Anda di halaman 1dari 8

KUESIONER PENGUKURAN

Petunjuk Pengisian
Saudara diminta untuk menilai/menjawab pertanyaan dibawah ini
dengan cara memberi tanda ( ) pada salah satu jawaban yang paling sesuai
menurut pendapat saudara. Adapun pilihan jawaban yang tersedia adalah :
1. Sangat Setuju (SS)
2. Setuju (S)
3. Agak Setuju (AS)
4. Kurang Setuju (KS)
5. Tidak Setuju (TS)
A. Identitas Pribadi Responden
1. Nama Responden
:
2. Umur
:
< 15 Tahun
15 30 Tahun
31 50 Tahun
>50 Tahun
3.

Jenis Kelamin

Laki-laki
Perempuan

4.

Tingkat Pendidikan Terakhir:


SMP
SMA

D II
D III

DI

SI

Lain-lain
5.

Status perkawinan

Menikah
Belum Menikah
6.

7.

Lama bekerja

< 1 Tahun

3 Tahun

1 Tahun

4 Tahun

2 Tahun

> 5 Tahun

Status Kepegawaian

Kepala Perawat

Asisten Perawat

Perawat Operasi

Lain-lain, .

Perawat
8. Nama Bangsal
Ali Bin Abi Tholib
Usman Bin Affan
Umar Bin Khatab
Khodijah

Aisyah
Abu Bakar

B. Kuesioner Motivasi Intrinsik


No

Pertanyaan

A.

Penghargaan

1.

Atasan selalu menghargai setiap pekerjaan yang


dilakukan
Atasan selalu memberikan reward bagi perawat
yang berprestasi
Atasan sangat bijaksana dan tidak pernah
membedakan antar perawat

2.
3.

SS
(5)

S
(4)

AS
(3)

KS
(2)

TS
(1)

4.

Kesejahteraan perawat yang ada di rumah sakit ini


cukup
5.
Atasan selalu memberikan motivasi kepada setiap
perawat
6.
Atasan selalu menilai setiap perawat di tempat
bekerja secara positif atau baik
7.
Atasan merasa bangga kepada setiap pekerjaan
yang dilakukan oleh setiap perawat
8.
Setiap perawat memiliki kesempatan untuk posisi
yang lebih baik
B. Tanggung Jawab
1.

Setiap pekerjaan yang dilakukan oleh perawat


selalu dikerjakan dengan baik

2.

Setiap perawat dan rekan kerjanya selalu bantumembantu dalam pekerjaan jika belum selesai
Setiap perawat selalu mengabaikan teguran dari
atasan
Walau pekerjaan perawat sedang banyak tetapi
perawat tetap meberikan pelayanan yang ramah
pada pasien
Perawat menunda pekerjaan dan melemparkan
pekerjaan pada rekan kerjanya
Setiap perawat selalu datang ditempat kerja
dengan tepat waktu sesuai dengan jam kerja
Perawat selalu pulang bekerja sesuai dengan jam
kerja perawat
Perawat selalu bekerja dengan cermat dan teliti

3.
4.
5.
6.
7.
8.

C. Kesempatan untuk maju


1.
2.
3.
4.
5.

9. Perawat
mempunyai
kesempatan
untuk
meningkatkan kemampuan kerja melalui pelatihan
atau pendidikan tambahan
Perawat bebas melakukan suatu metode sendiri
dalam menyelesaikan suatu pekerjaan
Perawat mempunyai kesempatan untuk membuat
suatu prestasi dan mendapatkan kenaikan pangkat
Atasan selalu adil dan bijaksana dalam
mengambil keputusan
Sesama perawat dan rekan kerja saya selalu
bantu-membantu dalam menyelesaikan suatu
pekerjaan

6.
7.
8.

Atasan banyak mendorong perawat untuk bekerja


dengan lebih baik
Hubungan antara atasan dengan perawat sangat
baik
Dalam menjalankan kerja selalu cekatan dalam
bekerja

C. Kuisioner Motivasi Ekstrinsik


No

Pertanyaan

A. Gaji
1.
2.
3.
4.

Jumlah gaji yang diterima sebanding dengan


pekerjaan yang dilakukan
Jumlah gaji dan tunjangan yang diterima tidak
sebanding dengan pekerjaan yang dilakukan
sehari-hari
Jumlah gaji yang diterima sebanding dengan
jenjang pendidikan
Gaji yang diperoleh saat ini sudah mencukupi

SS
(5)

S
(4)

AS
(3)

KS
(2)

TS
(1)

5.
6.
7.
8.

kebutuhan seharari-hari
Besar kecilnya gaji dan tunjangan tidak
mempengaruhi dalam melaksanakan pekerjaan
Sistem pengambilan gaji tunjangan yang
dilakukan oleh instansi tidak memuaskan
Jumlah gaji tunjangan yang diberikan oleh
instansi sangat memuaskan
Sistem penerimaan gaji yang dilakukan instansi
tempat bekerja sangat memuaskan

B. Kondisi Kerja
1.

5.

Kondisi ruang kerja terutama berkaitan dengan


ventilasi udara, kebersihan dan kebisingan baik
Tersediannya sarana dan prasarana yang
mendukung pekerjaan
Fasilitas karyawan seperti kamar mandi dan parkir
baik
Ruangan kerja perawat sangat luas dan sangat
nyaman
Sering merasa ada persaingan dalam bekerja

6.

Kesempatan untuk cuti sangat terjamin

7.

Sarana penunjang di dalam ruangan keperawatan


seperti AC, TV, dan komputer dalam keadaan baik
Peralatan seperti meja dan kursi dalam keadaan
baik dan jumlah yang cukup

2.
3.
4.

8.

C. Keamanan
1.

Perawat merasa tenang bekerja dirumah sakit ini

2.

Perhatian inistansi terhadap setiap perawat positif

3.

Perawat merasa takut dengan suasana tempat


bekerja
Keamanan di instansi ini sangat baik selama
bekerja di rumah sakit ini
Adanya jaminan atas kesehatan atau keselamatan
oleh instansi
Selalu merasa takut apabila pulang dari tempat
kerja malam hari

4.
5.
6.

7.
8.

Kemampuan bekerjasama antar perawat sangat


baik
Selalu terdapat persaingan antar perawat dalam
bekerja

D. Kuisioner Kinerja Perawat Dalam Mengumpulkan Sensus Harian Rawat Inap


No
1.
2.
3.

Pertanyaan

SS
S
AS KS
(5) (4) (3) (2)
Kinerja Perawat Dalam Mengumpulkan Sensus Harian Rawat Inap
Mampu melakukan tindakan keperawatan dengan
hasil memuaskan dan trampil dalam melakukan
semua tindakan keperawatan
Menunjukan peningkatan kemampuan kerja,
ditunjukan dengan kreatif dan inovatif dalam
memberikan pelayanan keperawatan
Bertanggung jawab dalam memberikan pelayanan
keperawatan
sesuai
prosedur
tindakan
keperawatan yang berlaku, dan memberikan

TS
(1)

4.
5.
6.
7.
8.
9.

masukan kepada sesama perawat yang kurang


trampil dalam melakukan tindakan keperawatan
Mampu berkomunikasi dengan baik pada pasien,
keluarga pasien dan teman kerja
Menunjukan kerjasama yang baik dengan sesama
perawat dalam bekerja
Selalu dapat menyelesaikan hambatan-hambatan
yang dihadapi saat bekerja
Selalu melakukan pekerjaan dengan baik, benar
sesuai peraturan yang telah disepakati, dan selalu
hati-hati dalam menjalankan tugas
Selalu memberikan masukan kepada perawat yang
kurang trampil dalam melakukan tindakan
keperawatan
Selalu bekerja tanpa memperhatikan SOP
(Standar Operational Prosedure) yang ada

Anda mungkin juga menyukai