Anda di halaman 1dari 104

KIMIA KLINIK

HEMATOLOGI DASAR
ILMU YANG MEMPELAJARI TENTANG
DARAH, TERMASUK KELAINAN YANG
TIMBUL.
DARAH MERUPAKAN KOMPONEN
ESENSIAL MAKHLUK HIDUP.

SISTEM DARAH
DARAH

PLASMA
(52-62%)
SOLVEN: AIR
(91,5%)

SEL-SEL DARAH
(38-48%)
SOLUT:

ERITROSIT

PROTEIN
(7%)
LAIN-LAIN
IJoeL file's
(1,5%)

LEKOSIT

TROMBOSIT

SEL DARAH :

Sel darah Merah (ERITROSIT) Transp.O2


dan CO2 Red blood cells
Sel Darah Putih (LEUKOSIT) Perthnan
neutrofil
Granular : Neutrofil, Eosinofil, Basofil
Agranular ; Monosit, Limfosit (Limf. B & T)

Keping Darah (TROMBOSIT) Beku darah

IJoeL file's

DARAH TERDIRI DARI DUA


BAGIAN :
BAGIAN CAIR, DINAMAKAN PLASMA
TERDIRI DARI 91% AIR, 7-9% ZAT
PADAT (ELEKTROLIT DAN PROTEIN
DARAH).
BUTIR-BUTIR DARAH, DISEBUT
KOMPONEN SELLULER, TERDIRI DARI
SEL DARAH MERAH (ERITROSIT), SEL
DARAH PUTIH (LEUKOSIT), DAN
BENDA-BENDA DARAH (TROMBOSIT).

ZAT PADAT DALAM DARAH BERUPA


:
PROTEIN : ALBUMIN, GLOBULIN, DAN
FIBRINOGEN.
UNSUR ANORGANIK : SULFAT, FOSFAT,
NATRIUM, KALIUM, KALSIUM, CHLOR,
DLL.
UNSUR ORGANIK : ASAM OKSALAT,
LEMAK, ENZIM, ASAM AMINO, DLL.

BILA DARAH DIBIARKAN MEMBEKU,


SETELAH BEBERAPA JAM (2 JAM)
TERJADI PEMISAHAN :
BAGIAN YANG MEMBEKU TERDIRI
DARI FIBRIN/FIBRINOGEN DAN
KOMPONEN SELLULER YANG
TERJERAT DIDALAMNYA.
BAGIAN YANG CAIR DISEBUT
SERUM, BERWARNA
KEKUNINGAN/KUNING MUDA.

BILA DARAH DIBUBUHKAN BAHAN


ANTIKOAGULAN,KEMUDIAN
DISENTRIFUGE TERJADI PEMISAHAN :

BAGIAN YANG MENGENDAP


TERDIRI DARI KOMPONEN
SELLULER.
LAPISAN SUPERNATANT DI
BAGIAN ATAS DAN BERWARNA
KEKUNINGAN, DISEBUT PLASMA.

BEBERAPA ISTILAH YANG PERLU


DIPAHAMI :
PLASMA DARAH ADALAH BAGIAN CAIR
DARI DARAH YANG TIDAK
MENGGUMPAL.
SERUM ADALAH PLASMA DARAH YANG
TELAH KEHILANGAN FIBRINOGEN DAN
FAKTOR PEMBEKU DARAH.
ALBUMIN ADALAH PROTEIN PLASMA
YANG DIBENTUK DI HATI SEBANYAK
53%. BERPERAN DALAM MENGATUR
TEKANAN KOLOID, PH, DLL.

GLOBULIN ADALAH PROTEIN


PLASMA YANG DIBENTUK DI
LIMFOSIT SEBANYAK 43%.
BERPERAN DALAM PEMBENTUKAN
ANTIBODI, DAN PROTOMBIN.
FIBRINOGEN ADALAH PROTEIN
PLASMA YANG DIBENTUK PADA
JARINGAN SEBANYAK 4%.
BERPERAN DALAM PROSES
PEMBEKUAN DARAH.
HEMATOKRIT ADALAH PERSENTASE
SEL-SEL DARAH YANG SEBELUMNYA
DIBERIKAN ANTIKOAGULANSIA.

LAJU ENDAP DARAH (LED) ADALAH


KECEPATAN PENGENDAPAN DARAH
DALAM BEBERAPA JAM.
HEMOPOIESIS ADALAH PROSES
PEMBENTUKAN SEL-SEL DARAH
DALAM TUBUH, MULAI DARI
BENTUK MUDANYA SAMPAI MENJADI
SEL DEWASA DALAM PEMBULUH
DARAH.
HEMOSTATIS ADALAH PERISTIWA
BERHENTINYA SUATU PENDARAHAN.
KOAGULASI ADALAH PROSES
BERUBAHNYA MASSA DARAH YANG
CAIR MENJADI MASSA BEKUAN YANG
PADAT.

PERBEDAAN PLASMA DAN SERUM


CIRI

PLASMA

SERUM

Warna

Agak Kuning, Jernih

Agak Kuning, Jernih

Kekentalan

> Kental dari air

> Kental dari air

Antikoagulan

Perlu

Tidak perlu

Fibrinogen

Masih ada

Tidak ada lagi

Serat fibrin

Tidakada

Ada dalam
gumpalan

Pemisahan
sel

Pemusingan

Penggumpalan
spontan

Sel terkumpul Endapan (sedimen)


dalam

Gumpalan

Suspensi
kembali sel

Tidak dapat

Dapat

FAKTOR-FAKTOR PEMBEKU
DARAH :
FIBRINOGEN
PROTHROMBIN
THROMBOPLASTI
N
ION KALSIUM
PROACCELERIN
ACCELERIN
PROCONVERTIN
FIBRINASE

HAGEMAN
FACTOR
PLASMA
THROMBOPLAS
TIN (PTC)
STUART
FACTOR
ANTIHEMOPHIL
IC FACTOR
(AHF).

VOLUME DARAH
LAKI-LAKI DEWASA : 5 LITER
WANITA DEWASA : 4,5 LITER
HAL INI BERBEDA-BEDA TERGANTUNG :
1.KESEIMBANGAN ANTAR RUANG INTRA
PEMBULUH DARAH DENGAN RUANG
ANTARSEL.
2.CARA PENGUKURAN YANG
DIGUNAKAN.

FUNGSI DARAH
SEBAGAI TRANSPORTASI, DALAM HAL
INI MENTRANSFER : MAKANAN,
HORMON, DAN METABOLIT.
SEBAGAI PENGATUR, DALAM HAL
MENGATUR : KESEIMBANGAN ASAMBASA (pH), CAIRAN, DAN SUHU
TUBUH.
SEBAGAI PENCEGAHAN, DALAM HAL
MENCEGAH TERJADINYA PENDARAHAN
BERLEBIHAN.

SEBAGAI PERTAHANAN, DALAM


HAL MEMPERTAHANKAN DIRI
TERHADAP INFEKSI BAKTERI DAN
BENDA-BENDA ASING YANG
MASUK KE DALAM TUBUH.
DENGAN ADANYA SEL-SEL
LEUKOSIT, DAN SISTEM
IMUNOGLOBULIN.

UNTUK TUJUAN PEMERIKSAAN


HEMATOLOGIK, DARAH DAPAT
DIAMBIL DENGAN CARA :
MENGAMBIL DARAH KAPILER,
JIKA DARAH YANG DIBUTUHKAN
HANYA SEDIKIT. MISALNYA UNTUK
PEMERIKSAAN KADAR
HEMOGLOBIN, MENGHITUNG
JUMLAH SEL DARAH.
MENGAMBIL DARAH VENA, JIKA
DARAH YANG DIBUTUHKAN
DALAM JUMLAH BANYAK.

Rehat..

CARA PENGAMBILAN DARAH


KAPILER :
LAKUKAN DESINFEKSI ALKOHOL 70%
PADA DAERAH KULIT YANG AKAN
DITUSUK.
DIKERINGKAN DENGAN KAPAS
BERSIH.
KULIT SETEMPAT DITEGANGKAN
DENGAN JALAN MENJEPIT DIANTARA
DUA JARI.
DILAKUKAN PENUSUKAN DENGAN
CEPAT, TEPAT DAN TIDAK RAGU.

CARA PENGAMBILAN DARAH


VENA :
PADA LENGAN ATAS DIPASANG
TOURNIQUETTE (PEMBENDUNG
DARAH).
DESINFEKSI DENGAN ALKOHOL 70%.
BAGIAN KULIT DITEGANGKAN SEDIKIT
DICENGKRAM, DAN DISIAPKAN
SEMPRIT SERTA JARUM.
LAKUKAN PENUSUKAN LANGSUNG
PADA PEMBULUH DARAH VENA.

TUJUAN PENGAMBILAN DARAH :


UNTUK MENUNJANG DIAGNOSIS
KLINIK
UNTUK MENDAPATKAN KEPASTIAN
DALAM PENATALAKSANAAN
PENDERITA.
UNTUKMEMANTAU KEBERADAAN
PENYAKIT.
MEMPEROLEH DATA KLINIS

ANTIKOAGULAN
ADALAH ZAT YANG DIGUNAKAN
UNTUK MENCEGAH PROSES
PEMBEKUAN DARAH.
BEKERJA DENGAN JALAN
MENGENDAPKAN (PRESIPITASI) ATAU
MENGIKATNYA DALAM BENTUK ION.
ADAPULA YANG BEKERJA
MENETRALISASI TROMBIN.

ANTIKOAGULAN YANG SERING


DIGUNAKAN ADALAH :
WINTROBES OXALATE, YANG
MENGANDUNG AMONIUM OXALAT
(1,2), KALSIUM OXALAT (0,8) DAN
DILARUTKAN DALAM 100 ML
AQUADES.
EDTA (ETILEN DIAMIN TETRA
ASETAT), DIGUNAKAN DALAM
BENTUK NATRIUM ATAU KALIUM.
(SEQUESTRENE, VERSENE).
NATRIUM SITRAT 3,8%
HEPARIN.

PEMERIKSAAN DARAH
PEMERIKSAAN DARAH KHUSUS,
UNTUK MENGETAHUI ADANYA
PENYAKIT, DAN KEPASTIAN
DIAGNOSIS KLINIK.
PEMERIKSAAN DARAH RUTIN,
DILAKUKAN TANPA INDIKASI KHUSUS.
MISALNYA KADAR HEMOGLOBIN, LAJU
ENDAP DARAH, MENGHITUNG JUMLAH
SEL (ERITROSIT ATAUPUN LEUKOSIT).

HEMOGLOBIN (Hb)
MERUPAKAN SUATU MOLEKUL
PROTEIN YANG TERDAPAT DALAM
ERITROSIT (BM=67.000)
KADAR NORMAL Hb BAYI=20-22
G/DL
WANITA DEWASA=12-16 G/DL
PRIA DEWASA=14-18 G/DL
KADAR Hb KURANG
=HIPOKROMEMIA
KADAR Hb
LEBIH=HIPERKROMEMIA
BANK DARAH=LEMBAGA YANG
MENGELOLA DARAH UNTUK

ANEMIA
BERARTI KURANG DARAH.
MERUPAKAN KELAINAN HEMATOLOGI
YANG PALING SERING DITEMUKAN.
BUKANLAH SUATU DIAGNOSIS, TETAPI
MERUPAKAN TANDA OBJEKTIF ADANYA
SUATU PENYAKIT.
KEADAAN DIMANA MASSA
ERITROSIT/HEMOGLOBIN YANG
BEREDAR TIDAK DAPAT MEMENUHI
FUNGSINYA UNTUK MENYEDIAKAN
OKSIGEN BAGI JARINGAN TUBUH.
GEJALA : PUCAT PADA WAJAH, SELAPUT
LENDIR, MULUT DAN KELOPAK MATA.
DISERTAI MUDAH LELAH.

ANEMIA DITANDAI DENGAN


PENURUNAN JUMLAH
ERITROSIT, KADAR
HEMOGLOBIN, DAN VOLUME
PADAT (HEMATOKRIT)
ERITROSIT PER 100 ML DARI
BATAS NORMAL (CUT OFF
POINT=TITIK PEMILAH).
YANG DIPENGARUHI OLEH :
UMUR, JENIS KELAMIN,
KETINGGIAN TEMPAT
TINGGAL DARI PERMUKAAN
LAUT, DLL.

CUT OFF POINT YANG DIGUNAKAN :

ADALAH KRITERIA WHO, DIMANA


DINYATAKAN ANEMIA BILA KADAR
Hb NYA :
1.LAKI-LAKI DEWASA < 13 g/dl.
2.PEREMPUAN DEWASA < 12
g/dl.
3.PEREMPUAN HAMIL < 11 g/dl
4.ANAK UMUR 6-14 THN < 12
g/dl
ANAK UMUR 6 BLN -6 THN < 11

KRITERIA ANEMIA DI KLINIK UMUMNYA :

HEMOGLOBIN < 10 g/dl.


HEMATOKRIT < 30%
ERITROSIT < 2,8 JUTA/mm3

GEJALA ANEMIA

GEJALA UMUM (ANEMIC SYNDROME) :


LESU, CEPAT LELAH, PALPITASI,
SESAK WAKTU KERJA, SAKIT KEPALA,
PUSING, MATA BERKUNANG-KUNANG,
TELINGA MENDENGING, KELEMAHAN
OTOT, DLL.

GEJALA KHAS PADA MASINGMASING ANEMIA, MISALNYA :


1.ANEMIA DEFISIENSI BESI
(DISFAGIA, ATROPI PAPIL LIDAH).
2.ANEMIA DEFISIENSI ASAM FOLAT
(LIDAH MERAH)
3.ANEMIA HEMOLITIK (IKTERUS).
4.ANEMIA APLASTIK (PERDARAHAN
KULIT ATAU MUKOSA).

GEJALA AKIBAT PENYAKIT DASAR,


MISALNYA TERINFEKSI CACING
TAMBANG BERAT. MAKA AKAN
MENIMBULKAN GEJALA
PEMBESARAN PAROTIS, TELAPAK
TANGAN BERWARNA KUNING,
FECES BERCAMPUR DARAH ATAU
LENDIR.

1.

2.
3.
4.
5.
6.

PEMBENTUKAN ERITROSIT
BERKURANG/TERGANGGU,
MELIPUTI :
DEFISIENSI SUBSTANSI ESENSIAL
(ZAT BESI, ASAM FOLAT,
VITAMIN).
INFILTRASI PADA SUMSUM
TULANG
GANGGUAN ENDOKRIN
PENYAKIT GINJAL KRONIK
PENYAKIT HATI KRONIK/SIROSIS
HATI
PENYAKIT INFLAMASI KRONIK

Rehat

URINALISIS
MERUPAKAN SALAH SATU
PEMERIKSAAN UNTUK MENDAPATKAN
KELAINAN YANG ADA DALAM URIN.
SEBAGAI FOLLOW UP SUATU
PENYAKIT TERTENTU YANG
BERKAITAN DENGAN GINJAL.
MEMBERIKAN GAMBARAN TENTANG
FAAL TUBUH, SEPERTI : HATI,
SALURAN EMPEDU, PANKREAS, DLL.

PEMBENTUKAN URIN
URIN TERJADI DI GLOMERULI GINJAL,
DIMANA GLOMERULUS MERUPAKAN
SARINGAN YANG BERSIFAT FISIS.
FILTRAT MASUK KE CAPSULA
BOUMAN, SELANJUTNYA KE TUBULUS
GINJAL.
DALAM TUBULUS CONTORTIUS
BAGIAN PROKSIMAL AIR DISERAP
SECARA PASIP. SEDANGKAN PADA
BAGIAN TUBULUS DISTAL AIR DISERAP
SECARA AKTIF.

KOMPOSISI URIN

AIR
ZAT-ZAT ANORGANIK
ZAT-ZAT ORGANIK
SISA METABOLISME YANG
BERLANGSUNG DALAM TUBUH.
SEL-SEL YANG DILEPAS DARI SALURAN
UROPOETIKA.

MEMILIH SAMPEL URIN


URIN SEWAKTU : URIN YANG
DIKELUARKAN PADA SATU WAKTU
YANG TIDAK DITENTUKAN SECARA
KHUSUS. UNTUK PEMERIKSAAN RUTIN
YANG MENYERTAI PEMERIKSAAN
BADAN TANPA PENDAPAT KHUSUS.
URIN PAGI : URIN YANG PERTAMA KALI
DIKELUARKAN PADA PAGI HARI
SETELAH BANGUN TIDUR. UNTUK
PEMERIKSAAN SEDIMEN, KEHAMILAN.

URIN POSTPRANDIAL : URIN YANG


PERTAMA KALI DIKELUARKAN 1 1/23 JAM SETELAH MAKAN. UNTUK
PEMERIKSAAN GLUKOSURIA.
URIN 24 JAM : URIN YANG
DIKUMPULKAN SELAMA 24 JAM.
UNTUK PEMERIKSAAN KUANTITATIF.
DIKUMPULKAN DALAM SUATU
WADAH YANG SAMA ATAU BERBEDA.
URIN UNTUK PEMERIKSAAN
KUALITATIF (SEDIMEN) :
MENGGUNAKAN URIN
POSTPRANDIAL SETELAH 2 JAM.
UNTUK MENGETAHUI ADANYA
LOKASI RADANG/LESI :
MENGGUNAKAN URIN BIASA.

PENGAWET URIN

TOLUENA
THYMOL
FORMALDEHIDA
ASAM SULFAT PEKAT
NATRIUM KARBONAT
KARENA PADA DASARNYA URIN YANG
DIGUNAKAN UNTUK PEMERIKSAAN
ADALAH URIN SEGAR.

PEMERIKSAN URIN MEMUASKAN


JIKA :
MENGETAHUI SYARAT-SYARAT CONTOH
URIN.
MENGETAHUI TEKNIK PEMERIKSAAN
URIN.
MEMBERI INTERPRETASI YANG BENAR.
MENYATAKAN SECARA RINCI HASIL
PEMERIKSAAN KUALITATIF,
KUANTITATIF, DAN SEMI KUANTITATIF.

PEMERIKSAAN URIN
PEMERIKSAAN MAKROSKOPIK,
MELIPUTI :
1. JUMLAH/VOLUME URIN, RATA-RATA
ORANG DEWASA SELAMA 24 JAM 8001300 ML. TUJUANNYA : UNTUK
MENENTUKAN ADANYA GANGGUAN
FAAL GINJAL, KELAINAN
KESETIMBANGAN CAIRAN BADAN,
DAN UNTUKMENAFSIRKAN HASIL
PEMERIKSAAN URIN.

2. WARNA URIN, TERGANTUNG


PADA FREKUENSI DIURESIS.
SEMAKIN BESAR DIURESIS MAKA
WARNA URIN MAKIN MUDA.
WARNA NORMAL URIN KUNING
MUDA-KUNING TUA. DIMANA :
A.KUNING : ZAT WARNA NORMAL
UROBILIN DAN UROCHROM
(KARENA PENGARUH OBAT
RIBOFLAVIN ATAU MAKANAN
MINUMAN). ATAU ZAT WARNA
ABNORMAL BILIRUBIN.
B.HIJAU : ZAT WARNA NORMAL
DALAM JUMLAH BESAR
(PENGARUH OBAT, DAN
DIAGNOSTIKA).

C.MERAH : ZAT WARNA NORMAL


UROERYTHRIN, ZAT WARNA
ABNORMAL HEMOGLOBIN, OBAT
(AMIDOPIRIN), ZAT WARNA
MAKANAN-MINUMAN.
D.COKLAT, COKLAT TUA, ATAU
HITAM : ZAT WARNA NORMAL
DALAM JUMLAH BESAR, OBAT
(DERIVAT FENOL).
E.SERUPA SUSU : ZAT NORMAL
DALAM JUMLAH BESAR, ZAT
ABNORMAL GETAH PROSTAT, ZATZAT LEMAK, PROTEIN, FOSFAT,
DAN LAIN-LAIN.

3. KEJERNIHAN, DINYATAKAN
DALAM JERNIH, AGAK JERNIH,
KERUH ATAU SANGAT KERUH.
KEKERUHAN DISEBABKAN
KARENA :
A.ZAT-ZAT FOSFAT
B.KUMAN
C.UNSUR-UNSUR SEDIMEN DALAM
JUMLAH BESAR (ERITROSIT,
LEUKOSIT, SEL-SEL EPITEL).
D.CHYLUS, URIN KERUH
MENYERUPAI SUSU ENCER.
E.BENDA-BENDA KOLOID.

4. BAU URIN NORMAL DISEBABKAN


OLEH ASAM-ASAM ORGANIK YANG
MENGUAP. ABNORMAL
DISEBABKAN KARENA PENGARUH
MAKANAN, MINUMAN, OBATOBATAN, DAN MIKROBA.
5. REAKSI DAN pH, MEMBERIKAN
MAKNA PROSES PERSENYAWAAN
DALAM URIN.
6. BERAT JENIS URIN 24 JAM
NORMAL 1,015-1,022. MAKIN
BESAR DIURESIS MAKA BERAT
JENIS URIN MAKIN RENDAH.

LANJUTAN PEMERIKSAAN URIN,


.

1.
2.
3.
4.
5.

PEMERIKSAAN MIKROSKOPIK,
DENGAN MELIHAT ADANYA SEDIMEN
URIN.
PEMERIKSAAN KIMIA,MELIPUTI :
ZAT REDUKSI/GLUKOSA
PROTEIN
BENDA KETON
NITRIT
GARAM EMPEDU, DAN LAIN-LAIN.

PROTEINURIA
DIKENAL DENGAN NAMA
ALBUMINURIA (ADANYA PROTEIN
DALAM URIN).
NORMAL ALBUMIN DALAM URIN 50
MG.
ALBUMIN URIA FUNGSIONAL :
ADANYA ALBUMIN DALAM URIN
TIDAK ADA HUBUNGANNYA
DENGAN PENYAKIT TERTENTU.
(SELESAI KERJA BERAT, TERLALU
LAMA KENA DINGIN, ALBUMIN
KEHAMILAN, DLL).

ALBUMIN ORGANIS, ADANYA


ALBUMIN DALAM URIN YANG
MENUNJUKKAN ADANYA KAITAN
DENGAN PENYAKIT TERTENTU.
MISALNYA : ALBUMIN PRERENAL,
RENALIS, POST-RENAL.
KANDUNGAN PROTEIN
SERUM=62-80 G/L, TIDAK
TERMASUK FIBRINOGEN.
JIKA KONTRIKSI VENA LAMA,
MENINGKAT 10-15%.
PEMERIKSAAN PROTEIN PLASMA
DENGAN METODE KJELDAHL,
BIURET, DAN LAIN-LAIN.

GLUKOSURIA
ADANYA GLUKOSA DALAM URIN.
TERGANTUNG PADA FAKTOR :
1. KONSENTRASI GLUKOSA DALAM
DARAH.
2. DERAJAT TUBULUS REABSORPTION.
3. KEMAMPUAN FILTRASI GLOMERULUS.
MELTURIA=ADANYA GULA DALAM URIN

ADA DUA (2) GLUKOSURIA DALAM


URIN :

GLUKOSURIA TANPA
HYPERGLIKEMIA, ADANYA
GLUKOSA DALAM URIN TANPA
DISERTAI MENINGKATNYA KADAR
GLUKOSA DALAM DARAH,
MISALNYA :
1. RENALGLUKOSURIA
2. GLUKOSURIA PADA KEHAMILAN
3. GLUKOSURIA ALIMENTAIR
(SETELAH MENGKOMSUMSI
KARBOHIDRAT BERLEBIH, ATAU
SETELAH DIINFUS GLUKOSA).

LANJUTAN GLUKOSURIA DALAM


URIN,..

GLUKOSURIA DENGAN
HYPERGLIKEMIA, ADANYA
GLUKOSA DALAM URIN DISERTAI
DENGAN MENINGKATNYA KADAR
GULA DARAH. MISALNYA :
1. DIABETES MELITUS
2. HYPERTYROIDISMUS (SEMENTARA)
3. EMOTIONAL GLUKOSURIA

KADAR NORMAL GLUKOSA


DARAH :
GLUKOSA PUASA=80-120 MG/DL
GLUKOSA SEWAKTU=80-180 MG/DL
GLUKOSA 1 JAM POSTPRANDIAL=<
200 MG/DL
GLUKOSA 2 JAM SESUDAH
MAKAN=110-120 MG/DL.

GLUKOSA YANG LARUT DALAM


PLASMA DARAH BERASAL DARI :
MAKANAN
PADA KEADAAN TERTENTU DARI
INFUS ATAU SUNTIKAN
GLYCOGENOLYSIS : PERUBAHAN
GLYCOGEN MENJADI GLUKOSA, BILA
KADAR GLUKOSA DARAH MENURUN.
GLYCONEOGENESIS : PERUBAHAN
GLUOSA MENJADI GLIKOGEN, BILA
KADAR GLUKOSA DALAM DARAH
MENINGKAT.

GLUKOSA DARAH OLEH ATP


(ADENIN TRI PHOSPHATE) DIUBAH
MENJADI GLUKOSA -6-PHOSPHATE
(G-6-P), LALU :
3-5% DISIMPAN SEBAGAI
GLIKOGEN DALAM HEPAR DAN
OTOT.
30-40% DIBONGKAR MENJADI
MOLEKUL-MOLEKUL TRI KARBON,
DAN DISIMPAN SEBAGAI LEMAK.
55% DIOKSIDIR UNTUK ENERGY
(TENAGA) DAN PANAS SEHINGGA
TERBENTUK H2O DAN CO2. SERTA
MEMBENTUK ASAM AMINO UNTUK
PEMBUATAN PROTEIN.

HORMON GLUKOSA DARAH

INSULIN
SOMASTATIN
GLUKOGEN
ADRENALIN
CORTISOL
HORMON PERTUMBUHAN
TIROXINE
DAN LAIN-LAIN

SEBAB-SEBAB GLUKOSA
ABNORMAL :
HIPERGLIKEMIA MENETAP, KARENA :
DIABETES MELITUS, OBESITAS,
HIPERFUNGSI KELENJAR TIROID, DLL.
HIPERGLIKEMIA SEJENAK, KARENA :
STRESS AKUT, PENYAKIT HATI BERAT,
KEJANG-KEJANG, DLL.
HIPOGLIKEMIA MENETAP, KARENA :
INSULINOMA, GALAKTOSEMIA, DLL.
HIPOGLIKEMIA SEJENAK, KARENA :
ALKOHOL, OBAT, STROK, DLL.

DIABETES MELLITUS (DM)


SUATU PENYAKIT GANGGUAN
METABOLISME KARBOHIDRAT YANG
KRONIS.
TERJADI PENINGGIAN KADAR GULA
DARAH DAN GLUKOSURIA, KARENA
TUBUH KEHILANGAN KONTROL
TERHADAP GULA DARAH TERSEBUT.
KURANG/TIDAK ADANYA INSULIN
UNTUK METABOLISME KARBOHIDRAT.

KLASIFIKASI DIABETES MELLITUS


TANPA PENYEBAB JELAS :
IDD=INSULINE DEPENDENT DIABETES,
ADA/TIDAK ADA TANDA-TANDA
AUTOIMUN.
NIDD=NON INSULINE DEPENDENT
DIABETES. JIKA GEMUK (OBESITAS)
DIOBATI DENGAN INSULIN. DAN JIKA
TIDAK GEMUK DIOBATI TANPA
INSULIN.
GDM=GESTATIONAL DIABETES
MELLITUS, PADA MASA KEHAMILAN.

IGT=IMPAIRED GLUCOSE
TOLERANCE, KELAINAN
TOLERANSI GLUKOSA.
LAGT= LATEN ABNORMALITY OF
GLUCOSE TOLERANCE, YAITU
TOLERANSI GLUKOSA NORMAL
TETAPI PERNAH DIABETES
MELITUS.
PAGT=POTENTIAL ABNORMALITY
OF GLUKOSA TOLERANCE, YAITU
KELAINAN POTENSIAL DARI
TOLERANSI GLUKOSA.

KRITERIA DM MENURUT WHO :

DISERTAI TANDA-TANDA KLINIS


(POLYURIA,
POLYDIPSIA,PENURUNAN BERAT
BADAN, KETONURIA. DITANDAI
DENGAN :
1. KADAR GULA DARAH SEWAKTU >
198 MG/DL.
2. KADAR GULA DARAH PUASA >
144 MG/DL
3. KADAR GULA DARAH 2 JAM
SETELAH PEMBERIAN ORAL 75 G
ORAL GLUKOSA, DENGAN KADAR
> 198 MG/DL.

TANPA TANDA-TANDA KLINIS,


DENGAN KRITERIA KADAR GULA
DARAH 1 & 2 JAM
POSTPRANDIAL 198 MG/DL.
ATAU MENINGKATNYA KADAR
GULA DARAH PADA DUA (2)
WAKT.U PEMERIKSAAN YANG
BERBEDA.
KELAINAN TOLERANSI GLUKOSA,
DITANDAI DENGAN
CENDERUNGNYA MENDAPAT
ARTERIO SCLEROSIS

PENGUKURAN KADAR GULA


DARAH :

SECARA KIMIA BASAH, MELIPUTI


:
1. GLUKO OKSIDASE
2. HEKSOKINASE
3. ORTHO TOLUIDINE
SECARA KIMIA KERING
MENGGUNAKAN PEREAKSI
KIMIA.

KOLESTEROL
MERUPAKAN LEMAK BERWANA
KEKUNINGAN, YANG SANGAT
PENTING DALAM PEMBENTUKAN
MEMBRAN SEL.
SEBAGAI PEMICU ADALAH MARAKNYA
PENGGUNAAN BERBAGAI JENIS
MAKANAN CEPAT SAJI (FAST FOOD)
YANG BANYAK MENGANDUNG
PROTEIN HEWANI, DAN SINTESIS
LEMAK ENDOGEN.
DAPAT MENYEBABKAN KEMATIAN
MENDADAK DAN FATAL AKIBAT
PENYUMBATAN PEMBULUH DARAH
KORONER YANG MENGENDAP PADA

LEMAK DALAM TUBUH ANTARA


LAIN :

KOLESTEROL
ASAM LEMAK
TRIGLISERIDA
FOSFOLIPID
GLIKOLIPID

FUNGSI KOLESTEROL DALAM


TUBUH
SEBAGAI ZAT ESENSIL UNTUK
MEMRAN SEL TUBUH.
MERUPAKAN BAHAN POKOKUNTUK
PEMBENTUKAN GARAM EMPEDU YANG
SANGAT DIPERLUKAN UNTUK
PENCERNAAN MAKANAN.
MERUPAKAN BAHAN BAKU UNTUK
MEMBENTUK HORMON STEROID,
MISALNYA PROGESTERON, ESTROGEN,
TESTOSTERON, DLL.

KOMSUMSI KOLESTEROL YANG BERLEBIHAN


DAPAT MENYEBABKAN PENINGKATAN
KADAR KOLESTEROL PLASMA DARAH
(HIPERKOLESTEROLEMIA), DIBAGI ATAS DUA
:
HIPERKOLESTEROL PRIMER, YANG
DISEBABKAN KARENA ADANYA
KELAINAN GENETIKA.
HIPERKOLESTEROL SEKUNDER, YANG
DISEBABKAN KARENA ADANYA
PENINGKATAN KADAR KOLESTEROL
PLASMA YANG DISEBABKAN OLEH
PENYAKIT TERTENTU (DM, GINJAL, DLL).

ATEROSKLEROSIS ADALAH
PENGERASAN AKIBAT ENDAPAN LIPID
DAN KALSIUM DALAM PEMBULUH
DARAH.
KADAR KOLESTEROL TOTAL DARAH
NORMAL 180-200 MG/DL.
KADAR YANG DAPAT DITERIMA OLEH
TUBUH 200-239 MG/DL.
KADAR YANG PERLU PENGOBATAN
DIATAS 240 MG/DL
PENINGKATAN 10% DAPAT
MENAMBAH RESIKO TERKENA
PENYAKIT JANTUNG KORONER.

PROSES TERBENTUKNYA ATEROSKLEROSIS :


PEMBULUH DARAH YANG ELASTIS MENJADI
KAKU/MENGERAS AKIBAT LEMAK.
DARAH TIDAK MENGALIR DENGAN BAIK.
TERJADI PERLEKATAN LEMAK DENGAN
KARBOHIDRAT,MINERAL, SEHINGGA
TERBENTUK BUKIT KECIL PADA PERMUKAAN
DALAM PEMBULUH DARAH.
PERISTIWA INI MEMUDAHKAN SEL DARAH
MERAH TERSANDUNG SEHINGGA TERJADI
THROMBUS DAN TERJADI PENYUMBAYAN.

PENGANGKUTAN LEMAK DALAM


TUBUH
LEMAK DALAM TUBUH DIANGKUT
DALAM BENTUK APOPROTEIN DAN
MEMBENTUK SUATU IKATAN
LIPOPROTEIN.
LIPOPROTEIN DIKENAL ADA LIMA
GOLONGAN :
1. KILOMIKRON, TERDIRI DARI 80%
TRIGLISERIDA, DAN 5% KOLESTEROL
ESTER.

VLDL (VERY LOW DENSITY


LIPOPROTEIN), TERDIRI DARI 60%
TRIGLISERIDA,DAN 10-15%
KOLESTEROL.
IDL (INTERMEDIATE DENSITY
LIPOPROTEIN), TERDIRI DARI 30%
TRIGLISERIDA DAN 20%.
LDL (LOW DENSITY
LIPOPROTEIN), TERDIRI DARI 10%
TERIGLISERIDA, 50%
KOLESTEROL.
HDL (HIGHT DENSITY
LIPOPROTEIN ) TERDIRI DARI 13%
KOLESTEROL, 5% TRIGLISERIDA,
50% PROTEIN.

BAHAN ALAMI PENURUN


KOLESTEROL
SITOSTEROL, TERDAPAT DALAM
TUMBUHAN (STEROL NABATI)
MEMPUNYAI KEMAMPUAN
MENURUNKAN KADAR KOLESTEROL
DARAH. MEKANISME KERJA :
MEMBENTUK MOLEKUL DENGAN
KOLESTEROL, MENGURANGI
KOLESTEROL YANG BERSIFAT
ENDOGEN DENGAN MENGIKAT DAN
MENGEKSRESINYA.

NIASIN DAN NIASINAMIDA, TERDAPAT


DALAM VITAMIN B KOMPLEKS,
KEDELAI, BERAS, GANDUM, DLL.
MEKANISME KERJA : MENGIKAT
MOLEKUL KOLESTEROL YANG TIDAK
DAPAT DISERAP OLEH ALAT
PENCERNAAN.
VITAMIN C, DALAM BUAH DAN
SAYURAN. MEKANISME KERJA :
SEBAGAI PERANTARA ENZIM YANG
MEMECAH KOLESTEROL MENJADI
ASAM EMPEDU DAN GARAM EMPEDU.
VITAMIN E, TERDAPAT DALAM
KACANG DAN SAYURAN. MEKANISME
KERJA : MENGHAMBAT OKSIDASI HDL
DAN MENGHAMBAT PEMBENTUKAN

KAROTEN DAN VITAMIN A,


TERDAPAT DALAM BUAH DAN
SAYURAN BERWARNA.
MEKANISME KERJA : MENCEGAH
TEROKSIDASINYA LEMAK
POLYUNSATURATED.
SERAT KASAR, TERDAPAT DALAM
MAKANAN YANG MENGANDUNG
SELLULOSA, PEKTIN, AMILUM.
MEKANISME KERJA :
MENINGKATKAN PRODUKSI
EMPEDU DENGAN MENGUBAH
KOLESTEROL MENJADI ASAM
EMPEDU DAN GARAM EMPEDU
YANG DIEKSRESIKAN LEWAT
FESES.

OBAT HIPOLIPIDEMIA
MERUPAKAN OBAT YANG DIGUNAKAN
UNTUK MENURUNKAN KADAR
KOLESTEROL DALAM DARAH.
SECARA UMUM MEKANISME KERJANYA
ADALAH :
1.MENGHAMBAT MASUKNYA
KOLESTEROL EKSOGEN.
2.SINTESIS KOLESTEROL ENDOGEN.
3.MEMPERCEPAT PENURUNAN
KOLESTEROL.

SENYAWA HIPOLIPIDEMIA DIBEDAKAN


ATAS LIMA (5) GOLONGAN :
ASAM FIBRAT : KLOFIBRAT,
GEMFIBROZIL.
RESIN : KOLESTIRAMIN, KOLESTIPOL.
PENGHAMBAT HMG CoA REDUKTASE :
MEVASTATIN, SIMVASTATIN, DLL.
ASAM NIKOTINAT : ASIPIMOKS.
PROBUKOL
GOLONGAN LAIN : NEOMISIN SULFAT,
BETA SITOSTEROL.

MEKANISME KERJA OBAT OBAT


HIPOLIPIDEMIA
ASAM FIBRAT : MENINGKATKAN
AKTIVITAS LIPOPROTEIN LIPASE
SEHNGGA KATABOLISME LIPOPROTEIN
KAYA TRIGLISERIDA (VLDL, HDL & IDL)
MENINGKAT. SEHINGGA TERJADI
PENURUNAN KADAR TRIGLISERIDA.
RESIN : MENGIKAT ASAM EMPEDU
DALAM SALURAN CERNA DAN MERUSAK
SIRKULASI ENTERO HEPATIK, SEHINGGA
EKSRESI STEROID YANG BERSIFAT
ASAM DALAM FESES MENINGKAT.

PENGHAMBAT HMG CoA : MENINGKATKAN


JUMLAH RESEPTOR LDL, SEHINGGA
KATABOLISME KOLESTEROL SEMAKIN
BANYAK DAN MENURUNKAN KADAR
KOLESTEROL LDL.
ASAM NIKOTINAT : MENGHAMBAT
LIPOLISIS PADA JARINGAN LEMAK
SEHINGGA ASAM LEMAK BEBAS YANG
DIPERLUKAN UNTUK SINTESIS VLDL DI
HATI MENURUN, AKIBATNYA KADAR LDL
DAN HDL MENINGKAT.
PROBUKOL : MENINGKATKAN KECEPATAN
KATABOLISME FRAKSI LDL LEWAT JALUR
RESEPTOR YANG BERSIFAT ANTI OKSIDAN.
GOLONGAN LAIN (NEOMISIN) :
MEMBENTUK KOMPLEKS YANG TIDAK
LARUT DALAM ASAM EMPEDU.

PENGUKURAN KADAR KOLESTEROL


TOTAL DARAH :
MENGUKUR KOLESTEROL BENTUK
ESTER DAN BENTUK BEBAS.
DILAKUKAN DENGAN REAKSI
ENZIMATIK ENDPOIN, DIMANA
KOLESTEROL BENTUK ESTER YANG
TERDAPAT DALAM SERUM
DIHIDROLISA OLEH ENZIM
KOLESTEROLASE, MEMBENTUK
KOLESTEROLBEBAS, DAN ASAM
LEMAK BEBAS.

PENGUKURAN SECARA FOTOMETRI


PENGUKURAN TERHADAP TERJADINYA
INTERAKSI ATOM ATAU MOLEKUL
DENGAN RADIASI ELEKTROMAGNETIK
YANG DAPAT MENGHASILKAN EFEK
HAMBURAN, ABSORPSI ATAU EMISI.
REM TERSEBUT BERUPA CAHAYA YANG
DAPAT DITERIMA MANUSIA PADA
PANJANG GELOMBANG 380-780 NM
YANG DIKENAL SEBAGAI CAHAYA
TAMPAK (VISIBEL).

TES FUNGSI GINJAL

ADALAH TES YANG MEMPELAJARI


FUNGSI GINJAL.
TUJUAN PEMERIKSAAN :
1. UNTUK MENGETAHUI KEMUNGKINAN
ADANYA KERUSAKAN.
2. UNTUK MENGETAHUI DERAJAT
KERUSAKAN.

FUNGSI GINJAL
EKSRESI CAIRAN TUBUH (UREA DAN
KREATININ) DAN BAHAN-BAHAN
ASING (OBAT-OBATAN).
MENAHAN BAHAN YANG
DIBUTUHKAN, (GLUKOSA, ASAM
AMINO, PROTEIN).
MENGATUR KESEIMBANGAN
ELEKTROLIT DAN TEKANAN
OSMOTIK.
MENGELUARKAN RENIN DAN
ERITROPOITIN.

MENGUKUR FUNGSI GLOMERULI

MENGUKUR BERSIHAN VOLUME


PLASMA (KLIRENS) DARI BAHAN
TERSEBUT OLEH GINJAL DALAM
SUATU WAKTU TERTENTU.
MELIPUTI :
1. KLIRENS INULIN, DIFILTRASI
OLEH GLOMERULI DAN TIDAK
DIREABSORPSI OLEH TUBULI.
2. KLIRENS VIT.B12 DAN EDTA,
TERIKAT DENGAN PROTEIN,
PEMBERIAN HARUS BERLEBIHAN.
(EKSOGEN).

3. KLIRENS KREATININ, DIBUAT DI


HEPAR DAN GINJAL, DISEKRESI
OLEH TUBULUS. (ENDOGEN).
4. KLIRENS UREA, BANYAK
DIGUNAKAN DI KLINIK,
MERUPAKAN HASIL METABOLISME
ASAM AMINO DI HATI.
REABSORPSI BERTAMBAH BILA
ALIRAN URIN BERKURANG. DAN
MINIMAL JIKA PRODUKSI URIN
2ML/MENIT.

INTERPRETASI KLIRENS
RUSAKNYA FILTRASI, CHRONIC
GLOMERULO NEPHRITIS.
BLOOD FLOW DI GLOMERULUS
MENURUN, MAKA TERJADI
NEPHROSCLEROSIS.
TEKANAN DALAM TUBULUS YANG
TINGGI MAKA TERJADI OBSTRUKSI
SALURAN KENCING.

PEMERIKSAAN KREATININ
MERUPAKAN HASIL AKHIR DARI
METABOLISME OTOT (KREATIN).
KREATIN MERUPAKAN ASAM METIL
GUANIDINE ASETAT DALAM IKATAN
FOSFAT YANG MERUPAKAN
CADANGAN FOSFAT BERENERGI
TINGGI.
DIEKSRESI DALAM SALURAN KEMIH
MELALUI PROSES FILTRASI DALAM
GLOMERULUS.

KADAR KREATININ NORMAL :


1. PRIA : 0,9-1,4 MG/100 ML
SERUM
2. WANITA : 0,8-1,3 MG/100 ML
MERUPAKAN
SERUM.
PARAMETER/EVALUASI LAJU
FILTRASI GLOMERULUS SECARA
KLINIK.
PADA ORANG BEROTOT
MEMILIKI KADAR KREATININ
YANG LEBIH TINGGI.
KENAIKAN KECIL KADAR
KREATININ DALAM DARAH
MERUPAKAN TANDA DARI

DALAM PEMERIKSAAN SECARA


KIMIA KREATININ MEMBENTUK
SUATU KOMPLEKS BERWARNA
MERAH-JINGGA BILA
DITAMBAHKAN DENGAN ASAM
PIKRAT.

PEMERIKSAAN GETAH LAMBUNG


BERTUJUAN :
MENYELIDIKI MOTILITAS LAMBUNG.
MENYELIDIKI SEKRESI LAMBUNG.
MENGETAHUI ADANYA UNSUR-UNSUR
ABNORMAL.
MENGETAHUI ADANYA RACUN
PENYELIDIKAN SITOLOGIK TERHADAP
SEL-SEL TUMOR.

PEMERIKSAAN DUODENUM DAN


EMPEDU BERTUJUAN :
MEMBERIKAN GAMBARAN FAAL
SEKRESI PANKREAS.
MENGETAHUI KEADAAN SALURAN
EMPEDU, DAN ADANYA KELAINAN.
MEMBERIKAN PETUNJUK YANG LEBIH
JELAS TENTANG ADANYA ULCUS,
RADANG, CARCINOMA, PARASIT, DAN
ENZIM-ENZIM DARI PANKREAS.

PEMERIKSAN TRANSUDAT DAN


EXUDAT

1.
2.
3.
4.

TRANSUDAT TERJADI AKIBAT


GANGGUAN :
KESETIMBANGAN CAIRAN TUBUH.
TEKANAN OSMOSIS KOLOID.
TEKANAN HIDROSTATIK.
KERUSAKAN ENDOTEL
EXUDAT TERJADI AKIBAT SALAH
SATU PROSES PERADANGAN.

PEMERIKSAAN CAIRAN SENDI


MERUPAKAN CAIRAN PELUMAS YANG
TERDAPAT DALAM SENDI.
MERUPAKAN ULTRA FILTRAT PLASMA
YANG MENGANDUNG ASAM
HIALURONAT.
MEMBANTU DIAGNOSIS ADANYA
KELAINAN.
MENELUSURI TERJADINYA PROSES
PERADANGAN.

PEMERIKSAAN BAKTERIOLOGI
DALAM KEADAAN NORMAL URIN
BERSIFAT STERIL.
KUMAN YANG SERING MENYEBABKAN
INFEKSI : ESCHERICHIA COLI,
ACETOBACTER AEROGENES,
PSEUDOMONAS AERUGINOSA, DLL.
JIKA ADA INDIKASI INFEKSI, MAKA
SEDIMENT URIN MESTI DIPERIKSA,
DENGAN PEWARNAAN GRAM ATAU
ZIEHL NEELSEN, DAN AKAN MEMBERI
DIAGNOSA BAKTERI SECARA KLINIK.

ARTI HASIL TES DIAGNOSTIK


POSITIF SEJATI (PS), BILA PASIEN
YANG SAKIT MENDAPATKAN
DIAGNOSA PENYAKIT YANG TEPAT
DENGAN TES YANG RELEVAN BAGI
PENYAKITNYA.
NEGATIF SEJATI (NS), BILA ORANG
YANG TIDAK SAKIT DIIDENTIFIKASI
TEPAT DENGAN TES INI SEBAGAI
ORANG TIDAK SAKIT.

LANJUTAN,.
POSITIF PALSU (PP), BILA ORANG
YANG TIDAK SAKIT DIDIAGNOSA
SALAH DENGAN TES INI SEBAGAI
ORANG YANG SAKIT.
NEGATIF PALSU (NP), BILA ORANG
YANG SAKIT DIIDENTIFIKASI SALAH
DENGAN TES INI SEBAGAI ORANG
YANG BEBAS DARI PENYAKIT.

SENSITIFITAS DAN SPESIFITAS TES


SENSITIFITAS SUATU TES MERUPAKAN
PERSENTASE DARI SEMUA PASIEN
YANG SAKIT, YANG DIKLASIFIKASIKAN
SEBAGAI POSITIF MEMPUNYAI
PENYAKITNYA. RUMUSNYA SEBAGAI
BERIKUT :
PS
X 100
PS + NP

SEMAKIN TINGGI SENSITIFITAS


SUATU TES, MAKA SEMAKIN
KURANG KEMUNGKINAN
GAGALNYA DIAGNOSA PASIEN
YANG MEMPUNYAI PENYAKIT.
SPESIFISITAS SUATU TES
MERUPAKAN PERSENTASE HASIL
NEGATIF PADA ORANG YANG
TANPA PENYAKIT. RUMUSNYA
SEBAGAI BERIKUT :
NS
X 100
NS + PP

SEMAKIN TINGGI SPESIFISITAS


TES,MAKA SEMAKIN KURANG
KEMUNGKINAN MEMBUAT
KLASIFIKASI SALAH ATAS
ORANG YANG TIDAK SAKIT
SEBAGAI YANG MEMPUNYAI
PENYAKIT YANG RELEVAN
DENGAN TES INI.

AIR DAN ELEKTROLIT

PADA ORANG DEWASA SEHAT AIR


MEMBENTUK 50-60%.
TOTAL SEKITAR 45 LITER. MELIPUTI :
1. 25-30 LITER (30-40%) ADALAH
CAIRAN INTRASELLULER (C.I.S.).
2. 13-16 LITER (15-20%) ADALAH
CAIRAN EKTRASELLULER (C.E.S)
PADA BAYI 30% C.IS., 45% C.E.S. DAN
25 % MASSA BAYI ADALAH PADAT.

JUMLAH MASUKAN AIR =


PENGELUARAN AIR , DAN TIAP
KETIDAKSEIMBANGAN RINGAN
JANGKA PENDEK DISEIMBANGKAN
OLEH PERUBAHAN VOLUME
PANGKALAN INTRESELLULER.

KESEIMBANGAN NATRIUM DAN


KLORIDA
PADA ORANG SEHAT, MASUKAN
NATRIUM DAN KLORIDA =
PENGELUARAN NATRIUM DAN
KLORIDA.
TIAP KETIDAKSESUAIN YANG KECIL
AKAN DISEIMBANGKAN OLEH
PERUBAHAN KONSENTRASI NATRIUM
DAN KLORIDA DALAM C.E.S.
NILAI RUJUKAN NATRIUM PLASMA
ADALAH 136-148 MMOL/L.

NILAI RUJUKAN KLORIDA PLASMA


ADALAH 95-105 MMOL/L.
NATRIUM SEL OTOT NORMAL
ADALAH (10 MMOL/KG BASAH) = 15
MMOL/L.
KLORIDA SEL OTOT NORMAL
ADALAH (3 MMOL/KG BASA) = 15
MMOL/L.
NATRIUM DAN KLORIDA
MEMPENGARUHI KEHILANGAN
CAIRAN, DAN TERJADI GANGGUAN
KESEIMBANGAN ASAM BASA.
DAPAT PULA MENYEBABKAN
DEPRESI AIR ATAU GARAM.

TERIMAKASIH..

Anda mungkin juga menyukai