Anda di halaman 1dari 31

METABOLISME KARBOHIDRAT

Oleh: Dr. Yanti Rosita M.Kes

KARBOHIDRAT

Komponen organik td C:H:O = 1:2:1 KH merupakan sumber energi untuk kehidupan, 1 gr kh + 4 kalori Sumber: beras, gandum, kentang, biji2an, umbi2an, gula, buah2an

Pada jar. Hewan dlm bentuk glukosa & glikogen Dalam tumbuhan dihasilkan dari fotosintesa termasuk selulosa, hemiselulosa dan pati Agar dan rumput laut bgn KH tinggi serat

KARBOHIDRAT

Gula alkohol terdpt dalam alam & dpt pula dibuat secara sintesis:sarbitol, manitol, dulcitol & inositol. Sarbitol

digunakan dlm minuman & kue penderita DM. Tkt kemanisannya 60% sukrosa, di-absorpsi lebih lambat & di hati diubah --- glukosa tidak menimbulkan karies gigi dipakai utk membuat permen karet

Manitol & dulcitol adl alkohol dibuat dr monoskarida manosa & galaktosa. Manitol terdapat dlm nenas, asparagus, ubi jalar, wortel.

KLASIFIKASI KARBOHIDRAT

Monosakarida (gula sederhana), Disakarida (2 mol monosakarida), Oligosakarida (3-6mol monosakarida), & Polisakarida (lebih dr 6 mol monosakarida)

KLASIFIKASI KARBOHIDRAT
1. Monosakarida

KH yang tidak bisa dihidrolisis lagi Dibagi menurut jumlah dan gugus aldehid atau keton Aldoses Ketoses Trioses Glycerose Dihydroxyacetone Tetrose Erythrose Erythrulose Pentoses Ribose Ribulose Hexoses Glucose Fructose

KLASIFIKASI KARBOHIDRAT
2. Diskarida

Bila dihidrolisis menghasilkan 2 monosakarida yang sama/beda. Td


a. Sukrosa atau sakarosa
gula tebu/gula bit, terdpt pd buah, sayur & madu.

b. Maltosa (gula malt)


tdk ada dialam bebas, terbentuk sbg hasil pemecahan pati.

c. Laktosa (gula susu)


terdpt dlm susu, tdk manis & sukar larut

d. Trehalosa
terdiri dr 2 mol glukosa, seperti maltosa

KLASIFIKASI KARBOHIDRAT
3. Oligosakarida

Bila dihidrolisis menghasilkan 3-6 monoskarida Rafinosa, stakinosa & verbaskosa terdiri dr unit2 glukosa & fruktosa Fruktan, terdiri atas bbrp unit fruktosa yg terikat dgn 1 molekul glukosa.

KLASIFIKASI KARBOHIDRAT
4. Polisakarida

Bila dihidrolisis menghasilkan > 6 monoskarida Yg penting: pati, dekstrin, glikogen & polisakarida non-pati Pati

simpanan KH dlm tumbuh2an 2 jenis pati yaitu amilosa dan amilopektin produk antara dr proses pencernaan pati atau dibentuk melalui hidrolisis parsial pati Cairan glukosa utk infus mrpk campuran dekstrin, maltosa, glukosa,dan air.

Dekstrin

KLASIFIKASI KARBOHIDRAT

Glikogen

simpanan KH dlm tubuh di dlm hati & otot trdr dr unit2 Glukosa dlm bentuk rantai lebih bercabang shg >mudah dipecah

Polisakarida non-pati (SERAT)

2 gol. Serat: Serat larut dalam air: pektin, gum, mukilase, glukan & algal Serat tidak larut dalam air: slulosa, hemiselulosa & lignin.

METABOLISME KARBOHIDRAT

Glikolisis
Oksidasi mol glukosa menjadi piruvat dan laktat dengan jalan Emden meyerhoff

Glikogenesis
Sintesa glikogen dari glukosa

Glikogenolisis
Pemecahan glikogen menjadi glukosa

HMP Shunt (Hexose Mono Phosphate Shunt)


Jalan lain oksidasi glukosa selain glikolisis, yg berfungsi menghasilkan perantara NADPH dan Ribosa

METABOLISME KARBOHIDRAT

Glukoneogenesis
Pembentukan glukosa dan glikogen dari sumber bukan karbohidrat. Yg termasuk glukoneogenesis adalah SAS dan kebalikan glikolisis Substrat: asam amino glikogenik, laktat, gliserol

Siklus Asam Sitrat (Krebs Cycle) Merupakan glikolisis aerob Jalan akhir bersama oksidasi KH, lemak dan Protein

GLIKOLISIS

Ada 2 proses glikolisis 1. Glikolisis anaerob - berlangsung tanpa oksigen - menghasilkan piruvat dan laktat 2. Glikolisis aerob - berlangsung dalam suasana aerob - menghasilkan CO2 dan H2O

GLIKOLISIS ANAEROB

GLIKOLISIS ANAEROB

1 mol glukosa menghasilkan 2 mol piruvat --laktat Total ATP dihasilkan : 2 ATP (4 ATP 2 ATP) Bila glukosa dioksidasi sempurna, hasil akhir jalur EM hanya sampai membentuk asam piruvat shg dihasilkan 2 ATP dan 2 NADH (8 ATP). Selanjutnya piruvat diubah menjadi asetil-SKoA melalui reaksi dekarboksilasi oksidatif

Reaksi Dekarboksilasi Oksidatif

Dikatalisis oleh enzim komplek Piruvat Dehidrogenase yang melibatkan TPP Dari 1 mol piruvat menghasilkan 1 mol asetil-SKoA + 3 ATP Berapa ATP yang dihasilkan pada oksidasi 1 mol glukosa sampai dihasilkan asetil-SKoA?

GLIKOGENESIS DAN GLIKOGENOLISIS

Berhubungan dengan kestabilan kadar gula darah seseorang Tempat simpanan glikogen: hati dan otot Glukosa 6P merupakan senyawa intermediate jalur EM, yang menjadi titik temu jalur EM dg glikogenesis dan glikogenolisis

Glucose
Hexokinase (muscle) Glucokinase (liver)

ATP
ADP Glucose-1-P Uridyltransferase

(Glucose)
n

(Glucose)n+
1

Phosphoglucomutase

Glucose-6-phosphate

Glucose-1-phosphate UTP PPi

UDP-glucose

UDP

Glycogen Synthase

Pathway of glycogen synthesis (glycogenesis).

Glycogen glycogen phosphorylase Glucose-1-phosphate phosphoglucomutase Glucose-6-phosphate glycolysis (inhibited by lack of fructose-2,6-bisP Pi

LIVER PATHWAY glucose-6-phosphatase Glucose Pi

Glycogenolysis and the fate of glycogen in liver and kidney

Glycogen glycogen phosphorylase Glucose-1-phosphate phosphoglucomutase Glucose-6-phosphate glycolysis Pyruvate pyruvate dehydrogenase Acetyl CoA Pi

MUSCLE PATHWAY

anaerobic Lactate lactate dehydrogenase citric acid cycle aerobic CO2

Glycogenolysis and the fate of glycogen in muscle.

HMP SHUNT

= Pentosa Phosphat Pathway Berlangsung di sitosol jar. Hati, lemak dan jar. Kelenjar susu pada masa laktasi Fungsi: menghasilkan pentosa untuk pembentukan DNA dan RNA serta membentuk NADPH untuk sintesis asam lemak

Pentose Phosphate Pathway


Glucose-6phosphate 6-Phosphogluconolactone 6-Phosphogluconate

D-Ribulose5-phosphate

RNA or DNA

D-Ribose5-phosphate

GLUKONEOGENESIS

Terutama berlangsung di hati kdg2 di ginjal Berlangsung pada saat kekurangan glukosa Prekursor: as. laktat, as. amino (kecuali leusin dan lisin) dan gliserol Di otot, glukosa-6-fosfat tidak dapat diubah menjadi glukosa krn tidak ada enzim glukosa-6-fosfatase Untuk mengubah as laktat di otot menjadi glukosa, as laktat harus dikirim ke hati melalui siklus asam laktat (Cori cycle)

SIKLUS CORI

GLUKONEOGENESIS DI OTOT DAN RBC

GLUKONEOGENESIS DARI GLISEROL

SIKLUS ASAM SITRAT


= Siklus Trikarboksilat atau Siklus Krebs Rangkaian reaksi yang mengoksidasi asetil KoA menjadi 2 molekul CO2 dan menghasilkan: 3 NADH, 1 FADH2 dan 1 GTP Jumlah ATP yang dihasilkan dalam 1 putaran: 12 ATP

Berapa jumlah ATP dihasilkan pada reaksi oksidasi 1 mol glukosa sampai dihasilkan CO2 dan H2O?

3 NADH 1 FADH2 1 GTP

9 ATP 2 ATP 1 ATP

SIKLUS ASAM SITRAT

SIKLUS ASAM SITRAT

In Cytosol

In Mitochondria

Precursors for Carbon Entry to TCA

5 4 6 2 2

Anda mungkin juga menyukai