Anda di halaman 1dari 4

ANGKET TATA TERTIB KELAS

(WALI MURID)
Berilah tanda checklist () pada kolom setuju atau tidak setuju!
No
.
1
2
3
4
5
6
7
8

10
11
12
13
14
15
16
17
18

Pernyataan
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita
dibekali makanan sehat saat sekolah?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita tidak
jajan di luar sekolah?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita
datang sebelum bel berbunyi?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita
dijemput tepat waktu?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita
menghormati guru dan karyawan sekolah?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita
ramah kepada teman dan saling membantu sesama?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita tertib
mengikuti pelajaran?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita
menjaga kebersihan badan, kelas, dan lingkungan
sekolah?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita
berpakaian bersih, rapi, dan sesuai dengan jadwal
seragam?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita
menjaga sholat 5 waktu?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita tertib
sholat berjamaah?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita tidak
bermain di luar sekolah saat jam istirahat?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita
mengikuti upacara bendera dengan tertib?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita selalu
menjaga sikap dan tutur kata yang baik?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita tidak
membawa alat komunikasi apapun ke sekolah?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita
berpenampilan rapi dan sopan?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita tidak
membawa perhiasan ke sekolah?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita

Setuj
u

Tidak
Setuj
u

19
20

membawa uang saku tidak lebih dari Rp.5000,00?


Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita tertib
mengerjakan tugas?
Apakah Bapak/Ibu setuju apabila putra/putri kita diberi
hukuman/peringatan (yang mendidik) jika melanggar
peraturan yang berlaku?
usulan (bila ada):

Saya yang bertanda tangan di bawah ini benar-benar mengisi angket di


atas sesuai dengan kehendak dan pendapat saya pribadi.
TTD.
ANGKET TATA TERTIB KELAS
(MURID)
(...............................
..)
Berilah tanda checklist () pada kolom setuju atau tidak setuju!
No
.
1
2
3
4
5
6

Setuj
u

Pernyataan
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi
makanan sehat saat sekolah?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi
luar sekolah?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi
sebelum bel berbunyi?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi
tepat waktu?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi
guru dan karyawan sekolah?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi
teman dan saling membantu sesama?

dibekali
tidak jajan di
datang
dijemput
menghormati
ramah kepada

Tidak
Setuj
u

7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20

Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi tertib


mengikuti pelajaran?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi menjaga
kebersihan badan, kelas, dan lingkungan sekolah?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi berpakaian
bersih, rapi, dan sesuai dengan jadwal seragam?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi menjaga
sholat 5 waktu?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi tertib sholat
berjamaah?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi tidak bermain
di luar sekolah saat jam istirahat?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi mengikuti
upacara bendera dengan tertib?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi selalu
menjaga sikap dan tutur kata yang baik?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi tidak
membawa alat komunikasi apapun ke sekolah?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi
berpenampilan rapi dan sopan?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi tidak
membawa perhiasan ke sekolah?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi membawa
uang saku tidak lebih dari Rp.5000,00?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi tertib
mengerjakan tugas?
Apakah kalian setuju apabila siswa/siswi diberi
hukuman/ peringatan (yang mendidik) jika melanggar
peraturan yang berlaku?
usulan (bila ada):

Saya yang bertanda tangan di bawah ini benar-benar mengisi angket di


atas sesuai dengan kehendak dan pendapat saya pribadi.
TTD.

(...............................
..)

Anda mungkin juga menyukai