami digambarkan dalam bagan berikut :

Gambar 2.14 Tahap Analisis UA, (Bahrami,1999). Keterangan: 1. Identifikasi aktor Identifikasi aktor adalah tahap pertama yang penting dalam OOA. Istilah aktor merepresentasikan peran dari seorang user terhadap sistem. Kandidat aktor dapat ditemukan dengan mencari tahu siapa yang akan menggunakan sistem dan apa yang dilakukan aktor terhadap sistem. 2. Pengembangan Diagram Aktifitas dan Diagram Use Case Pada tahap ini akan digambarkan model aktifitas bisnis menggunakan diagram aktifitas UML untuk menggambarkan kinerja sistem. Dalam diagram aktifitas akan digambarkan alur kerja dari sistem. Dengan mengetahui alur kerja sistem yang ada, dapat dilakukan pemodelan diagram use case untuk menggambarkan interkasi user terhadap sistem.

Mengembangkan diagram interaksi Salah satu dari diagram interaksi adalah sequence diagram. Sequence diagram adalah suatu model untuk menggambarkan interaksi antar objek dalam sistem. Interaksi yang dilakukan oleh objek-objek tersebut dilakukan dengan cara satu objek mengirimkan pesan ( message) kepada objek lain. Dalam tahap ini akan ditentukan rangkaian diagram aktifitas sistem yang sedang berjalan.

4. Identifikasi kelas Dari sequence diagram akan terlihat kelas-kelas apa saja yang ada dalam sistem. Pada tahap ini dilakukan proses identifikasi kelas-kelas, relationship, atribut serta metode-metode yang digunakan pada setiap kelas. 5. Pemeriksaan terhadap tahap sebelumnya. Proses pemeriksaan terhadap hasil akhir tahap analisis. Bila terdapat kesalahan maka kembali ke tahap awal analisis bila hasilnya benar maka tahap analisis selesai.

2.6.1.2 Object Oriented Design (OOD) Perancangan sistem dirancang berdasarkan hasil dari tahap analisis sebelumnya. Tujuannya untuk memberikan gambaran yang jelas guna mempermudah proses pembuatan perangkat lunak atau sistem informasi. Pada

tahap perancangan lebih terfokus pada bagaimana cara untuk menyajikan informasi kepada aktor serta merancang interface sehingga aktor dapat berinteraksi dengan sistem. Berikut adalah tahapan-tahapan pada OOD:
Perancangan Kelas, metode,atribut dan asosiasi Menyaring UML Class Diagram Perancangan layer akses dan layer Antarmuka Pengujian

Gambar 2.15 Tahap Perancangan Unified Approach, (Bahrami, 1999).

Keterangan : Perancangan kelas, asosiasi, metode dan atribut Pada tahap ini dilakukan perancangan dan pemeriksaan atribut, method dan visibilitasnya terhadap kelas-kelas yang telah teridentifikasi. Menyaring (Memeriksa) UML Class Diagram Proses menyaring diagram kelas mulai dari nama kelas, asosiasi, atribut serta method-nya. Tahap ini difokuskan pada penggambaran method yang ada dengan activity diagram. Perancangan Layer Akses dan Layer Antarmuka Proses merancang Layer akses dan Graphic User Interface (GUI) berdasarkan pada class diagram yang telah dirancang sebelumnya. Pengujian Proses terakhir dari perancangan sistem dalam UA dengan melakukan pengujian terhadap sistem. Apakah telah memenuhi kebutuhan atau masih terdapat kekurangan. Bila masih ada kekurangan maka dilakukan perbaikan.

2.6 Pengembangan Sistem Berorientasi Objek 2.7.1 Pengertian Metodologi Berorientasi Objek Sebuah sistem yang dibangun dengan berdasarkan metode berorientasi objek adalah sebuah sistem yang komponennya dibungkus ( Dienkapsulasi) menjadi kelompok data dan fungsi. Setiap komponen dalam sistem tersebut dapat mewarisi atribut dan sifat dan komponen lainnya serta dapat berinteraksi satu sama lainnya. (Nugroho, 2005)

Metodologi Berorientasi Objek dapat di definisikan sebagai berikut: Suatu strategi pembangunan perangkat lunak yang mengorganisasikan perangkat lunak sebagai kumpulan objek yang berisi data dan operasi yang diberlakukan terhadapnva. (Nugroho, 2005).

2.7.2

Karakteristik Sistem Berorientasi Objek Karakteristik yang dimiliki sebuah sistem berorientasi objek antara lain

(Munawar, 2005): 1. Abstraksi (Abstraction) Prinsip untuk merepresentasikan dunia nyata yang kompleks menjadi satu bentuk model yang sederhana dengan mengabaikan aspek-aspek lain yang tidak sesuai dengan permasalahan. Atau secara sederhana dikatakan sebagai proses memilah beberapa attribut dan beberapa operasi suatu objek hanya sampai pada yang benar-benar diperlukan saja, dan membuang attribut dan operasi yang tidak diperlukan untuk persoalan yang dihadapi. 2. Pembungkusan (Encapsulation) Pembungkusan atribut data dan layanan (operasi-operasi) yang dipunyai objek, untuk menyembunyikan implementasi dan objek sehingga objek lain tidak mengetahui cara kerja-nya. Dengan kata lain, menyembunyikan kompleksitas dari luar dan hanya membuka operasi-operasi yang diperlukan saja terhadap objek-objek lain. 3. Pewarisan (Inheritance) Mekanisme yang memungkinkan suatu kelas mewarisi sebagian atau seluruh definisi ke objek lain sebagai bagian dari dirinya. 4. Reusabilily Pemanfaatan kembali objek yang sudah didefinisikan untuk suatu permasalahan pada permasalahan lainnya yang melibatkan objek tersebut. 5. Generalisasi dan Spesialisasi Menunjukkan hubungan antara kelas dan objek yang umum dengan kelas dan objek yang khusus. 6. Komunikasi Antar Objek Komunikasi antar objek dilakukan lewat pesan ( message) yang dikirim dan satu objek ke objek lainnya. 7. Polymorphism Kemampuan suatu objek untuk digunakan di banyak tujuan yang berbeda dengan nama yang sama sehingga menghemat baris program.

Keuntungan metodologi berorientasi objek diantaranya (Nugroho, 2005): 1. Meningkatkan produktivitas Karena kelas dan objek yang ditemukan dalam suatu masalah masih dapat dipakai ulang untuk masalah lainnya yang melibatkan objek tersebut (reusable). 2. Kecepatan pengembangan Karena sistem yang dibangun dengan baik dan benar pada saat analisis dan perancangan akan menyebabkan berkurangnya kesalahan pada saat pengkodean. 3. Kemudahan pemeliharaan. Karena dengan model objek. pola-pola yang cenderung tetap dan stabil dapat dipisahkan dan pola-pola yang mungkin sering berubah-ubah. 4. Adanya konsistensi Karena sifat pewarisan dan penggunaan notasi yang sama pada saat analisis, perancangan maupun pengkodean. 5. Meningkatkan kualitas perangkat lunak Karena pendekatan pengembangan lebih dekat dengan dunia nyata dan adanya konsistensi pada saat pengembangannya, perangkat lunak yang dihasilkan akan mampu memenuhi kebutuhan pemakai.

2.8 Konsep Dasar Pemodelan Berorientasi Objek Terdapat beberapa konsep penting dalam metode analisis menggunakan pendekatan objek, diantaranya : (Whitten dkk, 2004): Aktor ( Actor ) Dalam pemodelan sistem dengan UML, aktor adalah seseorang atau sesuatu yang berinteraksi dengan sistem yang sedang dikembangkan. Artinya, seorang aktor dapat mengirim atau menerima pesan dari dan ke sistem atau merubah informasi yang dibutuhkan sistem. Aktor adalah sebuah class bukan sebagai objek. Komunikasi antara aktor dan sistem dilakukan dengan cara mengirim dan menerima pesan. Aktor dapat didefinisikan sebagai berikut:

Segala sesuatu yang perlu berinteraksi dengan sistem untuk pertukaran informasi, (Whitten dkk, 2004).

Aktor akan memberikan instruksi kepada sistem untuk mengerjakan suatu pekerjaan. Aktor tidak hanya manusia, tetapi juga bisa berupa hardware atau software. Aktor dalam use case dilambangkan dengan gambar sebagai berikut:

Gambar 2.16 Simbol Aktor, (Whitten dkk, 2004).

Actor terbagi pada empat macam tipe (Whitten dkk, 2004): 1. Primary business actor (Pelaku Bisnis Utama) Stakeholder yang terutama mendapatkan keuntungan dari kegiatan transaksi dengan menerima nilai yang terukur dan terobservasi. 2. Primary system actor (Pelaku Sistem Utama) Stakeholder yang secara langsung dapat berhadapan dengan sistem untuk menginisiasi atau memicu kegiatan atau sistem. 3. External server actor (Pelaku server eksternal) Stakeholder yang melayani kebutuhan user. 4. External receiving actor (Pelaku penerima eksternal) Stakeholder yang bukan pelaku utama tetapi menerima output dari kegiatan transaksi.

Objek (Object)

Objek merupakan konsep, abstraksi, atau sesuatu yang memiliki arti bagi aplikasi yang akan kita kembangkan. Objek bisa berupa orang, tempat, benda, kejadian, atau konsep-konsep yang ada di dunia nyata yang penting dalam suatu aplikasi (Perangkat Lunak dan atau Informasi). Suatu objek harus memiliki identitas dan dapat dibedakan. Contoh dari objek : (Nugroho,2005). - Objek orang : saya, anda, kita dan lain-lain - Objek tempat : kampus, gedung, komputer dan lain-lain

Objek kejadian : kuliah, survei, pendaftaran dan lain-lain

Beberapa pakar mendefinisikan objek dalam beberapa definisi berikut: Sesuatu yang ada atau dapat dilihat, disentuh atau dirasakan dan user menyimpan data serta mencatat perilaku mengenai sesuatu tersebut , (Whitten dkk, 2004).

A combination of data and logic that represent some real world entity, (Bahrami, 1999). .

Pegawai Kelas

(Pegawai) Siti Aisah Objek

(Pegawai) Dedi Riyadi

Gambar 2.17 Kelas serta Objek-objek, (Nugroho,2005).

Kelas Kelas didefinisikan sebagai kumpulan/himpunan objek dengan

atribut/properti yang mirip, prilaku (operasi) yang mirip, serta hubungan dengan objek yang lain dengan cara yang mirip. Kelas menetapkan spesifikasi perilaku dan atribut objek- objek tersebut. Penggunaan terpenting kelas adalah dalam pendefinisian tipe objek yang baru. Kelas bisa dikatakan sebagai

template atau prototipe yang mendefinisikan tipe objek. Kelas dilambangkan dengan gambar berikut : Pegawai Gambar 2.18 Simbol Kelas, (Nugroho,2005). Attribut Atribut merupakan karakteristik dari suatu objek dimana kita dapat membedakan objek yang satu dengan objek yang lainnya dalam kelas yang sama.

Gambar 2.19 Contoh Kelas dan Atribut-atributnya, (Bahrami, 1999).

Operasi (Operation) Operasi adalah fungsi yang dapat diaplikasikan ke atau oleh suatu objek

dalam kelas. Misalnya kelas window memiliki fungsi close, cancel, open dan lain-lain. Operasi yang sama dapat diterapkan pada kelas yang berbeda.

Gambar 2.20 Contoh Kelas dan Operasi-operasinya, (Bahrami, 1999).

Paket (Package) Paket adalah pengelompokan untuk menandakan kelompok suatu elemen

model. Paket digunakan untuk mempermudah mengorganisasi elemen-elemen model. Sebuah paket dapat mengandung beberapa paket kelas lain didalamnya.

Gambar 2.21 Simbol Paket, (Munawar, 2005).

Kelas Objek (Object Class) Kelas terdiri dari beberapa objek yang memiliki atribut, operasi, semantik

dan relationship yang sama. Kelas objek menggambarkan abstraksi dari suatu objek dalam implementasi. Dalam kelas objek terdapat istilah Derajat Pembungkusan (Visibility) operasi atau atribut yang terdiri dari (Munawar, 2005):

a. Protected : operasi atau atribut yang tampak hanya oleh kelas itu sendiri, subkelas atau teman kelas tersebut. Visibility merupakan default dari sebuah operasi yang kita buat. Visibility ini melindungi operasi dari penggunaan oleh kelas-kelas luar. Protected digambarkan dengan tanda (#). b. Public : operasi atau atribut dapat digunakan oleh kelas lain yang berhubungan dengan kelas tersebut. Digambarkan dengan tanda (+). c. Private : operasi atau atribut yang hanya bisa digunakan oleh kelas itu sendiri. Digambarkan dengan tanda (-).

Gambar 2.22 Contoh Kelas Mahasiswa dengan Visibilitynya, (Munawar, 2005).

2.9 2.9.1

Unified Modeling Language Sejarah Unified Modelling Language Grady Booch dan Jim Rumbaugh memulai penelitian di Rational Software

Co. sekitar tahun 1994. Tujuan mereka yakni menciptakan sebuah metode baru yang dapat menciptakan metode-metode sebelumnya yang dapat digunakan pada semua kalangan. Sekitar tahun 1995 Ivar Jacobson, seorang tokoh yang menciptakan OOSE and Objectory Methode bergabung, (Nugroho, 2005). Selain itu, perusahaan Rational Software Co. membeli lisensi Objectory System dari Swedish Company sebagai pengembang dan pendistribusinya. Maka lahirnya sebuah metode baru yang mereka beri nama Unified Modeling Languange yang diharapkan dapat menjadi sebuah bahasa pemodelan standar. (Nugroho, 2005). Dengan UML, metode Booch, OMT, dan OOSE digabungkan dengan membuang elemen-elemen yang tidak praktis ditambah dengan elemen-elemen dari metode lain yang lebih efektif dan elemen-elemen baru yang belum ada pada

metode terdahulu, sehingga UML lebih ekspresif dan seragam daripada metode lainnya. (Munawar, 2005).

Gambar 2.23 Unsur-Unsur Pembentuk UML (Munawar, 2005)

2.9.2

Definisi Unified Modelling Language Unified Modelling Language merupakan sebuah notasi grafis standar

untuk menggambarkan sistem berorientasi objek yang merupakan hasil kerjasama dari Grady Booch, James Rumbaugh dan Ivar Jacobson. Berikut merupakan pengertian UML menurut beberapa sumber sebagai berikut: Unified Modeling Language adalah Sebuah bahasa untuk menetapkan, memvisualisasikan, membangun, dan medokumentasikan sistem perangkat lunak dan komponen-komponennya, (Bahrami, 1999).

Unified Modeling Language adalah Satu kumpulan konvensi pemodelan yang digunakan untuk menentukan atau menggambarkan sebuah sistem software yang terkait dengan objek, (Whitten dkk, 2004).

Dari definisi diatas UML merupakan sebuah bahasa pemodelan suatu sistem berdasarkan grafik atau gambar untuk menspesifikasikan, membangun, menvisualisasikan dan mendokumentasikan suatu perangkat lunak berorientasi

objek. UML memberikan standar penulisan sebuah sistem yang meliputi konsep bisnis proses, penulisan kelas, skema data base, dan komponen yang diperlukan dalam sistem perangkat lunak.

2.9.3

Konsep Pemodelan UML Untuk memahami UML, diperlukan sebuah konsep bahasa pemodelan, da

ini memerlukan pembelajaran terhadap tiga unsur penting, yaitu: Building blocks dasar UML, aturan tentang bagaimana sebuah building blocks dipasang, dan beberapa mekanisme umum yang berlaku pada UML.

2.9.4

View Dalam UML UML dibangun atas model 4+1 view. Model ini didasarkan pada fakta

bahwa struktur sebuah sistem dideskripsikan dalam 5 view dimana salah satu diantaranya use case view. Use case view ini memegang peran untuk mengintegrasikan content ke view yang lain.

Design View Process View

Use Case View

Implementation View Deployment View

Gambar 2.24 Model 4+1 View, (Munawar, 2005).

Keterangan: 1. Use case View Use case view mendefinisikan perilaku eksternal sistem. Hal ini menjadi daya tarik bagi end-user, analis dn tester. Pandangan ini mendefinisikan kebutuhan sistem karena mengandung semua view yang lain yang mendeskripsikan aspek-aspek tertentu dan rancangan sistem. Itulah sebabnya use case view menjadi pusat peran yang dan sering dikatakan yang mendrive proses pengembangan perangkat lunak.

2. Design View Design view mendeskripsikan struktur logika yang mendukung fungsi-fungsi yang dibutuhkan di use case. Design view berisi definisi komponen program, class-class utama bersama-sama dengan spesifikasi data, perilaku dan interaksinya. 3. Implementation View Implementation view menjelaskan komponen-komponen fisik dari sistem yang akan dibangun. Hal ini berbeda dengan komponen logic yang yang dideskripsikan pada design view. Termasuk disini diantaranya file exe, library dan database. Informasi yang ada di view ini relevan dengan aktifitas-aktifitas seperti manajemen konfigurasi dan integrasi sistem. 4. Process View Process view berhubungan dengan hal-hal yang berkaitan dengan concurency di dalam sistem. Sedangkan deployment view menjelaskan bagaimana komponen-komponen fisik didistribusikan ke lingkungan fisik. Kedua view ini menunjukan kebutuhan non-fungsional dari sistem. 5. Deployment View Deployment View menjelaskan bagaimana komponen-komponen fisik didistribusikan ke lingkungan fisik seperti jaringan komputer, printer dan peralatan lainnya serta bagaimana peralatan tersebut dihubungkan dengan peralatan yang lainnya dimana sistem akan dijalankan.

2.9.5

Diagram-diagram Unified Modelling Language Setiap sistem yang komplek memiliki pendekatan yang terbaik melalui

suatu himpunan kecil dalam pandangan semua view dalam suatu model, tidak ada single view yang terpenuhi. Setiap model bisa dinyatakan pada tingkat yang berbeda dari ketepatannya. Adapun diagram-diagram yang terdapat pada UML diantaranya:

Gambar 2.25 Klasifikasi Jenis Diagram UML Versi 1.3, (Munawar, 2005).

Keterangan : 1 Diagram Kelas. Bersifat statis. Diagram ini memperlihatkan himpunan kelaskelas, serta relasi-relasi. Diagram ini umum dijumpai pada pemodelan system berorientasi objek. Meskipun bersifat statis, sering pula digram kelas memuat kelas-kelas aktif. 2 Diagram Objek. Bersifat statis. Diagram ini memperlihatkan objek-objek serta relasi-relasi antar objek. Diagram objek memperlihatkan instansiasi statis dari segala sesuatu yang dijumpai pada diagram kelas. 3 Use Case Diagram. Bersifat statis. Diagram ini memperlihatkan himpunan use case dan actor-aktor (suatu Jenis khusus dari kelas). Diagram ini terutama sangat penting untuk mengorganisasi dan memodelkanperilaku dari suatu system yang dibutuhkan serta diharapkan pengguna. 4 Sequence Diagram. Bersifat dinamis. Diagram urutan adalah diagram interaksi yang menekankan pada pengiriman pesan ( message) dalam suatu waktu tertentu. 5 Collaboration Diagram. Bersifat dinamis. Diagram kolaborasi adalah diagram interaksi yang menekankan organisasi structural dari objek-objek yang menerima serta mengirim pesan (message).

Statechart Diagram. Bersifat dinamis. Diagram state ini memperlihatkn state-state pada system; memuat state, transisi, even, serta aktivitas. Diagram ini terutama penting untuk memperlihatkan sifat dinamis dari antarmuka (interface), kelas, kolaborasi dan terutama penting pada pemodelan systemsistem reaktif.

Aktivity Diagram. Bersifat dinamis. Diagram aktivitas ini adalah tipe khusus dari diagram state yang memperlihatkan aliran dari suatu aktivitas ke aktivitas lainnya dalam suatu system. Diagram ini teruthama penting dalam pemodelan fungsi-fungsi dalam suatu system yang memberi tekanan pada aliran kendali antarobjek.

Component

Diagram.

Bersifat

statis.

Diagram

komponen

ini

memperlihatkan organisasi serta kebergantungan system/perangkat lunak pada komponen-komponen yang telah ada sebelumnya. Diagram ini berhubungan dengan diagram kelas dimana komponen secara tipikal dipetakan kedalam satu atau lebih kelas-kelas, antarmuka-antarmuka (interfaces), serta kolaborasikolaborasi. 9 Deployment Diagram. Bersifat statis. Diagram ini memperlihatkan konfigurasi saat aplikasi dijalankan (saat run-time). Diagram ini memuat simpul-simpul (node) beserta komponen-komponen yang ada di dalamnya. Deployment diagram berhubungan erat dengan diagram komponen dimana deployment diagram memuat satu atau lebih komponen-komponen. Diagram ini sangat berguna saat aplikasi kita berlaku sebagai aplikasi yang dijalankan pada banyak mesin (distributed computing).

2.9.5.1 Class Diagram Menurut (Nugroho, 2005) Class Diagram dapat di definisikan sebagai berikut : Sebuah spesifikasi yang jika diinstansiasi akan menghasilkan sebuah objek dan merupakan inti dari pengembangan dan desain berorientasi objek, (Nugroho, 2005).

Class menggambarkan keadaan (atribut/properti) suatu sistem, sekaligus menawarkan layanan untuk memanipulasi keadaan tersebut (metoda/fungsi). Class diagram juga menggambarkan struktur dan deskripsi class, package dan object beserta hubungan satu sama lain seperti containment, pewarisan, asosiasi, dan lain-lain. Sebuah Class memiliki tiga area pokok, (Nugroho, 2005):
1. Nama, merupakan nama dari sebuah kelas 2. Atribut, merupakan peroperti dari sebuah kelas. Atribut melambangkan batas nilai yang mungkin ada pada objek dari class. 3. Operasi, adalah sesuatu yang bisa dilakukan oleh sebuah class atau yang dapat dilakukan oleh class lain terhadap sebuah class.

Class dalam kategorinya dibagi 3 baagian, yaitu (Bahrami, 1999): 1. Class Irrelevant 2. Class Fuzzy 3. Class Relevant

Relevant Class

Fuzzy Class

Irrelevant Class

Gambar 2.26 Kategori Kelas (Bahrami, 1999).

Untuk dapat mengidentifikasi class maka tahap-tahapnya adalah sebagai berikut(Bahrami, 1999): 1. Melakukan eliminasi irrelevant class dari list candidate class. 2. Melakukan eliminasi class yang merupakan redundant class. Class ini termasuk pada kategori fuzzy class 3. Melakukan eliminasi attributes class. Attributes class ini pun termasuk kategori fuzzy class.

Berikut adalah notasi notasi yang ada pada class diagram : Class
Tabel 2.1 Notasi pada Class Diagram Class adalah blok - blok pembangun pada pemrograman berorientasi objek. Sebuah class digambarkan sebagai sebuah kotak yang terbagi atas 3 bagian.Bagian atas adalah bagian nama dari class. Bagian tengah mendefinisikan property/atribut class. Bagian akhir mendefinisikan methodmethod dari sebuah class. Sebuah asosiasi merupakan sebuah relationship paling umum antara 2 class, dan dilambangkan oleh sebuah garis yang menghubungkan antara 2 class. Garis ini bisa melambangkan tipe-tipe relationship dan juga dapat menampilkan hukum-hukum multiplisitas pada sebuah relationship (Contoh: One-to-one, one-to-many, manyto-many). Jika sebuah class tidak bisa berdiri sendiri dan harus merupakan bagian dari class yang lain, maka class tersebut memiliki relasi Composition terhadap class tempat dia bergantung tersebut. Sebuah relationship composition digambarkan sebagai garis dengan ujung berbentuk jajaran genjang berisi/solid. Kadangkala sebuah class menggunakan class yang lain. Hal ini disebut dependency. Umumnya penggunaan dependency digunakan untuk menunjukkan operasi pada suatu class yang menggunakan class yang lain. Sebuah dependency dilambangkan sebagai sebuah panah bertitik-titik. Aggregation mengindikasikan keseluruhan bagian relationship dan biasanya disebut sebagai relasi mempunyai sebuah atau bagian dari. Sebuah aggregation digambarkan sebagai sebuah garis dengan sebuah jajaran genjang yang tidak berisi/tidak solid. Sebuah relasi generalization sepadan dengan sebuah relasi inheritance pada konsep berorientasi objek. Sebuah generalization dilambangkan dengan sebuah panah dengan kepala panah yang tidak solid yang mengarah ke kelas parent-nya/induknya.

Assosiation

Composition

Dependency

Aggregation

Generalization

Sumber : http://resource.visual-paradigm.com/.

Diagram kelas memodelkan struktur kelas dan isinya. Kelas terdiri dari Nama Kelas, Atribut dan Operasi.
Class Name Attributes Operation

Gambar 2.27 Contoh Class Diagram, (Bahrami, 1999).

Keterangan: 1. Class Name: bagian yang paling atas berisi nama kelas, nama kelas diambil dari domain permasalahan dan harus sejelas mungkin. Oleh karena itu, nama kelas haruslah berupa kata benda. 2. Attribut: kelas memiliki attribut yang menggambarkan karakteristik dari objek. Attribut kelas yang benar adalah yang dapat mencakup informasi yang dilukiskan dan mengenali instance tertentu dari kelas. Tipe attribut dapat berupa primitive attribut atau tipe lainnya. 3. Operations: operasi digunakan untuk memanipulasi attribut atau menjalankan aksi-aksi.

Class diagram terdiri dari beberapa relationship, (Nugroho, 2005) : Asosiasi (Association) Asosiasi adalah kelas-kelas yang terubungkan satu sama lain secara konseptual. Untuk menunjukan asosiasi ini bisa digunakan segitiga yang diarsir pada arah yang dituju.

Gambar 2.28 Asosiasi Antara Pegawai dengan Perusahaan, (Munawar, 2005).

Batasan (Constraints) Constraints adalah batasan-batasan asosiasi fungsional antar entitas dalam

model objek. Kata entitas termasuk didalamnya adalah objek-objek, kelas-kelas, link, serta asosiasi-asosiasi. Berikut adalah contoh constraint dimana teller akan melayani para pelanggan telepon yang ingin melakukan segala urusan yang berhubungan dengan masalah telepon, tapi untuk dapat dilayani maka para pelanggan harus antri, maka antri kita jadikan constraint pada asosiasi tersebut. {antri} Teller melayani
Gambar 2.29 Contoh Constraint pada sebuah Asosiasi, (Munawar, 2005).

Pelanggan

Associations Class Sebuah asosiasi dapat memiliki atribut dan operasi seperti halnya sebuah

class. Sebuah association class sebenarnya diperlukan apabila salah satu dari kelas yang terhubung mempunyai sebuah atau beberapa atribut yang tidak layak dimiliki oleh kelas tersebut, karena secara logis atribut tersebut lebih layak dimiliki oleh asosiasi yang menghubungkan kedua kelas tersebut. Akan lebih mudah dipahami jika kita menganalogikan hal ini dengan diagram ERD, dimana sesuai dengan hukum-hukum tertentu maka jika ada sebuah relasi binary atau ternary maka harus dibuatkan sebuah entitas tambahan yang merupakan entitas transaksi untuk menampung record-record transaksi yang terjadi antar entitas murni. Entitas transaksi yang tercipta tersebut mirip sekali dengan association class. Berikut adalah contoh sebuah association class. Pemain Tim

Dinegosiasikan oleh Kontrak General Manager

Gambar 2.30 Contoh Association Class, (Bahrami, 1999).

Seperti yang dilihat pada gambar diatas, association class divisualisasikan sama halnya seperti class biasa, hanya saja untuk menghubungkan ke garis asosiasi digunakan garis putus-putus.

Multiplisitas (Multiplicity) Multiplicity atau multiplisitas adalah jumlah banyaknya objek sebuah class

yang berelasi dengan sebuah objek lain pada class lain yang berasosiasi dengan class tersebut. Untuk menyatakan multiplisitas anda dapat meletakkannya diatas garis asosiasi berdekatan dengan class yang sesuai. Ada banyak multiplisitas yang mungkin untuk dipakai. Tabel berikut menjabarkan multiplisitas yang dapat digunakan. Tabel 2.2 Notasi Multiplisitas Multiplisitas * 0 1 0..* 1..* 0..1 1..1 Sumber : (Nugroho, 2005). Arti Banyak Nol Satu Nol atau banyak Satu atau banyak Nol atau satu Hanya satu

Gambar 2.31 Contoh Asosiasi dengan Multiplisitas, (Munawar, 2005)

Generalisasi dan Pewarisan (Generalization & Inheritance) Menurut (Nugroho, 2005) generalisasi dapat di definisikan sebagai

berikut :

Suatu cara yang sangat berdaya guna untuk berbagi apa yang dimiliki suatu kelas (objek) bagi kelas-kelas (objek-objek) yang lain, (Nugroho, 2005).

Generalisasi adalah relasi keatas beberapa sub kelas diatasnya yang ditunjukan dengan tanda segitiga.
Kendaraan Nomor kendaraan Nama kendaraan Tahun pembuatan
harga

Mobil Jumlah penumpang Jumlah pintu

Truk Tipe Kabin Kapasitas

Gambar 2.32 Contoh Generalisasi, (Bahrami, 1999).

Sebuah class (child class atau subclass) dapat mewarisi atribut-atribut dan operasioperasi dari class lainnya (parent class atau super class) dimana parent class bersifat lebih umum daripada child class. Generalisasi pada konsep Object Oriented digunakan untuk menjelaskan hubungan kesamaan diantara class. Dengan menggunakan generalisasi bisa dibangun struktur logis yang bisa menampilkan derajat kesamaan atau perbedaan diantara class-class. Manfaat lain dari struktur hirarkis juga memungkinkan untuk penambahan subclass (child class) baru tanpa harus merubah struktur yang sudah ada. Inheritance adalah sebuah mekanisme pengimplementasian generalisasi dan spesialisasi. Aturan inheritance dapat secara umum bisa diklasifikasikan sebagai berikut : Subclass selalu mewarisi semua sifat dari superclass-nya. Definisi subclass selalu mencakup paling tidak satu detil yang tidak diturunkan dari superclass-nya.

Agregasi (Agregation) Agregasi adalah sebuah hubungan dimana satu kelas whole yang lebih

besar berisi satu atau lebih kelas part yang lebih kecil. Atau kelas part yang lebih kecil adalah bagian dari kelas whole yang lebih besar. Agregasi disimbolkan dengan jajaran genjang yang diletakkan pada class yang mengandung objek.

Gambar 2.33 Contoh Agregasi Bertingkat, (Nugroho, 2005).

Dependency Class Pada penggunaan relasi kadangkala satu class menggunakan class yang

lain, hal ini disebut dependency. Umumnya penggunaan dependency digunakan untuk menunjukkan operasi pada suatu class yang menggunakan class yang lain. Notasi untuk dependency pada UML dapat menggunakan garis putus-putus dan tanda panah pada ujungnya.

Form

Gambar 2.34 Contoh Dependency, (Munawar, 2005).

2.9.5.2 Use Case Diagram Konsep Use case diperkenalkan oleh ivan Jacobson di dalam Object Oriented Software Engineering (OOSE). Kemampuan suatu sistem menguraikan sejumlah use case yang berbeda, masing-masing menunjukkan secara spesifik suatu arus kejadian yang spesifik di dalam sistem.

Use case adalah deskripsi fungsi dari sebuah sistem dari prespektif pengguna. Use case akan menggambarkan cara kerja suatu software dengan aktor. Dalam use case diagram akan digambarkan hubungan antara aktor dengan use case. Aktor adalah orang atau subsistem lain yang akan berinteraksi dengan sistem. Sementara use case menggambarkan proses yang akan dilakukan oleh aktor terhadap sistem. Use Case Gambar 2.35 Contoh Use Case Diagram , (Munawar, 2005).

Uraian suatu use case menggambarkan apa yang terjadi di dalam sistem ketika use case dilaksanakan. Pada intinya hubungan-hubungan ini ditunjukkan di suatu diagram use case : 1. Communication. Hubungan komunikasi dari suatu aktor di suatu use case,ditunjukkan dengan menghubungkan simbol aktor kepada simbol use case dengan suatu alur yang padat. Aktor itu dikatakan komunikasi d engan use case. 2. Uses. Menggunakan hubungan antara use case ditunjukkan oleh panah generalisasi dari use case.
<< Uses >> Proses B

Proses A

User

Gambar 2.36 Contoh Kondisi Uses, (Munawar, 2005). 3. Extends. Perluasan hubungan digunakan ketika kita mempunyai satu use case yang serupa dengan use case yang lain tetapi lebih banyak. Pada intinya, itu seperti suatu subclass.
Proses A <<Extends>> Proses B

User

Gambar 2.37 Contoh Kondisi Extends, (Munawar, 2005).

Tabel 2.3 Notasi Use Case Diagram Actor Actor adalah pengguna sistem. Actor tidak terbatas hanya manusia saja, dengan jika sebuah lain sistem dan

berkomunikasi

aplikasi

membutuhkan input atau memberikan output, maka aplikasi tersebut juga bisa dianggap sebagai actor. Use Case Use case digambarkan sebagai lingkaran elips
Use Case Name uc Notasi UseCase

dengan nama use case dituliskan didalam elips tersebut. Association Asosiasi digunakan untuk menghubungkan actor dengan use case. Asosiasi digambarkan dengan sebuah garis yang menghubungkan antara Actor dengan Use Case. Depends on Menyatakan hubungan ketergantungan antar Use Case, yakni pelaksanaan suatu use case baru bisa dilakukan setelah pelaksanaan use case lain selesai. Sumber : (Nugroho, 2005).

Berikut adalah contoh use case diagram :

Gambar 2.38 Contoh Use Case Diagram, (Nugroho, 2005).

2.9.5.3 Sequence Diagram Sequence diagram menggambarkan interaksi antar objek didalam dan disekitar sistem (termasuk pengguna, display dan sebagainya) berupa message yang digambarkan terhadap waktu. Sequence diagram terdiri atas dimensi vertika (waktu) dan dimensi horizontal (objek-objek yang terkait). Sequence diagram biasa digunakan untuk menggambarkan skenario atau rangkaian langkah-langkah yang dilakukan sebagai respon dari sebuah event untuk menghasilkan output tertentu. Sequence diagram terdiri dari sumbu vertikal putus-putus yang merepresentasikan lifetime objek dan sumbu horizontal yang menunjukan sekumpulan objek yang saling berinteraksi dalam sistem. Diagram ini menjelaskan bagaimana objek berinteraksi dengan objek yang lainnya yaitu dengan cara mengirim dan menerima pesan. Komunikasi antar objek tersebut ditandai dengan garis horizontal yang disertai dengan nama operasinya. Berikut adalah notasi-notasinya: Tabel 2.4 Notasi Sequence Diagram Object Object merupakan instance dari sebuah class dan dituliskan tersusun secara horizontal. Digambarkan sebagai sebuah class (kotak) dengan nama objek didalamnya yang diawali dengan sebuah titik koma. Actor Actor juga dapat berkomunikasi dengan objek, maka actor juga dapat diurutkan sebagai kolom. Simbol Actor sama dengan simbol pada Actor Use Case Diagram. Lifeline Lifeline mengindikasikan keberadaan sebuah objek dalam basis waktu. Notasi untuk Lifeline adalah garis putus-putus vertikal yang ditarik dari sebuah objek. Activation Activation dinotasikan sebagai sebuah kotak segi empat yang digambar pada sebuah lifeline. Activation mengindikasikan sebuah objek yang akan melakukan

sebuah aksi. Massage Message, digambarkan dengan anak panah horizontal antara Activation. Message mengindikasikan

komunikasi antara objek-objek Sumber : (Nugroho, 2005).


Caller OffHook Exchange Receiver T alk

DialT one

DialNumber RingT one OffHook

OnHook

Gambar 2.39 Contoh Sequence Diagram , (Munawar, 2005).

2.9.5.4 Collaboration Diagram Collaboration diagram menggunakan prinsip yang sama dengan sequence diagram yaitu digunakan untuk memperlihatkan aliran-aliran pada use case. Sementara sequence diagram berurutan menurut waktu, collaboration diagram berfokus pada relasi-relasi yang terjadi antara objek yang satu dengan objek-objek yang lainnya. Pada collaboration diagram ini, objek-objek dan message (pesan) yang ada digambarkan mirip seperti flowchart. Untuk menjaga urutan pesan yang diterima oleh masing-masing objek, pesan tersebut diberi nomor urutan pesan. Tabel 2.5 Notasi Collaboration Diagram Object Object merupakan instance dari sebuah class.

Digambarkan sebagai sebuah class (kotak) dengan nama objek didalamnya yang diawali dengan sebuah titik koma. Actor Actor juga dapat berkomunikasi dengan objek, maka actor juga dapat disertakan ke dalam collaboration diagram. Simbol Actor sama dengan simbol pada Actor Use Case

Diagram. Message Message, digambarkan dengan anak panah yang mengarah antar objek dan diberi label urutan nomor yang mengindikasikan urutan komunikasi yang terjadi antar objek. Sumber : http://resource.visual-paradigm.com/.

Berikut

adalah

sebuah

contoh

collaboration

diagram

yang

mengilustrasikan sebuah sistem panggilan genggam ( Telephone Call) :


Object

Caller
1: OffHook 2: DialTone

Message
3: DialNumber

Exchange
4: RingTone

Receiver
5: OffHook 6: OnHook

Talk

Gambar 2.40 Contoh Collaboration Diagram, (Bahrami, 1999).

2.9.5.5 Activity Diagram Activity diagram menggambarkan berbagai alur aktifitas dalam sistem yang sedang dirancang, bagaimana masing-masing alir berawal, keputusan yang mungkin terjadi, dan bagaimana mereka berakhir. Activity diagram juga dapat menggambarkan proses paralel yang mungkin terjadi pada beberapa eksekusi. Activity diagram merupakan state diagram khusus, dimana sebagian besar state adalah aksi dan sebagian besar transisi di-trigger oleh selesainya state sebelumya (internal processing). Oleh karena itu, Activity diagram tidak menggambarkan behavior internal sebuah sistem (dan interaksi antar subsistem) secara eksak, tetapi lebih menggambarkan proses-proses dan jalur-jalur aktifitas dari level atas secara umum. Sebuah aktivitas dapat direalisasikan oleh satu use case atau lebih. Aktifitas menggambarkan proses yang berjalan, sementara use case menggambarkan bagaimana actor mengguanakan sistem untuk melakukan aktifitas. Berikut adalah notasi activity diagram :

Tabel 2.6 Notasi Activity Diagram


obj ec...

Simbol

Keterangan Titik Awal Titik Akhir Activity Pilihan Untuk mengambil Keputusan

object Use Case Angkot

Fork; Digunakan untuk menunjukkan kegiatan yang dilakukan secara parallel / menggabungkan dua kegiatan peralel menjadi satu. Rake; Menunjukkan adanya dekomposisi Tanda Waktu Tanda pengiriman Tanda penerimaan Aliran akhir (Flow Final)

Sumber : (Nugroho, 2005).

Berikut adalah sebuah contoh activity diagram yang menggambarkan sebuah sistem processing mortgage request :

Gambar 2.41 Contoh Activity Diagram, (Bahrami, 1999).

2.10

Basis Data (Database)

2.10.1 Pengertian Basis Data Bambang Hariyanto mendefinisikan Basis Data sebagai berikut : Kumpulan data yang saling berhubungan yang merefleksikan fakta -fakta yang terdapat di organisasi, (Hariyanto, 2004).

Fatansyah mendefinisikan Basis Data sebagai berikut : Kumpulan file/tabel/arsip yang saling berhubungan yang disimpan dalam media penyimpanan elektronis, (Fatansyah, 2002).

Dari kedua pengertian diatas dapat disimpulkan bahwa Basis Data merupakan kumpulan data (arsip) yang saling berhubungan yang merefleksikan fakta-fakta yang terdapat di organisasi dan disimpan dalam bentuk penyimpanan elektronis.

2.10.2 Database Management System (DBMS) Dalam suatu sistem informasi database merupakan salah satu komponen inti yang harus ada. Menurut Bahrami, 1999 definisi DBMS adalah: A database management system (DBMS) is a set of programs that enables the creation and maintenance of a collection of related data, (Bahrami, 1999).

DBMS merupakan

sekumpulan program yang memungkinkan kita

membuat dan memelihara sekumpulan data yang terelasi. Tujuan mendasar sebuah DBMS adalah menyediakan fasilitas penyimpanan data yang efisien dan kemudahan dalam pengaksesan data. Database menyediakan sebuah model data

yang menggunakan konsep logika seperti field, records, tabel, relasi juga format suatu data seperti tipe dan ukuran data.

2.10.3 Model Data Berbasis Objek Model ini berusaha menjawab kesulitan RDBMS (Relational Database Management Systems) untuk mengatasi tipe data yang kompleks seperti file citra, file gambar dan file audio-video. Objek adalah pengelompokkan logis dari data yang berelasi dan program logis yang mewakili hal nyata di dunia seperti customer, employee, order, product. Item data seperti : customer ID, customer name disebut varibel di model object oriented dan disimpan dalam tiap objek. Variabel-variabel hanya bisa diakses melalui method. Sementara istilah method adalah aplikasi program logis yang menggunakan objek tertentu dan menyediakan fungsi tertentu sperti check customer credit card limit, update alamat customer. Gambar 2.43 menunjukkan objek Customer sebagai contoh implementasi object oriented. Pada inti lingkaran terdapat variabel-variabel tentang objek dan kumpulan variabel itu dikelilingi oleh method yang menunjukkan bahwa hanya dengan melalui method saja variabel tersebut dapat diakses. Ini adalah konsep enkapsulasi, salah satu konsep penting di model object oriented.

PRIBADI

PEKERJAAN

DATA: Nip Nama Alamat Tgl_lahir Jenis_kelamin Pekerjaan METODE: Menambah data pribadi Menghapus data pribadi Dll PEKERJAAN dan BAGIAN saling terhubung sebab PEKERJAAN berisi BAGIAN PRIBADI dan PEKERJAAN saling terhubung sebab PRIBADI berisi PEKERJAAN

DATA: Nip Kode_bagian Gol jabatan BAGIAN METODE: Menambah data pekerjaan Menghapus data pekerjaan Dll

BAGIAN

DATA: Kode_bagian Nama_bagian

METODE: Menambah data bagian Menghapus data bagian Dll

Gambar 2.42 Contoh Anatomi sebuah Objek (Kadir dan Triwahyuni, 2005)

2.10.4 Antarmuka Database Sebuah antarmuka dalam database harus memiliki Data Definition Language (DDL) dan Data Manipulation Language (DML) yang merupakan tipe bahasa dari SQL. Nama SQL berasal dari SEQUEL (Structured English for Querry Language) yang diciptakan IBM sebagai antarmuka untuk basis data relasional eksperimental yang dinamakan SYSTEM R. SQL sekarang menjadi standar untuk basis data relasional, (Bahrami, 1999). Adapun penjelasan tipe bahasa dari SQL adalah, (Bahrami, 1999): a. DDL (Data Definition Language) DDL merupakan suatu bahasa yang digunakan untuk membuat struktur dan relasi antar objek dalam database yang terdiri dari kumpulan record, relasi dan tabel yang digunakan untuk menyimpan informasi mengenai entitas.

b. DML (Data Manipulation Language) DML merupakan suatu bahasa yang menyediakan fasilitas bagi aktor untuk mengakses dan memanipulasi data seperti create, update, delete. Standar DML yang digunakan dalam relasional database adalah Structure Query Language (SQL). Manipulasi data dapat berupa : Penyisipan/penambahan data baru ke suatu basis data Penghapusan data dari suatu basis data Pengubahan data di suatu basis data

2.10.5 Object Oriented Database (OODB) Basis data berorientasi objek diusulkan untuk mempertemukan kebutuhan dari aplikasi-aplikasi yang kompleks. Pendekatan basis data berorientasi objek menawarkan fleksibilitas untuk menangani beberapa kebutuhan tanpa dibatasi tipe data serta Query yang umum dijumpai pada basis data relasional, (Nugroho, Adi, 2005). Menurut (Kroenke, 2005) definisi Objek Oriented Database adalah: Kosep dari pemrograman berorientasi objek secara umum ditambah dengan database sebagai media penyimpanan datanya yang berbentuk class-class, sehingga dalam hal ini masih berhubungan erat dengan E-R Model, (Kroenke, 2005).

Kunci dari basis data berorientasi objek adalah kemampuan yang basis data berikan pada perancang untuk menspesifikasi struktur objek yang kompleks serta operasi yang dapat diaplikasikan pada objek tersebut. Basis data berorientasi objek dirancang sedemikian rupa sehingga dapat terintegrasi bersama perangkat lunak yang dikembangkan dengan bahasa-bahasa pemrograman berorientasi objek, (Nugroho, 2005). Objek database mulai populer pada pertengahan tahun 1990-an. Bermula dari Object Oriented Programming(OOP) yang kemudian dikembangkan menjadi Object Oriented Design(OOD) dan pada akhirnya menjadi Object Oriented

Analysis (OOA). Didalam konsep objek oriented database kita dapat melakukan pemodelan data dari semua penomena dan dapat dinyatakan dalam bahasa umum. (Nugroho, 2005) OODB muncul karena kekompleksan dari penyimpanan objek-objek yang akan disimpan didalam database sehingga konsep dari Relational Database Manejemen System (RDBMS) masih tetap digunakan. Mekanisme penyimpanan objek-objek didalam Relational Database Menejemen System ini sering dikenal dengan istilah ORDBMS (Objek Relational Database Managemen System). (Nugroho, 2005) Beberapa keuntungan yang diberikan apabila kita menggunakan konsep dari object oriented database ketimbang menggunakan konsep terstruktur, keuntungan-keuntungan itu diantaranya: context sistem yang kita bangun akan memberikan informasi yang jelas, mengurangi biaya maintenance, komponen sistem lebih independent artinya lebih mudah jika dilakukan perubahan dan perawatan tanpa mengganggu kinerja komponen sistem yang lain, antara pengguna dan pendevelop dapat saling berkomunikasi sepanjang pembuatan sistem karena sistem yang dibangun biasanya dilengkapi dengan bebarapa diagram dan visualisasi yang menjelaskan aktifitas-aktifitas yang dilakukan, dengan object oriented lebih mencerminkan bagaimana kita dapat menguraikan atau memecahkan sistem yang kompleks, mendukung semua aplikasi, (Nugroho, 2005).

2.10.6 Object Oriented Database Management System (OODBMS) Pemrograman berorientasi objek (object oriented) mulai digunakan pada pertengahan tahun 1980-an, dan nantinya akan berkembang menjadi produk DBMS berorientasi objek. Tujuan produk ini adalah untuk menyimpan objek pemrograman berorientasi objek (seperti C++ atau Java) dalam sebuah database tanpa harus mentransformasinya ke format relasional. Menurut (Nugroho, 2005) definisi Object Oriented Database Management System (OODBMS) adalah:

Perkawinan antara pemrograman berorientasi objek dengan teknologi basis data,(Nugroho, 2005).

Basis data berorientasi objek memungkinkan pemanfaatan dari keunggulan program berorientasi objek dibandingkan dengan basis data yang murni bersifat relasional. Dengan mengkombinasi pemrograman berorientasi objek dengan teknologi basis data kita dapat mengembangkan aplikasi yang lebih terintegrasi, (Nugroho, 2005). OODBMS mengembangkan basis data sedemikian rupa sehingga objekobjek dapat disimpan secara permanen dan tetap ada setelah program berakhir sehingga dapat dipanggil oleh aplikasi-aplikasi lain di kemudian hari serta dapat dibagikan ke program-program (aplikasi-aplikasi) yang lain. (Nugroho, 2005). Salah satu sasaran dari OODBMS adalah memelihara hubungan langsung antara dunia nyata dengan objek-objek basis data sehingga objek-objek tidak kehilangan integritas serta identitas mereka. OODBMS menyediakan sistem yang secara unik membangkitkan identifikasi objek (OID-Object Identifier) untuk setiap objek, (Nugroho, 2005).

2.11 Interaksi Manusia dengan Komputer 2.11.1 Pengertian Interaksi Manusia Komputer Prinsip kerja dalam sebuah sistem komputer adalah input, process, output. Data masukan komputer dapat berupa angka atau karakter yang kemudian diproses menjadi keluaran sesuai yang diharapkan oleh pengguna. Ketika seseorang bekerja dengan sebuah komputer, maka ia akan melakukan interaksi dengan komputer menggunakan cara-cara tertentu. Cara yang umum digunakan adalah bahwa pengguna memberikan suatu perintah pada komputer, dan komputer menanggapinya dengan mencetak atau menuliskan tanggapan pada layar tampilan. Dengan melalui masukan serta keluaran tersebut pengguna dan komputer saling berinteraksi. (Santosa, 2004).

Menurut Insap Santosa definisi Interaksi Manusia Komputer adalah: Satu disiplin ilmu yang mengkaji tentang mendesain, mengevaluasi dan menerapkan (implementasi) interaksi antara manusia dan komputer, serta mengkaji tentang komunikasi atau interaksi di antara pengguna dengan sistem, (Santosa, 2004).

Dengan dikembangkannya antarmuka berbasis grafis yang dikenal dengan istilah GUI (Graphical User Interface ) dapat memudahkan manusia dalam mengoperasikan komputer dan mendapatkan berbagai umpan balik sesuai yang diperlukan. Para perancang antarmuka manusia-komputer harus mampu membuat sistem komputer yang mempunyai sifat ramah dengan pengguna sehingga perancang harus mampu memahami aspek psikologi yang yang dimiliki oleh pengguna, hal ini berhungan dengan faktor manusia. Perancang sistem pun harus mampu memilih teknik dialog interaktif agar komunikasi antara manusia dengan komputer lebih mudah, (Santosa, 2004).

2.11.2 Strategi Pengembangan Antarmuka Secara garis besar, menurut (Santosa, 2004) pengembangan bagian antarmuka perlu memperhatikan beberapa hal sebagai berikut: Pengetahuan tentang mekanisme fungsi manusia sebagai pengguna komputer. Berbagai informasi yang berhubungan dengan karakteristik dialog yang cukup lebar, sepeti ragam dialog, struktur, isi tekstual dan grafis, tanggapan waktu, dan kecepatan tampilan. Penggunaan prototype yang didasarkan pada spesifikasi dialog formal yang di susun secara bersama-sama antara (calon) pengguna dan perancang sistem, serta peranti bantu yang mungkin dapat digunakan untuk mempercepat proses pembuatan prototype. Teknik evaluasi yang digunakan untuk mengevaluasi hasil proses prototipe yang telah dilakukan, yaitu secara analitis berdasarkan pada analisis atas

transaksi dialog, secara empirik menggunakan uji coba pada sejumlah kasus, umpan balik pengguna yang dapat dikerjakan dengan Tanya jawab maupun kuesioner, dan beberapa analisis yang dikerjakan oleh ahli antarmuka.

2.11.3 Ragam Dialog Berbagai teknik dialog interaktif yang memungkinkan terjadinya komuikasi antara manusia dengan komputer pada saat sekarang ini bervariasi, dimulai dari yang paling sederhana sampai dengan yang cukup canggih. Secara umum, ragam dialog dapat dikelompokkan menjadi beberapa kategori, diantaranya (Santosa, 2004): Dialog berbasis bahasa pemrograman

Dialog ini merupakan ragam dialog yang memungkinkan pengguna untuk mengemas sejumlah perintah ke dalam suatu bentuk berkas yang disebut dengan batch file. Sistem menu

Sistem menu merupakan pilihan yang tepat untuk menunjukkan kemampuan dan fasilitas yang dimiliki oleh sebuah program aplikasi kepada pengguna. Menu adalah daftar sejumlah pilihan dalam jumlah terbatas, yang biasanya berupa kalimat atau kumpulan kata, Terdapat dua sistem menu, yaitu (Santosa, 2004): Sistem menu datar Sistem ini adalah sistem menu yang menampilkan semua pilihan secara lengkap.

PENGOLAHAN DATA AKADEMIS MAHASISWA STIMIK PERTIWI

<A> Inisialisasi Berkas Mahasiswa Kuliah <B> Inisialisasi Berkas Mata Kuliah <C> Inisialisasi Berkas Nilai Ujian <D> Membuka Semua Berkas

<E> Mencetak Presensi <F> Mencetak Presensi Ujian <G> Mencetak KRS <H> Mencetak Nilai Ujian

Pilih salah satu: _ Gambar 2.43 Contoh Sistem Menu Datar, (Santosa, 2004). -

Sistem menu tarik Sistem ini adalah sistem menu yang menampilkan pilihan ke dalam kelompok-kelompok tertentu yang berbasis pada hirarki pilihan (struktur pohon pilihan).

SUBMENU

MENU UTAMA (PILIHAN DENGAN HIERARKI TERTINGGI)

SUB-SUBMENU

Gambar 2.44 Contoh Sistem Menu Tarik, (Santosa, 2004). Dialog berbasis pengisian barang Teknik dialog ini merupakan suatu penerapan langsung dari aktifitas pengisian borang dalam kehidupan sehari-hari dimana pengguna akan dihadapkan pada suatu bentuk borang yang ada pada layar komputer yang digunakan.

Gambar 2.45 Contoh Dialog Berbasis Pengisian Barang, (Santosa, 2004).

Antarmuka berbasis icon

Gambar 2.46 Contoh Antarmuka Berbasis Icon, (Santosa, 2004).

2.12 Perangkat Lunak Pendukung 2.12.1 Microsoft Visual Basic Versi 6.0 Microsoft Visual Basic 6.0 merupakan salah satu bahasa pemrograman komputer yang mendukung Object Oriented Programming (OOP). Microsoft Visual Basic 6.0 adalah versi BASIC visual yang dikembangkan oleh Microsoft. Bahasa ini berawal dari Quick BASIC yang bersifat procedural namun kemudian diperluas dengan fitur-fitur yang bersifat visual. Microsoft Visual Basic 6.0 merupakan salah satu bahasa pemrograman atau pengembangan aplikasi yang sangat dikenal di dunia. Baik itu karena

kemudahannya dalam pengembangan aplikasi maupun kemampuannya yang beragam. Selain itu, Microsoft Visual Basic 6.0 didukung oleh berbagai fasilitas dalam pengembangan aplikasi. Salah satunya adalah pengembangan aplikasi database.

2.12.2 Rational Rose Rational Rose merupakan tools pemodelan visual yang digunakan untuk pengembangan berorientasi objek melalui pendekatan UML. Dalam Rational Rose, pemodelan adalah cara melihat sistem dari berbagai sudut pandang dengan mencakup semua diagram yang dikenal dalam UML, aktor-aktor yang terlibat dalam sistem, use-case, objek-objek, kelas-kelas, komponen-komponen, serta

simpul-simpul penyebaran (deployment node), sampai pada generate code dan reverse engineering. Hal ini akan memudahkan perancang dan pengembang sistem dalam merancang dan mengembangkan sistemnya, karena selain terdokumentasi dengan baik, disamping itu juga dapat menghasilkan kerangka kode yang siap dikembangkan secara lebih detail nantinya.
BROWSER TOOLBAR JENDELA DIAGRAM

JENDELA DOKUMENTASI

Gambar 2.47 Antarmuka Awal Rational Rose, (Nugroho, 2005).

Tampilan awal dari rational rose terdapat 4 jendela, yang deskripsinya masingmasing sebagai berikut (Nugroho, 2005): 1. Browser. Jendela ini berfungsi untuk secara cepat bergerak dalam model. 2. Jendela Diagram. Jendela ini berfungsi untuk membuat, menampilakn (display), serta menyunting (edit) satu atau lebih digram UML. 3. Jendela Dokumentasi. Jendela ini berguna untuk melihat atau memperbaharui (update) dokumentasi unsur-unsur model. 4. Jendela Log. Jendela ini berguna untuk melihat kesalahan-kesalahan (error) dan melaporkan (report) hasil-hasil dari berbagai perintah yang diberikan pada Rational Rose. Disamping itu, Rational Rose juga memiliki menu-menu yang berguna untuk mengaktifkan perintah-perintah tertentu serta toolbar yang dapat digunakan untuk mengakses perintah-perintah yang sering digunakan. (Nugroho, 2005).

a. Membuat Use Case Diagram Use case diagram menggambarkan interaksi antara aktor dengan proses atau sistem yang dibuat. Use case diagram mempunyai beberapa bagian penting seperti: Actor, Use Case,Undirectional Association, Generalization. (Nugroho, 2005).

Gambar 2.48 Gambar Aplikasi Rational Rose, (Nugroho, 2005).

Berikut ini penjelasan menu-menu yang ada pada use

case diagram.

Pnjelasan menu yang ada di sebelah kiri kanvas use case diagram (Nugroho, 2005): 1. 2. Menu no 1 adalah textbox untuk menulis di kanvas. Menu no 2 adalah notes: catatan untuk komentar dari suatu use case atau aktor. 3. Menu no 3 line untuk menghubungkan notes dengan komponen yang akan diberikan komentar. 4. 5. 6. 7. Menu no 4 untuk membuat suatu package. Menu no 5 untuk membuat suatu use case. Menu no 6 untuk membuat suatu actor. Menu no 7 adalah unidirectional association untuk menghubungkan actor dengan use case. 8. 9. Menu no 8 adalah dependencies line. Menu no 9 adalah relasi untuk generalisasi.

Untuk membuat suatu use case diagram klik pada pilihan menu di sebelah kiri tersebut kemudian drag pada kanvas putih di sebelah kanan. Bentuk use case diagram yang telah dibuat adalah seperti berikut ini (Nugroho, 2005):

Gambar 2.49 Tampilan Layar Pembuatan Use case, (Nugroho, 2005). b. Membuat Class Diagram

Class diagram menggambarkan interaksi antar class serta atribut-atribut yang melekat pada class tersebut. Sebelum membuat class diagram, terlebih dahulu harus dibuat class-class yang diperlukan untuk sistem tersebut. Berikut ini langkah-langkah untuk membuat class diagram (Nugroho, 2005):
1. Membuat package terlebih dahulu yaitu package designmodel (hal ini bersifat optional) tapi lebih baik class-class dimasukkan ke dalam suatu package yaitu package designmodel agar lebih terstruktur . 2. Membuat class dengan cara klik kanan pada package designmodel - new class, lihat pada gambar dibawah.

Gambar 2.50 Tampilan Awal Pembuatan Class Diagram, (Nugroho, 2005). 3. Kemudian atur operasi dan atribut dari class yang bersangkutan dengan cara klik kanan open specification atau double klik pada class sehingga akan muncul properties. 4. Setelah class-class sudah terbentuk dan propertiesnya sudah diatur, langkah selanjutnya adalah menarik class-class yang sudah dibuat ke dalam class diagram yang ada di sebelah kanan dan membuat relasi antar class dari classclass yang ada. Properties-properties yang ada di class diagram hampir sama dengan yang ada di pembuatan Use case diagram. Bentuk class diagram yang sudah diisi dapat dilihat seperti pada gambar dibawah ini:

Gambar 2.51 Tampilan Akhir Pembuatan Class Diagram, (Nugroho, 2005). c. Membuat Sequence Diagram Sequence diagram merupakan interaksi antara objek-objek dalam suatu sistem dan terjadi komunikasi yang berupa pesan ( message) serta parameter waktu. Untuk membuat sequence diagram klik kanan pada package kemudian pilih new sequence diagram sehingga akan muncul tampilan seperti berikut ini (Nugroho, 2005):

Gambar 2.52 Tampilan Pembuatan Sequence Diagram, (Nugroho, 2005).

d. Membuat Activity Diagram Activity diagram menggambarkan proses-proses yang terjadi mulai aktifitas dimulai sampai aktivitas berhenti. Activity diagram ini mirip dengan flowchart diagram. Untuk membuat activity diagram klik kanan pada designmodel kemudian klik new activity diagram. Berikut ini adalah bentuk dari activity diagram (Nugroho, 2005) :

Gambar 2.53 Tampilan Pembuatan Activity Diagram, (Nugroho, 2005).

BAB III ANALISIS SISTEM

3.1

Data Umum Organisasi Sebelum menjelaskan ke tahapan analisis sistem ada baiknya menjelaskan

terlebih dahulu mengenai sejarah singkat, visi dan misi, struktur organisasi, tugas pokok dan fungsi yang ada di Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Garut.

3.1.1

Sejarah Singkat Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi.

Berdasarkan Undang-Undang RI. Nomor 22 Tahun 1999 menyatakan bahwa : 1. Sistem pemerintahan Negara Kesatuan RI.Menurut UUD 1945 memberika keleluasan kepada Daerah untuk menyelenggarakan gerakan Otonomi Daerah. 2. Undang-undang Nomor 5 Tahun 1974 tentang pokok-pokok pemerintahan Daerah tidak sesuai lagi dengan prinsip penyelenggaraan Otonomi Daerah dan perkembangan keadaan sehingga perlu diganti. Maka dengan didasari Undang-Undang RI Nomor 22 Tahun 1999 khususnya Pemerintah Daerah Kabupaten Garut dipandang perlu untuk menyesuaikan dengan Undang-Undang dimaksud, dan segera mnerbitkan peraturan Daerah Kabupaten Garut nomor 27 Tahun 2000 tentang pembentukan organisasi perangkat Daerah dan secretariat DPRD kab.Garut yang memuat diantaranya beberapa Dinas yaitu : 1. Departemen Tenaga Kerja 2. Cabang Dinas Tenaga Kerja 3. Cabang Dinas Sosial 4. Departemen Transmigrasi 5. Kantor Catatan Sipil.

Yang masing-masing berada di tingkat Kabupaten Garut mengalami penggabungan menjadi satu Dinas dengan sebutan : DINAS TENAGA KERJA SOSIAL DAN KEPENDUDUKAN . Namun, setahun kemudian setelah dievaluasi maka diterbitkan kembali peraturan Daerah Kabupaten Garut Nomor 6 Tahun 2000 tentang pembentukan Organisasi Perangkat Daerah dan Sekretaria DPRD Kab.Garut. Dengan terbitnya peraturan Daerah tersebut Dinas Tenaga Kerja Sosial dan kependudukan mengalami perubahan kembali dengan sebutan : DINAS TENAGA KERJA SOSIAL DAN TRANSMIGRASI . Untuk itu upaya pelayanan dan pengembangan kesejahteraan sosial bagi penyandang cacat diselenggarakan melalui sistem dalam panti dan luar panti (rehabilitasi berbasiskan masyarakat). Sistem pelayanan dan rehabilitasi sosial luar panti terdiri atas Unit Pelayanan Sosial Keliling (UPSK), Praktek Belajar Kerja (PBK), dan Loka Bina Karya (LBK). Loka Bina Karya (LBK) adalah salah satu sarana Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial bagi Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial khususnya penyandang cacat melalui penyelenggaraan kegiatan bimbingan sosial dan keterampilan kerja agar mereka dapat melaksanakan fungsi sosialnya, begi terwujudnya kesamaan kesempatan dalam segala aspek kehidupan dan penghidupan yang layak dalam masyarakat sesuai dengan pasal 5 Undangundang Republik Indonesia Nomor 4 tahun 1997 tentang penyandang cacat. Unit Pelayanan Sosial Keliling (UPSK) adalah sarana pelayanan yang kegiatannya menjangkau lokasi penyandang cacat atau Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) lainnya sampai ke tingkat Desa/Kelurahan agar memperoleh pelayanan kesejahteraan sedini mungkin. Praktek Belajar Kerja (PBK) adalah kegiatan penempatan penyandang cacat yang telah mendapatkan pelayanan dan rehabilitasi di luar panti di perusahaan-perusahaan, badan-badan usaha atau pabrik. Kegiatan ini

dimaksudkan untuk persiapan diri dalam rangka penyaluran ke lapangan kerja yang disesuaikan dengan jenis keterampilan yang dimiliki.

Pada Pelaksanaannya, pihak yang melaksanakan kegiatan LBK adalah bidang Pelayanan sosial yang dipimpin oleh seorang Kepala seksi yang berada dibawah dan bertanggungjawab kepada Kepala Bidangnya yang mempunyai tugas pokok menyelenggarakan kebijakan di Bidang Pelayanan Sosial. Dari beberapa tugas pokok Bidang Pelayanan Sosial, salah satunya adalah untuk menyelenggarakan kegiatan Di Loka Bina Karya (LBK).

3.1.2 Visi Terwujudnya masyarakat Garut yang sejahtera yang memiliki Sumber Daya Manusia Mandiri dan berkepedulian sosial Tahun 2014.

3.1.3

Misi 1. meningkatkan sumber daya aparatur 2. memberdayakan dan memulihkan kembali fungsi social para

Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial. 3. memberdayakan dan mengembangkan potensi Sumber Kesejahteraan Sosial. 4. meningkatkan pembinaan penempatan kerja dan perluasan kesempatan kerja dengan didukung peningkatan kualitas dan produktivitas Sumber Daya Manusia. 5. mengembangkan sistem hubungan industrial dan meningkatkan kesejahteraan pekerja serta perlindungan dan pengawasan. 6. mewujudkan keseimbangan persebaran penduduk yang serasi dan seimbang antara daya dukung dengan daya

3.1.4

Struktur Organisasi Dinas Sosial Tenaga Kerja Dan Transmigrasi.

KEPALA DINAS

JABATAN fUNGSIONAL

BIDANG PEMBERDAYAAN DAN PENGEMBANGAN SOSIAL

SEKSI PEMBERDAYAAN SOSIAL

SEKSI PENGEMBANGAN SOSIAL

SEKSI PENGEMBANGAN PARTISIPASI SOSIAL

BIDANG BANTUAN JAMINAN DAN REHABILITASI

BIDANG TRANSMIGRASI DAN PENEMPATAN TENAGA KERJA

BIDANG PERLINDUNGAN HUBUNGAN INDUSTRIAL DAN JAMSOSTEK

SEKSI BANTUAN DAN PERLINDUNGAN SOSIAL

SEKSI TRANSMIGRASI

SEKSI PERSYARATAN KERJA DAN JAMSOSTEK

SEKSI PELAYANAN SOSIAL

SEKSI PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA

SEKSI PERLINDUNGAN NORMA KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA

SEKSI REHABILITASI SOSIAL

SEKSI TENAGA KERJA

SEKSI NORMA PERLINDUNGAN DAN NORMA KERJA

UPTD BLK

Gambar 3.1 Struktur Organisasi Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Garut.

3.1.5

Tugas Pokok dan Fungsi

3.1.5.1 Kepala Dinas (1) Kepala Dinas mempunyai tugas pokok memimpin, merumuskan kebijakan teknis operasional, mengkoordinasikan, melaksanakan kerja sama dan mengendalikan pelaksanaan urusan pemerintah daerah bidang sosial, tenaga kerja dan transmigrasi meliputi kesekretariatan, pemberdayaan dan

pengembangan sosial, bantuan jaminan dan rehabilitasi sosial, transmigrasi dan penempatan tenaga kerja dan perlindungan hubungan industrial dan jamsostek. (2) Untuk menyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud Kepala Dinas mempunyai fungsi :

a. Perumusan, pengaturan dan pelaksanaan kebijakan teknis operasional di bidang sosial tenaga kerja dan transmigrasi. b. Pengkoordinasian, pengendalian dan fasilitasi pelaksanaan tugas-tugas yang meliputi kesekretariatan, pemberdayaan dan pengembangan sosial, bantuan jaminan dan rehabilitasi sosial, transmigrasi dan penempatan tenaga kerja dan perlindungan hubungan industrial dan jamsostek serta UPTD. c. Pengelolaan sumber daya aparatur, keuangan, sarana dan prasarana dinas. d. Penyelenggaraan koordinasi dan kerjasama dalam rangka

penyelenggaraan tugas pokok dan fungsi dinas.

3.1.5.2 Sekretariat Sekretariat dipimpin oleh seorang Sekretaris yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Dinas. (1) Merumuskan program kegiatan untuk pelayanan administrasi bidang umum, keuangan serta perencanaan, evaluasi dan pelaporan. (2) Untuk menyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, Sekretaris mempunyai fungsi : a. Penyusunan dan Perumusan Kebijakan Bidang Kesekretariatan b. Pengkoordinasian dalam penyusunan perencanaan program bidang-bidang. c. Pengkoordinasian dalam penyusunan perencanaan program/rencana kerja dinas. d. Pengkoordinasian penyelenggaraan tugas-tugas bidang. e. Pengkoordinasian penyelenggaraan tugas-tugas dinas. f. Penyelenggaraan dan pengendalian pelaksanaan kegiatan bidang umum meliputi pengelolaan urusan surat menyurat, kearsipan, kepustakaan,

humas, protokol, perlengkapan, rumah tangga dinas dan administrasi kepegawaian, melaksanakan penatausahaan keuangan serta urusan perencanaan, evaluasi dan pelaporan. g. Pengkoordinasian pelayanan administrasi kesekretariatan dinas. h. Pelaksanaan koordinasi dan kerjasama dengan unit kerja terkait.

3.1.5.3 Sub Bagian Umum Sub Bagian Umum dipimpin oleh seorang Kepala Sub Bagian yang berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Sekretaris. (1) Melaksanakan pengelolaan urusan surat menyurat, kearsipan, kepustakaan, humas dan protokol, perlengkapan dan rumah tangga dinas, penyiapan bahan kebutuhan pegawai, pembinaan dan pengembangan pegawai serta

administrasi kepegawaian. (2) Untuk menyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, Kepala Sub Bagian Umum mempunyai fungsi pengkoordinasian urusan surat menyurat, kearsipan, kepustakaan, humas, protokol, perlengkapan, rumah tangga dinas dan administrasi kepegawaian.

3.1.5.4 Sub Bagian Keuangan Sub Bagian Keuangan dipimpin oleh seorang Kepala Sub Bagian yang berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Sekretaris. (1) Melaksanakan pengelolaan adminsitrasi keuangan. (2) Untuk menyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, Kepala Sub Bagian Keuangan mempunyai fungsi pengkoordinasian dalam melaksanakan urusan penatausahaan keuangan.

3.1.5.5 Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan dipimpin oleh seorang Kepala Sub Bagian yang berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Sekretaris. (1) Menyelenggarakan koordinasi dalam pengumpulan dan Pengelolaan data perencanaan dinas serta pelaksanaan evaluasi dan pelaporan dinas. (2) Untuk menyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, Kepala Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan mempunyai fungsi

pengkoordinasian pelaksanaan kegiatan perencanaan, evaluasi dan pelaporan dinas.

3.1.5.6 Bidang Pemberdayaan dan Pengembangan Sosial

Bidang Pemberdayaan dan Pengembangan Sosial dipimpin oleh seorang Kepala Bidang yang berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Dinas yang mempunyai tugas pokok : (1) Merumuskan program kerja dan menyelenggarakan kebijakan di bidang pemberdayaan dan pengembangan sosial meliputi urusan pemberdayaan sosial, pengembangan sosial serta pengembangan partisipasi sosial. (2) Untuk menyelenggarakan Tugas Pokok sebagaimana dimaksud, Kepala Bidang Pemberdayaan dan Pengembangan Sosial mempunyai fungsi pengkoordinasian pelaksanaan kegiatan pemberdayaan dan pengembangan sosial.

3.1.5.7 Seksi Pemberdayaan Sosial Seksi Pemberdayaan Sosial dipimpin oleh seorang Kepala Seksi yang berada dan dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Bidang. (1) Menyelenggarakan kebijakan di bidang pemberdayaan sosial. (2) Untuk meyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, Kepala Seksi Pemberdayaan Sosial mempunyai fungsi pengkoordinasian pelaksanaan kegiatan Pemberdayaan Sosial.

3.1.5.8 Seksi Pengembangan Sosial (1) Menyelenggarakan kebijakan di bidang Pengembangan Sosial. (2) Untuk meyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, Kepala Seksi Pengembangan Sosial mempunyai fungsi pengkoordinasian pelaksanaan kegiatan Pengembangan Sosial.

3.1.5.9 Seksi Pengembangan Partisipasi Sosial (1) Meyelenggarakan kebijakan di bidang pengembangan dan partisipasi sosial. (2) Untuk menyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, Kepala Seksi Pengembangan Partisipasi Sosial mempunyai fungsi pengkoordinasian pelaksanaan kegiatan pengembangan partisipasi sosial.

3.1.5.10 Bidang Bantuan Jaminan dan Rehabilitasi sosial Bidang Bantuan Jaminan Rehabilitasi Sosial dipimpin oleh seorang Kepala Bidang yang berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Dinas. (1) Merumuskan program kerja dan menyelenggarakan kebijakan di Bidang Bantuan Jaminan dan Rehabilitasi Sosial meliputi bantuan perlindungan sosial, pelayanan sosial, dan rehabilitasi sosial. (2) Untuk meyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, Kepala Bidang Bantuan Jaminan dan Rehabilitasi Sosial mempunyai fungsi pengkoordinasian pelaksaan kegiatan di Bidang Bantuan Jaminan dan Rehabilitasi sosial.

3.1.5.11 Seksi Bantuan dan Perlindungan Sosial (1) Menyelenggarakan kebijakan di Bidang Bantuan dan Perlindungan Sosial. (2) Untuk meyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, Kepala Seksi Bantuan Jaminan dan Perlindungan Sosial mempunyai fungsi

pengkoordinasian pelaksanaan kegiatan Bantuan Jaminan dan Perlindungan Sosial.

3.1.5.12 Seksi Pelayanan Sosial (1) Meyelenggarakan kebijakan di Bidang Pelayanan Sosial. (2) Untuk menyelenggarakan Tugas pokok sebagaimana dimaksud, Kepala Bidang Seksi Pelayanan Sosial mempunyai fungsi Pengkoordinasiaan

pelaksanaan kegiatan Pelayanan Sosial.

3.1.5.13 Seksi Rehabilitasi Sosial (1) Menyelenggarakan kebijakan di Bidang Rehabilitasi Sosial. (2) Untuk meyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, Kepala Seksi Rehabilitasi sosial mempunyai fungsi pengkoordinasian pelaksanaan kegiatan rehabilitasi sosial.

3.1.5.14 Bidang Transmigrasi dan Penempatan Tenaga Kerja

Bidang Transmigrasi dan Penempatan Tenaga Kerja dipimpin oleh seorang Kepala Bidang yang berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Dinas. (1) Merumuskan program kerja dan menyelenggarakan kebijakan di Bidang Transmigrasi dan Penempatan Tenaga Kerja meliputi transmigrasi, produktivitas tenaga kerja dan penempatan tenaga kerja. (2) Untuk meyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, Kepala Bidang Transmigrasi dan Penempatan pelaksanaan Tenaga kegiatan Kerja Bidang mempunyai Transmigrasi fungsi dan

pengkoordinasian

Penempatan Tenaga Kerja.

3.1.5.15 Seksi Transmigrasi (1) Menyelenggarakan kebijakan di Bidang Transmigrasi. (2) Untuk menyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud Kepala Seksi Transmigrasi mempunyai fungsi pengkoordinasian pelaksanaan kegiatan Transmigrasi.

3.1.5.16 Seksi Produktivitas Tenaga Kerja (1) Menyelenggarakan kebijakan di Bidang Produktivitas Tenaga Kerja. (2) Untuk menyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, Kepala Seksi Produktivitas Tenaga kerja mempunyai fungsi pengkoordinasian pelaksaan kegiatan Produktivitas Tenaga Kerja.

3.1.5.17 Seksi Penempatan Tenaga Kerja (1) Menyelenggarakan kebijakan di Bidang Penempatan Tenaga Kerja. (2) Untuk menyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, ini Kepala Seksi Penempatan Tenaga Kerja mempunyai fungsi pengkoordinasian

pelaksanaan kegiatan Penempatan Tenaga Kerja.

3.1.5.18 Bidang Perlindungan Hubungan Industrial dan Jamsostek

Bidang Perlindungan Hubungan Industrial dan Jamsostek dipimpin oleh seorang Kepala Bidang yang berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Dinas.

(1) Merumuskan program kerja dan menyelenggarakan kebijakan di Bidang Perlindungan Hubungan Industrial dan Jamsostek meliputi persyaratan kerja dan jaminan sosial tenaga kerja, perlindungan norma keseslamatan dan kesehatan kerja serta perlindungan norma kerja. (2) Untuk menyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, ini Kepala Bidang Perlindungan Hubungan Industrial dan Jamsostek mempunyai fungsi pengkoordinasian pelaksanaan kegiatan Perlindungan Hubungan Industrial dan Jamsostek.

3.1.5.19 Seksi Persyaratan Kerja dan Jaminan Sosial Tenaga Kerja (1) Menyelenggarakan kebijakan Sosial Tenaga Kerja. (2) Untuk menyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, ini Kepala Seksi Persyaratan Kerja dan Jaminan Sosial Tenaga Kerja mempunyai fungsi pengkoordinasian pelaksanaan kegiatan Persyaratan Kerja dan Jaminan Sosial Tenaga Kerja. di bidang Persyaratan Kerja dan Jaminan

3.1.5.20 Seksi Perlindungan Norma Keselamatan dan Kesehatan Kerja (1) menyelenggarakan kebijakan di Bidang Perlindungan Norma Keselamatan dan Kesehatan Kerja. (2) Untuk menyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, ini Kepala Seksi Perlindungan Norma Keselamatan dan Kesehatan Kerja mempunyai fungsi pengkoordinasian pelaksanaan kegiatan Perlindungan Norma

Keselamatan dan Kesehatan Kerja.

3.1.5.21 Seksi Norma Perlindungan Norma Kerja (1) Menyelenggarakan kebijakan di bidang Norma Perlindungan Norma Kerja.

(2) Untuk menyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud, ini Kepala Seksi Persyaratan Kerja dan Jaminan Sosial Tenaga Kerja mempunyai fungsi pegkoordinasian kegiatan Norma Perlindungan Norma Kerja.

3.1.5.22 Kelompok Jabatan Fungsional (3) Kelompok jabatan fungsional mempunyai tugas pokok melaksnakan sebagian kegiatan Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi secara profesional berdasarkan disiplin ilmu dan keahlian serta disesuaikan kebutuhan. (4) Kelompok Jabatan fungsional sebagaimana dimaksud untuk melaksanakan tugas pokoknya bertanggungjawab kepada Kepala Dinas.

3.2

Analisis Kebutuhan Sistem Pada tahap analisis ini dilakukan beberapa langkah identifikasi dengan metodologi object oriented menggunakan langkah-langkah yang terdapat pada Unified Approach (Bahrami, 1999) dengan tujuan untuk

mengetahui kinerja sistem informasi pelayanan kesejahteraan social bagi penyandang cacat. Pada tahap ini, dilakukan penggambaran sistem secara keseluruhan melalui business process yang tujuan utamanya yaitu untuk menemukan kelas-kelas yang dibutuhkan apabila sistem yang tengah berjalan belum sepenuhnya mengakomodasi dari kegiatan sistem dan perlu dilakukan pengembangan sistem. Adapun tahapan analisis berorientasi objek dari (Bahrami 1999) ini dapat dilihat pada gambar berikut :

Gambar 3.2 Tahap Analisis Unified Approach (UA), (Bahrami,1999). 3.2.1 Mengidentifikasi Actor

Melalui kegiatan wawancara, dan melakukan studi terhadap pembagian kerja organisasi, sehingga dapat teridentifikasi beberapa aktor yang berhubungan langsung dengan system, berdasarkan siapa saja yang akan menggunakan dan mempengaruhi sistem. Aktor merupakan semua yang ada di luar ruang lingkup system, dimana aktor dapat berupa pengguna system, system lain yang berhubungan dengan system yang sedang dianalisis, organisasi, atau apa saja yang berhubungan dengan system secara langsung. Berdasarkan aktor-aktor yang telah teridentifikasi tersebut, terlihat perbedaan dan persamaan berdasarkan fungsi dan peranannya dalam berinteraksi dengan system, dengan demikian maka diperlukan pengelompokan. Untuk mengelompokkan aktor-aktor tersebut diperlukan spesifikasi dan definisi yang jelas agar masing-masing aktor dapat teridentifikasi berdasarkan fungsi dan peranannya yang tepat. Guna kepentingan tersebut maka dalam identifikasi aktor ini digunakan konsep analisis aktor berdasarkan definisi dan spesifikasi aktor yang disampaikan oleh (Whitten dkk, 2004), dalam bukunya Metode Desain dan Analisis Sistem sebagai pelengkap dari konsep aktor yang disampaikan oleh (Bahrami 1999). Berikut adalah penjelasan dan pengelompokan dari aktor-aktor yang telah teridentifikasi pada sistem informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial, berdasarkan pada empat macam tipe aktor (Whitten dkk, 2004) : 1. Primary Business Actor / Pelaku Bisnis Utama (PBA) Merupakan stakeholder yang medapatkan keuntungan secara terukur dari penggunaan use case namun tidak memicu berjalannya system. Dalam system informasi pelayanan kesejahteraan sosial yang termasuk pada tipe aktor ini adalah penyandang cacat, instruktur. 2. Primary System Actor / Pelaku Sistem Utama (PSA) Merupakan stakeholder yang langsung berhadapan dengan system untuk memicu berjalannya system. Dalam system pelayanan kesejahteraan sosial yang termasuk pada tipe aktor ini adalah Petugas seleksi karena

merupakan aktor yang memiliki wewenang secara langsung berhadapan dengan sistem untuk memicu kegiatan system. 3. External Server Actor / Pelaku Server Eksternal (ESA)

Merupakan stakeholder yang melayani kebutuhan penggunaan use case. Dalam system informasi pelayanan kesejahteraan sosial yang termasuk pada tipe aktor ini adalah Instruktur. Aktor tersebut yang melakukan pengawasan, memberi hak akses kepada petugas pendaftaran dan melayani kebutuhan penggunan use case . 4. External Receiving Actor/ Pelaku Penerima Eksternal (ERA) Merupakan stakeholder yang bukan pelaku utama, tapi menerima nilai yang terukur berupa laporan dari penggunaan use case. yang termasuk pada tipe aktor ini adalah Kepala Dinas.

Tabel 3.1 Identifikasi Aktor Beserta Aktifitasnya No Aktor Tipe Aktor 1. Penyandang Cacat PBA Proses/ Kejadian Melakukan Pendaftaran Memberikan identitas Aktifitas Aktor

melalui wawancara dengan petugas mengisi seleksi instrument dengan yang

ditulis oleh petugas seleksi untuk dapat melakukan

kegiatan bimbingan sosial dan latihan keterampilan.

No

Tabel 3.1 Identifikasi Aktor Beserta Aktifitasnya (Lanjutan) Aktor Tipe Proses/ Aktifitas Aktor Aktor Kejadian Menerima informasi diterima atau tidaknya dari hasil petugas

instrument seleksi.

Melakukan bimbingan Menerima Bantuan 2. Petugas PSA Melakukan Melakukan login sebagai

Seleksi

Pengolahan Data PACA

petugas seleksi. Menginputkan data PACA berdasarkan identitas PACA Memberikan informasi hasil instrument penyandang cacat. kepada

Melakukan Seleksi PACA

Memilih menu seleksi. Melihat data dan informasi yang terdapat pada menu seleksi. Melakukan apakah mengikuti bimbingan keterampilan terpenuhi atau tidak. identifikasi persyaratan kegiatan latihan dan sudah

Membuat Laporan

Memilih menu Laporan. Melihat data dan informasi yang terdapat pada menu laporan.

No

Tabel 3.1 Identifikasi Aktor Beserta Aktifitasnya (Lanjutan) Aktor Tipe Proses/ Aktifitas Aktor Aktor Kejadian Membuat pelayanan laporan hasil

kesejahteraan

social yang berupa kegiatan bimbingan social dan

latihan keterampilan.. 3. Instruktur ESA Memberikan pelatihan kepada


penyandang cacat yang akan

Melakukan

kegiatan

bimbingan sosial dan latihan keterampilan. Mengawasi Pelayanan sosial Sosial


Menerima

berjalannya kesejahteraan bimbingan Latihan

berupa dan

Keterampilan. 4. Kepala Dinas ERA dan memeriksa

laporan.

Dari tabel identifikasi aktor diatas, maka dapat dilihat aktor yang terlibat pada sistem informasi pelayanan kesejahteraan social bagi penyandang cacat, tabel tersebut juga menjelaskan aktifitas yang dilakukan oleh masing-masing aktor beserta aktifitas yang dilakukan aktor. Serta dapat diketahui perbedaan antara User dan Aktor serta aktifitasnya (Bahrami, 1999). 3.2.2 Pengembangan Activity Diagram Activity Diagram digunakan untuk memodelkan aspek dinamis dari sistem. Activity Diagram secara esensial mirip diagram alir (flowchart), memperlihatkan aliran kendali dari suatu aktifitas ke aktifitas lainnya. Dengan Activity Diagram, kita juga memodelkan aliran-aliran dari objek dalam pergerakannya dari suatu state ke state lainnya dalam suatu aliran kendali. Petugas Seleksi diberikan username dan password yang dapat mengakses menu-menu sesuai dengan pekerjaannya/ aktifitasnya di Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat. Adapun menu tersebut adalah: - Melakukan pengolahan data PACA Untuk dapat melakukan pengolahan data PACA maka petugas seleksi memilih menu data master yang tersedia pada menu utama SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat. Kemudian memilih sub menu data PACA sehingga tampil form data PACA yang didalamnya dapat melakukan pemasukan

data PACA, pencarian serta pengubahan data PACA dan melakukan seleksi terhadap PACA - Melakukan seleksi data PACA Untuk dapat melakukan seleksi data PACA maka petugas seleksi memilih menu data master yang tersedia pada menu utama SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial bagi Penyandang Cacat. Kemudian memilih sub menu Seleksi. Pada sub menu ini terdapat pilihan menu seleksi. Menu seleksi untuk melakukan kegiatan bimbingan dan latihan keterampilan social bagi penyandang cacat.
- Membuat laporan data PACA

Untuk membuat laporan data PACA maka petugas seleksi memilih menu laporan dan sub menu laporan data PACA. Petugas seleksi dapat melakukan pengaturan pencetakan dan pengaturan dari periode laporan.

3.2.2.1 Activity Diagram untuk Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan

Sosial

Start

Login

No No Yes
Valid ?

Form PACA

No

Yes

Tampilan Utama SI PKS

Mengelola Data PACA

Yes

Daftar

Form Pendaftaran

Mengisi Instrument

Menunggu Aktivasi

Selesai ?

No

Cetak Laporan Data PACA Membuat Laporan

Yes

Yes No

Laporan Data PACA

Mengelola data Admin No

Menambah User Yes


Admin

Yes
Tambah User

No
Edit User

Ganti User ? Yes


Keluar Ganti User

No
Keluar Aplikasi

End

Gambar 3.3 Activity Diagram untuk Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial. 3.2.2.2 Activity Diagram Untuk Login

Untuk dapat mengelola data PACA pada Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat , petugas Seleksi harus melakukan Login terlebih dahulu. Berikut activity diagram proses login:

Start

Menu SI KPS Menu SI KPS

Form Login Form Login

Menentukan Tipe Menentukan Tipe User User

Pilih Mode Login Pilih Mode Login Petugas Petugas

No

Pilih Mode Login Pilih Mode Login PACA PACA

Yes
Masukan Username Masukan Username dan Password dan Password Form Data PACA Form Data PACA

No Valid ? Yes
Tampilan Utama SI Tampilan Utama SI KPS KPS

Tampilan Pesan Tampilan Pesan Kesalahan Kesalahan

End

Gambar 3.4 Activity Diagram Untuk Login. Pada proses login, data login akan diperiksa dan dicocokkan dengan DB User. Jika data valid maka akan tampil menu utama administrator sesuai dengan type usernya, jika data tidak valid maka system harus dapat menampilkan pesan kesalahan.

3.2.2.3 Activity Diagram PACA Yang Melakukan Pendaftaran

Start

Login Login

Tampilan Depan SI Tampilan Depan SI KPS KPS

Menu PACA Menu PACA

Yes

Form PACA Form PACA

Selesai ?
Klik Biutton Belum Klik Biutton Belum Pernah Mendaftar Pernah Mendaftar Keluar Keluar

End
Form pendaftaran Form pendaftaran Menuggu Aktivasi Menuggu Aktivasi Petugas Petugas

Yes
Input Data Login Input Data Login

No
Input Data Pribadi Input Data Pribadi Daftar Daftar

Input Data Input Data Resume Resume

Input Data Latar Input Data Latar Belakang Pendidikan Belakang Pendidikan

Input Data Pekerjaan Input Data Pekerjaan

Gambar 3.5 Activity Diagram PACA Yang Melakukan Pendaftaran.

3.2.2.4 Activity Diagram Pengolahan Data PACA

act Pengolahan Data PACA Star t Menu Data Master

Sub Menu Data Anggota

Form Data PACA

Pemasukan Data Anggota Baru?

n o ye s

Menentukan type PACA

Type PACA ?

n o ye s Klik OptionBox Tambah Bar u Masukan NAPP ( ) Masukan Nama PACA

Klik OptionBox Tambah Baru

Masukan Nama PACA (

Klik OptionBox Pencarian

Masukan Tempat Tanggal Lahir

Tentukan Parameter Pencarian

Masukan Nomor Induk Pegawai (NIP)

Masukan Filter Pencarian

Masukan tempat Tanggal Lahir)

Masukan Jabatan Pegawai

Data ada?

n o yes

Tampilan Pesan Kesalahan

Masukan Agama

Masukan Agama

Data PACA yang Dicari

Masukan Pekerjaan

Masukan Pekerjaan

Edit Data Anggota? n o Hapus Data Anggota? n o

yes

Klik Button Edit

Melakukan Perubahan Data Data PACA Dihapus

Data PACA yang Telah Dirubah

Masukan Keterampilan Yang dimiliki

Masukan, Keterampilan Yang Dimiliki

yes

Klik Button Hapus

Masukan Alamat

Masukan Alamat

Masukan Tgl Pendaftaran

Masukan Tgl Pendaftaran

Klik Button Batal

n o

Simpan Data PACA?

yes Klik Button Simpan

Tampilan Pesan Kesalahan

n o yes

Data yang wajib diisi udah lengkap?

Data PACA yang Telah Dimasukkan

Cetak Data Anggota?

n o yes

Klik Button Cetak

Data PACA Dicetak Keluar Form Anggota? n o

ye s Klik Button Keluar

Gambar 3.6 Activity Diagram Pengolahan Data PACA. 3.2.2.5 Acvtivity Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi

Start

Menu PACA Menu PACA

Sub Menu PACA Sub Menu PACA

Form PACa yang Form PACa yang melakukan Seleksi melakukan Seleksi

Klik Button Cetak Klik Button Cetak daftar PACA yang daftar PACA yang Melakukan Seleksi Melakukan Seleksi

Cetak Daftar PACA Yes


Print Preview Print Preview

No

Klik Button Batal Klik Button Batal

Klik Button Cetak Klik Button Cetak

Daftart PACA yang Daftart PACA yang Diseleksi dicetak Diseleksi dicetak

Keluar Form ? No Yes

Klik Button Keluar Klik Button Keluar

End

Gambar 3.7 Activity Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi.

3.2.2.6 Acvtivity Diagram Pembuatan Laporan Data PACA

Start

Menu Laporan Menu Laporan

Sub Menu Laporan Sub Menu Laporan Data PACA Data PACA

Form Laporan data Form Laporan data PACa PACa

Klik Button Klik Button Pembuatan Laporan Pembuatan Laporan Data PACA Data PACA

Buat Data PACA ? Yes

No
Klik Button Batal Klik Button Batal

Print Preview Print Preview

Laporan Data PACA Laporan Data PACA Dicetak Dicetak

Keluar Form Data Buku

Tampilan Utama SI Tampilan Utama SI KPS KPS

No

Yes

Klik Button Keluar Klik Button Keluar

End

Gambar 3.8 Activity Diagram Pembuatan Laporan Data PACA.

3.2.2.7 Acvtivity Diagram Penambahan User

Start

Menu Admin Menu Admin

Sub Menu Tambah Sub Menu Tambah User User

Masukan Username Masukan Username

Masukan Password Masukan Password

Masukan Nama Masukan Nama

Tentukan Hak Akses Tentukan Hak Akses User User Simpan Penambahan ?

No
Klik Button Batal Klik Button Batal

Yes
Klik Button Simpan Klik Button Simpan

Data Tambah User Data Tambah User Disimpan Disimpan Keluar Form Penambahan User ?

No Yes
Klik Button Keluar Klik Button Keluar

End

Gambar 3.9 Activity Diagram Penambahan User.

3.2.2.8 Acvtivity Diagram Ubah User

Start

Menu Admin Menu Admin

Sub Menu Ubah User Sub Menu Ubah User

Form Ubah User Form Ubah User

Tentukan User Tentukan User

Ubah Data User ?

No
Data User Dihapus Data User Dihapus

Yes
Melakukan Melakukan Perubahan Data Perubahan Data User User Simpan Perubahan ?

Yes
Klik Button Simpan Klik Button Simpan

No
Data User Yang Telah Data User Yang Telah Dirubah Disimpan Dirubah Disimpan

Klik Button Batal Klik Button Batal

Keluar Form Edit User?

Yes
Klik Button Keluar Klik Button Keluar

No

End

Gambar 3.10 Activity Diagram Ubah User.

3.2.2.9 Acvtivity Diagram Keluar

Start

Form Login Form Login

Masukan Username Masukan Username Dan Password Dan Password valid

No Yes
Tampilan Utama SI Tampilan Utama SI PKS PKS

Tampilan Pesan Tampilan Pesan Kesalahan Kesalahan

Menu Keluar Menu Keluar

Ganti User

Yes
Sub Menu Ganti User Sub Menu Ganti User

No
Sub Menu Keluar Sub Menu Keluar Aplikasi Aplikasi

End

Gambar 3.11 Activity Diagram Keluar.

3.3

Pengembangan Use Case Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat. Untuk dapat melihat proses yang dilakukan user terhadap sistem, maka

dilakukan tahapan pengembangan dalam bentuk use case. Adapun use case

Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat adalah sebagai berikut :

Pendaftaran PACA

Pengolahan Data PACA

Penyandang cacat
Melakukan Seleksi PACA

Login

Petugas Seleksi

Pembuatan Laporan

Instruktur
Penambahan User

Ubah User

Kepala Dinas
Keluar

Gambar 3.12 Use Case Diagram Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang cacat.

3.3.1

Use Case Diagram Login Use case dimodelkan secara grafis dengan menggunakan use case

diagram. Adapun diagram use case Login adalah sebagai berikut :


uc Login

Login

Petugas Seleksi

Kepala Dinas

Gambar 3.13 Use Case Diagram Login.

Selain use case diagram, use case pun dapat dijelaskan dengan menggunakan use case narative yang merupakan deskripsi tekstual tentang urutan kejadian dan bagaimana user akan berinteraksi dengan Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat. Berikut ini adalah use case narative login.
Tabel 3.2 Use Case Narative Login
Nama Use Case : ID Use Case : Pelaku Sistem Utama: Sasaran : Login SIPKS-001 Petugas Seleksi Kepala Dinas Use-case ini akan berfungsi bila user mengakses aplikasi SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial kemudian sistem akan menampilkan form login yang akan diisi oleh user. Use Case ini pun untuk membatasi hak akses user untuk menjaga keamanan data. Petugas Seleksi mendapat wewenang untuk melakukan Login dari atasannya yaitu Kepala Dinas. Deskripsi/Uraian : Use-case ini memungkinkan user untuk mengidentifikasikan dirinya untuk dapat masuk ke sistem. Syarat utama untuk mengakses sistem ini yaitu setiap user (Petugas Seleksi) harus memasukan user name dan password. Sistem akan memeriksa user name dan password yang dimasukkan user ke dalam basis data untuk melakukan pencocokan agar bisa melakukan login. Proses login merupakan reaksi sistem kepada setiap user untuk melindungi data. Prakondisi : Petugas Seleksi telah mengetahui username dan password yang telah diberikan oleh Kepala Dinas.

Tabel 3.2 Use Case Narative Login (Lanjutan)


Bidang Khas Suatu Event : Kegiatan Pelaku Respons Sistem Step 1 : User Membuka Aplikasi Step 2 : Sistem menampilkan form

SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial Step 3 : User memilih type user

login

Step 4 : User memilih Mode Step Login Petugas Step 6 : User mengisi Username dan Password Step 7 : Klik button Login

5 : Sistem mengaktifkan

textbox username dan password

Step 8 : Validasi password.

username dan

Step 9 : Sistem menampilkan dialog box pesan kesalahan bila username dan password yang

dimasukan salah. Step 10 : Sistem menampilkan tampilan utama SI Pelayanan

Kesejahteraan Sosial bila username dan Step 11 : User memilih type Penyandang Cacat benar. Step 12 : Sistem menampilkan form Data Penyandang cacat. Bidang Alternatif Atl-Step 3 : Pada form Login user memilih type user yang akan digunakan. Jika memilih type Admin maka dilakukan Step 4. Jika memilih type Penyandang Cacat maka dilakukan Step 11. Kesimpulan : Use case ini selesai bila konfirmasi proses login dan menu utama SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial telah ditampilkan. Postkondisi : Sistem menampilkan menu utama SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial jika username dan password benar dan jika salah akan tampil dialog box kesalahan. password yang dimasukan

3.3.2

Use Case Diagram PACA Yang Melakukan Pendaftaran Use case dimodelkan secara grafis dengan menggunakan use case

diagram. Adapun diagram use case Pendaftaran PACA adalah sebagai berikut :

uc Pendaftaran PACA

Pendaftaran PACA Petugas Seleksi Penyandang Cacat extend

Pengolahan Data PACA

Gambar 3.14 Use Case PACA Yang Melakukan Pendaftaran.

Selain use case diagram, use case pun dapat dijelaskan dengan menggunakan use case narative yang merupakan deskripsi tekstual tentang urutan kejadian dan bagaimana user akan berinteraksi dengan Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat. Berikut ini adalah use case narative pendaftaran PACA. Tabel 3.3 Use Case Narative PACA Yang Melakukan Pendaftaran
Nama Use Case : ID Use Case : Pelaku Sistem Utama: Pelaku Partisipan Lain: Sasaran : Use-case ini akan berfungsi bila petugas seleksi akan melakukan pendaftaran terhadap PACA. User (petugas seleksi) dapat melakukan pendaftaran ini karena adanya keinginan dari penyandang cacat utuk mengikuti kegiatan bimbingan dan latihan keterampilan. Deskripsi/Uraian : Pada use case ini hanya untuk melakukan pendaftaran terhadap Penyandang cacat yang akan mengikuti kegiatan bimbingan berdasarkan kegiatan yang ditentukan. Untuk dapat melakukan proses pendaftaran ini maka user harus memilih menu pendaftaran kemudian sub-menu PACA yang melakukan Penyandang Cacat Pendaftaran PACA SIPKS-002 Petugas Seleksi

pendaftaran kemudian akan tampil formnya. Pada form ini user dapat melihat daftar penyandang cacat yang akan melakukan kegiatan bimbingan dan melakukan pencetakan. Prakondisi : Sistem menampilkan tampilan utama SI PKS yang sebelumnya telah dilakukan proses login dengan menggunakan username petugas seleksi

Tabel 3.3 Use Case Narative PACA Yang Melakukan Pendaftaran (Lanjutan)
dengan hak akses yang telah disesuaikan dengan pekerjaan petugas seleksi.

Bidang Khas Suatu Event :

Kegiatan Pelaku Step 1 : Petugas

Respons Sistem seleksi Step 2 : Sistem menampilkan tampilan utama SI Pelayanan

melakukan login

Kesejahteraan Sosial. Step 3 : Petugas seleksi memilih Step 4 : Sistem menampikan pilihan menu pendaftaran. sub menu yang ada pada menu pendaftaran. Step 5 :User memilih sub menu Step 6 : Sistem menampilkan form daftar PACA yang akan PACA yang akan melakukan

melakukan pendaftaran. Step 7 : User menentukan periode

pendaftaran. Step 8: Sistem menampilkan pesan kesalahan jika tidak ada datanya Step 9 : Sistem menampilkan daftar PACA yang mendaftar sesuai

dengan periode yang ditentukan. Step 10: User memilih Step 11 : Sistem menampilkan PrintPreview dari data yang akan dicetak. Step 13 : Sistem memerintahkan Step 12 : User memilih icon untuk mencetak. Step 14: User memilih printer pencetakan. Step 15 : Sistem mengeluarkan form dan kembali pada tampilan awal SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial. untuk melakukan

melakukan pencetakan dengan memilih button Cetak

melakukan mengeluarkan form dengan memilih button Keluar

Kesimpulan : Postkondisi :

Use case ini selesai bila penyandang cacat yang melakukan pendaftaran dapat dilihat dan dilakukan pencetakannya. User telah melihat daftar penyandang cacat yang melakukan

pendaftaran dapat dilihat dan dilakukan pencetakannya.

3.3.3

Use Case Diagram Pengolahan Data PACA Use case dimodelkan secara grafis dengan menggunakan use case diagram.

Adapun diagram use case Pengolahan Data PACA adalah sebagai berikut :

uc Pengolahan Data PACA

Pengolahan Data PACA Petugas Seleksi include Penyandang Cacat

Penentuan Kegiatan PACA Instruktur

Gambar 3.15 Use Case Diagram Pengolahan Data PACA.

Selain use case diagram, use case pun dapat dijelaskan dengan menggunakan use case narative yang merupakan deskripsi tekstual tentang urutan kejadian dan bagaimana user akan berinteraksi dengan Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat. Berikut ini adalah use case narative pengolahan data PACA. Tabel 3.4 Use Case Narative Pengolahan Data PACA
Nama Use Case : ID Use Case : Pelaku Sistem Utama: Pelaku Partisipan Lain: Sasaran : Penyandang Cacat Instruktur Use-case ini akan berfungsi bila user akan melakukan pengolahan data penyandang cacat. User yang melakukan pengolahan data ini adalah petugas seleksi dengan data yang didapatkan dari penyandang cacat. Sehingga dapat dihasilkan data penyandang cacat yang akan melakukan kegiatan bimbingan dan latihan keterampilan. Deskripsi/Uraian : Yang termasuk pada proses pengolahan data PACA ini adalah penambahan data PACA, pencarian data PACA, pengubahan data PACA, penghapusan data PACA. Untuk dapat melakukan proses tersebut maka user (petugas Seleksi) harus memilih menu data master kemudian sub menu data PACA sehingga akan tampil form PACA dan user dapat melakukan pemrosesan data PACA. User dapat melakukan penyimpanan data yang telah dimasukan dan dapat keluar dari form data PACA sehingga kembali pada tampilan utama SI PKS. Pengolahan Data PACA SIPKS-003 Petugas Seleksi

Tabel 3.4 Use Case Narative Pengolahan Data PACA (Lanjutan)


Prakondisi : User telah melakukan login terlebih dahulu untuk dapat masuk pada tampilan utama SI Pelayanan Kesejahteran Sosial dan petugas Seleksi telah mendapatkan data PACA dari PACA yang akan melakukan seleksi. Bidang Khas Suatu Event : Kegiatan Pelaku Respons Sistem

Step 1 : User memilih menu data Step 2 : Sistem menampikan pilihan master sub menu yang ada pada menu data master Step 3 : User memilih sub menu Step 4 : Sistem menampilkan form data paca Step 5 : User menentukan proses apa yang akan dilakukannya. Step 6: User memilih akan Step 7: Sistem mengaktifkan data paca

memasukan data paca yang baru dengan memilih optionbox type apaca kemudian memilih optionbox Tambah Baru Step 8 : User memasukan nama paca Step 9 : User memasukan alamat paca Step 10 : Masukan pendidikan Step 11 : User memasukan data pekerjaan. Step 12 : Use memasukan data tempat tanggal lahir Step 13 : User melakukan

textbox untuk melakukan pengisian data paca baru dan menampilkan tanggal otomatis. pendaftaran secara

Step 14 : Sistem menampilkan pesan kesalahan jika data yang wajib diisi belum diisikan. Step 15 : Sistem menyimpan data paca yang telah dimasukan.

penyimpanan data yang telah dimasukan button membatalkan button Batal Step 16 : Untuk dapat melakukan pencetakan data paca maka user memilih button Cetak Step 18 : User dapat melakukan pengaturan pencetakan atau dapat langsung melakukan pencetakan dengan Simpan, dengan memilih jika memilih

Step 17 : Sistem menampilkan print preview data paca.

Step

19

Sistem

melakukan

perintah cetak pada printer

Tabel 3.4 Use Case Narative Pengolahan Data PACA (Lanjutan)


Bidang Khas Suatu Event : Kegiatan Pelaku dengan memilih icon Respons Sistem

Step 21 : Sistem mengaktifkan textbox pencarian data paca data

Step 20 : User memilih akan melakukan anggota pencarian dengan

memilih

optionbox Pencarian Step 22 : User menentukan parameter pencarian. Step 23 : User memasukan nilai filter pencarian pada textbox yang disediakan Step 24 : User memilih button Cari Step 27 : Jika user akan data, Step 25 : Sistem menampilkan pesan kesalahan jika filter yang dicari tidak terdapat pada database Step 26 : Sistem menampilkan data anggota yang sesuai dengan filter pencarian database. jika terdapat pada pengubahan

melakukan

maka user langsung melakukan pengubahan data PACA, dan proses selanjutnya kembali pada Step 13 Step 28 : Jika user akan data

melakukan

penghapusan

maka memilih button Hapus Step 29 : User dapat keluar dari form data PACA dengan memilih button Keluar Bidang Alternatif Atl-Step 5: Jika user akan melakukan penambahan data PACA baru maka dilakukan Step 6. Jika user akan melakukan pencarian data maka dilakukan Step 23. Jika user akan keluar dari form data PACA maka

dilakukan Step 29. Kesimpulan : Use case ini selesai bila proses yang dipilih user telah berakhir dan keluar dari form data PACA dan kembali pada tampilan utama SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial Postkondisi : User telah melakukan penambahan data PACA baru, pengubahan data PACA serta melakukan pencetakan data PACA.

3.3.4

Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi Use case dimodelkan secara grafis dengan menggunakan use case diagram.

Adapun diagram use case PACA Yang Melakukan Seleksi adalah sebagai berikut:
uc Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi

Petugas Seleksi

Pembuatan Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi Penyandang Cacat extend

Pengolahan Data PACA

Gambar 3.16 Use Case Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi. Selain use case diagram, use case pun dapat dijelaskan dengan menggunakan use case narative yang merupakan deskripsi tekstual tentang urutan kejadian dan bagaimana user akan berinteraksi dengan Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial bagi Penyandang Cacat. Berikut ini adalah use case narative PACA yang melakukan seleksi.

Tabel 3.5 Use Case Narative Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi
Nama Use Case : Daftar PACA yang melakukan seleksi ID Use Case : Pelaku Sistem Utama: Pelaku Partisipan Lain: Sasaran : Use-case ini akan berfungsi bila petugas seleksi akan melakukan pembuatan daftar PACA yang telah melakukan seleksi. User (petugas seleksi) dapat membuat daftar ini karena adanya pendaftaran dari penyandang cacat dan daftar ini untuk diberikan kepada Kepala Dinas jika diperlukan. Deskripsi/Uraian : Pada use case ini hanya untuk membuat daftar PACA yang sedang melakukan seleksi berdasarkan usia yang ditentukan. Untuk dapat Penyandang Cacat SIPKS-004 Petugas Seleksi

Tabel 3.5 Use Case Narative Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi (Lanjutan)
melakukan proses pembuatan daftar ini maka user harus memilih menu PACA kemudian sub-menu PACA yang melakukan seleksi kemudian akan tampil formnya. Pada form ini user dapat melihat daftar yang melakukan seleksi atau melakukan pencetakan.

Prakondisi :

Sistem menampilkan tampilan utama SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial yang sebelumnya telah dilakukan proses login dengan menggunakan username petugas seleksi dengan hak akses yang telah disesuaikan dengan pekerjaan petugas seleksi.

Bidang Khas Suatu Event :

Kegiatan Pelaku Step 1 : Petugas

Respons Sistem seleksi Step 2 : Sistem menampilkan tampilan utama SI Pelayanan

melakukan login

Kesejahteraan Sosial. Step 3 : Petugas seleksi memilih Step 4 : Sistem menampikan pilihan menu PACA. sub menu yang ada pada menu PACA. Step 5 :User memilih sub menu Step 6 : Sistem menampilkan form PACA yang akan melakukan PACA seleksi. Step 7 : User menentukan periode seleksi. Step 8: Sistem menampilkan pesan kesalahan jika tidak ada datanya Step 9 : Sistem menampilkan daftar PACA yang mendaftar sesuai yang akan melakukan

dengan periode yang ditentukan. Step 10: User memilih Step 11 : Sistem menampilkan PrintPreview dari data yang akan dicetak. Step 13 : Sistem memerintahkan Step 12 : User memilih icon untuk mencetak. Step 14: User memilih printer pencetakan. Step 15 : Sistem mengeluarkan form dan kembali pada tampilan awal SI PKS untuk melakukan

melakukan pencetakan dengan memilih button Cetak

melakukan mengeluarkan form dengan memilih button Keluar

Kesimpulan : Postkondisi :

Use case ini selesai bila penyandang cacat yang melakukan seleksi dapat dilihat dan dilakukan pencetakannya. User telah melihat daftar penyandang cacat dapat dilihat dan dilakukan pencetakannya. yang melakukan seleksi

3.3.5

Use Case Diagram Pembuatan Laporan Data PACA Use case dimodelkan secara grafis dengan menggunakan use case

diagram. Adapun diagram use case Pembuatan Laporan Data PACA adalah sebagai berikut :
uc Pembuatan Laporan Data PACA

Pembuatan Laporan Data PACA Kepala Dinas extend

Petugas Seleksi

Pengolahan Data PACA

Gambar 3.17 Use Case Pembuatan Laporan Data PACA. Selain use case diagram, use case pun dapat dijelaskan dengan menggunakan use case narative yang merupakan deskripsi tekstual tentang urutan kejadian dan bagaimana user akan berinteraksi dengan Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat. Berikut ini adalah use case narative pembuatan laporan PACA.

Tabel 3.6 Use Case Narative Pembuatan Laporan Data PACA


Nama Use Case : ID Use Case : Pelaku Sistem Utama: Pelaku Partisipan Lain: Sasaran : Use-case ini akan berfungsi bila petugas seleksi akan melakukan pembuatan laporan data PACA. User (petugas seleksi) dapat membuat laporan ini untuk diberikan kepada Kepala Dinas. Kepala Dinas Pembuatan Laporan Data PACA SIPKS-005 Petugas Seleksi

Tabel 3.6 Use Case Narative Pembuatan Laporan Data PACA (Lanjutan)
Deskripsi/Uraian : Proses yang terdapat pada use case ini hanya membuat laporan data PACA pada periode tertentu yang telah ditentukan. Untuk dapat melihat daftar ini maka user harus memilih menu laporan kemudian sub-menu laporan data PACA kemudian akan tampil formnya. Pada form ini user dapat melihat laporan data PACA dan dilakukan pencetakan. Bidang Khas Suatu Event : Kegiatan Pelaku Step 1 : Petugas Respons Sistem seleksi Step 2 : Sistem menampilkan tampilan utama SI Pelayanan

melakukan login

Kesejahteraan Sosial. Step 3 : Petugas seleksi memilih Step 4 : Sistem menampikan pilihan menu laporan sub menu yang ada pada menu laporan Step 5 :User memilih sub menu laporan data PACA. Step 7 : User menentukan Step 6 : Sistem menampilkan form laporan data PACA. Step 8: Sistem menampilkan pesan kesalahan jika tidak ada datanya Step 9 : Sistem menampilkan daftar daftar PACA sesuai dengan kegiatan yang telah ditentukan. Step 10: User memilih Step 11 : Sistem menampilkan PrintPreview dari data yang akan dicetak. Step 13 : Sistem memerintahkan printer pencetakan Step 15 : Sistem mengeluarkan Step 14: User memilih form dan kembali pada tampilan awal SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial. melakukan mengeluarkan form dengan memilih button Keluar Kesimpulan : untuk melakukan

kegiatan

melakukan pencetakan dengan memilih button Cetak Step 12 : User memilih icon untuk mencetak.

Use case ini selesai bila penyandang cacat yang melakukan seleksi dapat dilihat dan dilakukan pencetakannya.

Postkondisi :

User telah melihat daftar penyandang cacat yang melakukan seleksi dapat dilihat dan dilakukan pencetakannya.

3.3.6

Use Case Diagram Penambahan User Use case dimodelkan secara grafis dengan menggunakan use case

diagram. Adapun diagram use case Penambahan User adalah sebagai berikut:
uc Penambahan User

Penambahan User Petugas Seleksi Kepala Dinas

Gambar 3.18 Use Case Diagram Penambahan User.

Selain use case diagram, use case pun dapat dijelaskan dengan menggunakan use case narative yang merupakan deskripsi tekstual tentang urutan kejadian dan bagaimana user akan berinteraksi dengan Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat. Berikut ini adalah use case narative penambahan user.

Tabel 3.7 Use Case Narative Penambahan User


Nama Use Case : ID Use Case : Pelaku Sistem Utama: Pelaku Partisipan Lain: Sasaran : Use-case ini akan berfungsi bila petugas seleksi akan menambahkan user untuk dapat mengakses atau menggunakan SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial. Deskripsi/Uraian : Proses yang terdapat pada use case ini adalah melakukan penambahan user. Untuk dapat melakukannya maka user harus memilih menu admin kemudian sub-menu tambah user kemudian akan tampil formnya. Prakondisi : Sistem menampilkan tampilan utama SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial yang sebelumnya telah dilakukan proses login dengan menggunakan username admin dengan hak akses yang telah disesuaikan. Kepala Dinas Penambahan User SIPKS-006 Petugas Seleksi

Tabel 3.7 Use Case Narative Penambahan User (Lanjutan)


Bidang Khas Suatu Event : Kegiatan Pelaku Step 1 : Petugas Respons Sistem Seleksi Step 2 : Sistem menampilkan tampilan utama SI Pelayanan

melakukan login

Step 3 : Petugas Seleksi memilih Kesejahteraan Sosial. menu admin Step 5 : Admin memilih sub menu Step 4 : Sistem menampikan pilihan tambah user sub menu yang ada pada menu admin Step 7 : Admin memasukkan username dan password Step 8 : Admin menentukan hak aksesnya Step 9: Admin memilih data Step 10: Sistem menampilkan Step 6 : Sistem menampilkan form tambah user

melakukan

penyimpanan

dengan memilih button Simpan

pesan kesalahan jika data belum lengkap atau pengisian tidak benar Step 12: Admin memilih Step 11 : Sistem data melakukan penambahan

melakukan mengeluarkan form dengan memilih button Keluar

penyimpanan user baru

Step 13 : Sistem mengeluarkan form dan kembali pada tampilan awal SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial. Kesimpulan : Postkondisi : Use case ini selesai bila penambahan user telah dilakukan. User telah menyimpan data user yang baru.

3.3.7

Use Case Diagram Ubah User Use case dimodelkan secara grafis dengan menggunakan use case

diagram. Adapun diagram use case Ubah User adalah sebagai berikut:

uc Ubah User

Ubah User

Petugas Seleksi

Kepala Dinas

Gambar 3.19 Use Case Diagram Ubah User.

Selain use case diagram, use case pun dapat dijelaskan dengan menggunakan use case narative yang merupakan deskripsi tekstual tentang urutan kejadian dan bagaimana user akan berinteraksi dengan Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat. Berikut ini adalah use case narative Ubah User.

Tabel 3.8 Use Case Narative Ubah User


Nama Use Case : ID Use Case : Pelaku Sistem Utama: Sasaran : Ubah User SIPKS-07 Petugas Seleksi\ Kepala Dinas Use-case ini akan berfungsi bila kepala Dinas akan mengubah data user untuk dapat mengakses atau menggunakan SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial. Deskripsi/Uraian : Proses yang terdapat pada use case ini adalah melakukan pengubahan user. Untuk dapat melakukannya maka user harus memilih menu Admin kemudian sub-menu ubah user kemudian akan tampil formnya. Prakondisi : Sistem menampilkan tampilan utama SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial yang sebelumnya telah dilakukan proses login dengan menggunakan username PACA dengan hak akses yang telah disesuaikan.

Tabel 3.8 Use Case Narative Ubah User (Lanjutan)


Bidang Khas Suatu Event : Kegiatan Pelaku Step 1 : Petugas Respons Sistem Seleksi Step 2 : Sistem SI menampilkan Pelayanan

melakukan login

tampilan

utama

Kesejahteraan Sosial. Step 3 : Petugas Seleksi Step 4 : Sistem menampikan pilihan sub menu yang ada pada menu admin Step 6 : Sistem menampilkan form Step 5 : Admin memilih sub menu ubah user Step 7 : Admin memilih proses selanjutnya (mengubah data ubah user

memilih menu admin

user atau menghapusnya) Step 8 : Admin memilih

melakukan pengubahan data Step 9 : Admin memilih Step 10: Sistem menampilkan pesan kesalahan jika data belum lengkap atau pengisian tidak benar

melakukan penyimpanan data dengan Simpan memilih button

Step

11

Sistem

melakukan

penyimpanan data yang diubah Step 12 : Admin memilih Step 13 : Sistem menghapus user

melakukan penghapusan data Step 14 : Admin memilih Step 15 : Sistem mengeluarkan form dan kembali pada tampilan awal SI Perpustakaan

melakukan mengeluarkan form dengan memilih button Keluar Bidang Alternatif

Atl-Step 5 : Jika akan mengganti user untuk menggunakan SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial maka dilakukan Step 6. Jika akan mengeluarkan SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial maka dilakukan Step 8.

Kesimpulan :

Use case ini selesai bila proses keluar sistem atau mengganti user untuk masuk SI Perpustakaan telah berakhir.

Postkondisi :

Sistem keluar atau kembali pada form Login.

3.3.8

Use Case Diagram Keluar Use case dimodelkan secara grafis dengan menggunakan use case

diagram. Adapun diagram use case Keluar adalah sebagai berikut:

uc Keluar

Keluar

Petugas Seleksi

Kepala Dinas

Gambar 3.20 Use Case Diagram Keluar.

Selain use case diagram, use case pun dapat dijelaskan dengan menggunakan use case narative yang merupakan deskripsi tekstual tentang urutan kejadian dan bagaimana user akan berinteraksi dengan Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat. Berikut ini adalah use case narative Keluar. Tabel 3.9 Use Case Narative Keluar
Nama Use Case : ID Use Case : Pelaku Sistem Utama: Sasaran : Keluar SIPKS-08 Petugas Seleksi\ Kepala Dinas Use-case ini akan berfungsi bila user akan mengeluarkan aplikasi SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial atau akan mengganti user untuk masuk pada SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial. Deskripsi/Uraian : Use-case ini memungkinkan user mengeluarkan dirinya dari sistem. Untuk dapat melakukan proses ini maka user memilih menu keluar yang ada pada SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial. Prakondisi : Bidang Khas Suatu Event : User telah melakukan login . Kegiatan Pelaku Step 1 : User melakukan login Respons Sistem Step 2 : Sistem SI menampilkan Pelayanan

tampilan

utama

Kesejahteraan Sosial. Step 3 : User memilih menu Step 4 : Sistem menampikan pilihan Keluar sub menu yang ada pada menu keluar

Step 5 : User memilih sub menu yang terdapat pada SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial

Tabel 3.9 Use Case Narative Keluar (Lanjutan)


Step 6 : User memilih sub menu Ganti User Step 7 : Sistem mengeluarkan tampilan utama SI Pelayanan

Kesejahteraan Sosial dan kembali pada form Login Step 8 : User memilih sub menu Keluar Aplikasi Step 9 : Aplikasi SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial keluar

Bidang Alternatif

Atl-Step 5 : Jika akan mengganti user untuk menggunakan SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial maka dilakukan Step 6. Jika akan mengeluarkan SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial maka dilakukan Step 8.

Kesimpulan : Postkondisi :

Use case ini selesai bila proses keluar sistem atau mengganti user untuk masuk SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial telah berakhir. Sistem keluar atau kembali pada form Login.

3.4 Pengembangan Interaction Diagram Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat Diagram interaksi menunjukkan langkah-langkah kerja sama obyek-obyek di dalam use case. Obyek apa saja yang dibutuhkan untuk aliran, pesan apa saja yang obyek kirimkan ke obyek lainnya, dan urutan pesan-pesan yang dikirimkan. Dua tipe diagram interaksi adalah sequence diagram dan collaboration diagram.

3.4.1 Pengembangan Sequence Diagrams Sequence Diagram disusun berdasarkan urutan waktu. Adapun sequence diagram yang terdapat pada SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat adalah sebagai berikut.

3.4.1.1 Sequence Diagram Login


sd Login Aplikasi SI PKS User 1. Mengakses Aplikasi() 2. Load Form Login() 3. Tampilkan Form Login() 4. Pilih type user() 4.1 Mode Login= petugas() 4.1.1 Meminta masukan username dan password() 4.1.2 Masukan username dan password() 4.1.3 Melakukan koneksi ke DB User() form Login DB User Tampilan Utama SI PKS Form Data Penyandang Cacat

4.1.4 Memeriksa data user() 4.1.4.1 Data user yang dimasukkan tidak ditemukan / tidak sesuai() 4.1.4.1.1 Menampilkan pesan kesalahan()

4.1.4.2 Data user yang dimasukkan sesuai() 4.1.4.2.1 Load Tampilan Utama SI PKS) 4.1.4.2.2 Menampilkan Tampilan Utama SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial 4.2 Mode Login = penyandang Cacat() 4.2.1 Load Form Data Penyandang Cacat() 4.2.2 Tampilkan Form Data PACA)

Gambar 3.21 Sequence Diagram Login

3.4.1.2 Sequence Diagram PACA Yang Melakukan Pendaftaran


sd Daftar PACA yang Melakukan Pendaftaran Tampilan Utama SI PKS Petugas Seleksi Masuk SI PKS()) Memilih menu pendaftaran() Memilih sub-menu daftar PACA yang melakukan pendaftaran() Load Form () Tampilkan Form() Memasukkan periode() Melakukan koneksi ke DB Pendaftaran() Memeriksa data() Data tidak ada() Menampilkan pesan kesalahan() Data ada() Menampilkan daftar PACA yang melakukan pendaftarann sesuai dengan periode yang dimasukkan() Klik Button 'Cetak'() Menampilkan PrintPreview() Klik Icon Printer() Daftar PACA yang Melakukan Pendaftaran() Klik Button 'Keluar'() Load Tampilan Utama () Menampilkan Tampilan Utama() Menu Pendaftaran Sub Menu Daftar PACA yang Melakukan Pendaftaran Form Dafta PACA yang Melakukan Pendaftaran DB Pendsaftaran

Gambar 3.22 Sequence Diagram PACA yang Melakukan Pendaftaran.

3.4.1.3 Sequence Diagram Pengolahan Data PACA


sd Pengolahan Data PACA Tampilan Utama SI PKS Petugas Seleksi Masuk ke tampilan utama() Menu Data Master Sub Menu Data PACA Form Data PACA DB PACA

Memilih menu data master() Memilih sub-menu data PACA() Load Form Data PACA() Menampilkan Form Data PACA() Menentukan proses yang akan dilakukan() Memilih OptionBox Tipe PACA() Memilih OptionBox 'Tambah Baru'() Mengaktifkan textbox pengisian data PACA() Masukan , Nama, Nomor Induk, , TTL() Kllik Button 'Simpan'() Melakukan koneksi ke DB Data PACA() Melakukan penyimpanan data PACA() Data anggota yang disimpan() Menampilkan data anggota yang telah disimpan() Klik Button Cetak() Menampilkan PrintPreview Cetak Kartu Anggota() Klik Icon Print() Kartu Anggota () Memilih OptionBox 'Pencarian'() Mengaktifkan TextBox pencarian data PACA() Menentukan parameter pencarian() Masukkan nilai filter pencarian() Klik Button 'Cari'() Melakukan koneksi ke DB Data PACA()

Data tidak ditemukan() Menampilkan pesan kesalahan()

Pencarian gagal, Data tidak ditemukan()

Pencarian berhasil, Data ditemukan() Data ditemukan() Menampilkan data anggota sesuai dengan filter pencarian() Klik Button 'Ubah'() Mengaktifkan TextBox () Melakukan pengubahan data PACA() Melakukan koneksi ke DB Data PACA() Melakukan penyimpanan data PACA() Data anggota yang disimpan() Menampilkan data PACA yang telah disimpan() Klik Button 'Hapus'() Melakukan koneksi ke DB Data PACA Melakukan penghapusan data PACA()

Data anggota dihapus() Menampilkan informasi data PACA telah dihapus() Klik Bitton 'Keluar'() Load tampilan utama() Menampilkan tampilan utama()

Gambar 3.23 Sequence Diagram Pengolahan Data PACA.

3.4.1.4 Sequence Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi


sd Daftar PACA yang Melakukan Seleksi Tampilan Utama SI PKS Petugas Seleksii Masuk SI PKS() Memilih menu PACA() Memilih sub-menu daftar PACA yang melakukan seleksi() Load Form () Tampilkan Form() Memasukkan periode() Melakukan koneksi ke DB PACA() Memeriksa data() Data tidak ada() Menampilkan pesan kesalahan() Data ada() Menampilkan daftar PACA yang melakukan seleksi sesuai dengan kegiatan yang dimasukkan() Klik Button 'Cetak'() Menampilkan PrintPreview() Klik Icon Printer() Daftar PACA yang Melakukan seleksi() Klik Button 'Keluar'() Load Tampilan Utama () Menampilkan Tampilan Utama() Menu PACA Sub Menu Daftar PACA yang Melakukan Seleksi Form Dafta PACA yang Melakukan Seleksi DB PACA

Gambar 3.24 Sequence Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi.

3.4.1.5 Sequence Diagram Pembuatan Laporan Data PACA


sd Pembuatan Laporan Data PACA Tampilan utama SI PKS Petugas Seleksi Masuk ke tampilan utama() Memilih menu laporan() Memilih sub-menu laporan data PACA() Load Form Laporan Data PACA) Menampilkan Form Laporan Data PACA() Menetukan Periode() Melakukan koneksi ke DB Data PACA() Memeriksa data() Data tidak ada() Menampilkan pesan kesalahan() Menampilkan daftar data PACA sesuai dengan kegiatan yang ditentukan() Klik Button 'Cetak'() Menampilkan PrintPreview() Klik Icon Printer() Laporan Data PACA() Klik Button 'Keluar'() Load Tampilan Utama() Menampilkan tampilan utama() Data ada() Menu Laporan Sub Menu Laporan Data PACA Form Laporan Data PACA DB PACA

Gambar 3.25 Sequence Diagram Pembuatan Laporan Data PACA.

3.4.1.6 Sequence Diagram Penambahan User


sd Penambahan User Tampilan Utama SI PKS Petugas Seleksi Masik ke tampilan utama() Memilih menu admin() Memilih sub menu tambah user() Load Form() Menampilkan form tambah user() Memasukkan username dan password baru() Menentukan hak akses user() Klik Button 'Simpan'() Melakukan koneksi ke DB User() Menyimpan data user() Data disimpan() Klik Button 'Keluar'() Load tampilan utama() Menampilkan tampilan utama() Menu Admin Sub Menu Tambah User Form Tambah User DB User

Gambar 3.26 Sequence Diagram Penambahan User.

3.4.1.7 Sequence Diagram Ubah User


sd Ubah User Tampilan Utama SI PKS Petugas Seleksi Masuk ke tampilan utama() Memilih menu admin() Memilih sub-menu ubah user() Load form ubah user() Menampilkan form ubah user() Memilih user yang akan diproses() Melakukan koneksi ke DB User() Mencari data() Data ditampilkan() Menampilkan data user yang dipilih() Melakukan pengubahan data() Data yang diubah() Klik Button 'Simpan'() Melakukan koneksi ke DB User() Menyimpan data() Data disimpan() Menu Admin Sub Menu UbahUser Form Ubah User DB User

Klik Button 'Hapus'() Melakukan konksi ke DB User() Menghapus data() Data dihapus() Klik Button 'Keluar'() Load tampilan utama() Menampilkan tampilan utama()

Gambar 3.27 Sequence Diagram Ubah User.

3.4.1.8 Sequence Diagram Keluar


sd Keluar Form Login User Tampilan Utama SI PKS Menu Keluar Sub Menu Ganti User Sub Menu Keluar Aplikasi

Melakukan login() Load tampilan utama() Menampilkan tampilan utama() Memilih menu keluar() Memilih sub-menu ganti user() Keluar dari aplikasi SI PKS() Load form login() Menampilkan form login() Memilih sub-menu keluar aplikasi() Keluar dari aplikasi SI PKS()

Gambar 3.28 Sequence Diagram Keluar. 3.4.2 Pengembangan Collaboration Diagram Collaboration Diagram menunjukkan informasi yang sama dengan sequence diagram, tetapi dalam bentuk dan tujuan yang berbeda. Pada diagram ini, interaksi antar obyek atau aktor ditunjukkan dengan arah panah tanpa keterangan waktu. 3.4.2.1 Collaboration Diagram Login
sd Login Form Data PACA

4.2.2: Menampilkan form data PACA()

4.2.1: Load form data PACA ()

4.1.4: Memeriksa data user()

SI PKS

2: Load Form Login()

4.1.3: Melakukan koneksi ke DB User() Form Login 4.1.4.1: Data user tidak sesuai / tidak ditemukan() 4.1.4.2: Data user yang dimasukan sesuai()

DB PACA

4.1.4.2.1: Load Tampilan Utama Si PKS() 4: Pilih mode login() 3: Tampilkan Form Login () 4.1: Mode Login = admin() 1: Mengakses aplikasi SI PKS()) 4.1.1: Meminta masukan username dan password() 4.1.2: Masukan username dan password() 4.2: Mode Login = PACA() 4.1.4.1.1: Menampilkan pesan kesalahan() Tampilan Utama SI PKSn

4.1.4.2.2: Menampilkan tampilan utama SI PKS() User

Gambar 3.29 Collaboration Diagram Login.

3.4.2.2 Collaboration Diagram PACA Yang Melakukan Pendaftaran


sd Pendaftaran PACA 1: Masuk ke tampilan utama()
Menu PACA 2: Memilih menu PACA()) 7.2: Menampilkan tampilan utama() 3: Memilih sub-menu daftar PACA yang melakukan pendaftaran() Tampilan Utama SI PKS

Petugas Seleksi
4.1: Menampilkan Form() 5: Menentukan periode() 5.2.1.1: Menampilkan pesan kesalahan() 6: Klik Button 'Cetak'() 5.2.2.1: Menampilkan daftar PACA yang melakukan pendaftaran() 6.2: Klik Icon Printer() 6.1: Menampilkan PrintPreview() 6.3: Daftar PACA yang Melakukan Pendaftaran() 7: Klik Button 'Keluar'() 4: Load Form() Sub Menu Daftar PACA Yang Melakukan Pendaftaran 7.1: Load Tampilan Utama()

Form Daftar PACA yang Melakukan Pendaftartan 5.2.1: Data tidak ada() 5.2.2: Data ada() 5.1: Koneksi ke DB()

DB Pendaftaran

5.2: Memeriksa data peminjaman()

Gambar 3.30 Collaboration Diagram PACA Yang Melakukan Pendaftaran.

3.4.2.3 Collaboration Diagram Pengolahan Data PACA.


sd Pengolahan Data PACA 7.2.4.2.3.1: Menghapus data PACA () Melakukan penyimpanan data yang diubah() 7.2.4.2.2.2: 7.2.4: Pencarian Data() 7.1.4: Melakukan penyimpanan ()

DB PACA

7.1.3: Melakukan koneksi() 7.1.5: Data disimpan() 7.2.3: Melakukan koneksi() 7.2.4.1: Data tidak ditemukan() 7.2.4.2: Data ditemukan()

Form Data PACA 6: Memilih tipe anggota() 7: Memilih proses yang akan dilakukan() 7.1: Proses = Tambah baru() 7.1.8: Menampilkan Printpreview() 7.2.4.1.1: Menampilkan pesan kesalahan() 7.2.4.2.1: Menampilkan data anggota yang dicari() 7.3.1: Load tampilan utama() 7.1.1: Masukan Nama, Nomor Induk, ,TTL() 7.1.2: Klik Button 'Simpan'() 7.1.7: Klik Button Cetak() 7.1.9: Klik Icon Printer'() 7.2: Proses = Pencarian() 4: Load Form Data PACA() 7.2.1: Menentukan parameter pencarian dan nilai filternya() 7.2.2: Klik Button 'Cari'() 7.2.4.2.2: Klik Button 'Ubah'() 7.2.4.2.2.1: Melakukan pengubahan data PACA()) Tampilan utama SI PKS 7.2.4.2.3: Klik Button 'Hapus'() 7.3: Klik Button 'Keluar'() 1: Masuk ke tampilan utama() 7.3.2: Menampilkan tampilan utama()

5: Menampilkan Form Data PACA () 7.1.6: Menampilkan data yang telah disimpan()

Sub Menu Data PACA 3: Memilih sub menu data PACA Petugas Seleksi 2: Memilih menu data PACA() Menu Data PACA

Gambar 3.31 Collaboration Diagram Pengolahan Data PACA.

3.4.2.4

Collaboration Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi.


1: Masuk ke tampilan utama() Tampilan Utama SI PKS

sd Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi

Menu Seleksi

2: Memilih menu PACA ()

7.2: Menampilkan tampilan utama()

3: Memilih sub-menu daftar PACA yang melakukan Seleksi() Petugas Seleksi


4.1: Menampilkan Form() 5: Menentukan periode() 5.2.1.1: Menampilkan pesan kesalahan() 6: Klik Button 'Cetak'() 5.2.2.1: Menampilkan daftar PACA yang melakukan Seleksi() 6.2: Klik Icon Printer() 6.1: Menampilkan PrintPreview () 6.3: Daftar PACA yang Melakukan Seleksi() 7: Klik Button 'Keluar'() 4: Load Form() Sub Menu Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi 7.1: Load Tampilan Utama()

Form Daftar PACA yang Melakukan Seleksi 5.2.1: Data tidak ada() 5.2.2: Data ada() 5.1: Koneksi ke DB()

DB Seleksi

5.2: Memeriksa data PACA()

Gambar 3.32 Collaboration Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi.

3.4.2.5

Collaboration Diagram Pembuatan Laporan Data PACA


1: Masuk ke tampilan utama() Tampilan Utama SI PKS

sd Pembuatan Laporan Data PACA

Menu Laporan

2: Memilih menu laporan()

8.2: Menampilkan Tampilan Utama()

Petugas Seleksi 5: Menampilkan form() 6.2.1.1: Menampilkan pesan kesalahan() 6.2.2.1: Menampilkan data anggota() 7.1: Menampilkan PrintPreview() 7.3: Laporan Data Anggota()

3: Memilih sub menu laporan data anggota() Sub Menu Laporan Data PACA

8.1: Load Tampilan Utama()

6: Menentukan Periode() 7: Klik Button 'Cetak'() 7.2: Klik Icon Printer() 8: KLik Button 'Keluar'()

4: Load form laporan data anggota()

Form Laporan Data PACA

6.2.1: Data tidak ada() 6.2.2: Data ada() 6.1: Koneksi ke DB()

DB PACA

6.2: Memeriksa data()

Gambar 3.33 Collaboration Diagram Pembuatan Laporan Data PACA.

3.4.2.6 Collaboration Diagram Penambahan User


sd Penambahan User

1: Masuk ke tampilan utama() Menu Admin 2: Memilih menu admin() 9.2: Menampilkan tampilan utama()

Tampilan Utama SI PKS

Kepala Unit Perpustakaan 5: Menampilkan form tambah user()

3: Memilih sub-menu tambah user() 9.1: Load tampilan utama() Sub Menu Tambah User

6: Memasukkan username dan password baru() 7: Menentukan hak akses user() 8: Klik Button 'Simpan'() 9: Klik Button 'Keluar'() 4: Load form tambah user()

Form Tambah User

8.3: Data disimpan() 8.1: Koneksi ke DB()

DB User

8.2: Melakukan penyimpanan data()

Gambar 3.34 Collaboration Diagram Penambahan User.

3.4.2.7 Collaboration Diagram Ubah User


sd Ubah User Tampilan Utama SI PKS

1: Masuk ke tampilan utama() Menu Admin 2: Memilih menu admin() 8.2: Menampilkan tampilan utama() 3: Memilih sub menu ubah user() Kepala Unit Perpustakaan 5: Menampilkan form ubah user() 6: Memilih user yang akan diproses() 6.4: Menampilkan data user() 7: Memilih proses (Ubah atau Hapus) 7.1: Melakukan pengubahan data() 7.1.1: Klik Button 'Simpan'()

Sub Menu Ubah User

8.1: Load tampilan utama()

4: Loaf form ubah user() 7.2: Klik Button 'Hapus'() 8: Klik Button 'Keluar'()

Form Ubah User

6.3: Data ditampilkan() 6.1: Koneksi ke DB()

DB User

6.2: Memeriksa data() 7.1.1.1: Melakukan penyimpan data yang diubah() 7.2.1: Menghapus data user()

Gambar 3.35 Collaboration Diagram Ubah User.

3.4.2.8 Collaboration Diagram Keluar


sd Keluar

Tampilan Utama Si PKS 1: Masuk ke tampilan utama() 2.2: Memilih sub-menu keluar aplikasi() Sub Menu Keluar 2.2.1: Keluar dari aplikasi SI Perpustakaan() Menu Keluar 2: Memilih menu keluar() Aplikasi

User
2.1.1: Keluar aplikasi SI PLKS

2.1: Memilih sub-menu ganti user()

2.1.3: Menampilkan Form Login()

Form Login

2.1.2: Load Form Login()

Sub Menu Ganti User

Gambar 3.36 Collaboration Diagram Keluar.

3.5 Identifikasi Class pada Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial 3.5.1 Identifikasi Class

Hal yang pertama dilakukan dalam pengklasifikasian adalah dengan mendaftar sejumlah kata benda menjadi kandidat kelas. Adapun kandidat kelas yang dapat diidentifikasi dari use case diagram sebelumnya adalah sebagai berikut: 3.5.1.1 Identifikasi Class Pada Use Case Diagram Login Kandidat class yang terdapat pada Use Case ini adalah: Sistem Pelayanan Kesejahteraan Sosial Form Login DB User Form Data PACA DB PACA Tipe User Username dan Password Button Login Pesan Kesalahan

Selanjutnya kandidat class di atas ditentukan kategori class-nya. (Relevant class, Fuzzy Class dan Irrelevant Class). Jika ada kandidat yang masuk pada kategori Irrelevant Class maka kandidat tersebut dieliminasi dari list kandidat class. Berikut ini adalah kandidat class berdasarkan kategorinya.

Tabel 3.10 Eliminasi Irrelevant Class Berdasarkan Use Case Diagram Login Kandidat Class Form Login Kategori Class Alasan Irrelevant Karena hanya berupa tampilan saja Class DB User Relevant Class Karena merupakan kumpulan objek mempunyai yang menyimpan data Username, Password Form Penyandang Irrelevant Karena hanya berupa tampilan saja Cacat Class DB Penyandang Cacat Relevant Class Karena merupakan kumpulan objek mempunyai data keseluruhan Penyandang cacat Type User Fuzzy Class Karena merupakan attributes class dari Form Login Username dan Fuzzy Class Karena merupakan attributes class Password dari Form Login Button Login Irrelevant Karena Button Login sebagai Class method dari Form Login Pesan Kesalahan Irrelevant Karena hanya informasi kesalahan Class dari hasil pemasukan Username dan Password

Setelah Irrelevant Class dieliminasi dari list kandidat class maka selanjutnya dilakukan eliminasi terhadap fuzzy class untuk yang berupa redundant class. Tidak ada kandidat class yang termasuk pada redundant class.

Tabel 3.11 Eliminasi Redundant Class Berdasarkan Use Case Diagram Login Kandidat Class DB User Kategori Class Alasan Relevant Class Karena merupakan kumpulan objek mempunyai atribut (Username, Password) Relevant Class Karena merupakan kumpulan objek mempunyai data keseluruhan penyandang cacat

DB Penyandang Cacat

Tabel 3.11 Eliminasi Redundant Class Berdasarkan Use Case Diagram Login (Lanjutan) Kandidat Class Type User Username Password Kategori Class Alasan Fuzzy Class Karena merupakan attributes class dari Form Login dan Fuzzy Class Karena merupakan attributes class dari Form Login

Selanjutnya dilakukan eliminasi terhadap fuzzy class yang berupa attribute class. Tabel 3.12 Eliminasi Attribute Class Berdasarkan Use Case Diagram Login Kandidat Class DB User Kategori Class Alasan Relevant Class Karena merupakan kumpulan objek mempunyai atribut (Username, Password) DB Penyandang Cacat Relevant Class Karena merupakan kumpulan objek mempunyai data keseluruhan penyandang cacat Type User Fuzzy Class Karena merupakan attributes class dari Form Login Username dan Fuzzy Class Karena merupakan attributes class Password dari Form Login Class yang dapat diidentifikasi pada Use Case Login adalah: DB User : Class User ini memuat data user untuk dapat melakukan validasi Login DB Penyandang Cacat : Class penyandang cacat ini memuat data penyandang cacat Pelayanan Kesejahteraan Sosial.

3.5.1.2 Identifikasi Class Pada Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Pendaftaran Kandidat class yang terdapat pada Use Case ini adalah: Menu Pendaftaran Sub Menu Daftar PACA yang Melakukan Pendaftaran Form Daftar PACA yang Melakukan Pendaftaran DB Pendaftaran

Periode Pesan Kesalahan Button Cetak Icon Printer Button Keluar

Selanjutnya kandidat class di atas ditentukan kategori class-nya. (Relevant class, Fuzzy Class dan Irrelevant Class). Jika ada kandidat yang masuk pada kategori Irrelevant Class maka kandidat tersebut dieliminasi dari list kandidat class. Berikut ini adalah kandidat class berdasarkan kategorinya.

Tabel 3.13 Eliminasi Irrelevant Class Berdasarkan Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Pendaftaran Kandidat Class Menu Pndaftaran Kategori Class Irrelevant Class Sub Menu Daftar Irrelevant PACA yang Melakukan Class Peminjaman Form Daftar PACA Irrelevant yang Melakukan Class Pendaftaran DB Pendaftaran Relevant Class Periode Fuzzy Class Alasan Sebuah menu yang dapat dipilih oleh user tertentu Sebuah menu yang dapat dipilih oleh user tertentu Karena merupakan tampilan saja

Pesan Kesalahan

Irrelevant Class Irrelevant Class Irrelevant Class Irrelevant Class

Button Cetak

Icon Printer

Button Keluar

Karena merupakan kumpulan objek mempunyai data pendaftaran Karena merupakan Attribute Class dari Form Daftar PACA yang Melakukan Pendaftaran Karena merupakan tampilan informasi jika pemasukan Periode tidak sesuai Karena Button Cetak merupakan method dari Form Daftar PACA yang Melakukan Pendaftaran Karena Icon Printer merupakan method dari Form Daftar PACA yang Melakukan Pendaftaran Karena Button Keluar merupakan method dari Form Daftar PACA yang Melakukan Pendaftaran

Setelah Irrelevant Class dieliminasi dari list kandidat class maka selanjutnya dilakukan eliminasi terhadap fuzzy class untuk yang berupa redundant class. Tidak ada kandidat class yang termasuk pada class redundant

Tabel 3.14 Eliminasi Redundant Class Berdasarkan Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Pendaftaran Kandidat Class DB Pendaftaran Periode Kategori Class Alasan Relevant Class Karena merupakan kumpulan objek mempunyai data pendaftaran Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class dari Form Daftar PACA yang Melakukan Pendaftaran

Selanjutnya dilakukan eliminasi terhadap fuzzy class yang berupa attribute class.

Tabel 3.15 Eliminasi Attribute Class Berdasarkan Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Pendaftaran Kandidat Class DB Pendaftaran Periode Kategori Class Alasan Relevant Class Karena merupakan kumpulan objek mempunyai data pendaftaran Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class dari Form Daftar PACA yang Melakukan Pendaftaran

Class yang dapat diidentifikasi pada Use Case Daftar Anggota Yang Melakukan Pendaftaran adalah: DB Pendaftaran : Class Pendaftaran yang mempunyai memuat data pendaftaran

3.5.1.3 Identifikasi Class Pada Use Case Diagram Pengolahan Data PACA Kandidat class yang terdapat pada Use Case ini adalah: Menu Data Master Sub Menu Data PACA Form Data PACA

DB PACA OptionBox Tipe PACA OptionBox Tambah Baru Nama, Alamat, TTL Button Simpan Button Cetak Icon Print OptionBox Pencarian Data PACA yang Dicari Button Cari Pesan Kesalahan Button Ubah Button Hapus Button Keluar

Selanjutnya kandidat class di atas ditentukan kategori class-nya. (Relevant class, Fuzzy Class dan Irrelevant Class). Jika ada kandidat yang masuk pada kategori Irrelevant Class maka kandidat tersebut dieliminasi dari list kandidat class. Berikut ini adalah kandidat class berdasarkan kategorinya. Tabel 3.16 Eliminasi Irrelevant Class Berdasarkan Use Case Diagram Pengolahan Data PACA Kandidat Class Menu Data Master Sub Menu Data PACA Form Data PACA DB Penyandang cacat OptionBox Tipe PACA Kategori Class Irrelevant Class Irrelevant Class Irrelevant Class Relevant Class Fuzzy Class Alasan Sebuah menu yang dapat dipilih oleh user tertentu Sebuah menu yang dapat dipilih oleh user tertentu Karena hanya berupa tampilan saja Karena merupakan kumpulan objek mempunyai data anggota Karena merupakan Attribute Class dari Form Data PACA Karena merupakan Attribute Class dari Form Data PACA Karena merupakan Attribute Class dari Form Data PACA

OptionBox Tambah Fuzzy Class Baru Nama, Alamat, Agama, Fuzzy Class Pendidikan, Pekerjaan, TTL

Tabel 3.17 Eliminasi Irrelevant Class Berdasarkan Use Case Diagram Pengolahan Data PACA (Lanjutan) Kandidat Class Button Simpan Button Cetak Icon Print Data PACA OptionBox Pencarian Data PACA Dicari Button Cari Pesan Kesalahan Kategori Class Irrelevant Class Irrelevant Class Irrelevant Class Fuzzy Class Fuzzy Class Alasan Karena Button Simpan sebagai method dari Form Data PACA Karena Button Cetak sebagai method dari Form Data PACA Karena Icon Print sebagai method dari Form Data PACA Karena termasuk pada Redundant Class Karena merupakan attributes class dari Form Data PACA Karena merupakan attributes class dari Form Data PACA Karena Button Cari sebagai method dari Form Data PACA Karena merupakan tampilan informasi kesalahan karena pemasukan data yang dicari tidak sesuai / tidak ada dalam database Karena Button Ubah sebagai method dari Form Data PACA Karena Button Hapus sebagai method dari Form Data PACA Karena Button Keluar sebagai method dari Form Data PACA

yang Fuzzy Class Irrelevant Class Irrelevant Class

Button Ubah Button Hapus Button Keluar

Irrelevant Class Irrelevant Class Irrelevant Class

Setelah Irrelevant Class dieliminasi dari list kandidat class maka selanjutnya dilakukan eliminasi terhadap fuzzy class untuk yang berupa redundant class. Tidak ada class yang redundant.

Tabel 3.18 Eliminasi Redundant Class Berdasarkan Use Case Diagram Pengolahan Data PACA Kandidat Class DB PACA Kategori Class Alasan Relevant Class Karena merupakan kumpulan objek mempunyai data PACA OptionBox Tipe PACA Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class dari Form Data PACA OptionBox Tambah Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class Baru dari Form Data PACA

Tabel 3.19 Eliminasi Redundant Class Berdasarkan Use Case Diagram Pengolahan Data PACA (Lanjutan) Kandidat Class Kategori Class Alasan Nama, Alamat, Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class Pendidikan, Pekerjaan, dari Form Data Anggota TTL Data PACA Fuzzy Class Karena termasuk pada Redundant Class OptionBox Pencarian Fuzzy Class Karena merupakan attributes class dari Form Data PACA Data PACA yang Fuzzy Class Karena merupakan attributes class Dicari dari Form Data PACA Selanjutnya dilakukan eliminasi terhadap fuzzy class yang berupa attribute class. Tabel 3.20 Eliminasi Attribute Class Berdasarkan Use Case Diagram Pengolahan Data PACA Kandidat Class DB PACA Kategori Class Alasan Relevant Class Karena merupakan kumpulan objek mempunyai data PACA OptionBox Tipe PACA Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class dari Form Data PACA OptionBox Tambah Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class Baru dari Form Data PACA Nama, Alamat, Agama, Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class Pendidikan, Pekerjaan dari Form Data PACA TTL OptionBox Pencarian Fuzzy Class Karena merupakan attributes class dari Form Data PACA Data PACA yang Fuzzy Class Karena merupakan attributes class Dicari dari Form Data PACA Class yang dapat diidentifikasi pada Use Case Pengolahan Data PACA adalah: DB Penyandang Cacat : Class ini memuat data keseluruhan Penyandang Cacat

3.5.1.4 Identifikasi Class Pada Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi Kandidat class yang terdapat pada Use Case ini adalah: Menu Seleksi Sub Menu Daftar PACA yang Melakukan Seleksi Form Daftar PACA yang Melakukan seleksi DB Seleksi Periode Pesan Kesalahan Button Cetak Icon Printer Button Keluar

Selanjutnya kandidat class di atas ditentukan kategori class-nya. (Relevant class, Fuzzy Class dan Irrelevant Class). Jika ada kandidat yang masuk pada kategori Irrelevant Class maka kandidat tersebut dieliminasi dari list kandidat class. Berikut ini adalah kandidat class berdasarkan kategorinya. Tabel 3.21 Eliminasi Irrelevant Class Berdasarkan Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi
Kandidat Class Menu Seleksi Sub Menu Daftar PACA yang Melakukan Seleksi Form Daftar Anggota yang Melakukan Peminjaman DB Seleksi Periode Kategori Class Irrelevant Class Irrelevant Class Irrelevant Class Relevant Class Fuzzy Class Alasan Sebuah menu yang dapat dipilih oleh user tertentu Sebuah menu yang dapat dipilih oleh user tertentu Karena merupakan tampilan saja Karena merupakan kumpulan objek mempunyai data Seleksi Karena merupakan Attribute Class dari Form Daftar PACA yang Melakukan Seleksi Karena merupakan tampilan informasi jika pemasukan Periode tidak sesuai Karena Button Cetak merupakan method dari Form Daftar PACA yang Melakukan Seleksi Karena Icon Printer merupakan method dari Form Daftar PACA yang Melakukan Seleksi Karena Button Keluar merupakan method dari Form Daftar PACA yang Melakukan Seleksi

Pesan Kesalahan Button Cetak

Irrelevant Class Irrelevant Class

Icon Printer

Irrelevant Class

Button Keluar

Irrelevant Class

Setelah Irrelevant Class dieliminasi dari list kandidat class maka selanjutnya dilakukan eliminasi terhadap fuzzy class untuk yang berupa redundant class. Tidak ada kandidat class yang termasuk pada class redundant

Tabel 3.22 Eliminasi Redundant Class Berdasarkan Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi Kandidat Class DB Seleksi Periode Kategori Class Alasan Relevant Class Karena merupakan kumpulan objek mempunyai data Seleksi Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class dari Form Daftar PACA yang Melakukan Seleksi

Selanjutnya dilakukan eliminasi terhadap fuzzy class yang berupa attribute class.

Tabel 3.23 Eliminasi Attribute Class Berdasarkan Use Case Diagram Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi Kandidat Class DB Seleksi Periode Kategori Class Alasan Relevant Class Karena merupakan kumpulan objek mempunyai data peminjaman Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class dari Form Daftar Anggota yang Melakukan Peminjaman

Class yang dapat diidentifikasi pada Use Case Daftar PACA Yang Melakukan Seleksi adalah: DB Seleksi : Class ini memuat keseluruhan data Seleksi.

3.5.1.5 Identifikasi Class Pada Use Case Diagram Pembuatan Laporan Data PACA Kandidat class yang terdapat pada Use Case ini adalah: Menu Laporan Sub Menu Laporan Data PACA

Form Laporan Data PACA DB PACA Periode Pesan Kesalahan Button Cetak Icon Printer Button Keluar

Selanjutnya kandidat class di atas ditentukan kategori class-nya. (Relevant class, Fuzzy Class dan Irrelevant Class). Jika ada kandidat yang masuk pada kategori Irrelevant Class maka kandidat tersebut dieliminasi dari list kandidat class. Berikut ini adalah kandidat class berdasarkan kategorinya.

Tabel 3.23 Eliminasi Irrelevant Class Berdasarkan Use Case Diagram Pembuatan Laporan Data PACA Kandidat Class Menu Laporan Kategori Class Irrelevant Class Sub Menu Laporan Irrelevant Data PACA Class Form Laporan Data Irrelevant PACA Class DB PACA Relevant Class Periode Pesan Kesalahan Fuzzy Class Irrelevant Class Irrelevant Class Irrelevant Class Irrelevant Class Alasan Sebuah menu yang dapat dipilih oleh user tertentu Sebuah menu yang dapat dipilih oleh user tertentu Karena merupakan tampilan awal saja Karena mempunyai atribut serta method Karena merupakan Attribute Class dari Form Laporan Data PACA Karena merupakan tampilan informasi jika pemasukan Periode tidak sesuai Karena Button Cetak merupakan method dari Form Laporan Data PACA Karena Icon Printer merupakan method dari Form Laporan Data PACA Karena Button Keluar merupakan method dari Form Laporan Data PACA

Button Cetak

Icon Printer

Button Keluar

Setelah Irrelevant Class dieliminasi dari list kandidat class maka selanjutnya dilakukan eliminasi terhadap fuzzy class untuk yang berupa redundant class. Tidak ada kandidat class yang termasuk pada class redundant

Tabel 3.24 Eliminasi Redundant Class Berdasarkan Use Case Diagram Pembuatan Laporan Data PACA Kandidat Class DB PACA Periode Kategori Class Alasan Relevant Class Karena mempunyai atribut serta method Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class dari Form Laporan Data PACA

Selanjutnya dilakukan eliminasi terhadap fuzzy class yang berupa attribute class.

Tabel 3.25 Eliminasi Attribute Class Berdasarkan Use Case Diagram Pembuatan Laporan Data PACA Kandidat Class DB PACA Kategori Class Alasan Relevant Class Karena mempunyai atribut serta method Periode Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class dari Form Laporan Data PACA Class yang dapat diidentifikasi pada Use Case Pencetakan Laporan Data PACA adalah: DB Penyandang Cacat : Class Data PACA ini memuat data keseluruhan Penyandang Cacat..

3.5.1.6 Identifikasi Class Pada Use Case Diagram Penambahan User Kandidat class yang terdapat pada Use Case ini adalah: Menu Admin Sub Menu Tambah User Form Tambah User DB User Username, Password

Hak Akses User Button Simpan Button Keluar

Selanjutnya kandidat class di atas ditentukan kategori class-nya. (Relevant class, Fuzzy Class dan Irrelevant Class). Jika ada kandidat yang masuk pada kategori Irrelevant Class maka kandidat tersebut dieliminasi dari list kandidat class. Berikut ini adalah kandidat class berdasarkan kategorinya.

Tabel 3.6 Eliminasi Irrelevant Class Berdasarkan Use Case Diagram Penambahan User Kandidat Class Menu Admin Kategori Class Irrelevant Class Sub Menu Tambah Irrelevant User Class Form Tambah User Irrelevant Class DB User Relevant Class Username, Password Hak Akses User Button Simpan Button Keluar Fuzzy Class Fuzzy Class Irrelevant Class Irrelevant Class Alasan Sebuah menu yang dapat dipilih oleh user tertentu Sebuah menu yang dapat dipilih oleh user tertentu Karena merupakan tampilan awal saja Karena mempunyai atribut serta method Karena merupakan Attribute Class dari Form Tambah User Karena merupakan Attribute Class dari Form Tambah User Karena Button Cetak merupakan method dari Form Tambah User Karena Button Keluar merupakan method dari Form Tambah User

Setelah Irrelevant Class dieliminasi dari list kandidat class maka selanjutnya dilakukan eliminasi terhadap fuzzy class untuk yang berupa redundant class. Tidak ada kandidat class yang termasuk pada class redundant.

Tabel 3.27 Eliminasi Redundant Class Berdasarkan Use Case Diagram Penambahan User Kandidat Class DB User Username, Password Hak Akses User Kategori Class Alasan Relevant Class Karena mempunyai atribut serta method Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class dari Form Tambah User Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class dari Form Tambah User

Selanjutnya dilakukan eliminasi terhadap fuzzy class yang berupa attribute class.

Tabel 3.28 Eliminasi Attribute Class Berdasarkan Use Case Diagram Penambahan User Kandidat Class DB User Username, Password Hak Akses User Kategori Class Alasan Relevant Class Karena mempunyai atribut serta method Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class dari Form Tambah User Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class dari Form Tambah User

Class yang dapat diidentifikasi pada Use Case Penambahan User adalah: DB User : Class User ini memuat data user untuk dapat melakukan validasi Login

3.5.1.7 Identifikasi Class Pada Use Case Diagram Ubah User Kandidat class yang terdapat pada Use Case ini adalah: Menu Admin Sub Menu Ubah User Form Ubah User DB User User Ubah Data Button Simpan Button Hapus

Button Keluar

Selanjutnya kandidat class di atas ditentukan kategori class-nya. (Relevant class, Fuzzy Class dan Irrelevant Class). Jika ada kandidat yang masuk pada kategori Irrelevant Class maka kandidat tersebut dieliminasi dari list kandidat class. Berikut ini adalah kandidat class berdasarkan kategorinya.

Tabel 3.29 Eliminasi Irrelevant Class Berdasarkan Use Case Diagram Ubah User Kandidat Class Menu Admin Sub Menu Ubah User Form Ubah User DB User User Ubah Data Button Simpan Button Hapus Button Keluar Kategori Class Irrelevant Class Irrelevant Class Irrelevant Class Relevant Class Fuzzy Class Fuzzy Class Irrelevant Class Irrelevant Class Irrelevant Class Alasan Sebuah menu yang dapat dipilih oleh user tertentu Sebuah menu yang dapat dipilih oleh user tertentu Karena merupakan tampilan awal saja Karena mempunyai atribut serta method Karena merupakan Attribute Class dari Form Ubah User Karena merupakan Attribute Class dari Form Ubah User Karena Button Simpan merupakan method dari Form Ubah User Karena Button Hapus merupakan method dari Form Ubah User Karena Button Keluar merupakan method dari Form Ubah User

Setelah Irrelevant Class dieliminasi dari list kandidat class maka selanjutnya dilakukan eliminasi terhadap fuzzy class untuk yang berupa redundant class. Tidak ada kandidat class yang termasuk pada class redundant

Tabel 3.30 Eliminasi Redundant Class Berdasarkan Use Case Diagram Ubah User Kandidat Class DB User User Ubah Data Kategori Class Alasan Relevant Class Karena mempunyai atribut serta method Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class dari Form Ubah User Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class dari Form Ubah User

Selanjutnya dilakukan eliminasi terhadap fuzzy class yang berupa attribute class. Tabel 3.31 Eliminasi Attribute Class Berdasarkan Use Case Diagram Ubah User Kandidat Class DB User User Ubah Data Kategori Class Alasan Relevant Class Karena mempunyai atribut serta method Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class dari Form Ubah User Fuzzy Class Karena merupakan Attribute Class dari Form Ubah User

Class yang dapat diidentifikasi pada Use Case Ubah User adalah: DB User : Class User ini memuat data user untuk dapat melakukan validasi Login

3.5.1.8 Identifikasi Class Pada Use Case Diagram Keluar Kandidat class yang terdapat pada Use Case ini adalah: Menu Keluar Sub Menu Ganti User Sub Menu Keluar Aplikasi

Selanjutnya kandidat class di atas ditentukan kategori class-nya. (Relevant class, Fuzzy Class dan Irrelevant Class). Jika ada kandidat yang masuk pada kategori Irrelevant Class maka kandidat tersebut dieliminasi dari list kandidat class. Berikut ini adalah kandidat class berdasarkan kategorinya.

Tabel 3.32 Eliminasi Irrelevant Class Berdasarkan Use Case Diagram Keluar Kandidat Class Menu Keluar Kategori Class Irrelevant Class Sub Menu Ganti User Irrelevant Class Sub Menu Keluar Irrelevant Aplikasi Class Alasan Sebuah menu yang dapat dipilih oleh user Sebuah menu yang dapat dipilih oleh user Sebuah menu yang dapat dipilih oleh user

Pada Use Case diagram Keluar ini tidak terdapat class.

Dari hasil identifikasi diatas maka didapatkan class sebagai berikut: 1. DB User : Class User ini memuat data user untuk dapat

melakukan validasi Login 2. DB Penyandang Cacat cacat 3. DB Penyandang Cacat cacat 4. DB Pendaftaran pendaftaran. 5. 6. DB seleksi DB Penyandang Cacat cacat 7. DB User : Class User ini memuat data user untuk dapat : Class ini memuat keseluruhan data seleksi : Class ini memuat data keseluruhan penyandang : Class Pendaftaran yang mempunyai memuat data : Class ini memuat data keseluruhan penyandang : Class ini memuat data keseluruhan penyandang

melakukan validasi Login 8. DB User melakukan validasi Login : Class User ini memuat data user untuk dapat

Class yang telah diidentifikasi tersebut masih ada yang bersifat redundant, maka class yang terdapat pada SI Pelayanan Kesejahteraan Sosial bagi Penyandang cacat adalah sebagai berikut. 1. DB User : Class User ini memuat data user untuk dapat

melakukan validasi Login

2.

DB Penyandang Cacat cacat

: Class ini memuat data keseluruhan penyandang

3.

DB Pendaftaran pendaftaran.

: Class Pendaftaran yang mempunyai memuat data

4.

DB seleksi

: Class ini memuat keseluruhan data seleksi

User

Penyandang Cacat

Seleksi

Pendaftaran

Laporan

Instrument

Gambar 3. 37 Class yang Terdapat Pada Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Pentyandang Cacat.

3.5.1.9 Identifikasi Relationship 3.5.1.9.1 Identifikasi Association Relationship Setelah semua kelas telah teridentifikasi, maka langkah selanjutnya yaitu menentukan relationships antar kelas. Adapun relationships dari tiap kelas dapat dilihat pada tabel berikut ini. Tabel 3.33 : Relationship Class Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat Class User Laporan User Instrument Penyandang Cacat Pendaftaran Penyandang Cacat Seleksi Beberapa asosiasi dan kardinalitas Related class Association name Laporan Membuat User Instrument Mengisi User Pendaftaran Melakukan Penyandang Cacat Seleksi Melaksanakan Penyandang Cacat Cardinality One One or more One or more One or more One One One or more One or more

3.5.1.9.2 Identifikasi Super-Sub Class Relationship Tahap selanjutnya setelah mengidentifikasi association relationship adalah mengidentifikasi super-sub class relationship.
Pendaftaran -* Jenis_Pendaftaran: String -* Kode_Pendaftaran: Integer -* Nama_PACA: LongWord -* Biaya_Pendaftaran: Real -* Tanggal_Pendaftaran: Date -* Tanggal_akhir_Pendaftaran: Date +* Ubah()() +* Simpan()() +* Batal()() +* Keluar()

Seleksi -* Kode_Pendaftaran: Integer -* Nama_PACA: LongWord -* Tanggal_Pendaftaran: Date -* Tanggal_akhir_Pendaftaran: Date -* Tanggal_Seleksi: Date +* Ubah()() +* Simpan()() +* Batal()() +* Keluar()

Gambar 3. 38 Super-Sub Class Relationship Pada Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat.

3.5.1.9.3 Identifikasi Aggregation / a-part-of Relationship Tahap selanjutnya setelah mengidentifikasi super-sub relationship adalah mengidentifikasi aggregation / a-part-of relationship.

Pendaftaran

Seleksi

Penyandang Cacat

Gambar 3.39 A-Part-Of Relationship Pada Sistem Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat.

3.5.1.10 Identifikasi Attributes dan Methods Adapun attributes dan methods yang dapat diidentifikasi dari message antar objek yang tergambar pada Use Case diagram sebagai berikut. Tabel 3.34 : Identifikasi Attributes dan Methods Class Seleksi Attributes Kode_Pendaftaran Nama_Penyandang Cacat Tanggal_Pendaftaran Tanggal_Akhir_Pendaftaran Tanggal_Seleksi Methods Tambah Pilih Kategori PACA Simpan Lihat Data PACA Cari Ubah Hapus Batal Keluar Tambah Pilih Jenis Kelamin Pilih Pendidikan Simpan Lihat Data PACA Cari Ubah Hapus Cetak Keluar Tambah Simpan Cari Ubah Hapus Keluar Simpan Ubah Hapus Keluar

Penyandang Cacat

Nama_Penyandang Cacat Jenis_Kelamin Alamat Pendidikan Pekerjaan Tanggal_Lahir Tanggal_Daftar

User

Username Password Nama Hak_Akses_User

Pendaftaran

Kode_Pendaftaran Nama_Penyandang Cacat Biaya_Pendaftaran Tanggal_Pendaftaran Tanggal_Akhir_Pendaftaran

3.5.1.11 Encapsulation Konsep ini diterapkan pada suatu objek, atribut dan behavior/method dipaketkan bersama dan dipertimbangkan sebagai bagian dari objek itu. Satusatunya cara untuk mengakses atau merubah atribut objek adalah melalui behaviour objek spesifik tersebut.

Seleksi

Attributes Kode_Pendaftaran : 13090528 Nama_PACA : Hilman Tanggal_Pendaftaran : 12/02/12 Tanggal_Akhir_Pendaftaran :19/02/12 Tanggal_Seleksi : 26/02/12

Methods Simpan Ubah Hapus Keluar

Pengemasan dalam satu objek Seleksi

Seleksi Kode_Pendaftaran : 13090528 Nama_PACA : Hilman Tanggal_Pendaftaran : 12/02/12 Tanggal_Akhir_Pendaftaran :19/02/12 Tanggal_Seleksi : 26/02/12 Simpan Ubah Hapus Keluar

Gambar 3.40 Encapsulation Objek Seleksi


Penyandang Cacat Attributes Nama : Hilman Nomor_Induk : 1002192 Alamat : Kp.Cipicung Pendidikan : SMP Pekerjaan : Wiraswasta Methods Simpan Cetak Ubah Hapus Keluar

Pengemasan dalam satu objek Penyandang Cacat


Penyandang Cacat Nama : Hilman Nomor_Induk : 1002192 Alamat : Kp.Cipicung Pendidikan : SMP Pekerjaan : Wiraswasta Simpan Cetak Ubah Hapus Keluar

Gambar 3.41 Encapsulation Objek Penyandang Cacat

User

Attributes Username :Seleksi Password : ******** Nama : Reni Hak_Akses_User: (CheckBox)

Methods Simpan Ubah Hapus Keluar

Pengemasan dalam satu objek User


User

Username : Reni Password : Seleksi Hak_Akses_User: (CheckBox) Simpan Ubah Hapus Keluar

Gambar 3.42 Encapsulation Objek User.


Pendaftaran Attributes
Kode_Pendaftaran:13090528 Nama_PAC: Hilman Biaya_Pendaftaran : Tanggal_Pendaftaran:12/02/12 Tanggal_Akhir_Pendaftaran:19/02/12 Methods Simpan Ubah Hapus Keluar

Pengemasan dalam satu objek Pendaftaran


Pendaftaran Kode_Pendaftaran:13090528 Nama_PACA: Hilman Biaya_Pendaftaran : Tanggal_Pendaftaran:12/02/12 Tanggal_Akhir_Pendaftaran:19/02/12
Simpan Ubah Hapus Keluar

Gambar 3.43 Encapsulation Objek Pendaftaran.

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

Perancangan sistem dirancang berdasarkan hasil dari tahap analisis sebelumnya. Tujuannya untuk memberikan gambaran yang jelas guna mempermudah proses pembuatan perangkat lunak atau sistem informasi. Pada

tahap perancangan lebih terfokus pada bagaimana cara untuk menyajikan informasi kepada aktor serta merancang interface sehingga aktor dapat berinteraksi dengan sistem. Perancangan sistem dalam UA lebih menekankan pada perancangan user interface yang didalam tahapannya akan dijelaskan bagaimana user berinteraksi dengan sistem. Tahapan yang harus dilakukan dalam perancangan digambarkan dalam gambar berikut :
Perancangan Kelas, metode,atribut dan asosiasi Menyaring UML Class Diagram Perancangan layer akses dan layer Antarmuka Pengujian

Gambar 4.1 Tahap Perancangan Unified Approach, (Bahrami, 1999).

Keterangan : Perancangan kelas, asosiasi, metode dan atribut Pada tahap ini dilakukan perancangan dan pemeriksaan atribut, method dan visibilitasnya terhadap kelas-kelas yang telah teridentifikasi. Menyaring (Memeriksa) UML Class Diagram Proses menyaring diagram kelas mulai dari nama kelas, asosiasi, atribut serta method-nya. Tahap ini difokuskan pada penggambaran method yang ada dengan activity diagram. Perancangan Layer Akses dan Layer Antarmuka Proses merancang Layer akses dan Graphic User Interface (GUI) berdasarkan pada class diagram yang telah dirancang sebelumnya.

Pengujian Proses terakhir dari perancangan sistem dalam UA dengan melakukan pengujian terhadap sistem. Apakah telah memenuhi kebutuhan atau masih terdapat kekurangan. Bila masih ada kekurangan maka dilakukan perbaikan.

4.1 Perancangan Kelas, Asosiasi, Metode dan Atribut Pada tahap ini dilakukan pemeriksaan kembali terhadap kelas-kelas yang diperoleh dari tahap analisis. Dalam perancangan tahap ini, penambahan atribut serta visibilitas pada setiap atribut dan operasi dilakukan untuk melengkapi class diagram. Berikut merupakan gambar class diagram pada tahap pertama dalam perancangan UA.
Daftar Seleksi Bimbingan -= Kode_Bimbingan : Integer -= Tanggal_Bimbingan : Date -= Nama_PACA : Integer -= Telepon : Date -= Tanggal_Akhir_Bimbingan : Date -= Waktu_Bimbingan : Date ++Tambah () ++Simpan () ++Ubah () ++Hapus () ++Batal () ++Keluar () Daftar Penyandang Cacat -= Nama_PACA : Integer -= Jenis_Kelamin : integer -= Telepon/Hp : Char -= Alamat : LongWord ++ Tambah() ++ Simpan() ++ Ubah() ++ Hapus() ++ Batal() ++ Keluar() * Daftar Kelas -= Kode_Kelas : Char -= Nama_Kelas : Integer -= Jenis_Keterampilan : Integer -= Kondisi_Kelas : Integer Melakukan -= Lokasi : Integer -= Keterangan : Integer ++ Tambah()() ++ Simpan()() Membuat ++ Ubah()() ++ Hapus()() ++ Batal()() ++ Keluar()()

Melakukan

Daftar Seleksi -_ Kode_Bimbingan : Integer -_ Tanggal_Bimbingan : Longword -_ Telepon : Date -_ Alamat : Integer -_ Kelas : Integer -_waktu_Bimbingan : Longword -_Selesai : Integer -_Instruktur : Integer -_Jenis_Keterampilan : Integer ++ Simpan() ++ Ubah() ++ Hapus() ++ Keluar()
Melakukan

Laporan -= ID_Laporan : Char -= Nama_Laporan -= Tanggal_Pembuatan : Date -= Periode Laporan : Date ++ Ubah () ++ Hapus () ++ Cetak () ++ Keluar()

Gambar 4.2 : Class Diagram Tahap Perancangan (Kelas Bisnis).

4.2 Perancangan Layer Akses dan Layer Antarmuka 4.2.1 Perancangan Layer Akses Tujuan utama dari perancangan layer akses adalah menyediakan layer yang dapat mengkomunikasikan sebuah kelas dengan data source. Layer akses harus dapat menterjemahkan permintaan yang ada pada kelas bisnis yang di inputkan melalui kelas interface.

1. Menterjemahkan permintaan Layer akses harus dapat menterjemahkan permintaan data dari layer bisnis melalui interface terhadap tempat penyimpanan data (data base). Contoh : Petugas Seleksi memasukan username dan password untuk melakukan login, maka layer akses harus membuat pernyataan SQL yang benar untuk mengekseskusinya. 2. Menterjemahkan hasil Layer akses harus dapat menampilkan data yang diminta ke dalam bisnis layer melalui view layer. Contoh : Petugas Seleksi melakukan pengaturan untuk pencetakan laporan, dalam hal ini sistem harus dapat menampilkan informasi yang diinginkan oleh User melalui monitor atau print out.

Pada tahap ini akan diidentifikasi kelas yang akan dijadikan kelas penyimpanan (data base) data Penyandang Cacat. Kelas tersebut akan digabungkan ke dalam class diagram yang telah ada. Dalam perancangan sistem informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial ini dapat teridentifikasi 1 kelas penyimpanan data Penyandang Cacat (DB

Penyandang Cacat) yang menyimpan semua data Penyandang Cacat. Berikut merupakan class diagram untuk kelas bisnis yang telah

digabungkan dengan kelas akses yang telah teridentifikasi :

Bussines Class

Daftar Seleksi Daftar Seleksi Bimbingan

Daftar Kelas

User -= Hak_Akses_User : Varian -= Password : String -Username : Longword ++ Hapus ()() ++ Keluar ()() ++ Simpan ()() ++ Tambah ()() ++ Ubah ()()

-_ Kode_Bimbingan : Integer -= Kode_Kelas : Char -_ Tanggal_Bimbingan : Longword -= Nama_Kelas : Integer -= Kode_Bimbingan : Integer -_ Telepon : Date -= Jenis_Keterampilan : Integer -= Tanggal_Bimbingan: Date Melak Menentukan -_ Alamat : Integer -= Kondisi_Kelas : Integer -= Nama_PACA : Integer ukan -_ Kelas : Integer -= Lokasi : Integer -= Telepon : Date -_waktu_Bimbingan : Longword -= Keterangan : Integer -= Kelas : Integer -_Selesai : Integer -= Tanggal_Akhir_Bimbingan : Date ++ Tambah()() -_Instruktur : Integer -= Waktu_Bimbingan : date ++ Simpan()() -_Jenis_Keterampilan : Integer ++ Ubah()() ++ Hapus () ++ Simpan() ++ Hapus()() ++ Keluar () ++ Ubah() ++ Batal()() ++ simpan () ++ Hapus() ++ Keluar()() ++ Tambah () 1 ++ Keluar() ++ Ubah ()
Membuat

1 * Penyandang Cacat -= Kode_PACA : Integer -= Nama_Lengkap : Integer -= Jenis_Kelamin : Integer -= Telepon : Date -= Alamat : Integer ++ Tambah() ++ Simpan() ++Cari() ++ Ubah() ++ Hapus() ++ Cetak() ++ Keluar()

Laporan -= ID_Laporan : Char -= Nama_Laporan -= Tanggal_Pembuatan : Date -= Periode Laporan : Date ++ Ubah ()() ++ Hapus ()() ++ Cetak ()() ++ Keluar()

DB Penyandang Cacat -+ Openconnection : Void -+ CloseConnection : Void

Melakukan

Gambar 4.3 Class Diagram Tahap Perancangan (Kelas Bisnis dan Kelas Akses).

4.2.2

Perancangan Layer Antarmuka (Interface) Pada dasarnya aplikasi harus memiliki cara untuk berkomunikasi dengan

penggunanya. Kelas-kelas tampilan (interface) memiliki fungsi-fungsi utama sebagai berikut : 1. Input Antarmuka(interface) pengguna harus dirancang untuk mentrasformasikan aksi yang seharusnya dilakukan oleh pengguna, misalnya dengan meng-klik suatu tombol dengan mouse. Tanggapan pengguna mungkin juga membuka atau menutup antarmuka (interface) yang lain atau mengirim message pada aplikasi untuk melakukan suatu proses tertentu. 2. Output Antarmuka (interface) pengguna seharusnya menggunakan gambaran tampilan yang baik sebagai cara untuk mengkomunikasikan keluaran dari aplikasi. Warna-warna, bentuk-bentuk ikon, jenis serta ukuran font, bentukbentuk tool bar, dan sebagainya harus dirancang sedemikian rupa sehingga memudahkan penggunaan sistem/perangkat lunak.

Pada tahap ini akan diidentifikasi kelas-kelas yang akan dijadikan media komunikasi antara user dengan sistem. Kelas interface yang diidentifikasi disesuaikan dengan kebutuhan user terhadap sistem. Berikut adalah kelas-kelas interface yang teridentifikasi dari sequence diagram pada tahap analisis: 1. Kelas pengguna 2. Kelas PACA 3. Kelas Keterampilan 4. Kelas Bimbingan 4.2.2.1 Perancangan Layer Akses untuk Operasi Dalam Sistem Perancangan Layer Akses untuk Operasi Login Layer akses dibawah ini digunakan untuk login. Private Sub btnOk_Click() Adodc1.RecordSource " Adodc1.Refresh With Adodc1.Recordset If .PageCount <> 0 Then Text1.Text = !kode_pengguna Text2.Text = !password_pengguna Text3.Text = !nama_pengguna Text4.Text = !tipe_pengguna If txtUserName.Text = Text1.Text And txtPassword.Text = Text2.Text Then MsgBox "Login Berhasil, silahkan untuk mulai menggunakan Aplikasi", vbInformation, "Informasi" frmMain.CoolBar1.Bands(1).Caption = "Login: " + Text3.Text frmMain.Text1.Text = Text1.Text frmMain.CoolBar1.Bands(2).Caption = "Tipe Pengguna: " + Text4.Text = "select * from users where kode_pengguna = '" & txtUserName.Text & "'

frmMain.txtTipePengguna.Text Text4.Text frmMain.mnLogout.Visible = True frmMain.mnLogin.Visible = False frmMain.mnData.Visible = True frmMain.mnReport.Visible = True

If frmMain.txtTipePengguna.Text = "Admin" Then frmMain.mnUserManager.Enabled = True Else If frmMain.txtTipePengguna.Text = "Petugas" Then frmMain.mnUserManager.Enabled = False End If End If Unload Me Else If txtUserName.Text <> Text1.Text And txtPassword.Text = Text2.Text Then MsgBox "User Name Salah, silahkan periksa kembali User Name Anda", vbCritical, "Peringatan" txtUserName.SetFocus txtUserName.Text = "" txtPassword.Text = "" Else If txtUserName.Text = Text1.Text And txtPassword.Text <> Text2.Text Then MsgBox "Password Salah, silahkan periksa kembali Password Anda", vbCritical, "Peringatan" txtPassword.SetFocus

txtPassword.Text = "" Else MsgBox "User Name dan Password Salah, silahkan periksa kembali User Name dan Password Anda", vbCritical, "Peringatan" txtUserName.SetFocus txtUserName.Text = "" txtPassword.Text = "" End If End If End If Else MsgBox "User Name dan Password Salah, silahkan periksa kembali User Name dan Password Anda", vbCritical, "Peringatan" txtUserName.SetFocus txtUserName.Text = "" txtPassword.Text = "" End If End With End Sub Perancangan Layer Akses untuk Operasi Tambah Data Paca Layer akses dibawah ini digunakan untuk menginput data penyandang cacat. Private Sub Command1_Click() Set rs4 = New ADODB.Recordset With rs4 .Open "select * from paca", cn, 2, 3 Do While Not .EOF If !kode_paca = frmMain.Text1.Text Then Text10.Text = !nama_paca Exit Do

Else .MoveNext End If Loop End With Command2.Enabled = True Command5.Enabled = True Command7.Enabled = True Command8.Enabled = True Command1.Enabled = False Command3.Enabled = False Command4.Enabled = False Text1.Text = "" Text2.Text = "" Text3.Text = "" Text5.Text = "" Text8.Text = "" MaskEdBox1.Text = "" MaskEdBox2.Text = "" MaskEdBox3.Text = "" MaskEdBox4.Text = "" MaskEdBox5.Text = "" lblAddEdit.Caption = "ADD" Text5.SetFocus End Sub Perancangan Layer Akses untuk Operasi Simpan Data Paca Private Sub Command4_Click() If Text1.Text = "" Then: MsgBox "Silahkan masukan data yang akan disimpan.", vbInformation, "Message": Exit Sub

If

MsgBox("Anda

akan

menyimpan

data

tersebut?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub Set rs1 = New ADODB.Recordset With rs1 .Open "Select * from paca", cn, 2, 3 Do While Not .EOF If Text1.Text = !kode_pengguna Then .save .Update Exit Do Else .MoveNext End If Loop End With display_list Text1.Text = "" Text2.Text = "" Text3.Text = "" Combo1.Text = "[Jenis Kelamin]" Combo2.Text = "[Alamat]" Text1.SetFocus End Sub Perancangan Layer Akses untuk Operasi Ubah Data Paca Layer akses dibawah ini digunakan untuk mengubah data penyandang cacat. Private Sub Command2_Click() Set rs1 = New ADODB.Recordset With rs1 .Open "Select * from paca", cn, 2, 3 If lblAddEdit.Caption = "EDIT" Then

If MsgBox("Do you want to save this changes?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub Do While Not .EOF If ListView1.SelectedItem.Text = !kode_paca Then !kode_paca = Text1.Text !nama_lengkap = Text2.Text !jenis_kelamin = Combo1.Text !telepon = Text3.Text !alamat = Combo2.Text .Update Exit Do Else .MoveNext End If Loop End If End If End With Text1.SetFocus display_list Command1.Enabled = True Command3.Enabled = True Command4.Enabled = True Command2.Enabled = False Command5.Enabled = False End Sub Perancangan Layer Akses untuk Operasi Hapus Data Paca Private Sub Command4_Click() If Text1.Text = "" Then: MsgBox "Silahkan pilih data yang akan dihapus.", vbInformation, "Message": Exit Sub

If

MsgBox("Anda

akan

menghapus

data

tersebut?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub Set rs1 = New ADODB.Recordset With rs1 .Open "Select * from paca", cn, 2, 3 Do While Not .EOF If Text1.Text = !kode_paca Then .Delete .Update Exit Do Else .MoveNext End If Loop End With display_list Text1.Text = "" Text2.Text = "" Text3.Text = "" Combo1.Text = "[Jenis Kelamin]" Combo2.Text = "[Alamat]" Text1.SetFocus End Sub Perancangan Layer Akses untuk Operasi Simpan Data User Private Sub Command4_Click() If Text1.Text = "" Then: MsgBox "Silahkan masukan If data yang akan akan disimpan.", data vbInformation, "Message": Exit Sub MsgBox("Anda menyimpan tersebut?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub

Set rs1 = New ADODB.Recordset With rs1 .Open "Select * from user", cn, 2, 3 Do While Not .EOF If Text1.Text = !kode_pengguna Then .save .Update Exit Do Else .MoveNext End If Loop End With display_list Text1.Text = "" Text2.Text = "" Text3.Text = "" Combo1.Text = "[Jenis Kelamin]" Combo2.Text = "[Tipe Pengguna]" Text1.SetFocus End Sub Perancangan Layer Akses untuk Operasi Hapus Data User Private Sub Command4_Click() If Text1.Text = "" Then: MsgBox "Silahkan pilih data yang akan dihapus.", vbInformation, "Message": Exit Sub If MsgBox("Anda akan menghapus data tersebut?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub Set rs1 = New ADODB.Recordset With rs1

.Open "Select * from users", cn, 2, 3 Do While Not .EOF If Text1.Text = !kode_pengguna Then .Delete .Update Exit Do Else .MoveNext End If Loop End With display_list Text1.Text = "" Text2.Text = "" Text3.Text = "" Combo1.Text = "[Jenis Kelamin]" Combo2.Text = "[Tipe Pengguna]" Text1.SetFocus End Sub Perancangan Layer Akses untuk Operasi Simpan Data Daftar Paca Layer akses dibawah ini digunakan untuk menginput data pendaftaran. Private Sub mnDaftarPaca_Click() rptDAftarPACA.Show rptDAftarPACA.Field10.Text frmMain.DTPicker1.Value End Sub Perancangan Layer Akses untuk Operasi Ubah Data daftar Paca Layer akses dibawah ini digunakan untuk mengubah data pendaftaran. Private Sub Command2_Click() Set rs1 = New ADODB.Recordset =

With rs1 .Open "Select * from daftar paca", cn, 2, 3 If lblAddEdit.Caption = "EDIT" Then If MsgBox("Do you want to save this changes?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub Do While Not .EOF If ListView1.SelectedItem.Text = !kode_pengguna Then !kode_paca = Text1.Text !nama_lengkap = Text2.Text !jenis_kelamin = Combo1.Text !telepon = Text3.Text !alamat = Combo2.Text .Update Exit Do Else .MoveNext End If Loop End If End If End With Text1.SetFocus display_list Command1.Enabled = True Command3.Enabled = True Command4.Enabled = True Command2.Enabled = False Command5.Enabled = False End Sub

Perancangan Layer Akses untuk Operasi Tambah Data Daftar Paca Private Sub Command1_Click() Set rs4 = New ADODB.Recordset With rs4 .Open "select * from daftar paca", cn, 2, 3 Do While Not .EOF If !kode_paca = frmMain.Text1.Text Then Text10.Text = !nama_paca Exit Do Else .MoveNext End If Loop End With Command2.Enabled = True Command5.Enabled = True Command7.Enabled = True Command8.Enabled = True Command1.Enabled = False Command3.Enabled = False Command4.Enabled = False Text1.Text = "" Text2.Text = "" Text3.Text = "" Text5.Text = "" Text8.Text = "" MaskEdBox1.Text = "" MaskEdBox2.Text = "" MaskEdBox3.Text = "" MaskEdBox4.Text = "" MaskEdBox5.Text = "" lblAddEdit.Caption = "ADD"

Text5.SetFocus End Sub Perancangan Layer Akses untuk Operasi Hapus Data Daftar Paca Private Sub Command4_Click() If Text1.Text = "" Then: MsgBox "Silahkan pilih data yang akan dihapus.", vbInformation, "Message": Exit Sub If MsgBox("Anda akan menghapus data tersebut?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub Set rs1 = New ADODB.Recordset With rs1 .Open "Select * from users", cn, 2, 3 Do While Not .EOF If Text1.Text = !kode_paca Then .Delete .Update Exit Do Else .MoveNext End If Loop End With display_list Text1.Text = "" Text2.Text = "" Text3.Text = "" Combo1.Text = "[Jenis Kelamin]" Combo2.Text = "[Alamat]" Text1.SetFocus End Sub

Perancangan Layer Akses untuk Operasi Simpan Data Daftar Seleksi Bimbingan Layer akses dibawah ini digunakan untuk menginput data seleksi bimbingan. Private Sub Command4_Click() If Text1.Text = "" Then: MsgBox "Silahkan masukan If data yang akan akan disimpan.", data vbInformation, "Message": Exit Sub MsgBox("Anda menyimpan tersebut?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub Set rs1 = New ADODB.Recordset With rs1 .Open bimbingan", cn, 2, 3 Do While Not .EOF If Text1.Text = !kode_paca Then .save .Update Exit Do Else .MoveNext End If Loop End With display_list Text1.Text = "" Text2.Text = "" Text3.Text = "" Combo1.Text = "[Nama Paca]" Combo2.Text = "[Kelas]" Text1.SetFocus End Sub "Select * from seleksi

Perancangan Layer Akses untuk Operasi Ubah Data Seleksi Bimbingan Private Sub Command2_Click() Set rs1 = New ADODB.Recordset With rs1 .Open "Select * from daftar seleksi bimbingan", cn, 2, 3 If lblAddEdit.Caption = "EDIT" Then If MsgBox("Do you want to save this changes?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub Do While Not .EOF If ListView1.SelectedItem.Text = !kode_pengguna Then !kode_bimbingan = Text1.Text !tanggal_bimbingan Text2.text !nama_paca = Text3.Text !jenis_kelamin = Combo1.Text !telepon = Text4.Text !kelas = Combo2.Text !tanggal_akhir_bimbingan text5.text !waktu_bimbingan Text6.Text .Update Exit Do Else .MoveNext End If Loop End If End If = = =

End With Text1.SetFocus display_list Command1.Enabled = True Command3.Enabled = True Command4.Enabled = True Command2.Enabled = False Command5.Enabled = False End Sub Perancangan Layer Akses untuk Operasi Tambah Data Seleksi Bimbigan Private Sub Command1_Click() Set rs4 = New ADODB.Recordset With rs4 .Open "select * from daftar Seleksi Bimbingan", cn, 2, 3 Do While Not .EOF If !kode_bimbingan = frmMain.Text1.Text Then Text10.Text = !nama_paca Exit Do Else .MoveNext End If Loop End With Command2.Enabled = True Command5.Enabled = True Command7.Enabled = True Command8.Enabled = True Command1.Enabled = False Command3.Enabled = False Command4.Enabled = False

Text1.Text = "" Text2.Text = "" Text3.Text = "" Text5.Text = "" Text8.Text = "" MaskEdBox1.Text = "" MaskEdBox2.Text = "" MaskEdBox3.Text = "" MaskEdBox4.Text = "" MaskEdBox5.Text = "" lblAddEdit.Caption = "ADD" Text5.SetFocus End Sub Perancangan Layer Akses untuk Operasi Hapus Data seleksi bimbingan. Private Sub Command4_Click() If Text1.Text = "" Then: MsgBox "Silahkan pilih data yang akan dihapus.", vbInformation, "Message": Exit Sub If MsgBox("Anda akan menghapus data tersebut?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub Set rs1 = New ADODB.Recordset With rs1 .Open bimbingan", cn, 2, 3 Do While Not .EOF If Text1.Text = !kode_paca Then .Delete .Update Exit Do Else .MoveNext "Select * from seleksi

End If Loop End With display_list Text1.Text = "" Text2.Text = "" Text3.Text = "" Combo1.Text = "[Nama Paca]" Combo2.Text = "[Kelas]" Text1.SetFocus End Sub Perancangan Layer Akses untuk Operasi Simpan Data Laporan Private Sub Command4_Click() If Text1.Text = "" Then: MsgBox "Silahkan masukan If data yang akan akan disimpan.", data vbInformation, "Message": Exit Sub MsgBox("Anda menyimpan tersebut?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub Set rs1 = New ADODB.Recordset With rs1 .Open "Select * from user", cn, 2, 3 Do While Not .EOF If Text1.Text = !kode_pengguna Then .save .Update Exit Do Else .MoveNext End If Loop End With display_list

Text1.Text = "" Text2.Text = "" Text3.Text = "" Combo1.Text = "[Daftar Kelas]" Combo2.Text = "[Daftar Paca]" Combo3.Text = "[Daftar Seleksi Bimbingan]" Text1.SetFocus End Sub

4.2.3

Perancangan Antarmuka Login

Gambar 4.4 Form Login.

Gambar 4.5 Tampilan Pesan Kesalahan Login.

Gambar 4.6 Tampilan Berhasil Login.

Proses pertama untuk dapat masuk ke dalam sistem maka harus melakukan login terlebih dahulu dengan menggunakan mode login petugas dengan memasukkan username dan password sesuai dengan hak aksesnya setelah itu sistem akan memvalidasi masukan.

Daftar Kelas

Gambar 4.7 Form Daftar Kelas.

.Daftar PACA

Gambar 4.8 Form Daftar PACA.

Daftar Seleksi Bimbingan

Gambar 4.9 Form Daftar Seleksi Bimbingan.

Daftar Bimbingan

Gambar 4.10 Form Daftar Bimbingan.

Laporan Daftar Kelas

Gambar 4.11 Form Laporan Daftar Kelas.

Laporan Seleksi Bimbingan

Gambar 4.12 Form Laporan Seleksi Bimbingan.

Laporan Daftar PACA

Gambar 4.13 Form Laporan Daftar PACA.

User

Gambar 4.13 Form User

Logout

Gambar 4.15 Form Logout. Menu Utama

Gambar 4.16 Menu Utama SIMPANCA.

About

Gambar 4.17 Form About.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan Berdasarkan hasil kajian dan tinjauan teori yang ada, kesimpulan yang diambil dari hasil analisis dan perancangan Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial bagi Penyandang Cacat ini adalah sebagai berikut: 1. Aplikasi Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi

Penyandang Cacat berbasis client-server ini dapat mempermudah dan mempercepat kinerja petugas dalam mengakomodasi pencarian data serta pelaporan data paca di Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat Di Dinas Sosial Kabupaten Garut. 2. Unified Approach (UA) dapat digunakan sebagai metodologi untuk menganalisis dan merancang Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat Di Dinas Sosial Kabupaten Garut. 3. Sistem Informasi Pelayanan Kesejahteraan Sosial Bagi Penyandang Cacat dapat membantu Dinas Sosial dalam melaksanakan salah satu tugasnya yaitu memberikan pelayanan kepada penyandang cacat yang akan mengikuti kegiatan seleksi bimbingan berupa keterampilan.

5.2 Saran Dalam penyusunan laporan tugas akhir ini penyusun memiliki

keterbatasan ilmu dan waktu, sehingga laporan Tugas Akhir ini masih belum sempurna, dengan demikian diharapkan pembaca dapat memahami dan memberikan masukan atau referensi yang menunjang untuk menyempurnakan penyusunan tugas akhir ini.

LAMPIRAN- LAMPIRAN
LAMPIRAN 1 : KODE PROGRAM Kode Program Untuk Form Paca

Private Sub Command1_Click() Command2.Enabled = True Command5.Enabled = True Command1.Enabled = False Command3.Enabled = False Command4.Enabled = False Text1.Text = "" Text2.Text = "" Text3.Text = "" Text4.Text = "" Combo1.Text = "[Jenis Kelamin]" lblAddEdit.Caption = "ADD" Text1.SetFocus End Sub Private Sub Command2_Click() Set rs = New ADODB.Recordset With rs .Open "Select * from paca", cn, 2, 3 If lblAddEdit.Caption = "ADD" Then If MsgBox("Anda akan menyimpan data yang dibuat?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub .AddNew !kode_paca = Text1.Text !nama_paca = Text2.Text !sex_paca = Combo1.Text !telepon_paca = Text3.Text !alamat_paca = Text4.Text .Update Else If lblAddEdit.Caption = "EDIT" Then If MsgBox("Anda akan menyimpan data perubahan?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub Do While Not .EOF If ListView1.SelectedItem.Text = !kode_paca Then !kode_paca = Text1.Text !nama_paca = Text2.Text !sex_paca = Combo1.Text !telepon_paca = Text3.Text !alamat_paca = Text4.Text .Update Exit Do Else .MoveNext End If

LAMPIRAN 2 : KODE PROGRAM


Loop End If End If End With

display_list Command1.Enabled Command3.Enabled Command4.Enabled Command2.Enabled Command5.Enabled Text1.SetFocus End Sub

= = = = =

True True True False False

Private Sub Command3_Click() Command2.Enabled = True Command5.Enabled = True Command3.Enabled = False Command1.Enabled = False Command4.Enabled = False lblAddEdit.Caption = "EDIT" Text1.SetFocus End Sub Private Sub Command4_Click() If Text1.Text = "" Then: MsgBox "Silahkan pilih data yang akan dihapus.", vbInformation, "Message": Exit Sub If MsgBox("Anda akan menghapus data tersebut?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub Set rs = New ADODB.Recordset With rs .Open "Select * from paca", cn, 2, 3 Do While Not .EOF If Text1.Text = !kode_paca Then .Delete .Update Exit Do Else .MoveNext End If Loop End With display_list Text1.Text = "" Text2.Text = "" Text3.Text = "" Text4.Text = "" Combo1.Text = "[Jenis Kelamin]" Text1.SetFocus End Sub Private Sub Command5_Click() Command1.Enabled = True Command3.Enabled = True Command4.Enabled = True

LAMPIRAN 3 : KODE PROGRAM


Command2.Enabled = False Command5.Enabled = False Text1.SetFocus End Sub

Private Sub Command6_Click() Unload Me End Sub Private Sub Command7_Click() frmBooking.Text1.Text = Text2.Text frmBooking.Text2.Text = Text3.Text frmBooking.Text3.Text = Text4.Text frmBooking.Text12.Text = Text1.Text 'frmBooking.Command8.SetFocus Unload Me End Sub Private Sub Form_Load() connection display_list Command1.Enabled = True Command3.Enabled = True Command4.Enabled = True Command2.Enabled = False Command5.Enabled = False lblAddEdit.Visible = False Adodc1.Visible = False Combo1.Text = "[Jenis Kelamin]" End Sub Sub display_list() Set rs = New ADODB.Recordset With rs .Open "select * from paca order by kode_paca", cn, 2, 3 ListView1.ListItems.Clear Do While Not .EOF ListView1.ListItems.Add(1).Text = !kode_paca ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text !nama_paca ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text !sex_paca ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text !telepon_paca ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text !alamat_paca .MoveNext Loop

= = = =

LAMPIRAN 4 : KODE PROGRAM


End With End Sub Private Sub ListView1_ItemClick(ByVal Item MSComctlLib.ListItem) Set rs = New ADODB.Recordset With rs .Open "Select * from paca", cn, 2, 3 Do While Not .EOF If !kode_paca = ListView1.SelectedItem.Text Then Text1.Text = !kode_paca Text2.Text = !nama_paca As

Combo1.Text = !sex_paca Text3.Text = !telepon_paca Text4.Text = !alamat_paca Exit Do Else .MoveNext End If Loop End With End Sub Private Sub Text1_KeyPress(KeyAscii As Integer) If KeyAscii = 13 Then SendKeys "{tab}" End If End Sub Private Sub Text2_KeyPress(KeyAscii As Integer) If KeyAscii = 13 Then SendKeys "{tab}" End If End Sub Private Sub Text3_KeyPress(KeyAscii As Integer) If KeyAscii = 13 Then SendKeys "{tab}" End If End Sub Private Sub Text4_KeyPress(KeyAscii As Integer) If KeyAscii = 13 Then SendKeys "{tab}" End If End Sub

LAMPIRAN 5 : KODE PROGRAM Kode Program Untuk Form Kelas\


Private Sub Command2_Click() Set rs3 = New ADODB.Recordset With rs3 .Open "Select * from kelas", cn, 2, 3 If lblAddEdit.Caption = "ADD" Then If MsgBox("Anda akan menyimpan data yang dibuat?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub .AddNew !kode_kelas = Text1.Text !nama_kelas = Text2.Text !jenis_keterampilan = Combo1.Text !kondisi_kelas = Combo2.Text !lokasi = Text3.Text

!keterangan = Text4.Text .Update Else If lblAddEdit.Caption = "EDIT" Then If MsgBox("Anda akan menyimpan data perubahan?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub Do While Not .EOF If ListView1.SelectedItem.Text = !kode_kelas Then !kode_kelas = Text1.Text !nama_kelas = Text2.Text !jenis_keterampilan = Combo1.Text !kondisi_kelas = Combo2.Text !lokasi = Text3.Text !keterangan = Text4.Text .Update Exit Do Else .MoveNext End If Loop End If End If End With display_list Command1.Enabled = True Command3.Enabled = True Command4.Enabled = True Command2.Enabled = False

LAMPIRAN 6 : KODE PROGRAM


Command5.Enabled = False Text1.SetFocus End Sub Private Sub Command3_Click() Command2.Enabled = True Command5.Enabled = True Command3.Enabled = False Command1.Enabled = False Command4.Enabled = False lblAddEdit.Caption = "EDIT" Text1.SetFocus End Sub Private Sub Command4_Click() If Text1.Text = "" Then: MsgBox "Silahkan pilih data yang akan dihapus.", vbInformation, "Message": Exit Sub

If MsgBox("Anda akan menghapus data tersebut?", vbQuestion + vbYesNo, "Message") = vbNo Then: Exit Sub Set rs3 = New ADODB.Recordset With rs3 .Open "Select * from kelas", cn, 2, 3 Do While Not .EOF If Text1.Text = !kode_kelas Then .Delete .Update Exit Do Else .MoveNext End If Loop End With display_list Text1.Text = "" Text2.Text = "" Combo1.Text = "[Jenis Keterampilan]" Combo1.Text = "[Kondisi Kelas]" Text3.Text = "" Text4.Text = "" Text1.SetFocus End Sub Private Sub Command5_Click() Command1.Enabled = True Command3.Enabled = True

LAMPIRAN 7 : KODE PROGRAM


Command4.Enabled = True Command2.Enabled = False Command5.Enabled = False Text1.SetFocus End Sub Private Sub Command6_Click() Unload Me End Sub Private Sub Command7_Click() frmBooking.Text8.Text = Text2.Text frmBooking.Text11.Text = Text1.Text 'frmBooking.MaskEdBox1.SetFocus Unload Me End Sub Private Sub Form_Load() connection

display_list Command1.Enabled = True Command3.Enabled = True Command4.Enabled = True Command2.Enabled = False Command5.Enabled = False lblAddEdit.Visible = False Adodc1.Visible = False Combo1.Text = "[Jenis Keterampilan]" Combo2.Text = "[Kondisi Kelas]" End Sub Sub display_list() Set rs3 = New ADODB.Recordset With rs3 .Open "select * from kelas order by kode_kelas", cn, 2, 3 ListView1.ListItems.Clear Do While Not .EOF ListView1.ListItems.Add(1).Text = !kode_kelas ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !nama_kelas ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !jenis_keterampilan

LAMPIRAN 8 : KODE PROGRAM


ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !kondisi_kelas ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !lokasi ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !keterangan .MoveNext Loop End With End Sub Private Sub ListView1_ItemClick(ByVal Item MSComctlLib.ListItem) Set rs3 = New ADODB.Recordset With rs3 .Open "Select * from kelas", cn, 2, 3 Do While Not .EOF If !kode_kelas = ListView1.SelectedItem.Text Then Text1.Text = !kode_kelas Text2.Text = !nama_kelas Combo1.Text = !jenis_keterampilan Combo2.Text = !kondisi_kelas Text3.Text = !lokasi Text4.Text = !keterangan As

Exit Do Else .MoveNext End If Loop End With End Sub Private Sub Text4_KeyPress(KeyAscii As Integer) If KeyAscii = 13 Then SendKeys "{tab}" End If End Sub Private Sub Text3_KeyPress(KeyAscii As Integer) If KeyAscii = 13 Then SendKeys "{tab}" End If End Sub

LAMPIRAN 9 : KODE PROGRAM

Private Sub Text1_KeyPress(KeyAscii As Integer) If KeyAscii = 13 Then SendKeys "{tab}" End If End Sub

Kode Program Untuk Form Bimbingan


Private Sub Command1_Click() Set rs = New ADODB.Recordset With rs '.Open "Select * from qbimbingan where tanggal_bimbingan = '" & Text2.Text & "'", cn, 2, 3 '" sql = '" & var & "' order by kode_pesan" '.Open "select * from qbooking where tanggal_pakai = '" & Text2.Text & "' and waktu_pakai1 = '" & Text3.Text & "' order by tanggal_pesan", cn, 2, 3 .Open "select * from qbimbingan where tanggal_bimbingan = '" & DTPicker1.Value & "' and waktu_bimbingan= '" & MaskEdBox1.Text & "' and nama_kelas = '" & Combo1.Text & "'order by tanggal_bimbingan", cn, 2, 3 ListView1.ListItems.Clear Do While Not .EOF ListView1.ListItems.Add(1).Text = !kode_bimbingan ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !tanggal_bimbingan ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !nama_paca ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !telepon_paca

ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text !alamat_paca ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text !nama_kelas ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text !tanggal_akhir_bimbingan ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text !waktu_bimbingan ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text !waktu_pakai2

= = = = =

LAMPIRAN 10 : KODE PROGRAM

ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !durasi_pakai ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !pembayaran ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !nama_pengguna .MoveNext Loop If Text1.Text = "Rusak" Then MsgBox "KELAS SEDANG RUSAK, MASIH DALAM PERBAIKAN!!!", vbInformation + vbOKOnly, "Message": display_list Else If ListView1.ListItems.Count = 0 Then If MsgBox("Jadwal kelas pada tanggal " & DTPicker1.Value & " pukul " & MaskEdBox1.Text & " dengan kelas " & Combo1.Text & " masih dapat dipakai, Anda mau pakai?", vbYesNo + vbQuestion, "Message") = vbYes Then 'MsgBox "Jadwal lapangan pada tanggal " & DTPicker1.Value & " pukul " & MaskEdBox1.Text & " masih kosong, Anda mau pakai?", vbInformation + vbYesNo, "Message": display_list frmBooking.Text9.Text = frmMain.Text1.Text frmBooking.Show vbModal Else display_list Exit Sub End If Else MsgBox "Jadwal kelas pada tanggal " & DTPicker1.Value & " pukul " & MaskEdBox1.Text & " dengan kelas" & Combo1.Text & " sudah penuh, cari kelas yang kosong!", vbInformation + vbOKOnly, "Message": display_list End If End If End With End Sub Private Sub Form_Load() Text1.Visible = False connection

display_list Set rs5 = New ADODB.Recordset With rs5 .Open "select * from kelas", cn, 2, 3 'ListView1.ListItems.Clear Do While Not .EOF

LAMPIRAN 11 : KODE PROGRAM


Combo1.AddItem !nama_kelas Text1.Text = !kondisi_kelas .MoveNext Loop End With Me.WindowState = 2 Adodc1.Visible = False End Sub Sub display_list() Set rs = New ADODB.Recordset With rs .Open "select * from qbimbingan", cn, 2, 3 ListView1.ListItems.Clear Do While Not .EOF ListView1.ListItems.Add(1).Text = !kode_bimbingan ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !tanggal_bimbingan ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !nama_paca ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !telepon_paca ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !alamat_paca ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !nama_kelas ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !waktu_bimbingan ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !selesai_bimbingan ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !nama_pengguna ListView1.ListItems.Item(1).ListSubItems.Add.Text = !jenis_keterampilan .MoveNext Loop End With End Sub Private Sub Form_Resize() Image1.Width = ScaleWidth - (Image1.Left + 100) ListView1.Width = ScaleWidth - (ListView1.Left + 100)

LAMPIRAN 12 : KODE PROGRAM


ListView1.Height = ScaleHeight - (ListView1.Top + 100) End Sub Private Sub ListView1_DblClick()

Set rs = New ADODB.Recordset With rs If ListView1.ListItems.Count = 0 Then MsgBox "Record kosong", vbOKOnly + vbInformation, "Informasi" Exit Sub Else .Open "Select * from qbimbingan where kode_bimbingan = '" & ListView1.SelectedItem.Text & "'", cn, 2, 3 Do While Not .EOF frmBooking.Text5.Text = !kode_bimbingan frmBooking.DTPicker1.Value = !tanggal_bimbingan frmBooking.Text1.Text = !nama_paca frmBooking.Text2.Text = !telepon_paca frmBooking.Text3.Text = !alamat_paca frmBooking.Text8.Text = !nama_kelas frmBooking.MaskEdBox1.Text = !waktu_bimbingan frmBooking.MaskEdBox5.Text = !selesai_bimbingan frmBooking.MaskEdBox2.Text = !nama_pengguna 'frmBooking.MaskEdBox2.Text = !durasi_pakai 'frmBooking.MaskEdBox3.Text = !pembayaran frmBooking.Text10.Text = !nama_pengguna frmBooking.Text9.Text = frmMain.Text1.Text .MoveNext Loop 'frmBooking.MaskEdBox4.Text = frmBooking.MaskEdBox3.Text / frmBooking.MaskEdBox2.Text frmBooking.Show vbModal End If End With End Sub

LAMPIRAN 13 Daftar Hadir Peserta Pelatihan

LAMPIRAN 14 Daftar Peserta Penerima Stimulant Web

Anda mungkin juga menyukai