Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PRAKTIKUM

PSIT-1

MODUL 1
PENELITIAN PASAR


Kelompok : 15 Tgl. Praktikum : 13 Oktober 2014
Nama
: 1. Ayudya Quennantari Hari Praktikum : Selasa
: 2. Retri Ramadhani Waktu Praktikum : 8:40 10:20
Tanggal Pengumpulan 20 Oktober 2014
Kelas :
Yogyakarta,...............................2014

Asisten


(....................................)
Asisten :
Nilai


JURUSAN TEKNIK INDUSTRI
FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA
2014

BAB I
PERUMUSAN DAN PERENCANAAN STRATEGI
(DENGAN PENDEKATAN BALANCE SCORECARD)

1.1 Tujuan Praktikum
Tujuan praktikum perumusan dan perencanaan strategi ini adalah :
1. Mahasiswa mampu menganalisis SWOT sebuah organisasi.
2. Mahasiswa mampu merumuskan visi dan misi organisasi dari analisis SWOT.
3. Mahasiswa memahami langkah langkah menyusun strategi dan program kerja.
4. Mahasiswa mampu meyusun strategi dan program kerja untuk mewujudkan
visi perusahaan dan mengaplikasikannya.

1.2 Input
Dalam praktikum ini, ada beberapa tugas yang akan dilakukan oleh praktikan :
1. Melakukan analisis SWOT
2. Membuat visi dan misi perusahaan berdasarkan analisis
3. Menyususn strategi dan program kerja perusahaan dengan metode SWOT
Balanced Scorecard

1.3 Output
1.3.1 Analisis SWOT dan Pengelompokan Grup + dan Grup -
(Berisi analisis faktor internal, eksternal dan formulasi strategi SWOT)
1.3.2 Pernyataan Visi dan Misi
(Berisi Blueprint Visi dan Misi)
1.3.3 Formulasi Strategi
(Berisi minimal 2 strategi beserta penjelasannya)
1.3.4 Penyusunan Sasaran Strategi
(Berisi framework BSC dalam 4 perspektif BSC dan penyusunan sasaran strategi)
1.3.5 Mapping Strategi
(Berisi mapping sasaran strategi dan penjelasan)
1.3.6 Program Kerja
(Berisi tabel pembuatan program kerja dan penjelasan)
1.4 Kesimpulan dan Saran


Format Umum
Top 2.5 cm ; Bottom 2.5 cm ; Left 3 cm ; Right 2 cm

Studi Kasus :
Lab IPO & Lab Datmin : Perusahaan Mobil City Car
Lab DSKE & Lab Delsim : Perusahaan Mobil Family Car
Lab ERP & Lab Siman : Perusahaan Mobil Sport Car

Note :
Framework penyusunan sasaran strategi diprint menggunakan kertas A3

Anda mungkin juga menyukai