Anda di halaman 1dari 20

PROPOSAL RENCANA USAHA

Kedai Poopies

Disusun Oleh :
Nama

: Nikki Prakossa

PRODI

: TENIK MESIN D3

NIM

: 200013001

SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI NASIONAL


YOGYAKARTA 2015

Kata Pengantar
Puji syukur saya panjatkan atas kehadirat Allah SWT sang pencipta alam semesta,
manusia, dan kehidupan serta seperangkat aturan-Nya ,karena berkat limpahan rahmat, taufik,
hidayah serta inayah-Nya, sehingga penyusun dapat menyelesaikan proposal yang sederhana ini
dapat terselesaikan tepat pada waktunya.
Maksud dan tujuan dari penulisan proposal ini tidaklah lain untuk memenuhi kelancaran
bisnis yang akan diselenggarakan.
Demikaian pengantar yang dapat penyusun sampaikan. Penyusun pun sadar bahwasannya
penyusun hanyalah seorang manusia yang tidak luput dari kesalahan dan kekurangan ,sedangkan
kesempurnaan hanya milik Tuhan Azza Wajala hingga dalam penulisan dan penyusunannya
masih jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu ,kritik dan saran yang konstruktif akan senantiasa
menjadi koreksi bagi penyusun nanti dalam upaya evaluasi diri.

Yogyakarta, 16 Juni 2015

Penyusun
( NIKKI PRAKOSA )

BAB I
PENDAHULUAN

1.1

1.2

Nama dan Alamat Perusahan


Nama perusahaan
: Kedai Poopies
Alamat Perusahaan : Jl. Prambanan-Piyungan Km. 5 Yogyakarta
No Telp
: (0274) 200810
Nama dan Alamat Pemilik
Nama Pemilik
: Nikki Prakosa
Alamat Pemilik
: Gangsiran, Madurejo, Prambanan Sleman
No Telp
: 08995758638

BAB II
RANGKUMAN EXECUTIVE SUMMARY

A. Latar Belakang
Di era yang modern ini, semakin banyak aktivitas yang dilakukan. Baik menuntut ilmu
bahkan bekerja untuk menaikkan taraf ekonomi. Namun, saking padatnya kesibukan yang
dialami oleh masyarakat Indonesia, mereka sampai tidak dapat berkumpul dengan orangorang tersayang bahkan untuk duduk santai dan berpikir jernih. Keadaan seperti ini, akan
membuat tekanan pada diri mereka dan membuat mereka menjadi stress. Selain itu,
adanya rasa haus masyarakat akan wisata kuliner yang ringan dan dapat dijadikan teman
nongkrong.
Sehingga diperlukan suatu tempat yang dapat digunakan untuk berkumpul dengan orang
tersayang dan bersantai untuk menghilangkan kejenuhan yang mereka alami. Sehingga
munculah sebuah ide yang saya hasilkan untuk mendirikan sebuah kedai sederhana
namun berkualitas seperti apa yang dibutuhkan oleh para masyarakat Indonesia saat ini
khususnya bagi kalangan pelajar dan mahasiswa. Konsep yang akan saya terapkan
adalah konsep klasik. Konsep Klasik ini diharapkan dapat memberikan suasana yang baru
dan menarik perhatian pelanggan untuk menikmati suasana kedai tersebut.
Pada dasarnya tujuan didirikannya usaha ini adalah untuk memenuhi kebutuhan para
pelanggan yang tidak sempat untuk berkumpul dengan orang-orang terdekat sambil
menikmati minuman yang menyegarkan dan makanan ringan yang dapat membuat
suasana menjadi semakin seru. Karena cukup banyaknya menu yang kami coba hadirkan
juga bertujuan untuk mehilangkan rasa bosan pada menu minuman milkshake yang
biasanya dijual, sehingga milkshake dapat tetap dinikmati. Sedangkan konsep klasik yang
membalut kedai poopies ini bertujuan untuk mencoba memberikan kenyamanan saat
menikmati menu dengan menghadirkan suasana yang menyenangkan baik saat datang
sendiri maupun saat datang bersama teman atau kerabat.
Potensi usaha ini ke depan adalah dengan semakin meningkatnya jumlah konsumen atau
pelanggan kedai poopies ini, maka diharapkan akan terbuka kesempatan untuk
melakukan ekspansi atau perluasan usaha dengan membuka cabang-cabang di daerah
yang cukup strategis dan mudah dijangkau oleh konsumen.

B. VISI, MISI & STRATEGI PERUSAHAAN


VISI
Menjadikan kedai poopies tempat nongkrong dan berkumpul dengan orang-orang
terdekat yang mampu berkompetisi dan mempunyai daya saing yang tinggi.
MISI
1) Menciptakan suasana senyaman mungkin
2) Memberikan pelayanan yang memuaskan
3) Menyajikan makanan dan minuman yang berkualitas dan tidak membosankan

C. SLOGAN
Nongkrong seru, ya di kedai poopies
D. LOGO Kedai Poopies

E. Strategi Perusahaan
Memberikan pelayanan dan fasilitas yang membuat pengunjung merasa nyaman, dan
menjadikan diferensiasi sebagai strategi utama perusahaan.
F. Alamat Kedai Poppies
Jl. Raya Prambanan-Piyungan Km.5 Yogyakarta
(0274) 200810

G. Jam Buka

10.00 22.00 (Senin - jumat)


10.00 23.00 ( Sabtu & Minggu )

BAB II
ASPEK PRODUKSI
A. Bahan Baku
Bahan Baku yang digunakan adalah susu sapi segar yang telah di masak dengan
kematangan yang baik.

B. Lokasi
Lokasi dari kedai Poopies ini ada di Jl. Prambanan-Piyungan Km.5 Kec. Prambanan Kab.
Sleman DI. Yogyakarta. Kedai Milkshake smooth akan menyewa sebuah gedung untuk
penjualannya.
C. Spesifikasi Produk yang ditawarkan
Produk yang ditawarkan :
Milkshake
Avocado choco

- Cappuchino

- Vanilla Latte

- Moccachino

- Coffee Caramel

- White & black

- orange

- strawberry

- Choco caramel

- blackcurrant

- Bubble Gum

- green tea
- Almond Donu
-

Banana

Makanan
-

Chocodon

- Redvelvet cupcake

Choco cup cakes

- cheesedon

Minibities

cupcake

raspberry

Rainbowdon

D. Peralatan dan Perlengkapan


No
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15

Nama Barang
Blender
Pisau
Gunting
Gelas
gelas plastik
Sendok kecil panjang
Sedotan
Sendok makan
Sendok garpu
Piring
Kipas angin
Router + Modem
Meja
Kursi
Meja + kursi kasir

Jumlah
4
3
2
2 lusin
2 pak
2 lusin
5 bungkus
2 lusin
2 lusin
2 lusin
4
1
10
25
1

16
17

Kulkas
Kantong plastik

1
2 pak

E. Kebutuhan Bahan Produksi


No
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16

Nama Bahan
Susu cair
Pisang
Keju
Cokelat batang
Buah-buahan
Es batu
Choco chips
Mesis
Susu kental
Gula
Kacang almond
Tepung terigu
Mentega
Telor
Serbuk mint
Permen warna warni

Jumlah
50 Liter
2 Tandan
5 kotak
5 kotak
15
3 bungkus
3 bungkus
6 Kaleng
15 Kg
1 kg
10 kg
5 kg
50 butir
2 bks
5 bks

Proses Produksi :

Bahan baku
dipesan setiap
3 hari sekali
termasuk buahbuahan

Bahan baku
dan buahbuahan dicek
lalu
dibersihkan

Kemudian
ditata di kulkas
secara rapi

BAB III
ASPEK PEMASARAN
A. Target Pelanggan
Pangsa pasar dari usaha ini adalah para penggemar milkshake dari segala kalangan usia
dan kelas, juga para remaja muda-dewasa yang umumnya kebanyakan dari mereka
senang untuk berkumpul bersama teman dan kerabat baik yang memiliki tujuan untuk
berdiskusi, berbagi cerita, maupun sekedar melepas kejenuhan dengan bersantai sambil
minum milkshake .

B. Penetapan Harga produk


Milkshake

Avocado choco Milkshake


Cappuchino Milkshake
Strawberry Milkshake
Moccachino Milkshake
Choco Caramel Milkshake
Orange Milkshake
Blackcurrant Milkshake
Bubble Gum Milkshake
White & Black Milkshake
Milk Tea Milkshake
Banana Milkshake
Vanilla Latte Milkshake
Coffee Caramel Milkshake

: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000

Makanan Ringan :

Cheese donut
Choco donut
Redvelvet cup cake
Choco cupcake
Minibities cupcake
Raspberry cupcake
Rainbowdon

: Rp. 4000
: Rp. 4000
: Rp. 4000
: Rp. 4000
: Rp. 4000
: Rp. 4000
: Rp. 4000

C. Keunggulan Produk
Adapun produk yang ditonjolkan pada kedai ini ialah cukup banyaknya varian rasa
milkshake dan snack yang ditawarkan . Milkshake disajikan dengan banyak rasa yang
berbeda dan unik. Tujuannya, agar bisa membuat pelanggan puas dan tidak merasa bosan
pada pilihan rasa milkshake yang ditawarkan.

D. Strategi pemasaran yang dilakukan oleh perusahaan adalah dengan :


a. Pemasangan papan reklame dan banner, di depan tempat usaha.
b. Produk yang kami tawarkan memiliki harga yang relatif terjangkau dan bersaing.
c. Penjualan dilakukan secara langsung
d. Memasang free wifi, agar pelanggan dapat browsing gratis sambil menikmati
milkshake yang kami tawarkan.
e. Menciptakan inovasi menu yang baru dan unik.
f. Penyebaran brosur ke masyarakat khususnya para pelajar dan mahasiswa.

ANALISIS SWOT
-

Kekuatan
:
1. Mempunyai varian rasa yang banyak, sehingga pelanggan tidak bosan.
2. Tempat usahanya sangat strategis, berada dipinggir jalan dan ditengah
keramaian.
Kelemahan :
1. Tidak cocok untuk orang yang tidak suka susu.
2. Belum memiliki cabang usaha.
Peluang
:
1. Digemari para remaja dan berbagai kalangan.
2. Tempat usaha terletak di pusat keramaian.

Hambatan
:
1. Banyak saingan diluar sana.
2. Buah-buahan yang gampang membusuk

BAB III
ASPEK MANAJEMEN
A. Manajemen
Pembagian Tenaga Kerja
No
1
2
3
4
5

Jabatan
Pemilik
Supervisor

Tugas
Memimpin proses kerja dan bertanggung jawab seluruh perusahaan
Bertanggung jawab untuk menangani keluhan, kritik dan saran dari pelanggan.

Waiter/waitress
Bag. kebersihan
Juru Parkir

Serta meningkatkan kualitas pelayanan dan proses kerja.


Melayani pelanggan
Membersihkan seluruh bagian kedai yang kotor
Menata dan menjaga keamanan kendaraan konsumen

B. Struktur Organisasi

Pemilik

Manajer utama

Bag.
Produksi/Supervis
or

Bag. keamanan

Bag. Keuangan

Bag. Pemasaran

Waiter/Waitress

Didalam mengelola usaha ini diperlukan koordinasi dan kerja sama yang baik,
sehingga dapat membentuk tim kerja yang dapat diandalkan serta dapat
mengembangkan perusahaan.

BAB IV
ASPEK KEUANGAN
A. Sumber dan Penggunaan Dana
Untuk memenuhi kebutuhan akan modal usaha ini maka kami menggunakan
modal sendiri.

B. Perkiraan Kebutuhan Dana Untuk Semua Kegiatan


1. Tanah dan Bangunan
Tanah dan Bangunan

1 tahun x Rp. 6000.000 = Rp. 6.000.000,-

2. Peralatan
No
1

Nama Barang
Blender

Jumlah
4

Harga satuan
Rp. 250.000

Total Harga
Rp. 1000.000

2
Pisau
3
Gunting
4
Gelas
5
Sendok kecil Panjang
6
Sendok makan
7
Garpu
8
Meja
9
Kursi
10 Piring
11 Kipas angin
12 Meja + kursi kasir
13 Router + Modem
14 Kulkas
TOTAL HARGA

3
2
2 lusin
2 lusin
2 lusin
2 lusin
10
25
2 lusin
4
1
1
1

3. Biaya Gaji ( Bulan )


Supervisor
Bag. Kebersihan
Bag. Keamanan dan Juru parkir
Waiter/Waitress
TOTAL
4. Biaya Variabel
Buah-buahan
No
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13

Rp. 18.000
Rp. 10.000
Rp. 76.000
Rp. 24.000
Rp. 80.000
Rp. 80.000
Rp. 3000.000
Rp. 2000.000
Rp. 120.000
Rp. 600.000
Rp. 500.000
Rp. 500.000
Rp. 1500.000
Rp. 9.508.000

: Rp. 2.500.000 x 1 = Rp. 2.500.000


: Rp. 700.000 x 2 = Rp. 1.400.000
: Rp. 600.000 x 1 = Rp. 600.000
: Rp. 900.000 x 3 = Rp. 2.700.000
= Rp. 7. 200.000/Bulan

Nama Buah
Jeruk
Strawberry
Alpokat
pisang
Bubble Gum
Serbuk mint
Permen warnawarni
Serbuk cappuchino
Serbuk Vanilla
Serbuk green tea
Cokelat batang
sedotan
Gelas Plastik

Jumlah
10 kg
30 kotak
10 kg
1 tandan
1 kg
10 ons
2,5 kg
2 kg
2 kg
2 kg
5
5 bks
2 pak
TOTAL

Biaya Listrik
Biaya Promosi
Biaya Legalitas ijin usaha

Rp. 6000
Rp. 5000
Rp. 38.000
Rp. 12.000
Rp. 40.000
Rp. 40.000
Rp. 300.000
Rp. 80.000
Rp. 60.000
Rp. 150.000
Rp. 500.000
Rp. 500.000
Rp. 1.500.000

Harga satuan
Rp. 9000
Rp. 4000
Rp. 6000
Rp. 60.000
Rp. 40.000
Rp. 5000
Rp. 16.000
Rp. 38.000
Rp. 50.000
Rp. 25.000
Rp. 45.000
Rp. 6000
Rp. 11.000

Total harga
Rp. 90.000
Rp. 120.000
Rp. 60.000
Rp. 60.000
Rp. 40.000
Rp. 50.000
Rp. 40.000
Rp. 76.000
Rp. 100.000
Rp. 50.000
Rp. 225.000
Rp. 30.000
Rp. 22.000
Rp. 963.000

Rp. 600.000/bulan
Rp. 1000.000
Rp. 1000.000

TOTAL MODAL PERTAMA

Rp. 25.308.000

BAB V
ASPEK RESIKO BISNIS
Dalam sebuah usaha tentunya tidak selalu terjadi kesuksesan, tetapi ada juga suatu
kegagalan.kegagalan-kegagalan tersebut merupakan sebuah kelemahan dalam
perkembangan perusahaan,maka dari itu pihak perusahaan harus bisa mengevaluasi dari
kelemahan-kelemahan tersebut,dan harus menganalisisnya untuk menemukan cara yang
terbaik untuk mengatasi kelemahan itu.
Salah satu kendala/kelemahan yang terjadi dalam perusahaan kami yaitu kurangnya modal
yang membuat perkembangan perusahaan kami sedikit tidak berjalan dengan lancer, harga
bahan baku yang dapat berubah-ubah kapan saja selain itu persaingan antar perusahaan
ternak dan pendistribusian di sekitar wilayah itu juga mempengaruhi.
Antisipasi Resiko Usaha
1. Dengan modal yang sedikit akan menjadi penghambat kami sehingga kami
mengantisipasinya dengan uang pinjaman
2. Dengan antipasi dalam menghadapi ketidakpastiaan harga bahan baku dapat
dilakukan dengan cara membeli bahan baku dari peternak sapi perahnya langsung.
3. Untuk mengantisipasi perubahan selera pasar, produsen akan mencari
inovasi dalam mempertahankan usaha dengan menjadi perusahaan
yang inovatif.

ASPEK YURIDIS, SOCIAL, EKONOMI, DAN LINGKUNGAN


1.

Dampak Ekonomi
Produk ini dapat memberikan manfaat kepada masyarakat di bidang ekonomi. Manfaat

yang dapat diberikan kepada masyarakat adalah bahwa produk ini dapat memberikan lapangan
kerja baru kepada masyarakat sekitar. Selain itu, dengan adanya produk ini, diharapkan mampu
memberikan kepuasan namun tetap menjaga kesehatan karena makanan terbuat dari bahan-bahan
alami dan berkualitas.
2

Dampak Sosial-Budaya dan kesehatan


Dengan adanya minuman sehat seperti milkshake ini di harapkan dapat menciptakan

budaya minum minuman yang sehat dan higenis. Bukan hanya mencari minuman yang
menyegarkan tanpa memperhatikan kesehatan.
3

Dampak Lingkungan
Dengan bahan-bahan yang alami seperti susu dan buah. Akan memberikan dampak positif

bagi lingkungan si penjual buah dan peternakan sapi perah, karena penjualan meningkat. Serta
dengan adanya kedai poopies ini dapat memberikan nuasa lingkungan yang sehat.

ASPEK HUKUM DAN LEGALITAS


1.

Badan Hukum Organisasi


Setelah mempertimbangkan skala usaha dan juga tujuan pendirian organisasi maka

diputuskan bahwa bentuk badan hukum yang paling sesuai untuk organisasi yang akan didirikan
ini adalah UD (Usaha Dagang)

2.

Jenis-jenis Perijinan yang Diperlukan


Untuk mendapatkan legalitas usaha, maka organisasi harus mendapatkan perijinan dalam

melakukan operasinya. Prosedur pendirian Perusahaan Perseorangan adalah sbb:


Ketentuan pasal 78 RUU mengatur bahwa persekutuan komanditer yang didirikan untuk jangka
waktu terbatas, sebelum jangka waktu tersebut lewat, tidak dapat dituntut pembubarannya oleh
seorang sekutu komanditer atau sekutu komplimenter kecuali dengan alasan yang sah yaitu
sekutu komanditer atau komplimenter tidak memenuhi kewajibannya, atau sekutu komplimenter
sakit terus menerus dan tidak mampu melaksanakan pekerjaannya atau alasan lain yang
ditetapkan oleh pengadilan.

PETA KEDAI POOPIES


Kedai
Poopies

W
POM
BENSIN

Jl. Raya Prambanan-Piyungan


Pasar
Gendeng

Makanan

Cheese donut
Choco donut
Redvelvet cup cake
Choco cupcake
Minibities cupcake
Raspberry cupcake
Rainbowdon

: Rp. 4000
: Rp. 4000
: Rp. 4000
: Rp. 4000
: Rp. 4000
: Rp. 4000
: Rp. 4000

Minuman

Avocado choco Milkshake


Cappuchino Milkshake
Strawberry Milkshake
Moccachino Milkshake
Choco Caramel Milkshake
Orange Milkshake
Blackcurrant Milkshake
Bubble Gum Milkshake
White & Black Milkshake
Milk Tea Milkshake
Banana Milkshake
Vanilla Latte Milkshake
Coffee Caramel Milkshake

: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000
: Rp. 6000

Anda mungkin juga menyukai