Anda di halaman 1dari 11

BENTUK-BENTUK SOAL PADA EVALUASI PEMBELAJARAN

Oleh :

Dewi eka darma putri

1106509/2011

Bentuk Bentuk Soal Pada Evaluasi Pembelajaran


Bentuk bentuk soal
Subjektif Soal Benar salah

Objektif

Karangan

Short answer test

Soal mencocokan

Soal pilihan ganda

Essay test

Soal melengkapi

Soal isian

Bentuk Bentuk Soal Pada Evaluasi Pembelajaran


Soal Essai / subjektif Bentuk Soal Secara Umum Soal Objektif

pertanyaan yang menuntut siswa menjawab dalam bentuk menguraikan, menjelaskan, mendiskusikan, membandingkan, memberikan alasan, dan bentuk lain yang sejenis sesuai dengan tuntutan pertanyaan dengan menggunakan kata-kata dan bahasa sendiri

terdiri dari butir-butir soal (items) yang dapat dijawab oleh testee dengan jalan memilih salah satu atau lebih jawaban di antara beberapa kemungkinan jawaban yang telah dipasangkan pada masing-masing items, atau dengan jalan menuliskan (mengisikan) jawaban berupa kata-kata atau simbolsimbol tertentu pada tempat yang telah disediakan untuk masing-masing butir item yang bersangkutan.

Bentuk soal subjektif


1. Karangan

Bentuk soal ini biasanya tidak ada pedoman serta batasbatas mengenai isinya dan mengenai apa saja yang diceritakan. Karangan ini hanya diajarkan dalam pelajaran bahasa

Contoh soal :

Mengarang indah atau mengarang bebas

2. Essay test
Menuntut siswa untuk menjawab soal dengan kemampuan yang ia miliki. Tidak masalah apakah ia menjawab panjang atau pendek. Penilaian tes subjektif dilakukan berdasarkan kategori yang ditentukan oleh pembuat soal. Walaupun jawabannya panjang tapi tidak sesuai dengan kategori yang ditentukan pembuat soal, maka skornya belum tentu tinggi.

Contoh soal :
Apakah yang dimaksud dengan hubungan sosial ? Jawab : Menurut Gillin dan Gillin hubungan sosial adalah hubungan yang dinamis, menyangkut hubungan antar individu, antar kelompok dan antar individu dengan kelompok

3. Short Answer Tes

Merupakan tes yang jawabannya berbentuk kalimat pendek

Contoh soal : Proses meresapnya air dari permukaan tanah melalui pori-pori tanah disebut dengan ?

Jawab : Infiltrasi

Bentuk Soal Objektif


1. Soal Benar ( ) salah ( )

Kriteria soal benar salah : 1. bentuk tes yang mengajukan beberapa pernyataan yang bernilai benar atau salah. 2. dua pilihan jawaban yaitu huruf B yang berarti pernyataan tersebut benar dan S yang berarti pernyataan tersebut salah

Contoh soal : 1. Negara negar a benelux berada di kawasan eropa barat ( benar / salah)

Jawab : Pernyataan tersebut BENAR. Karena negara-negra benelux adalah Belgia, Belanda dan Luxemburg. Negara yang berada di kawasan eropa barat adalah austria, Belgia, Perancis, Liechtenstein, Jerman, Luksemburg, Monako ,Belanda dan Swiss

2. Soal mencocokkan Kriteria soal mencocokkan : 1. Soal ini memiliki satu seri pertanyaan dan satu seri jawaban. 2. Tugas peserta tes adalah mencari pasangan setiap pertanyaan yang terdapat dalam seri pertanyaan dan seri jawaban.
Keunggulan : Waktunya relatif singkat Banyak pertanyaan dapat diajukan sehingga dapat mengukur ruang lingkup bahasan yang lebih luas Kelemahan :

Hanya dapat mengukur hal-hal yang didasarkan pada fakta dan hafalan saja. Sukar untuk menentukan materi/pokok bahasan yang mengukur halhal yang berhubungan

Faktor terka-menerka kecil


Penilaiannya mudah dan objektif.

Contoh soal ; 1. Pilihlah kata atau pernyataan dari deretan pada lajur B yang sesuai atau berhubungan dengan salah satu kata atau pernyataan yang terdapat pada lajur A.

Jawab :
Lajur A 1. Rumah gadang 2. Reog ponorogo 3. Tari saman 4. Lagu es lilin Lajur B

Lajur A 1. 2. 3. 4. Rumah gadang Reog ponorogo Tari saman Lagu es lilin

Lajur B a. NAD (Nangroe Aceh Darussalam ) b. Jawa barat c. Bali d. Sumatera Barat

a. NAD (Nangroe Aceh Darussala m) b. Jawa barat c. Jawa timur d. Sumatera Barat

3. Soal pilihan ganda Kriteria soal pilihan ganda


1. Tes bentuk pilihan ganda merupakan tes yang memiliki satu pemberitahuan tentang suatu materi tertentu yang belum sempurna serta beberapa alternatif jawaban yang terdiri dari kunci jawaban dan pengecoh. 2. Tugas peserta tes adalah memilih jawaban dari pilihan yang tersedia dan paling sesuai dengan pernyataan yang ada dalam soal.
Contoh soal : 1. Batuan memilki pori-pori sangat kecil sehingga mencegah air tanah untuh mengalir disebut sebagai ..

a. Akuifer b. Akuitard c. Akuitas

d. akuides e. akuinos

Jawab : Batuan yang memiliki pori-pori sangat kecil sehingga mencegah air tanah untuk mengalir disebut Akuitard. Akuitard bersifat semikedap mampu mengalirkan air tetapi dengan laju yang sangat lambat.

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai