Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL USAHA

ES JELLY

ANGGOTA KELOMPOK:

1.ARI DWI SYAHPUTRA /07

2.HARIS FATCHUR ROZI /15

3.YOVIN ADI PRATAMA /34


KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan, rahmat,
taufiq, serta hidayah-NYA, sehingga penulis saya mampu untuk menyelesaikan proposal
usaha ini dengan baik.
Sistem dalam penyusunan proposal ini atas dasar bimbingan dan prosedur yang sudah
ada. Maka dalam penyusunannya bisa dipahami secara mudah.
Penulis menyadari bahwa proposal ini jauh dari kesempurnaan, namun penulis berusaha
untuk mencapai kesempurnaan, oleh karena itu kritik dan saran yang membangun dari semua
pihak penulis harapkan demi kesempurnaan proposal ini. Besar harapan penulis agar
proposal usaha ini dapat bermanfaat bagi saya sebagai penyusun dan pembaca.
DAFTAR ISI
Halaman Judul ......................................................................................................................

Kata Pengantar.......................................................................................................................

Daftar Isi................................................................................................................................

BAB I PENDAHULUAN......................................................................................................

A. Latar Belakang.........................................................................................................

BAB II TINJAUAN UMUM.................................................................................................

A. Nama Perusahaan.....................................................................................................

B. Aspek Produksi........................................................................................................

1. Nama Produk..................................................................................................

2. Bahan dan Peralatan.......................................................................................

3. Proses Produksi..............................................................................................

4. Contoh Produk................................................................................................

C. Aspek Pemasaran.....................................................................................................

1. Tujuan Pemasaran..........................................................................................

2. Konsep Pemasaran.........................................................................................

D. Aspek Finansial........................................................................................................

1.Modal...............................................................................................................

2. Harga Jual.......................................................................................................

BAB III PENUTUP...............................................................................................................

A.Kesimpulan............................................................................................................
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar belakang

Ketersediaan minuman yang dijual di pasaran sangat memprihatinkan karena


minuman yang dijual di pasaran rentan terhadap bahan pengawet, padahal masyarakat
yang meminati minuman seperti es misalnya sangat banyak. Melihat hal ini
menjadikan saya terdorong untuk membuat minuman yang sehat dan berkualitas tanpa
bahan pengawet bagi masyarakat

Biasanya masyarakat lebih suka membeli minuman seperti es dari pada


membuatnya sendiri, oleh karena itu dimanfaatkanlah usaha minuman untuk
memenuhi kebutuhan pelanggan, dari pemikiran inilah saya mempunyai ide untuk
membuat bisnis minuman.

BAB II

TINJAUAN UMUM

A. Nama Perusahaan

Nama perusahaan yang akan saya gunakan untuk usaha ini adalah “ES JELLY
SURABAYA”.

B. Aspek Produksi

1. Nama Produk

Nama produk yang saya buat dan saya jual adalah Es Jelly
2. Bahan dan Peralatan

BAHAN
PERALATAN
LANGSUNG
Air Pisau
Nutrijel Wajan
Susu UHT Wadah/Mangkok
Gula Sendok
Susu kental manis  
Pop ice  

3. Proses Produksi

 Masak dahulu nutrijel plain tanpa gula sesuai resep di belakang


bungkusan,dinginkan dan potong-potong sesuai selera,sisihkan

 Rebus air putih hingga mendidih

 Tambahkan susu UHT dan susu ketal manis terus aduk hingga merata

 Mattikan kompor dan tambahkan pop ice

 Taruh dalam wadah dan tambahkan jelly yg dipotong potong

 Taruh dalam botol dan masukkan ke freezer agar dingin

4. Contoh Produk
A. Aspek Pemasaran

1. Tujuan pemasaran

Adalah untuk mengenalkan produk minuman kepada masyarakat, sehingga


masyarakat bisa tertarik dengan minuman yang kami promosikan sehingga nilai
beli konsumen bisa tinggi, dan kami juga bertujuan untuk memenuhi selera
konsumen yang makin hari makin meningkat.

2. Konsep pemasaran

 Produk

Produk yang kami pasarkan adalah jenis minuman es yang kami desain
dengan inovasi yang agak berbeda dengan yang lainnya.

 Tempat

Tempat yang akan kami jadikan pemasaran adalah wilayah sekolahan,


kampus, dan komplek perumahan agar pemasaran bisa laku cepat.

 Harga

Harga yang kami tawarkan cukup terjangkau, sesuai dengan harga yang sudah
beredar di pasaran dengan kualitas minuman teruji.

 Promosi

Promosi usaha yang kami lakukan yakni dengan memposting di internet, agar
tidak hanya orang dekat saja yang mengetahui tapi orang jauhpun bisa tahu
usaha kami.

 Distribusi

Distribusi produk kami melalui keliling dari sekolahan, kampus, dan komplek
perumahan agar masyarakat cepat tahu tentang produk yang kami pasarkan.

B. Aspek Finansial

1. MODAL

Susu UHT 200 ml :5000

Kental Manis 1 Sachet :3000

Pop ice 1 sachet :2000

Nutrijely:5000
2. Harga jual produk

Harga jual = 7000

BAB III

PENUTUP

A. Kesimpulan

Berwirausaha merupakan peluang mengembangkan usaha sesuai kemampuan


pribadi masing-masing,seorang wirausaha juga harus bisa mengembangkan usaha
dengan baik dan lancar, tidak menimbulkan kegagalan produksi ditengah jalan,agar
usaha berkembang dengan cepat seorang wirausaha harus menjalin partner usaha
dengan pengusaha lain, tidak hanya mendirikan usaha sendiri, tapi rintislah usaha
bercabang agar kelangsungan usaha berpotensi meluas.

Anda mungkin juga menyukai