Anda di halaman 1dari 12

INFLASI

Created by :
Natalia S.P (17)
Elma Octavia ()
Rizca N.S (28)
Jimi F. (14)
Prita Firdani (20)
PENYEBAB MACAM-MACAM

INFLASI

PENGERTIAN DAMPAK
Inflasi adalah suatu proses
kenaikan
Harga, yaitu kecenderungan
harga meningkat terus-
menerus.
Lajunya dari 10%-30%
Lajunya kurang
ringan
dari 10% per
per tahun sudah
sedang
mulai membahayakan
kegiatan
tahun
perekonomian

Lajunya dari 10%-30%


Lajunya 30%-100% per tahun sudah
berat
kenaikan harga liar
mulai membahayakan
kegiatan
sulit dikendalikan
perekonomian
PENYEBAB
• Penurunan nilai tukar mata uang
• Penurunan sumber daya pemenuh
kebutuhan
DAMPAK
Terhadap perekonomian
a) Inflasi mendorong penanam modal spekulatif.
b) Inflasi mengurangi kegairahan penanaman modal untuk
mengembangkan usaha-usaha produktif.
c) Inflasi menimbulkan masalah nerasa pembangunan.

Terhadap masyarakat
d) Kesenjangan distribusi pendapatan.
e) Pendapatan riil merosot.
f) Nilai riil tabungan merosot.
suatu kebijakan dalam
POLITIK

ISTILAH DLM INFLASI


rangka mengurangi
UANG KETAT jumlah uang yang
beredar.

POLITIK suatu kebijakan ekonomi


FISKAL ygmengubah penerimaan
dan pengeluaran pemerintah
untuk perbaikan ekonomi.
KEBIJAKAN
BID.PRODUKSI suatu
kebijakan yang
membatasi produksi.
KEBIJAKAN suatu kebijakan
BID. HARGA menentukan
harga
maksimum.
KEBIJAKAN BID. suatu kebijakan yang
PERDAGANGAN menaikkan pajak
INTERNASIONAL import dan bea
cukai.
Jika kami seorang konsultan di Bank
Indonesia, kebijakan yang akan kami
sarankan yaitu…

Menaikkan suku bunga sehingga


masyarakat akan menabung setelah itu
Menurut kami, keterkaitan antara inflasi
dengan pengangguran yaitu…

Inflasi menyebabkan kenaikan harga


barang/jasa, daya beli menurun sehingga
terjadi penyempitan lapangan pekerjaan
untuk mengurangi biaya produksi.
Ketika terjadi inflasi,
yang mengalami rugi
atau untung yaitu
KELOMPOK MASYARAKAT RUGI UNTUNG

Orang-orang yang berpenghasilan tetap. -

Orang-orang yang menabung di bank dengan


tingkat bunga lebih tinggi dibandingkan dengan -
tingkat inflasi.

Orang-orang yang meminjam uang. -

Para pengusaaha industri manufaktur ketika


penyebab inflasi lebih karena kenaikan -
permintaan.
Dampak Inflasi

Tenaga Kerja • Naiknya harga barang/jasa


sehingga terjad penyempitan
lapangan pekerjaan untuk
Pendidikan
mengurangi biaya produksi.
• Terhambatnya aliran dana
pendidikan karena rendahnya
daya beli.
Dunia Usaha • Jumlah produksi akan
diturunkan.
• Akan terjadi kesenjangan sosial
Masyarakat dgn dan jarak si kaya dan si miskin
perbedaan sosial semakin jauh.
A NY Q U E
STIONS?

Anda mungkin juga menyukai