Anda di halaman 1dari 41

Cadangan Migas

Pengertian cadangan
Cadangan (reserve) adalah sejumlah
minyak dan gas bumi di dalam reservoar
yang dapat diproduksikan (recoverable
reserve)
Cadangan di tempat (Initial oil/gas in place
resources sumber daya) adalah
sejumlah minyak dan gas bumi di dalam
reservoar baik yang dapat diproduksikan
maupun tidak dapat diproduksikan.
.
.

TAHAP
PERHITUNGAN
CADANGAN

Pengertian cadangan
KLASIFIKASI CADANGAN :
Cadangan terbukti (proven)
Yaitu cadangan minyak dan gas bumi yang sudah
dibuktikan dengan pemboran dan sudah dilakukan uji
produksi yang mencakup daerah reservoar seluas jarijari pengurasan (drainage radius - re) dari sumur yang
bersangkutan.
Cadangan mungkin (probable)
Yaitu cadangan minyak dan gas bumi yang sudah
dibuktikan dengan pemboran dan sudah dilakukan uji
produksi yang mencakup daerah reservoar seluas
batas minyak/gas air (WOC , batas minyak air atau
WGC, batas gas - air).
Cadangan harapan (possible)
Yaitu cadangan minyak dan gas bumi yang sudah
dibuktikan dengan pemboran yang mencakup daerah
seluas garis kontur terluar.

Pengertian cadangan
Cadangan potensial, yaitu cadangan
yang sudah terbukti dan sudah diuji
produksi tetapi belum diproduksikan,
untuk memproduksikan tinggal
melakukan pelubangan (perforasi).
Cadangan itu bersifat dinamis,

Dapat menjadi lebih besar atau lebih kecil


dari perhitungan sebelumnya,
Besarnya cadangan migas selalu dinilai
ulang untuk mengetahui perubahannya

Pengertian cadangan
PROSPEK
Perangkap HC yg diketahui dari data Geologi
dan Geofisika.
Belum dibuktikan dg pemboran
Perangkap sudah matang unt dibor

LEADS
Perangkap HC yg diketahui dari data Geologi
dan Geofisika.
Belum siap unt dibor
Perlu data unt mematangkan.

Pengertian cadangan
Faktor-faktor yang mempengaruhi perubahan
besarnya cadangan di antaranya :
Eksplorasi daerah baru.
Pelaksanaan produksi.
Harga minyak mentah.
Perkembangan teknologi.
Perhitungan ulang (Re-Assesment)

Recoverable reserve / Economic Reserve


Cadangan yg dpt diproduksikan sampai tingkat teknologi
saat itu secara ekonomis

Pengertian cadangan
Cadangan di tempat
Cadangan (reserve)

Tidak semua migas dapat diproduksikan


Tingkat perolehan cadangan (Rec. Factor)

Np
RF
N

Kum Produksi minyak


Cad minyak di tempat

Ultimate rec factor : RF terbesar yg dpt

diperoleh dari suatu res sampai kondisi abandonment.

Perhitungan Cadangan
Metoda VOLUMETRIS
Untuk menghitungan cadangan awal
ditempat (STOIIP)
Data yang diperlukan dalam perhitungan
ini adalah:

Data petrofisik (porositas dan saturasi air


awal)
Data PVT (faktor volume formasi minyak
dan gas)
Peta bawah permukaan dan isopach.

Perhitungan Cadangan
Rumus yg digunakan :

7758 VB 1 S wi
STOIIP
Boi
IGIP

STB

43560 V B 1 S wi
SCF
B gi

STOIIP = Cadangan awal minyak pada kondisi awal, STB


IGIP
VB

Swi
Boi
Bgi

= Cadangan awal gas pada kondisi standart, SCF


= Volume Bulk Reservoar, ac-ft
= Porositas, %
= Saturasi air awal, %
= FVF Minyak awal
= FVF Gas awal.

Perhitungan Cadangan
Perhitungan VOLUME BULK, Vb

Perhitungan Cadangan

Mengukur luas bid tidak beraturan


Ada bbrp model

Perhitungan Cadangan
Metoda piramid, bila An+1/An < 0.5

h
VB
An A n 1
3

An An 1

Metoda trapezoid, bila An+1/An > 0.5


h
An An
VB =
2

Latihan perhitungan cadangan di


tempat secara volumetris
Berdasarkan peta isopach dari suatu lapisan
prospek minyak diperoleh data luas setiap kontur
yang diukur dengan planimeter seperti pada
tabel berikut ini. Peta isopach tersebut berskala
1 : 1500.
Data reservoar yang lain porositas 13 %,
saturasi air awal 23 % dan faktor volume formasi
minyak 1.13 bbl/STB. Hitung cadangan minyak
awal di tempat.

Planimeter

Menghitung Volume Res


Data yg tersedia

1.

Peta isopach dari suatu res


Hasil pengukuran luas dg planimeter

Perhit volume reservoar

2.
kontur

Luas
kontur,in2

Luas
sebenarnya,acre

Perband.
luas

Selang
kedalaman

metoda

Vol per
segmen,
ac-ft

Ao

19.64

450

A1

15.

375

0.83

Trap

2063

A2

15.19

303

0.80

Trap

1695

A3

10.05

231

0.76

Trap

1335

A4

6.69

154

0.67

Trap

963a)

A5

3.22

74

0.48

Pir

558b)

A6

Pir

99c)

Luas kontur = putaran skala planimeter x kalibrasi


Luas sebenarnya = luas kontur x skala

No. Kontur

Luas Kontur,
Cm2

Interval Kontur, ft

1
2
3
4
5
6

136
103
46
24
12
4

15
15
15
15
10

Cadangan DECLINE CURVE


Anggapan:

Sejarah prod. mencerminkan produktivitas


lapisan/reservoar.
Metoda produksi yg akan datang tdk berubah

Data yg diperlukan:

Laju produksi, Q, (harian-STB/D, bulanan-STB/M).


Kumulatif produksi, Np
Waktu produksi

Metoda decline curve

Exponential
Harmonic
Hyperbolic

Cadangan-Decline Curve
Laju
Produ
ksi, Q
Laju
produk
si, Q

Waktu, T

Kumulatif produksi, Np

Cadangan DECLINE CURVE


Log Q

QEL

t, waktu produksi
Np, kum produksi

Cadangan DECLINE CURVE


Kegunaan:

Menghitung cadangan pd selang waktu


Perkiraan produksi yg akan datang
Perkiraan waktu cadangan habis
Perkiraan laju produksi y a d.

Cadangan DECLINE CURVE


Dasar pers
a = decline rate
t = waktu produksi
Qt= laju prod saat t
Qi= laju prod saat awal

Decline rate

Qt Qi e

at

1 Qi
a ln
t Qt

Kumulatif produksi: Np Qi Qt

Batas laju produksi

Biaya opr bulanan


QEL
H arg a / bbl 30.4

Decline Curve
Penurunan eksponensial (Q vs t)
Sejarah prod suatu reservoar sbb
Perkirankan
Cad gas bila
Qa = 25 MMCF/bln,
Gp @ 1 Jan 83 adl
10435 MMCF
.
.
.
.
.

Waktu

Qg, MMCF/Bulan

1 Jan 82

1000

Peb

962

Mar

926

Apr

890

Mei

860

Jun

825

Jul

795

Agt

765

Sep

735

Okt

710

Nop

680

Des

656

1 Jan 83

631

Gamb 3

Decline Curve
Penyelesaian
1. Plot Q vs t pd kertas semilog (t pd skala linier)
2. Tarik garis lurus melalui titik data (Q, t)

qi qt e Dt

3. Hit D dg

Qi dan qt dibaca pd garis lurus, sbb


t = 0, qg = 1000
t = 12, qg = 631

D = 0.0384 per bulan

4. Cad gasqsampai
Qa=2525 MMCF/bln
1000
i qt
Gp

0.0384

25391 MMCF

Cadangan Material Balance


Berprinsip pd kesetimbangan massa
dalam sistem:

Vol awal = Vol tersisa + Vol yg diproduksi


Invasi + Influx = Diproduksi
Ekspansi = Ekspansi fluida + Ekspansi batuan
Ekspansi = f(kompresibilitas dan batuan)
Influx = merembesnya air dari bawah
reservoar (aquifer)

Data yg diperlukan

Cadangan Material Balance


Data yg diperlukan:

Produksi
Karakteristik batuan
Karakteristik fluida
Tekanan res

Material Balance Res Water Drive dg Gas Cap


Gas cap
Kondisi tersisa

N, STB

Pi < PB

Kondisi Awal, Pi

(N-Np), STB

(Wi-Wp), bbl air

Gp, SCF
Np, STB
Wp, bbl

Cadangan Material Balance


Res Water Drive dg Gas Cap

Gas bebas pd
Gas cap kondisi
awal, SCF
[1]

mNBoi
Bgi

Gas terlarut
Kondisi awal,
SCF
[2]

Free gas
dlm res,
SCF
[3]

NRsi

mNBoi NBoi N Np Bo
Bg

Gas terlarut yg
terting-gal dlm
res, SCF.
[4]

(N-Np)Rs

Produksi
Gas, SCF
[5]

Np Rp

Cadangan-Material Balance
Setelah dilakukan pengaturan dari
parameter-parameter, diperoleh
persamaan berikut
mNBoi
mNBoi NBoi N Np Bo
NRsi
Wi Wp N Np Rs NpRp
Bgi
Bg

Disederhanakan menjadi,

Bg Bgi
Np Bt Rp Rsi Bg Wi Wp
N Bt Bti mBti
Bgi

Bt Bo Rsi Rs Bg

Cadangan-Material Balance
Bentuk lain dari penurunan pers. Material
Balance.
Btw

NBti
G

Bgc Bgi
1
c f Pi P
5.61
Btwi
1 S wio
GB gi
Bg

1
c f Pi P N p Bo Rcs Rs

5
.
61
1

S
5
.
61
wig

NBti S wio
N Bt Bti
1 S wio

GB gi

S wig

5.61 1 S wig
G pc B gc
5.61

Btw

Btwi

G i Bg
5.61

We W p Bw Wi Bw

N
Bt
Swio
Btw

=
=
=
=

cf
Pi
P
G
Bgc
Bgi
Swig
Btwi

=
=
=
=
=
=
=
=

Swig
Rcs
Rs
Gpc
We
Wp
Wi
Bw

=
=
=
=
=
=
=
=

Volume minyak di tempat, STB


Bo + (Rsi Rs)(Bg/5.61), faktor volume formasi total.
Saturasi air awal pada zona air, fraksi.
Bw + (Rswi Rsw)(Bg/5.61) = Faktor volume formasi air
total
Kompresibilitas batuan, psi-1
Tekanan reservoar awal, psia
Tekanan reservoar, psia
Volume gas dalam tudung gas pada kondisi awal, scf
Faktor volume formasi gas pada tudung gas
Faktor volume formasi gas kondisi awal
Saturasi air awal dalam zona gas, fraksi
Bw + (Rswi Rsw)(Bg/5.61) = total faktor
volume formasi air kondisi awal

Saturasi air awal dalam tudung gas, fraksi


Gps / Np, scf / STB
Kelarutan gas, scf / STB
Kumulatif produksi gas dari tudung gas, scf
Kumulatif influx air, bbl pada kondisi standar
Kumulatif produksi air, bbl pada kondisi standar
Kumulatif air yang diinjeksikan, bbl pada kondisi standar
Faktor volume formasi air

TERIMA KASIH, SEMOGA


BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai