Anda di halaman 1dari 2

Peran, Fungsi dan Tanggung Jawab Manajer

Peran
1.

2.

Peran Interpersonal
Semua manajer diminta untuk
melakukan
tugas-tugas
secara
seremonial dan simbolik.
Peran sebagai yang dituakan
(Figurehead Role) tugasnya :
menyambut
tamu
penting,
menjamu
makan
siang
pelanggan,
menghadiri
pernikahan anak buahnya dll
Peran sebagai pemimpin (Leader
Role) tugasnya : Langsung
(rekrutmen dan training) secara
tidak langsung (Memotivasi dan
mendorong
kinerja
anak
buahnya)
Peran
sebagai
penghubung
(Liaison
Role)
tugasnya:
Pemimpin
menjalin
kontak
diluar rantai komando, menjaga
jaringan kontak luaryang dapat
memberikan informasi (bersifat
informal, privat, verbal tetapi
efektif
Peran Informasional (informasional
Role)
Seorang
pemimpin
mampu
mengumpulkan
informasi
dari
organisasi dan lembaga luar, biasanya
dengan menggunakan media dan
berbicara dengan orang lain untuk
mengetahui apa yang pesaing
rencanakan.
Peran sebagai monitor (monitor
Role) tugasnya: memonitor
lingkungan untuk memperoleh
informasi (datang dalam bentuk
verbal) merupakan jaringan
kontak person
Peran
sebagai
disseminator
(Disseminator Role) tugasnya;
Informasi
yang
didapatkan
pemimpin disharing ke anak
buah
yang
membutuhkan.
Pemimpin kadang-kadang yang
meneruskan informasi keanak
buahnya
Peran sebagai juru bicara

Fungsi
1.

Perencanaan (planning)seorang manajer


menetapkan
strategi
untuk
mengembangankan rencana dan strategi
untuk
mengintegritaskan
dan
mengkoordinasikan aktivitas.
Mendefenisikan tujuan organisasi
(philosophy,
tujuan,
sasaran,
kebijakan)
Menetapkan
strategi
untuk
mencapai tujuan
Mengintegrasikan
dan
mengkoordinasikan kegiatan

2.

Pengorganisasian (Organizing) seorang


manajer bertanggung jawab merancang
struktur organisasi
Menetukan tugas yang harus
dilakukan
Siapa yang melakukan
Bagaimana tugas-tugas harus
dikelompokan
Dan dimana keputusan itu harus
dibuat
Pengelompokan kegiatan mengacu pada
unit, power, otonomi yang dimiliki.
Didalam pengorganisasian terdapat
unsur (Stafing):
Stafing
yaitu
rekrutmen,
interviewing, orientasi, membuat
skedule, pengembangan staf dan
pemeberdayaan staf

3.

4.

5.

Penggerakan (Actuating)
Mempertahankan
sumberdaya
manusia.
Bertanggung
jawab
terhadap
motivasi.
Management conflict
Pendelegasian
Komunikasi
Memfasilitasi
kerjasama
dan
koloborasi
Penilaian (evaluation) fungsi ini
termasuk dalam :
Mempertahankan kinerja staf
Quality control
Pertanggungjawaban biaya atau
keuangan.
Legal dan kontrol etik
Profesional dan kolegian kontrol

Tanggung Jawab
1.

Management of patient care


Perencanaan
:
diperlukannya
koordinasi
sehingga
semua
kegiatan dapat dikerjakan dengan
baik
Pengorganisasian:
- Memberikan keamanan dan
kenyamanan bagi pasien.
- Membuat
penegasan
dan
memberi pengarahan dalam
memberikan penugasan secara
jelas dan singkat.
- Mendorong kerjasama dan
partisipasi
Stafing :
- Membimbing staf keperawatan
dalam melaksanakan tugas
dalam pencapaian kepuasan
pasien
- Mendorong kerjasama dan
partisifasi staf
Penggerakan (Actuating) :
- Mengkoordinasi
setiap
kegiatan dalam unit.
- Menginformasikan
setiap
kegiatan yang ada di ruangan.
- Melaporkan pencapaian kerja.
Penilaian (Evaluation) :
- Mengawasi pekerjaan staf
perawat dalam pemberian
asuhan keperawatan.
- Menganalisa
kekuatan
kelemahan
staf
dalam
pemberaian
asuhan
keperawatan.
- Melakukan evaluasi diri.

(Spokesman Role) tugasnya:


menyampaikan informasi yang
dimiliki ke orang di luar unit
organisasi
3.

Peran
pengambil
keputusan
(Decisional Role)
Seorang manajer bertanggung jawab
untuk mengalokasikan manusia,
fisik, sumberdaya moneter. Seorang
manajer juga melakukan negosiasi
dan seoarang manajer harus
mengetahui strategi yg digunakan
dalam organisasinya
Peran
sebagai
wirausaha
(Enterpreneur Role) tugasnya:
memperbaiki kinerja unitnya,
beradaftasi dengan perubahan
lingkungan,
mempunyai
banyak
ide
untuk
perkembangan organisasi.
Peran
sebagai
Pengendali
gangguan
(Disturbance Role) tugasnya:
merespon
tekanan
yang
dihadapi oleh suatu organisasi.
Peran
sebagai
negosiator
(Negotiator Role) negosiasi
merupakan Way off life dari
seorang pemimpin

Pada fungsi ini menilai :


Menilai capaian tujuan
Menilai kepuasan pasien
Dan menilai kepuasan kerja
perawat dan menilai perfomancem
kinerja

Anda mungkin juga menyukai