Anda di halaman 1dari 7

Penyimpangan social

A. berbagai penyakit sosial sebagai akibat Penyimpangan Sosial

1. pengertian penyimpangan sosial

Terjadinya perilaku penyimpangan sosial disebabkan gagalnya individu atau


kelompok untuk mengidentifikasikan diri.

Perilaku yang menyimpang dapat berlangsung dalam lingkungan keluarga yaitu


mengonsumsi narkoba dan menegak minuman keras dan ada yang terjadi di
lingkungan masyarakat, yaitu tawuran antar sekolah dan korpsi.

Jadi dapat disimpulkan penyimpangan sosial adalah bentuk perbuatan yang


mengabaikan nilai dan norma yang melanggar,bertentangan atau menyimpang dari
aturan-aturan hukum.

2. sifat-sifat penyimpangan sosial

a. penyimpangan positif,adalah penyimpangan yang memiliki dampak

positif terhadap kehidupan,masyarakat umum,maupun dirinya.

b. penyimpangan negativ,adalah penyimpangan yang cenderung

merugikan pelaku dan masyarakat.

3. bentuk penyimpangan sosial

a. penyimpangan primer,yaitu bentuk penyimpangan sosial yang


bersifat sementara,dan masyarakat masih menolerir pelaku
penyimpang.

b. penyimpangan sekunder,yaitu perbuatan yang dilakukan secara khas


memperlihatkan perilaku penyimpang dan tindakan tersebut selalu

meresahkan orang.
c. penyimpangan individu,yaitu penyimpangan yang di lakukan oleh
seseorang dgn melaukan tindakan2 yang menyimpang dari norma2 yg
berlaku.
d. penyimpangan kelompok,yaitu penyimpangan yg dilakukan secara
kolektif dgn cara melakukan kegiatan yang menyimpang dari norma2
yang berlaku.

4. macam-macam penyimpangan sosial dalam keluarga

Penyimpangan sosial dalam keluarga dapat terjadi sebagai akibat proses


sosialisasi yg tidak sempurna. Gaglnya proses sosialisasi tersebut disebabkan
adanya pengaruh2 buruk dari media sosialisasi yg cukup banyak berpengaruh
adalah teman bermain.

A. penyalah gunaan Narkotika & obat2 terlarang

Narkotika adalah bahan/zat aktif yg bekerja pada system syaraf yang dapat
menyebabkan hilangnya kesadaran dan rasa sakit,serta dapat menyababkan
ketergantungan.contohnya morfin,heroin(putau),ganja,& kokain.

Psikotropika adalah bahan/zat yg bekerja pada system syaraf dapat menyebabkan


perubahan pada aktivitas mental & perilaku dan juga dapat menyebabkan
ketergantungan. Contohnya ekstasi,sabu-sabu,magadon & pil KB.

Banyak orang yg menyalah gunakan narkoba karena hal-hal berikut :

- rasa ingin tau tentang narkoba tanpa menyadari akibatnya

- ingin mengalihkan perasaan kecewa dalam hidup

- keinginan untuk sekedar bersenang-senang

- keinginan mengikuti trend/gaya

- ingin lari dari kebosanan hidup

- keinginan untuk diterima lingkungan

penyalah gunaan narkoba dapat di sebut penyimpangan sosial karena


di anggap melanggar nilai&norma2 yg berlaku.

B. alkoholisme/minuman keras (miras)


Alcohol adalah cairan tidak berwarna yg dapat memebukan dalam kebanyakan
minuman keras.nama lain alkohol adalah etanol yaitu bahan psikoaktif yg dapat
menyebabkan penurunan kesadaran. Efek samping minuman keras yaitu
cadel,mata jereng,muka merah,dll.seorang peminum minuman keras dapat
kehilangan kemampuan,dalam kondisi seperti ini pemabuk sering berbuat keonaran
hingga pembunuhan.karena itu pemabuk dan pengedar dianggap melanggar
norma2,

C. hubungan sexual diluar nikah

Dalam lingkungan masyarakat yg memegang teguh norma,perilaku seksual di luar


nikah tidak dapat dibenarkan.perilaku tersebut di katakana sebagai perbuatan
buruk yg sangat terlarang yg dapat merusak tata nilai yg berlaku dalam
masyarakat.

D. penyimpangan seksual

Penyimpangan sekaual merupakan salah satu bentuk perilaku yg menyimpang


karena melanggar norma2 yg berlaku seperti
homoseksual,lesbianisme,transeksual.homoseksual merupakan perilaku seksual yg
cenderung tertarik kepada orang sejenis,pria yg melakukan perbuatan seperti itu
disebut homoseks,sedangkan wanita disebut lesbian.

E. perjudian

Perjudian (gamling) adalah bentuk kegiatan yg pemainya bertaruh atau


memasang taruhan.sesuat yg dipertaruhkan dapat berupa uang,dll yg dianggap
nilai tinggi dalam suatu komunitas.seseorang yg telah terjerumus di meja judi
sering kali tertodong untuk melakukan pencurian,perampokan,dan bentuk
kejahatan yg lain.mereka melakukan semua itu demi uang.maka perjudian
dianggap sebagai bentuk penyimpangan sosial.

5. macam-macam penyimpangan sosial dalam masyarakat

A. tawuran

Perkelahian antar remaja sering disebut tawuran.tawuran adalah bentuk


penyimpangan sosial.tawuran terjadi karena ulah beberapa pelajar lalu meluas
kepada banyak pelajar.alasanya dapat berupa berebut wanita,penguasaan tempat
nongkrong,dll.setiap pelajar yg tidak ikut tawuran dikatakan sebagai anak
penukut/solidar/banci.ada juga yg takut di bilang norak dengan teman2nya jadi
tawuran di anggap trend padahal telah merusak tatanan nilai & norma.

B. prostitusi & pekerka seks komersial

Prostitusi/pelacuran adlah pekerjaan yg berkaitan dengan penjualan jasa seksual


untuk memdapat uang.seseorang yg menjual jasa seksual disebut yg sekarang
sering disebut PSK.prostitusi adlah penyimpangan sosial karena dapat merusak diri
pelaku dan citra masyarakat.ada banyak sebab hingga seseorang terjerumus ke
lembah prostitusi yaitu :

1.) faktor internal

Seperti adanya seksual yg tinggi,memiliki sifat malas,keinginan untuk hidup mewah


dengan mudah

2.) faktor eksternal


Seperti mangalami kesulitan,tekanan ekonomi,dll.

C. kriminalitas

Seorang kriminalitas adalah seorang melakukan perbuatan yg melanggar hukum &


norma2 yg berlaku.perbuatan kriminal disebut kriminalitas.orang2 yg berbuat
kriminal seperti pencuri,pembunuh,dll adlah penyimpangan sosial karena tindakan
kriminalitas merugikan pihak lain.

D. korupsi

Korupsi berasal dari bahasa latin ,corruption atau corrumpere yg berarti


buruk,busuk,rusak.korupsi merupakan perilaku penyelewengan dari tugas tertentu
yg sengaja dilakukan untuk memperoleh keuntungan.

B. berbagai upaya pencegahan penyimpangan sosial

Adanya penyimpangan sosial dalam kekelaurgaan dan masyarakat mambutuhkan


berbagai upaya pencegahan.sebelum malakukan upaya pencegahan ,perlu
dipahami sebab dan akibat dari suatu penyimpangan sosial.

1. faktor-faktor penyebab terjadinya penyimpangan sosial

a.. sikap mental yg tidak sehat

b. keluarga yg broken home


c. pelampiasan rasa kecewa

d. merasa terdesak oleh kebutuhan ekonomi dan melakukan jalan pintas

e. dipengaruhi oleh teman dalam lingkungan

f. berbagai media massa menyuguhkan informasi yg tidak

mengindahkan nilai & norma

g. timbulnya keinginan untuk dipuji oleh pihak lain

h. proses belajar yg menyimpang

2. akibat penyimpangan sosial

Terjadinya penyimpangan sosial dalam kaluarga maupun masyarakat dapat


merugikan terhadap individu,keluarga masyarakat,dan Negara.

A. mendorong meningkatnya kriminalitas

Pada umumnya pelaku penyimpangan sosial bersifat individual,lalu bergabung


dengan pelaku penyimpang lain.kegiatan mereka pun menjadi terorganisir,selalu
melanggar norma2,dan melakukan kriminalitas.

B. menjamurnya prostitusi & bisnis penjualan wanita

Bisnis perdagangan wanita tersebut terutama ditujukan ke luar negeri untuk


dijadikan wanita penghibur.untuk mengelabui pihak yg berwenang,mereka
menciptakan modus perdagangan wanita dengan menyatakan menyaluran tenaga
kerja,penyanyi,artis,dll.kegiatan semacam ini jelas sebagai bisnis oeang2 tak
bermoral.

C. meningkatkatnya kemiskinan

Penyimpangan sosial ternyata dapat memicu kemiskinan dalam masyarakat.harta


kekayaan Negara banyak terkuras koruptor.dana2 yg tsdinya disediakan untuk
rakyat miskin telah masuk kantong para koruptor.

D. menganggu keharmonisan

Jika salah satu keluarga melakukan hal penyimpangan sosial maka keluarga lain
akan merasa terganggu.
E. merusak mental & merusak kesehatan

Dalam kasus tertentu,pemakaian narkoba melalui jarum suntik yg tudak steril dan
digunakan secara bergantian dapat menyababkan penyakit HIV/AIDS.

Human Immunodeficiency Virus (HIV) adalah virus yg menyerang sel kekebalan


tubuh manusia sehinnga tubuh kehilangan daya tahan. Aquired Immune Deficiency
Syndrome (AIDS) adalah kumpulan penyakit yg menyerang tubuh karena lemahnya
daya tahan tubuh.

3. upaya-upaya pencegahan penyimpangan sosial

Penyimpangan sosial yang muncul khususnya kenakalan remaja manunjukan


kecendrungan meningkat secara kuantitatif.berikut ini beberapa upaya pencegahan
penyimpangan sosial secara preventif & kuratif.

A. tindakan preventif

Tindakan yg dilakukan sebelum terjadi pelanggaran.tindakan preventif dapat di


lakukan dengan berbagai cara sbg berikut :

1. mendukung program wajib belajar


menanam nilai dan norma-morma,terutama norma agama dan norma hukum
menyediakan bermacam sarana & prasarana yg menunjang agar para remaja dapat
mengalihkan kegiatan buruk.
menjalin hub personal yg baik antara anak dan ortu
menciptakan suasana kekeluargaan
melaksanakan aturan dengan konsisten
menyusun undang2 khusus untuk anak dan remaja
mendiriksn klinik bimbingan psikologis

B. tindakan kuratif

Merupakan tindakan yg dilakukan untuk mengatasi penyimpangan sosial.tindakan


kuratif dapat dilakukan dengan berbagai cara sbg berikut :
menghilangkan semua penyebab kejahatan remaja
melakukan perubahan lingkungan dengan cara mencari ortu angkat/asuh,dll
memindahkan anak2 nakal ke lingkungan sosial yg baik
memberi lat pada anak remaja untuk hidup mandiri,disiplin,dan tertib
memanfaatkan waktu
menggiatkan organisasi pemuda dengan program2 lat jejuruan untuk
mempersiapkan anak remaja bagi pasaran kerja
memperbanyak lembaga lat kerja dengan program kegiatan pembangunan
mendayagunakan klinik bimbingan untuk meringankan dan mencegah persoalan-
persoalanya berkaitan dengan penyimpangan sosial,seperti gangguan kejiwaan.

Anda mungkin juga menyukai