Anda di halaman 1dari 4

Kasus Bab 4

1.

Elemen-elemen berikut ini terdiri dari skema tingkat konseptual dalam sebuah database: a. Nomor Barang Biava Deskripsi Jumlah Perscdia.Rn Nomor Faktur Penjualan Tanggal Jumlah Yang Dijual Syarat-Syarat (Term) Nomor Pelanggan Nama Pelanggan Alamat Pengiriman Alamat Penagihan Batas Kredit Saldo Rekening Harga Identifikasi tiga pemakai potensial dan desainlah subskema untuk setiap pemakai. Jelaskan desain Anda dengan menjabarkan mengapa setiap pemakai membutuhkan akses ke elemen data tersebut. b. Dengan menggunakan suatLrp roduk databaser elasional,m isalnya Microsoft Access, buatlah serangkaian tabel untuk mengimplementasikan skema Anda. Spesifikasi kunci utamanya (primary key) dan kunci luarnya (foreign key) setiap tabel. Pelajari perintah untuk menekankan integritas referensial model Anda dengan memasukkan data contoh di setiap tabel.

Diminta:

2.

Sebagian besar software DBMS berisi bahasa definisi data (data definition), bahasa manipulasi data (data manipulation language) dan bahasa permintaan (data query

language). Untuk setiap contoh berikut ini, tunjukkan bahasa mana akan digunakan dan apa alasannya: a. Administrator database menetapkan struktur logis database. b. Kontroler meminta laporan akuntansi biaya yang berisi daftar seluruh yang dibayar lembur lebih dari 10 jam dalam satu minggu. c. Programer mengembangkan sebuah program untuk memperbarui aktiva tetap yang disimpan dalam database. . d. Manajer sumber daya manusia meminta laporan yang menunjukkan semua pegawai yang akan pensiun dalam waktu lima tahun mendatang. e. Field nornor persediaan diperluas dalam catatan persediaan,untuk memungkinkan ditambahkannya persediaan baru dengan nomor seri berisi lebih dari 10 angka. f. Seorang pemakai mengembangkan program untuk mencetak seluruh pembelian yang dilakukan selama dua minggu terakhir. g. Field tambahan dibuat dalam catatan aktiva tetap, untuk mencatat nilai (Salvage value) setiap aset.
3.
Sehubungan dengan pembelian persediaan S&S, Ashton berkeinginan menyimpan data berikut ini:

Nomor Barang Tanggal pembelian Nomor pemasok alamat pemasok jumlah penambahan

Nama pemasok Biaya per unit jumlahpembelian staf pembelian

Nomor pesanan pembelian Deskripsi jumlah persediaan jumlah total pembelian

Diminta a. Desainlah serangkaian tabel untuk menyimpan data tersebut di atas. b. Identifikasi kunci utama (primary key) untuk setiap tabel. c. Implementasikan tabel Anda dengan menggunakan software data relasional yang bisa Anda dapatkan. d. Tetapkan atribut mana yang merupakan kunci utama (primary key) dan kunci luar (foreign key), kemudian implementasikan integritas referensial. e. Uji spesifikasi Anda dengan memasukkan data contoh di setiap tabel. 4.
Buatlah serangkaian tabel seperti dalam Tabel 4-A1 dengan menggunakan DBMS yang bisa Anda dapatkan. Tulislah bahasa permintaan data untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut: a. Berapa banyak jenis perbedaan persediaan barang yang dijual pada S&S b. Berapa banyak penjualan selama bulan Oktober? c. Berapa jumlah total penjualan selama bulan Oktober? d. Berapa rata-rata jumlah transaksi penjualan? e. Tenaga penjualan mana yang menjual paling banyak? f. Produk manakah yang sering terjual?

5.

lmplementasikan serangkaian tabel yang ditunjukkan dalam Gambar 4-8 dalam dengan menggunakan paket DBMS untuk Anda akses. Tulislah bahasa permintaan untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan: a. Pelanggan mana (sebutkan namanya) yang melakukan pembelian dari Martinez? b. Siapa yang memiliki batas kredit terbesar? c. Berapa banyak perrjualan yang dilarkukan pada bulan Oktober? d. Berapa nomor barang, harga, dan jumlah setiap barang yang dijual berdasarkan nomor faktur 103? e. Berapa jumlah penjualan yang dilakukan setiap pegawai penjualan? f. Berapa banyak pelanggan yang tinggal di Arizona? g. Berapa banyak kredit yang masih tersedia untuk setiap pelanggan? h. Berapa banyak jumlah setiap barang vang dijual? (masukkan pula deskripsi setiap barang, dalam jawaban Anda). i. Pelanggan mana yang masih memiliki kredit lebih dari $1.000? j. Barang mana sajakah yang masih tersedia sekurang-kurangnya 100 unit? Busy B Company ingin menyimpan data mengenai keterampilan para pegawainya. Setiap pegawai bisa memiliki satu atau lebih keterampilan khusus. Sebagai tambahan, beberapa pegawai dapat memiliki keterampilan yang sama. Fakta-fakta berikut ini harus dimasukkan ke dalam database: Nama pegawai Jumlah ketrampilan Tingkat gaji Ketrampilan Supervisor Jenis ketrampilan Nomor kepegawaian Tanggal diperkerjakan Tanggal lahir Tanggal dibutuhkannya

6.

Diminta: a. Desainlah serangkai tabel database relarsional untuk menyimpan data tersebut. b. Identifikasi kunci utama (Primary Key) untuk setiap tabel. Implemantasikan skema Anda dengan menggunakan software DBMS relasional yang bisa Anda dapatkan. Spesifikasikan kunci utama dan dan luarnya, Serta pelajari perintah untuk menekankan integritas referensial. Tunjukkan kebenaran desain dengan memasukan data contoh ke setiap tabel.

6.

Anda mungkin juga menyukai