Anda di halaman 1dari 44

Oleh: Yuanita Lely Rachmawati, drg., M.

Kes

BIOSTATISTIK I

STATISTIKA
Pengertian: 1. Pengorganisasian & peringkasan data 2. Generalisasi Ruang lingkup: 1. Statistik deskriptif 2. Statistik Inferensial/induktif/analitik

BIOSTATISTIK??

Fungsi Statistik Bidang Kesehatan


1. Menggambarkan status kesehatan 2. Monev program kesehatan 3. Alat perencanaan program kesehatan 4. Alat bantu penelitian

Peran Statistik dlm Penelitian


1. Alat bantu dalam pengambilan sampel 2. Alat bantu dalam pengumpulan data secara

tepat 3. Alat bantu mengolah data scr tepat 4. Alat bantu menganalisa data scr tepat sesuai kasus penelitiannya 5. Alat bantu melakukan penyajian data yg benar, shg data lebih komunikatif

TEORI

Statistika

GENERALISASI

HIPOTESIS

STATISTIK
OBSERVASI

STATISTIK DISKRIPTIF
Menggambarkan dan meringkas data scr ilmiah dlm bentuk tabel/grafik Seperti: frekuensi, mean, median, modus, proporsi, rasio, simpang baku, kuartil, varians, pola ditribusi

STATISTIK INFERENSIAL/INDUKTIF/ANALITIK
Generalisasi kesimpulan umum dari analisis data riset ke polupasinya. Uji statistik yang tepat!!

DATA
Keterangan mengenai suatu hal dari seseorang atau kumpulan orang atau objek tertentu dalam bentuk angka-angka. Syarat data yang baik: 1. Up to date 2. Akurat

ALAT UKUR RELIABILITAS


Konsistensi

VALIDITAS
Ketepatan Ukuran obyek sebenarnya

Alat ukur yang benar

SKALA PENGUKURAN DATA


1. Nominal: ditetapkan atas dasar penggolongan. Hanya membedakan

cth: Jenis kelamin, pekerjaan 2. Ordinal: disusun atas dasar jenjang (rank) dlm atribut tertentu cth: Stadium penyakit, tingkat pendidikan Interval: dihasilkan dari pengukuran yang bersifat kontinue. Dalam pengukuran tsbt diasumsikan terdapat satuan pengukuran yang sama. Nilai 0 tidak mutlak Cth: skor hasil ujian, temperatur 4. Ratio: Tingkat tertinggi dari skala pengukuan. Mengikuti hukum aritmatik (perkalian, penjumlahan, pembagian). Mempunyai nilai 0 mutlak
3.

cth: BB, TB

DATA
Nominal Ordinal Interval Rasio
KATEGORIK

DISKRIT NUMERIK
KONTINUE

Juml anak, Juml kue

BB, TB, Temperatur

MANAJEMEN DATA
1. Editing

a. Kelengkapan jawaban b. Kejelasan tulisan c. Konsistensi jawaban d. Keseragaman ukuran 2. Coding

Bentuk Penyajian Data


1. Tabel 2. Grafik 3. Tidak boleh double penyajian

Distribusi asal daerah Mhs PSPDG UB angkatan 2008 adalah sbb : Jawa timur = 22 org, Jawa tengah = 13 org, Jawa barat = 25, Luar jawa = 6 org. Total Mhs = 66

Tabel 1.1 Distribusi Asal Daerah Mahasiswa PSPDG UB Angkatan 2008

Asal Daerah Jawa Timur


Jawa Tengah Jawa Barat Luar Jawa Jumlah

Jumlah 22
13 25 6 66

Persentase 33.3
19.7 37,9 09,1 100

Grafik 2 Distribusi Cakupan Pemeriksaan Kehamilan di Kabupaten Cianjur 1995

40 30

20
10 0 Tidak periksa Periksa 2 Periksa 3 Periksa 4 kali kali kali

Jumlah Bumil

Grafik 1 Distribusi Pendidikan Penduduk Jakarta Utara

9.2 25 50.8 Tidak sekolah Sekolah Dsar Tamat SMP

15

Tamat SMA +

Tabel 4 Produksi Beras di Indonesia 1969-1977


Produksi Beras
18000 16000 14000 12000 10000 8000 6000 Produksi Beras

4000
2000 0 1969 1970 1971 1972 1973 1974 1975 1976 1977

Sumber: BPS, Profil Statistik Anak dan Ibu di Indonesia, 1977

DISTRIBUSI
Pola sebaran 1. Simetris 2. Asimetris Kurva

Distribusi Normal

Analisis Data
1. Univariat (deskriptif) X 2. Bivariat (analitik) X Y 3. Multivariat (analitik lanjut) X Y X X

Analisis Univariat
1. Menyampaikan ukuran tengah Data Numerik : mean, median dan modus Data Kategorik : Proporsi/persentase 2. Menyampaikan ukuran variasi Data numerik : Range, standar deviasi Data kategorik : Proporsi/persentase Kelas A : pria = 4 ; wanita = 96 Kelas B : pria = 47 ; wanita = 52 Kelompok mana yang lebih bervariasi??

Analisis Bivariat/Multivariat
1. Menyatakan perbandingan antar variabel
2. Menyatakan hubungan antar variabel 3. Menyatakan pengaruh antar variabel

4. Menyatakan penyebab antar variabel

DASAR PEMILIHAN UJI STATISTIK:


1. Skala pengukuran
2. Distribusi data/populasi 3. Sampel bebas (independent) atau

berpasangan 4. Jumlah kelompok sampel atau jumlah pengamatan. 5. Banyaknya variabel yang dianalisis 6. Besar sample

Uji Statisistik
PARAMETRIK
Data berdistribusi normal Sampel relatif besar

NON PARAMETRIK
Data berdistribusi tidak normal Sampel kecil

Deskriptif Uji beda Uji korelasi Uji Regresi Uji sebab akibat

Deskriptif Uji beda Uji korelasi Uji Regresi Uji sebab akibat

ESTIMASI
Perkiraan kondisi/karakteristik populasi melalui data sampel atau data hasil survei
1. Estimasi titik 2. Estimasi interval

a. Estimasi mean (data kuantitatif) b. Estimasi proporsi (data kualitatif)

Dari hasil survei 200 anak SD di Malang didapatkan rerata DMFt = 5,6 Berapakah rerata DMF t anak SD untuk seluruh Malang? Rerata DMFt anak SD di wilayah Malang adalah 5,9 95% dipercaya bahwa rerata DMFt anak SD di wilayah Malang adalah berada diantara 5,2 s/d 6,1

STATISTIK DESKRIPTIF
Data nilai ujian bhs inggris: 50 35 99 55 75 74 89 60 65 90 90 65 74 50 60 65 85 85 74 60 84 40 45 55 52 65 n = 26 Distribusi frekuensi? Mean? Median? Standar deviasi?

Langkah-langkah: 1. Menentukan lebar kelas/interval kelas Sturges rule: k = 1 + 3,322 log n R = Xn X1 i = R/k Ket: R =range I = interval Xn = nilai terbesar X1 = nilai terkecil; 2. Membuat tabel frekuensi 3. Menentukan mean 4. Menentukan median 5. Menentukan standart deviasi

k = 1 + 3,322 log n = 1 + 3,322 log 26 = 1 + 3,322 ( 1,414973348) = 1 + 4,700541462 = 5,70054 R = Xn X = 99 35 = 64


I = 64 / 5,70054 = 11, 2270 = 11

TABEL 1 Menghitung Mean dari Distribusi Bergolongan


Interval Nilai 35 45 46 56 57 67 Titik Tengah (x) 40 51 62 f 3 5 7 fx 120 255 434

68 78
79 - 89 90 - 100 Jumlah

73
84 95

4
4 3 N = 26

292
336 285 fx = 1722

Mean (M) = fx / N = 1722 / 26 = 66,23

TABEL 2 Mencari Median dari Distribusi Bergolongan


Interval Nilai 35 45 46 56 57 67 f 3 5 7 cf 3 8 15

68 78
79 - 89 90 - 100 Jumlah

4
4 3 N = 26

19
23 26

Langkah-langkah: 1. Membuat kolom yg berisi frekuensi kumulatif meningkat, utk mencari interval mana yg mengandung median. 2. Menemukan interval kelas yang mengandung median dan menentukan batas bawah (nyata).

Median = Bb +

N - Cfb fd

Bb = batas bawah nyata dari interval yg mengandung median Cfb = frekuensi kukulatif di bawah interval yg mengandung median Fd = frekuensi yang mengandung median I = lebar interval N = jumlah frekuensi dlm distribusi

Standar Deviasi
SD = SD = x / N fx / N - fx / N

X Variabel Bebas

Y Variabel Terikat

Apakah ada hubungan antara X dengan Y? Apakah ada pengaruh X terhadap Y? Apakah ada perbedaan X dengan Y

Prosedur Uji Hipotesis


1. Menentukan hipotesis

Ho = tidak ada perbedaan Ha = ada perbedaan 2. Memilih uji statistik 3. Penghitungan uji statistik (mencari p value) 4. Menentukan tingkat kemaknaan = 5% 4. Menetukan titik kritis dgn melihat harga tabel (t) 6. Keputusan * p value < (0,05) -> Ho ditolak * p value > (0,05) -> Ho diterima

UJI t
Analisis hubungan Kategorik dgn Numerik Distribusi Normal Digunakan bila variabel kategorik nya berisi

dua nilai contoh: sex (pria, wanita) umur (tua, muda) Ada 2 jenis: 1. Uji t sampel berpasangan (paired t test) 2. Uji t dua sampel bebas (independen t test)

Uji t Berpasangan (paired t test)


Digunakan pada 2 kelompok sampel yg respondenya sama dan diukur dua kali pre & post Misal: Apakah ada perbedaan rata-rata kadar gula darah sebelum & sesudah mengkonsumsi bekatul?

Uji t Dua Sampel Bebas (Independen t test)


Digunakan pada 2 kelompok yang

respondennya berbeda

Misal: Apakah ada perbedaan tekanan darah antara penduduk urban dan rural?

UJI ANOVA
Analisis hubungan kategorik dgn numerik Menguji perbedaan mean antara 3 atau lebih kelompok sampel bebas Distribusi normal Variabel kategorik-nya berisi lebih dari 2 kategori

Misal: Apakah ada perbedaan mean berat bayi dengan tingkat pendidikan ibu ? Pendidikan ibu = SD, SMP, SMA, PT

UJI Kai Kuadrat (Chi Square)


Analisa hubungan kategorik dgn kategorik Untuk mengetahui perbedaan

proporsi/persentase antara 2 atau lebih kelompok sampel Misal: Apakah ada perbedaan persentase prestasi dengan jenis kelamin? Jenis kelamin = pria wanita Prestasi = baik, buruk

Daftar Pustaka
Kuzma, Jan Wa; Bohnenblust, Stephen E, Basic Statistic for Health Sciences 5Th ed, Mc Graw Hill International Edition, 2005 Kelly, Estalita, Diktat Statistika I, Fakultas Psikologi Universitas Merdeka Malang, 2010 Purnomo, windhu, Handout Statistika Manajemen, Pascasarjana Universitas Airlangga, 2002 Zainuddin, Muhamad, Metodologi Penelitian, Universitas Airlangga, 2002 Statistika Kedokteran Gigi, Universitas Airlangga.

TERIMA KASIH HAVE A NICE RESEARCH

Anda mungkin juga menyukai