Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Nama Sekolah

: SMP N 13 MERAUKE

Mata Pelajaran

: Matematika

Kelas

: VIII (Delapan)

Semester

: 1 (Satu)

Alokasi Waktu

jam

pelajaran

(1

pertemuan).
Standar Kompetensi

: 1.

Memahami bentuk aljabar, relasi, fungsi,


dan persamaan garis lurus.

Kompetensi Dasar

: 1.6. Menentukan

gradien,

persamaan

dan

grafik garis lurus.


Indikator

: 1.

Mengenal pengertian gradien


2.

Menentukan gradien garis lurus dalam


berbagai bentuk.

A.

Tujuan Pembelajaran
a. Peserta didik dapat Mengenal pengertian gradien
b. Peserta didik dapat Menentukan gradien garis lurus dalam
bentuk

B.

Materi Ajar
Persamaan Garis Lurus, yaitu mengenai:
1. Garis Lurus pengertian Gradien

.
C.

Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, dan pemberian tugas.

berbagai

D.

Langkah-langkah Kegiatan

Pertemuan kedua
Pendahuluan ( 10 menit ) :
a. Guru dan siswa membahas PR
b. Guru menyampaikan bahwa materi yang akan disampaikan adalah
tentang pengertian gradien dan gradien suatu garis yang melalui titik
pusat O(0,0) dan titik ( x,y), gradien suatu garis yang melalui dua titik
( x1,y1 ) dan ( x2,,y2) dan mengenal gradien garis tertentu
Kegiatan Inti ( 65 menit ) :
a. Peserta didik diberikan stimulus berupa pemberian materi oleh guru
mengenai pengertian gradien dan gradien suatu garis yang melalui titik
pusat O(0,0) dan titik ( x,y) dan gradien suatu garis yang melalui dua
titik ( x1,y1 ) dan ( x2,,y2) serta mengenal gradien garis tertentu peserta didik
dan guru mendiskusikan materi tersebut (Bahan: buku paket, yaitu buku
Matematika konsep dan aplikasinya SMP Kelas VIII, karangan Dewi
Nuharini dan Tri Wahyuni. hal.58 mengenai Gradien hal. 65
b. Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam
buku paket pada hal. 68 Gradien suatu garis yang melalui titik pusat
O(0,0) dan titik ( x,y) dan hal 69 gradien suatu garis yang melalui dua
titik ( x1,y1 ) dan ( x2,,y2), serta hal 73-75 mengenal gradien garis tertentu
c. Peserta didik mengerjakan soal-soal dari Uji Kompetensi 3 hal 70dan uji
kompetensi 4 hal 76
\

d. Peserta didik menulis hasil uji kompetensi 3 di papan tulis


e. Guru mengecek hasil pekerjaan peserta didik
Penutup ( 10 menit ) :
a. Peserta didik membuat rangkuman subbab yang telah dipelajari.
b. Peserta didik diberikan pekerjaan rumah (PR) dari soal-soal dalam buku
PR

E.

Alat dan Sumber Belajar

Sumber :
-

buku Matematika konsep dan aplikasinya SMP Kelas VIII, karangan Dewi
Nuharini dan Tri Wahyuni hal. 59 - 95.

Buku referensi lain.

Alat :
-

Papan Tulis

Spidol

Penghapus

F.

Penilaian
Indikator
Pencapaian

PENILAIAN
Teknik

Bentuk

Tes tertulis

Instrumen
Uraian

Kompetensi
Menentukan

Instrumen / soal
1. Tentukan gradien garis

gradien garis

dengan

lurus dalam

y 5 x

berbagai bentuk

persamaan

2. Gradien

garis

3x 4 y 7

yaitu....
KUNCI JAWABAN, SKOR, DAN NILAI
Nilai
Nilai minimal
Nilai maksimal
NO

: skor 10
: 0 10 = 0
: 10 10 = 10
KUNCI

SKOR

NILAI

y mx c

1
Persamaan garis diubah ke bentuk
y 5

Di peroleh

40

60

m 5
y 5

Jadi, gradien garis

adalah -5

y mx c
Persamaan garis diubah ke bentuk
3x 4 y 7
4 y 3x 7
3x 7
4
3
7
y x ( m ) (c )
4
4
y

Garis

3
7
3
y x bergradien
4
4
4

JUMLAH

100

G. PENILAIAN
Terlampir
Menyetujui

Merauke, 15 Oktober 2016

Guru pamong

Mahasiswa PPL

Aminudin, S.Pd

Exan Basuki

NIP. 198201212005011008

NPM. 201384202007

Mengetahui
Kepala Sekolah

Hieronymus Wara, S.Pd


NIP. 196111012000081001

MATERI AJAR

1) Gradien (kemiringan) suatu garis lurus


a. Pengertian Gradien
Gradien suatu garis adalah kemiringan garis terhadap sumbu
mendatar, Dalam penentuan besar gradien, kita harus membaca unsur unsur pada garis dari kiri ke kanan.
1. Gradien suatu garis yang melalui pusat O(0, 0) dan titik

A( x , y )
1

Gradien suatu garis yang melalui pusat O(0, 0) dan titik

x,y
1

sembarang

dapat

ditentukan

nilainya

dengan

membandingka komponen y (ordinat) dan komponen x (absis)


( x1 , y)

dari titik sembarang

tersebu

t. Gradien suatu garis

biasanya dinonaktifkan dengan huruf kecil m.


komponen y
y
m
atau m 1
komponen x
x1

Contoh :
Tentukan gradien garis yang melalui pangkal koordinat O(0, 0)
dan titik berikut:
a. P(3, 6)
c. R(8, 2)

b. Q(-10, 5)
d. S(-4, -8)

Jawab :

6
2
2

5
1

10
2

2 1

8 4

8
2
4

OQ

a.

OQ

b.

OR

c.

OS

d.

B ( x2 , y )

A( x1 , y )

2. Gradien garis yang melalui titik

dan
A( x1 , y )

l,

Diberikan garis

pilih dua titik sembarang

dan

B ( x2 , y )
2

pada garis tersebut, maka akan diperoleh gradien garis

yang ditentukan oleh :


Contoh :
Hitunglah gradien garis yang melalui titik (6, -5) dan (8, 7)
Jawab :
Gambar disamping menunjukan sebuah garis yang melalui
titik titik tersebut. Seitiga siku siku sebagai pedoman untuk
menentukan gradin garis tersebut. Perhatiakan langkah berikut.
(Sukino, 2006)
( x1 , y )
1

( x2 , y )
2

(6, -5)
(8, 7)
Subtitusikan ke rumus gradien, diperoleh :

y y
x x
2

7 (5)
6
86

ax by c 0

3. Gradien garis
Dalam menentukan

gradien garis

yang

berbepat

ax by c 0

berbentuk

, kita harus mengubahnya ke

y mx c.
bentuk
ax by c 0 by mx c
y

a
c
x
b
b

Perhatikan bentuk

a
c
x
b
b

Gradien

( m)

ax by c 0

Gradien garis
Contoh :

y mx c.

dan
a
( m)
b

adalah

a
b

3 x 6 y 10 0

Tentukan gradien dari


Jawab :
3 x 6 y 10 0
a 3, b 6danc 6
berarti
a
3
1
m
b
6
2
Gradien

DAFTAR KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL KELAS VIII SEMESTER


GANJIL MATA PELAJARAN MATEMATIKA TAHUN AJARAN 2016/2017

Standar Kompetensi : 1.1.Memahami bentuk aljabar, relasi, fungsi, dan persamaan


garis lurus
NO KD / INDIKATOR
KOMPLEK
DAYA
INTAKE
KKM
.
SITAS
DUKUN
SISWA
G
6
1.6 Menentu- kan
69
67
66
67
gradi-en, persa-maan
dan grafik garis lurus.

KISI- KISI SOAL EVALUASI


Mata pelajaran
: Matematika
Indikator : Menentukan gradien garis lurus dalam berbagai bentuk.
NO
1

STANDAR
KOMPETENSI
Memahami bentuk
aljabar, relasi,
fungsi, dan
persamaan garis
lurus.

KEMAMPUAN
YANG DIUJI
1. Mengenal gradien
2. Menentukan
gradien garis lurus
dalam berbagai
bentuk

INDIKATOR
Menentukan
gradien garis
lurus dalam
berbagai
bentuk

KE
T
1
2

Anda mungkin juga menyukai