Anda di halaman 1dari 2

Mengapa Bahasa Inggris Perlu Bagi Seorang Sekretaris??

Sebuah pertanyaan yang sangat umum yang sering diajukan oleh para pencari kerja, khususnya wanita. Karena persaingan mencari kerja yang semakin tinggi, setiap pencari kerja mulai berusaha untuk membekali diri dengan wawasan yang luas. Tidak hanya itu, kemampuan berbahasa inggris pun sangat menjadi syarat sebagai salah satu kunci untuk kesuksesan dalam berkarier. Tak terkecuali bagi seorang sekretaris. Sekretaris merupakan seorang yang membantu pimpinan\bos dalam menjalankan suatu pekerjaan. Seorang sekretaris juga adalah perantara bagi orang yang ingin berhubungan dengan pimpinan atau sebaliknya. Disamping itu, sekretaris juga setiap harinya berkomunikasi dengan tamu-tamu yang terdiri dari berbagai macam tingkatan, golongan dan berbagai macam individu yang setiap diantara mereka tentunya memiliki latar belakang, status sosial, kepentingan, serta kedudukan yang berbeda. Oleh sebab sekretaris dituntut harus mampu dengan cepat menyesuaikan diri dan memahami pihakpihak yang berhubungan dengannya. Seorang sekretaris setiap harinya berkomunikasi dengan tamu- tamu dengan berbagai tingkatan atau golongan. Untuk itu seorang sekretaris harus mampu berkomunikasi dengan baik dan menguasai bahasa Indonesia dan beberapa bahasa asing dengan baik. Ia pun dituntut untuk memilih kata dan menyususn kalimat secara baik dan jelas, menyenangkan semua pihak yang berkomunikasi dengannya. Untuk meningkatkan kualitas seorang pemimpin harus meningkatkan kuaitas berkomunikasi dengan meningkatkan bahasa yang dimiliki seperti bahasa Inggris atau bahasa asing lainnya sehingga dapat berkomunikasi dengan tamu- tamu tingkat eksekutif, agar seorang sekretaris mampu membantu pimpinan dalam bernegosiasi .

3. FUNGSI SEKRETARIS Pada dasarnya fungsi sekretaris adalah: a. Membantu meringankan tugas-tugas pimpinan dengan mengambil alih tugas detail pimpinan, menyampaikan keputusan pimpinan kepada pejabat lain. b. Menangani informasi untuk pimpinan dengan cara mengumpulkan, menyeleksi, mengolah dan menyampaikan informasi. c. Menjadi jembatan penghubung, artinya sekretaris harus membina dan memelihara hubungan kerja dengan pimpinan. Untuk itu seorang sekretaris harus mampu berkomunikasi dengan baik dan selain menguasai bahasa Indonesia dengan baikdan harus menguasai kemampuan berbahasa asing seperti bahasa inggris, sehingga dapat berkomunikasi dengan tamu- tamu tingkat eksekutif, dan mampu membantu pimpinan dalam bernegosiasi. Ia pun dituntut untuk memilih kata dan menyusun kalimat secara baik dan jelas, menyenangkan semua pihak yang berkomunikasi dengannya. Bahasa inggris merupakan modal untuk bersaing meraih suatu pekerjaan yang lebih baik dan merupakan bahasa internasional penghubung segala bahasa, disamping itu juga dengan Bahasa inggris, sekretaris dapat : 1. meningkatkan karier. 2. mendapatkan posisi lebih tinggi dibanding rekan-rekan yang tidak memilikinya. 3. mempermudah untuk melakukan komunikasi dengan siapapun juga dimanapun juga berada.

4. membuat kita bisa percaya diri dan tak pernah takut untuk melakukan apapun juga
Dengan kata lain, dengan paham akan bahasa inggris ini, sekretaris akan mudah dalam menjalin relasi dari pihak mana saja. Ini akan menguntungkan perusahaan karena yang notabene seorang sekretaris yang menjadi cerminan dari pimpinan dan menjadi jembatan antara pimpinan dengan banyak pihak, mampu menjalin komunikaBahasa inggris memang sangat penting untuk

sekretaris, karena dengan paham akan bahasa inggris sekretaris akan mudah dalam menjalin relasi dari pihak mana saja. Bahasa inggris memang sangat penting untuk sekretaris, karena dengan paham akan bahasa inggris sekretaris akan mudah dalam menjalin relasi dari pihak mana saja. Dengan kata lain sekretaris mudah untuk berkomunikasi dengan siapa saja. Disamping itu juga bahasa inggris dalam bekerja hampir setiap hari kita pasti akan menemui kata-kata dalam bahasa inggris secara tidak langsung.Apalagi dalam perusahaan asing pasti bahasa inggris sangat dituntut. Dengan bahasa inggris pula kita menjadi semakin percaya diri dan meningkatkan karier kita. Beberapa definisi sekretaris adalah : 1. Seorang sekretaris adalah seorang professional. Sebagai professional, seorang sekretaris diharapkan menampilkan aneka macam tanggung jawab tugas kesekretarisan dengan penuh kompetensi, dapat dipercaya dan berkepribadian. 2. Seorang sekretaris adalah asisten pimpinan yang memiliki keahlian mengurus kantor, menampilkan kemampuan menerima tanggungjawab tanpa diarahkan atau diawasi, berinisiatif dan penuh pertimbangan, serta mengambil keputusan sesuai dengan ruang lingkup tugasnya (Profesional Secretaries International). Seorang sekretaris harus memiliki pengetahuan kemasyarakatan dan kebudayaan yang dapat mengangkat nama dari perusahaan. Misalnya: Menguasai dan memahami Bahasa Indonesia dengan baik dan benar serta menguasai beberapa bahasa asing secara lisan maupun tertulis, serta memiliki pengetahuan ekstra.
Dengan demikian, pendidikan bahasa Inggris SMK yang kini sedang diterapkan di Indonesia, dengan segala kelebihan dan kekurangannya, tetap merupakan pilihan yang lebih baik untuk pelajar SMK dikarenakan konteks seputar Business yang digunakan untuk kurikulum mereka.

Anda mungkin juga menyukai