Anda di halaman 1dari 67

MINI RISET

Pengaruh Faktor Sosial, Pribadi Dan Psikologi Yang


Mempengaruhi Perilaku Konsumen Dalam Keputusan
Pembelian Produk Minuman Tea Pucuk Harum
Di Kota Samarinda

Oleh:
Putri Herlan
14652007

S-1 TERAPAN MANAJEMEN PEMASARAN


JURUSAN ADMINISTRASI BISNIS
POLITEKNIK NEGERI SAMARINDA
2017

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis bahwa factor
social, pribadi dan psikologis berpengaruh terhadap keputusan pembelian minuman
Teh Merek Pucuk Harumdi Kota Samarinda baik secara simultan mauputn parsial.
Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan path
analysis yang diolah dengan software SPSS statistics version 22, metode analisis
statistic yang terdiri dari analisis regresi linier berganda, pengujian signifikan
simultan dan pengujian signifikan parsial serta pengujian koefisien determinasi dan
uji statistic (uji F dan uji t). penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 100 orang.
Obyek penelitian ini adalah konsumenTeh Pucuk Harum khususnya di Kota
Samarinda, skala pengukuran menggunakan skala likert dengan skor 1-5. Dalam
penelitian ini juga dilakukan uji validitas dan uji reliabilitas
Berdasarkan hasil penelitian koefisien determinasi (R2) sebesar 48.5% yang
berarti bahwa pengaruh social, pribadi dan psikolgi terhadap keputusan pembelian
minuman Teh Pucuk Harumdi Kota Samarinda. Sedangkan 51.5% dijelaskan pada
variabel lain. Secara simulatan variabel social, pribadi dan psikologi berpangaruh
terhadap keputusan pembelian minuman Teh Pucuk Harum. Selanjutnya secara
parsial menunjukkan bahwa variabel social, pribadi dan psikologi berpengaruh positif
dan signifikan terhadap keputusan pembelian minuman isotonicTeh Pucuk Harumdi
KotaSamarinda

KATA SPENGANTAR
Puji syukur kehadiran Allah SWT karena atas rahmat dan hidayah-Nya penulis
dapat menyelesaikan Mini Riset ini yang berjudul ANALISIS PENGARUH
FAKTOR SOSIAL, PRIBADI DAN PSIKOLOGI YANG MEMPENGARUHI
PERILAKU KONSUMEN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUKTEH
MINUMAN TEH PUCUK HARUM DI KOTA SAMARINDA. Dalam penulisan
Mini Riset ini, penulis banyak mendapat bantuan, dukungan, dan bimbingan serta
pengarahan dari berbagai pihak. Untuk itu pada kesempatan ini penulis dengan tulus
ingin menyapaikan ucapan terima kasih kepada:
1. Ibu Dr. Hj. Indah Martati, SE, M.Si selaku Dosen mata kuliah Perilaku
konsumen yang selalu memberikan pembelajaran, bimbingan, nasehat, motivasi
dan arahan yang diberikan sehingga penulis dapat menyelesaikan Mini Riset ini
dengan baik.
2. Teman-teman S-1 Terapan Manajemen Pemasaran yang tidak dapat penulis
sebutkan satu persatu yang selalu membantu penulis sehingga dapat
menyelesaikan Mini Riset ini dengan baik.
Harapan penulis semoga Mini Riset ini dapat menjadi gambaran serta dapat
menjadi salah satu sumber informasi yang berguna bagi semua pihak yang
membutuhkannya. Pada penulisan ini, penulis telah berusaha dengan kemampuan
yang ada namun tidak menutup kemungkinan bahwa hasil penulisan ini masih jauh
dari kesempurnaan. Penulisan merasa perlu untuk membenahi diri dengan selalu
berharap akan saran dan kritik yang membangun untuk langkah perbaikan
selanjutnya. Selain itu penulis juga memohon maaf yang sebesar-besarnya apabila
dalam penulisan Mini Riset ini terdapat kata-kata penulis yang salah.
Samarinda, 26 Januari 2017
Penulis
Putri Herlan
14652007

DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL................................................................................................i
ABSTRAK................................................................................................................ii
KATA PENGANTAR...............................................................................................iii
DAFTAR ISI.............................................................................................................iv
BAB I PENDAHULUAN.........................................................................................1
1.1..........................................................................................................................Lat
ar Belakang......................................................................................................1
1.2..........................................................................................................................Ru
musan Masalah................................................................................................3
1.3..........................................................................................................................Ma
ksud dan Tujuan 3
1.4..........................................................................................................................Ma
nfaat.................................................................................................................3
BAB II TINJAUAN TEORI....................................................................................4
2.1..........................................................................................................................Te
ori Perilaku Konsumen....................................................................................4
2.2..........................................................................................................................Stu
di Empirik........................................................................................................10
2.3..........................................................................................................................Ma
pping Theory...................................................................................................12
2.4..........................................................................................................................Ke
rangka Pemikiran.............................................................................................15
2.5..........................................................................................................................Mo
del Konseptual.................................................................................................26
2.6..........................................................................................................................He
potesis..............................................................................................................26
BAB III METODE PENELITIAN.........................................................................17

3.1..........................................................................................................................De
finisi Operasional............................................................................................17
3.2..........................................................................................................................Lo
kasi Dan Populasi ...........................................................................................20
3.1..........................................................................................................................Te
knik Pengumpulan Data..................................................................................22
3.2..........................................................................................................................Ala
t Analisi Dan Pengujian Hipotesis...................................................................23
BAB IV PENYAJIAN DATA ..................................................................................25
4.1..........................................................................................................................Ga
mbaran Umum Responden .............................................................................25
4.2..........................................................................................................................Ja
waban Responden ...........................................................................................42
4.3..........................................................................................................................Ha
sil Pengujian Data Kuesioner..........................................................................50
BAB V ANALISIS DAN PEMBAHASAN.............................................................54
5.1..........................................................................................................................An
alisis.................................................................................................................54
5.2..........................................................................................................................Pe
mbahasan.........................................................................................................54
BAB VI PENUTUP..................................................................................................60
6.1..........................................................................................................................Ke
simpulan..........................................................................................................60
6.2..........................................................................................................................Sar
an.....................................................................................................................60
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN
Kuesioner
Data Responden
4

Tabulasi

BAB I
PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
Perkembangan industri yang bergerak di ranah fast moving consumer
goods semakin pesat. Salah satu segmen yang paling menjanjikan adalah
minuman ringan. Salah satu minuman ringan yang menjadi favorit di
Indonesia adalah teh dalam kemasan atau teh siap saji. Hal ini siring dengan
kebiasaan masyarakat Indonesia mengonsumsi teh. Hasil survey lembaga
penelitian MARS di lima kota besar di indonesia menunjukan bahwa teh
dikonsumsi oleh 75% penduduk Indonesia.
Minuman teh siap saji yang beredar di pasaran Indonesia dapat
dibedakan berdasarkan jenis kemasannya, seperti minuman dalam kemasan
botol (kaca maupun plastik), teh dalam kemasan kaleng, kemasan kotak dan
inovasi terakhir adalah teh dalam kemasan cup.
Adapun perkembangan teh dalam kemasan di indonesia sendiri
mengalami peningkatan yang cukup tinggi setiap tahunnya. Dari sekian
banyaknya perusahaan di indonesia ada beberapa yang berhasil meraih
market share yang cukup besar semisal Teh Botol Sosro, Teh Pucuk Harum,
Teh Gelas, dan Ultra Teh Kotak.
Dari data market share teh dalam kemasan di indonesia terus
berkembang dalam 5 tahun terakhir, dalam kurun periode 4 tahun terakhir
Teh Pucuk Harum mulai menguasai market share yang dimana angka
penjualannya teruss meningkat tiap tahunnya. Adapun rata rata persentase
market share Teh Pucuk Harum dalam 4 tahun terakhir sebesar 8.97%, yang
dimana posisi pertama ditempati oleh Teh Gelas dengan persentase rata rata
48.12% dan di posisi ke 3 oleh Ultra Teh Kotak dengan persentase rata rata

7.52%, dan di posisiterakhir adalah Teh Gelas dengan persentase rata rata
5.67%. berikut adalah data table market share teh dalam kemasan:
Tabel 1 market share
MEREK
Teh Botol
Sosro
Teh Pucuk
Harum
Teh Gelas
Ultra Teh
Kotak

2012

2013

2014

2015

2016
33,80
%

49.6%

59.5%

51.0%

47.8%

1.9%

5.1%

4.1%

24.8%

4.3%

3.1%

2.9%

3.6%

13.1%

5.9%

4.8%

8.1%

9.1%

8.1%

Adapun Top Brand dari teh dalam kemasan di indonesia dalam beberapa tahun
terakhir di kuasai oleh Teh Botol Sosro dengan rata rata persentase 48.34% di
susul oleh Teh Pucuk Harum dengan rata rata persentase 11.3%, selanjutya oleh
Teh Gelas dengan rata rata persentase 7.12%, dan yang terakhir adalah Ultra Teh
Kotak 7.2%
Tabel 2 Top Brand
MEREK
Teh Botol
Sosro
Teh Pucuk
Harum
Teh Gelas
Ultra Teh
Kotak

2016

2015

2014
51.0
%

2013

2012

33.8%

47.8%

59.5%

49.6%

24.8%

4.1%

5.1%

13.1%

3.6%

9.2%

5.4%

4.3%

8.1%

9.1%

8.1%

4.8%

5.9%

Fenomena dari produk di atas adalah produk Teh Pucuk Harum menunjukan
bahwa Teh Pucuk Harum mengalami peningkatan penjualan dalam empat tahun
terakhir, akan tetapi dari tahun 2013 hingga saat ini Teh Pucuk Harum belum
mampu mencapai posisi pertama dalam top brand teh dalam kemasan siap minum
di indonesia. Fenomena ini terjadi karena Teh Botol Sosro lebih di kenal dalam

beberapa tahun terakhir, karena Teh Botol Sosro lebih dulu memasuki pasar
indonesia dibanding Teh Pucuk Harum.
Dari penjelasan fenomena diatas, penulis tertarik untuk menulis judul
penelitian miniriset terkait tentang faktor-faktor yang mempengaruhi
pengambilan keputusan konsumsi Teh Pucuk Harum.
1.2. Rumusan Masalah
1. Apa faktor yang mempengaruhi pengambilan keputusan
pembelian Teh Pucuk Harum?
2. Faktor apa yang mendominasi yang menentukan menentukan
keputusan pembelian Teh Pucuk Harum?
3. Mengapa Teh Pucuk Harum tidak seimbang antara kedudukan
market share dan top brand?
4. Mengapa perkembangan market share Teh Pucuk Harum
meningkat secara pesat?

1.1.3.
Maksud dan Tujuan
1.3.1. Maksud
Dari hasil riset ini diharapkan dapat menjadi tolak ukur mengenai
faktor faktor yang mempengaruhi pengambilan keputusan pembelian
produk Teh Pucuk Harum dan dari hasil riset ini juga diharapkan dapat
menjadi refrensi atau bahan masukan untuk penelitian selanjutnya
dimasa yang akan datang. (Sulistyawati, 2011)
1.1.1.3.2.

Tujuan
1. Untuk mengetahui seberapa puas konsumen terhadap produk Teh
Pucuk Harum
2. Untuk mengetahui seberapa besar perkembangan produk Teh Pucuk
Harum
3. Untuk mengetahui seberapa besar potensi produk Teh Pucuk Harum

1.1.4.

di pasar
Manfaat
1. Untuk melihat hasil identifikasi suatu produk di pasar dengah
hasil data yang telah di peroleh.
2. Dapat melakukan pengembangan

riset

untuk

kepentingan

masyarakat atau perusahaan.


3

BAB II
TINJAUAN TEORI
2.1. Teori Perilaku Konsumen
2.1.1. Pengertian
Perilaku Konsumen merupakan suatu tindakan yang tunjukkan oleh
konsumen dalam hal mencari, menukar, menggunakan, menilai, mengatur barang
atau jasa yang mereka anggap akan memuaskan kebutuhan mereka. Dalam arti
lain perilaku ditunjukkan, yakni bagaimana konsumen mau mengeluarkan sumber
dayanya yang terbatas seperti uang, waktu, tenaga untuk mendapatkan atau
menukarkan dengan barang atau jasa yang diinginkannya. Analisis tentang
berbagai faktor yang berdampak pada perilaku konsumen menjadi dasar dalam
pengembangan strategi pemasaran. Untuk itu pemasar wajib memahami
konsumen, seperti apa yang dibutuhkan, apa seleranya, dan bagaimana konsumen
mengambil keputusan, dan berikut pengertian perilaku konsumen menurut para
ahli :
1.

Menurut (John C. Mowen, 2002) bahwa, perilaku konsumen (consumer


behaviour) didefinisikan sebagai studi tentang unit pembelian (buying
units) dan proses pertukaran yang melibatkan perolehan, konsumsi dan

2.

pembuangan barang, jasa, pengalaman serta ide-ide.


Sedangkan menurut
(Kotler, 2007) bahwa, perilaku konsumen
merupakan studi tentang cara individu, kelompok, dan organisasi
menyeleksi, membeli, menggunakan, dan memposisikan barang, jasa,
gagasan, atau pengalaman untuk memuaskan kebutuhan dan keinginan

3.

mereka.
(Peter dan Oslon, 1999) menyatakan bahwa perilaku konsumen adalah
soal keputusan. Lebih jauh lagi, keputusan adalah soal pilihan. Untuk
lebih jelasnya mereka menyatakan bahwa keputusan meliputi suatu

4.

pilihan antara dua atau lebih alternatif tindakan atau perilaku.


(Komaruddin, 2003) menyatakan bahwa: perilaku konsumen adalah
proses dimana para individu menetapkan jawaban atas pertanyaan:

perlukah, apakah, kapankah, dimanakah, bagaimanakah, dan dari


5.

siapakah membeli barang atau jasa.


(Michael Salomon dan Stuart Elmora, 2003) menyatakan bahwa,
consumer behavior is the process involved when individuals or groups
selest, purchase, use, adn dispose of goods, services, ideas, or
experiences to satisfy their needs and desires. Yang dapat diartikan
bahwa perilaku konsumen merupakan suatu proses yang melibatkan
seseorang

ataupun

suatu

kelompok

untuk

memilih,

membeli,

menggunakan dan memanfaatkan barang-barang, pelayanan, ide, ataupun


pengalan untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan.
2.1.2. Faktor-Faktor yang mempengaruhi perilaku konsumen.
Perilaku konsumen sangat dipengaruhi oleh keadaan dan situasi lapisan
masyarakat di mana ia dilahirkan dan berkembang. Ini berarti konsumen berasal
dari lapisan masyarakat atau lingkungan yang berbeda akan mempunyai
penilaian, kebutuhan, pendapat, sikap, dan selera yang berbeda-beda, sehingga
pengambilan keputusan dalam tahap pembelian akan dipengaruhi oleh beberapa
faktor-faktor.
Ada duan factor yang mempengaruhi perilaku konsumen yaitu factor
internal dan factor eksternal, berikut penjabarannya :
1. Faktor Internal
a. Motivasi
Motivasi menurut (Schiffam Leon & Leslie Lazar Kanuk, 1991)adalah :
The driving force within individual that impuls then to action Yang
artinya : kekuatan penggerak yang menyebabkan atau memaksa seseorang
untuk bertindak atau melakukan kegiatan. Kekuatan penggerak tersebut
diakibatkan oleh rasa ketegangan yang merupakan hasil dari akibat tidak
terpenuhinya kebutuhan. Setiap manusia secara pribadi baik secara sadar
maupun tidak sadar akan berusaha untuk mengurangi rasa ketegangan
melalui tingkah laku mereka dalam memenuhi kebutuhannya dan sekaligus
untuk mengurangi rasa ketegangan mereka. Seseorang akan mencoba

memuaskan kebutuhan yang pertama seperti makan, minum dan tempat


tinggal Apabila kebutuhan yang pertama sudah terpenuhi, barulah ia akan
mencoba untuk memenuhi kebutuhan yang lain .
Hirarki- kebutuhan menurut Abraham Maslow yang dikutip oleh
(Kotler, 1993)adalah sebagai berikut :
1) Kebutuhan fisiologis, misalnya; makan, minum, tempat tinggal
dan sebagainya.
2) Kebutuhan akan keselamatan, misahya; perlindungan dari
bahaya, ancaman, perasaan aman dan lain sebagainya
3) Kebutuhan sosial, misalnya; perasaan menjadi

anggota

lingkungan, cinta kekeluargaan, kesenangan, pengakuan orang


lain atau kelompok.
4) Kebutuhan akan penghargaan, misalnya; harga diri, status dan
reputasi.
5) .Kebutuhan pernyataan din, misalnya; pengembangan dan
perwujud diri, penyelesaian pekerjaan dan kreatifitas.
b. Persepsi
Persepsi menurut (Kotler, 1993)adalah Proses dimana seseorang
memilih, mengorganisasi dan mengartikan masukan informasi untuk
menciptakan suatu gambaran yang berarti dari dunia ini. Faktor utama
dalam persepsi yaitu:
1)
Stimulus faktor Yaitu faktor yang merupakan sifat fisik suatu
2)

obyek seperti ukuran, warna dan ketajaman.


Individual faktor. Yaitu faktor yang merupakan sifat-sifat
individual

yang

tidak

hanya

meliputi

proses,

tetapi

juga pengalaman diwaktu yang lampau pada hal yang sama.


Dalam keadaan yang sama, persepsi seseorang terhadap produk
dapat berbeda dengan persepsi orang lain.
c. Sikap
Sikap menurut (G Amstrong & Philip Kotler, 1997)adalah : Evaluasi,
peranan dan kecenderungan seseorang yang konsisten menyukai atau suatu
objek atau gagasan. Sikap konsumen berdasarkan pada pandangan
terhadap proses belajar baik dari pengalaman ataupun orang lain. Sikap
6

setiap orang berbeda-beda menurut bagaimana cara seseorang memandang


atau menilai sesuatu dan diharapkan bahwa sikap seseorang dapat
menentukan prilaku dari orang tersebut dan dari sikap seseorang juga
diharapkan dapat mengetahui cara berpikir seseorang yang dipengaruhi
tingkat pmdidikannya.
Sikap menurut (Winardi, 1991) adalah : Suatu keadaan mudah
terpengaruh yang dipelajari untuk bereaksi dengan cara yang positif atau
positif secara konsisten sehubungan dengan obyek tertentu. Secara umum
sikap dibentuk oleh informasi yang diperoleh

seseorang melalui

pengalaman masa lalu dan hubungan dengan kelompok acuan mereka


(keluarga dan kelas sosial).
d. Kepribadian
Kepribadian menurut (Basu Swasta dan Hani Handoko, 1997) adalah:
Karakteristik psikologis yang berbeda dari setiap orang yang memandang
respomya terhadap lingkungan yang relatif konsisten . Kepribadian
seseorang dapat dikatakan sama seperti percaya diri, menghargai sesama,
bersifat sosial, berjiwa romantis dan sebagainya.
e. Belajar
Belajar menggmbarkan perubahan dalam perilaku seseorang individu
yang bersumber dari pengalaman. Seringkali perilaku manusia diperoleh
dari mempelajari sesuatu. Menurut (Basu Swastha dan Hani Handoko,
1987)definisi belajar adalah : Belajar adalah perubahan-perubahan
perilaku yang terjadi sebagai basil akibat adanya pengalaman perubahanperubahan perilaku tersebut, bersifat tetap atau permanen dan bersifat iebih
fleksibel.
2. Factor eksternal
a. Keluarga
Keluarga terdiri dari keluarga inti ditambah dengan orang-orang yang
mempunyai ikatan saudara dengan keluarga tersebut, seperti kakek, nenek,
paman, bibi, dan menantu
b. Kelas Sosial

Pengertian kelas sosial menurut (Kotler, 1993)adalah : Bagian yang


relatif homogen dan bertahan lama dalam suatu masyarakat yang tersusun
secara hirarki dan yang keanggotaannya mempunyai nilai, minat dan
prilaku yang sama Lapisan sosial dalam masyarakat dapat terjadi dengan
sendirinya dalam proses pertumbuhan masyarakat itu, tetapi ada pula yang
dengan sengaja disusun untuk mengejar suatu tujuan bersama. Alasan yang
digunakan bagi tiap-tiap masyarakat berbeda-beda, ada yang berdasarkan
pada keturunan, kepandaian, kekayaan dan lain-lain.
c. Kebudayaan
Kebudayaan menurut (Kotler, 1990)adalah : Faktor penentu keinginan
dan perilaku seseorang yang paling mendasar. Mempelajari perilaku
konsumen sama artinya dengan mempelajari perilaku manusia, sehingga
perilaku konsumen dapat juga ditentukan oleh kebudayaan, yang tercermin
pada cara hidup, kebiasaan dan tradisi dalam memilih bermacam-macam
produk di pasar.
d. Kelompok Referensi
Kelompok referensi menurut (G Amstrong & Philip Kotler,
1997)adalah : Kelompok -kelompok yang memiliki pengaruh langsung
atau pengaruh tidak langsung pada sikap dan prilaku seseorang.
Kelompok referensi mempengaruhi perilaku seseorang dalam pembelian
dan sering dijadikan pedoman oleh konsumen dalam bertingkah laku
Anggota kelompok referensi sering menjadi penyebar pengaruh dalam hal
selera. Oleh karena itu konsumen selalu mengawasi kelompok tersebut baik
prilaku fisik maupun mentalnya. Yang termasuk kelompok referensi ini
antara lain; serikat buruh, team olahraga, perkumpulan agama, kesenian
dan lain sebagainya.
e. Kebutuhan Konsumen
Kebutuhan merupakan fundamen yang mendasari perilaku konsumen.
Kita tidak mungkin memahami perilaku konsumen tanpa mengerti
kebutuhannya. Kebutuhan konsumen mengandung elemen dorongan
biologis, fisiologis, psikologis, dan sosial. Apabila kebutuhan konsumen
8

tidak terpenuhi, maka ia akan menunjukkan sikap kecewa. Sebaliknya, jika


kebutuhannya terpenuhi, konsumen akan memperlihatkan perilaku yang
gembira sebagai manifestasi rasa puasnya.
f. Keputusan Pembelian
Keputusan pembelian adalah perilaku yang dilakukan konsumen
sebelum melakukan atau saat melakukan pembelian dalam memenuhi
kebutuhannya. Dalam membeli dan mengkonsumsi sesuatu terlebih dahulu
konsumen membuat keputusan mengenai produk apa yang dibutuhkan,
kapan, bagaimana, dan dimana proses pembelian atau konsumsi itu akan
terjadi. Dengan kata lain diperlukan suatu proses pengambilan keputusan
untuk membeli sesuatu baik barang atau jasa.
Menurut (Setiadi, 2003)pengambilan keputusan yang diambil oleh
seseorang dapat disebut sebagai suatu pemecahan masalah. Setelah
membeli produk konsumen akan mengalami proses kepuasan sebagai
tingkah laku paska pembelian yaitu suatu perasaan senang atau kecewa
seseorang yang berasal dari perbandingan antara kesannya terhadap kinerja
/ hasil suatu produk dan harapannya. Jika kinerja berada di bawah harapan,
konsumen tidak puas. Jika kinerja memenuhi harapan konsumen, maka
akan menimbulkan kepuasan dan senang.
Pengenalan
Pengenalan
Pengenalan
Masalah
Masalah
Masalah
Gambar 2.1.4
Proses Keputusan
Pembelian

Pengenalan
Masalah

Pengenalan
Masalah

Sumber : Kotler dan Keller (2009:235)


2.2. Studi Empiris (Penelitian terdahulu)
(Andriyanto, 2010)melakukan penelitian dengan judul Analisis Pengaruh
Persepsi Produk, Model, Dan Iklan Terhadap Minat Pembelian, Yang
Dimediasikan Oleh Sikap Terhadap Iklan Dan Merk Pada Minuman Isotonik
Teh pucuk harum (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultan Ekonomi Uns yang
menjadi variable bebas ialah persepsi produk/pesan, persepsi terhadap modal,
persepsi terhadap iklan dan yang menjadi variable terikat ialah minat beli pada

minuman teh pucuk harum, hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat lima jalur
hubungan yang berpengaruh, yaitu persepsi terhadap iklan berpengaruh terhadap
sikap terhadap iklan, persepsi terhadap model berpengaruh signifikan terhadap sikap
terhadap merek, sikap terhadap iklan berpengaruh signifikan terhadap sikap terhadap
merek, sikap terhadap merek berpengaruh sigifikan terhadap minat beli konsumen
dan sikap terhadap iklan berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen. Dua
jalur hubungan yang tidak berpengaruh signifiakn yaitu: persepsi model tidak
berpengaruh terhadap sikap terhadap iklan, dan persepsi terhdap produk tidap
berpengaruh terhadap sikap terhadap merk.
(Cahya, 2009) melakukan penelitian dengan judul Pengaruh Morivasi,
Persepsi dan Pembelajaran Terhadap Keputusan Pembelian Minuman Isotonic
Merek Teh pucuk harum Di Kota Banjarnegara yang menjadi variable bebebas
dalam penelitian ini ialah motivasi, persepsi, pembelajaran dan variabel terikatnya
ialah keputusan pembelian pada produk teh pucuk harum, dalam penelitian ini
menunjukkan bahwa Motivasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap
keputusan pembelian, persepsi berpengaruh positif dan signifikan terhadap
keputusan pembelian serta pembelajaran berpengaruh positif dan signifika terhadap
keputusan pembelian.
(Andini, 2012)melakukan penelitian dengan judul Pengaruh Psikologis
Terhadapa Keputusan Pembelian Pocari Sweat Pada Mahasiswa Universitas
Gunadarma yang menjadi variabel bebas dalam penelitian ini ialah motivasi,
persepsi, pembelajaran, keyakinan, sikap dan variabel terikatnya ialah keputusan
pembelian pada produk pocari sweat, hasil penelitian berdasarkan analisis regresi
linier berganda menunjukkan bahwa variabel motivasi, persepsi, pembelajaran,
keyakinan dan sikap berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan
pembelian pocari sweat pada mahasiswa universitas gunadarma. Sedangkan secara
parsial hanya variabel keyakinan dan sikap yang berpengaruh terhadap keputusan
pembelian pocari sweat.
(Jannah, 2014) melakukan penelitian dengan judul Analisis Persepsi
Konsumen Mengenai Atribut Produk Minuman Isotonik Pocari Sweat, Teh
10

pucuk harum Dan Vitazone yang menjadi variable bebas dalam penelitian ini
ialah persepsi dan variable terikatnya ialah keputusan pembelian, dalam penelitian
ini menunjukkan bahwa persepsi berpengaruh positif dan signifikan terhadap
keputusan pembelian.
(Dhofar, 2013)melakukan penelitian dengan judul Pengaruh Motivasi,
Persepsi Dan Sikap Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Minuman
Isotonik Teh pucuk harum (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas MIPA
UNS) yang menjadi variable bebas dalam penelitian ini ialah Motivasi, Persepsi
dan Sikap sedangkan variable terikatnya ialah Keputusan Pembelian. Hasil
penelitian menunjukkan bahwa secara parsial motivasi dan sikap berpengaruh positif
dan signifikan terhadap keputusan pembeilan minuman isotonic teh pucuk harum,
secara bersama-sama motivasi, persepsi dan sikap konsumen berpengaruh positif
dan signifikan terhadap keputusan pembelian teh pucuk harum.
2.3. Mapping Theory
Peneliti
Koko
Andriyant
o (2010)

Judul

Variabel

Analisis

pengaruh Independen:
Persepsi produk,
persepsi
produk,
persepsi terhadap
model dan iklan
sumber/model,
terhadap
minat
persepsi iklan
pembelian,
yang
Intervening:
dimediasikan
oleh Sikap
terhadap
sikap terhadap iklan merek,
dan

kasus

mahasiswa

Kesimpulan

Analisis
Regresi,

Hasil

koefisien

adalah

penelitiannya
persepsi

determinasi produk,

persepsi

dan uji F terhadap


dan uji T sumber/model,
dengan

sikap bantuan

pada terhadap iklan


Dependen:
minuman
isotonic
Minat beli
teh pucuk harum
(studi

merk

Alat

persepsi

iklan

berpengaruh

program

terhadap

SPSS

pembelian.

positif

keputusan

pada

fakultas

11

Aby
Cahya. K.
(2009)

Desti
Andini
(2012)

ekonomi uns)
Pengaruh motivasi, Independen:
Regresi
Motivasi,
persepsi
dan
linier
persepsi
dan
pembelajaran
berganda
pembelajaran
terhadap keputusan
dengan
Dependen:
pembelian minuman Keputusan
bantuan

Hasil

penelitiannya

adalah

motivasi,

persepsi

dan

pembelajaran
berpengaruh

positif

isotonic merek teh pembelian

program

terhadap

pucuk harum di kota

SPSS

pembelian.

Analisis

Hasil

Regresi

adalah

Linier

persepsi,

Berganda

pembelajaran,

banjarnegara
Pengaruh
Faktor Independen:
Motivasi,
Psikologis Terhadapa
persepsi,
Keputusan
pembelajaran,
Pembelian
Pocari
keyakinan
dan
Sweat
Pada
sikap
Mahasiswa
Dependen:
Universitas
Keputusan
Gunadarma

keputusan

penelitiannya
motivasi,

keyakinan dan sikap


berpengaruh

Pembelian

positif

dan

signifikan

terhadap

keputusan

pembelian
sweat,

pocari
sedangkan

secara parsial hanya


variable
dan

Raudhatul
Jannah
(2014)

Analisis

Persepsi Independen:
Persepsi
Konsumen Mengenai
Dependen:

keyakinan

sikap

yang

berpengaruh

positif

dan

signifikan

terhadap

keputusan

pemblien

pocari

Analisis

sweat
Hasil

Regresi

adalah

penelitiannya
persepsi

12

Atribut

Linier

berpengaruh

Berganda

dan

signifikan

Pocari Sweat, Teh

terhadap

keputusan

pucuk harum Dan

pembelian.

Vitazone
Pengaruh

Motivasi, Independen:
Analisis
Motivasi,
Persepsi Dan Sikap
Regresi
persepsi
dan
Konsumen Terhadap
Linier
sikap
Keputusan
Berganda
Dependen:
Pembelian Minuman Keputusan

Hasil

dan

signifikan

Issotonik Teh pucuk pembelian

terhadap

keputusan

harum (Studi Kasus

pembelian minuman

Pada

isotonic

Minuman

Ila
Ubaidillah
Dhofar
(2013)

Produk Keputusan
Isotonik Pembelian

Mahasiswa

Fakultas MIPA UNS)

positif

penelitiannya

adalah secara parsial


motivasi dan sikap
berpengaruh

harum

positif

teh

pucuk

dan

secara

bersama-sama
motivasi,

persepsi

dan sikap konsumen


berpengaruh

positif

dan

signifikan

terhdapa

keputusan

pembelian teh pucuk


harum

13

2.4.

Kerangka Penelitian

Kajian Teoritik

Kajian Empirik

14

1.

Perilaku konsumen teori diadopsi dari (John C.

1.

(Andriyanto, 2010) Analisis Pengaruh Persepsi Produk,

Mowen, 2002), (Kotler P. , 2007), (Komaruddin,

Model, Dan Iklan Terhadap Minat Pembelian, Yang

2003), (Peter dan Oslon, 1999), (Michael Salomon

Dimediasikan Oleh Sikap Terhadap Iklan Dan Merk

dan Stuart Elmora, 2003), (Schiffam Leon &

Pada Minuman Isotonik Teh pucuk harum (Studi

Leslie Lazar Kanuk, 1991), (Kotler, 1993), (G


2.

Amstrong & Philip Kotler, 1997), (Winardi, 1991),

Kasus Pada Mahasiswa Fakultan Ekonomi Uns


(Cahya, 2009) Pengaruh Morivasi, Persepsi dan
Pembelajaran

(Basu Swasta dan Hani Handoko, 1997), (Basu

Terhadap

Keputusan

Pembelian

Minuman Isotonic Merek Teh pucuk harum Di Kota

Swasta dan Hani Handoko, 1997), (Kotler, 1990),


(G Amstrong & Philip Kotler, 1997), (Setiadi,

3.

Banjarnegara
(Andini, 2012) Pengaruh

2003)

Keputusan
4.

Pembelian

Psikologis
Pocari

Terhadap

Sweat

Pada

Mahasiswa Universitas Gunadarma


(Jannah, 2014) Analisis Persepsi Konsumen Mengenai
Atribut Produk Minuman Iotonik Pocari Sweat, Teh

5.

pucuk harum Dan Vitazone


(Dhofar, 2013) Pengaruh Motivasi, Persepsi Dan Sikap
Konsumen

Terhadap

Keputusan

Pembelian

Minuman Isotonik Teh pucuk harum (Stdu Kasus


Pada Mhasiswa Fakultas MIPA UNS)

Hipotesis
Uji Statistik
Mini Riset
2.5.

Model Koseptual

Motivasi
X1
Persepsi
X2
pembelajaran
X3

H1
Keputusan Pembelian
Y1

15

H2
H3

2.6. Hipotesis
H1 : Motivasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian
H2 : Persepsi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian
H3 :Pembelajaran berpengaruh positif dan signifikan terhadap keptusan pembelian

16

BAB III
METODE PENELITIAN
3.1.

DEFINISI OPERASIONAL
Sebelum mendefinisikan secara operasional variabel penelitian maka terlebih

dahulu peneliti uraikan apa yang dimaksud dengan variable, variabel adalah suatu
konsep yang mempunyai variasi nilai. Variabel yang digunaka dalam penelitina ini
terdiri dari variable eksogen, dan variable endongen. Variabel eksogen yaitu
Kemasan (X1), Persepsi (X2), Harga(X3), Kualitas Produk (X4). Sedangkan variable
endogen yaitu Keputusan Pembelian (Y 1). Berikut ini adalah operasionalisasi
variable yang diguankan dalam penelitian ini adalah :
3.1.1. VARIABEL EKSOGEN
1. Kemasan (X1)
Menurut (Swastha, 1999) Kemasan (packaging) adalah kegiatankegiatan yang bersifat umum dan perencanan baran yang melibatkan
penentuan kemasan bentuk atau desain pembuatan bungkus atau suatu
kemasan suatu barang, dengan indikator:
a. Bahan dari kemasan
Terdapat beberapa macam bahan yang digunakan untuk
kemasan, diantaranya: Kertas, botol, aluminium foil, plastik
dan logam.
b. Logo dari kemasan
Merek dagang atau logo perusahaan memiliki peranan
penting

dalam

meningkatkan

kemasan

contohnya

komunikatif, identitas simbol.


c. Warna dari kemasan
Konsumen melihat warna jauh lebih cepat dari pada
melihat bentuk atau rupa, dan warnalah yang pertama kali
produ dipajangkan.
d. Keamanan Produk
Produk Teh Pucuk Harum aman dikonsumsi.
2. Persepsi (X2)

17

Menurut (Basu Swastha dan Irawan, 2003) Persepsi merupakan suatu


proses dimana konsumen menyadari dan menginterpretasikan lingkungan
mereka menyebutkan bahwa persepsi adalah cara orang memandang dunia
ini, dengan indicator :
a. Pemahaman terhadap manfaat produk
Sejauh mana warga samarinda mengetahui manfaat dari produk Teh
Pucuk Harum.
b. Pemahaman terhadap rasa
Sejauh mana warga samarinda mengetahui kenikmatan dan rasa dari
produk Teh Pucuk Harum.
c. Pemahaman terhadap keistimewaan produk
Sejauh mana warga samarinda mengetahui keistemewaan produk Teh
Pucuk Harum, apakah berbahaya ketika dikonsumsi atau tidak
d. Pemahaman Terhadap Lokasi Penjualan Produk
Konsumen paham dimana membeli produk, dan konsumen tau
produk Teh Pucuk Harum tersedia di toko-toko terdekat
3. Harga (X3)
Harga merupakan jumlah uang (ditambah beberapa produk kalau
mungkin) yang dibutuhkan untuk mendapatkan sejumlah kombinasi dari
produk dan pelayanannya (Basu Swastha dan Irawan, 2005), menurut (kotler
dan Amstorong,2008:278) 4 indikator harga:
a. Keterjangkauan Harga
Harga dari produk Teh Pucuk Harum sesuai dengan kantong
konsumen
b. Kesesuaian Harga
Harga dari produk Teh Pucuk Harum sesuai dengan manfaat yang
dirasakan oleh konsumen.
c. Daya Saing Harga
Harga dari produk minuman Teh Pucuk Harum bisa bersaing dengan
produk kompetitornya
4. Kualitas Produk (X4)
Kualitas produk adalah karakterisitik prooduk atau jasa yang
bergantung pada kemampuannya untuk memuaskan kebutuhan pelanggan
yang dinyatakn atau diimplikasikan. Suatu produk lazimnya memiliki dua

18

juenis manfaat, yakni manfaat fungsional dan manfaat psikologis


(Nitisusastro, 2012), dengan indicator:
a. Kesesuaian dengan spesifikasi
Produk minuman Teh Pucuk Harum yang di beli konsumen
kualitasnya sesuai
b. Daya Tahan
Ketahan atau umur produk dapat bertahan sebelum produk tersebut
diganti.
c. Kesan Kualitas
Suatu tanggapa ketika konsumen membeli produk minumna Teh
Pucuk Harum
3.1.2. VARIABEL ENDOGEN
1. Keputusan Pembelian (Y1)
Keputusan Pembelian merupakan variabel endogen yang dipengaruhi
oleh kemasan, persepsi, harga dan kualitas produk dimana keputusan
pembelian ini merupakan hal yang dapat mempengaruhi perusahaan, dengan
indicator
a. Yakin Dalam Memilih Produk
Konsumen yakin dalam membeli produk minuman Teh Pucuk Harum
b. Sesuai Keinginan
Produk minuman Teh Pucuk Harum yang dibeli sesuai dengan
keinginan
c. Bertindak Karena Keunggulan Produk
Konsumen dalam memutuskan untuk membeli produk Teh Pucuk
Harum karena Teh Pucuk Harum dikarnakan keunggulan dari rasa
maupun lainnya.
d. Pembelian Sendiri
Konsumen dalam memutuskan pembelian minuman Teh Pucuk
Harum dengan keinginan sendiri tanpa ada paksaan dari pihak manapun.
e. Kebiasaan Dalam Membeli Produk
Dalam membeli minuman teh dalam kemasan konsumen selalu biasa
membeli Teh Pucuk Harum
Lokasi Dan Populasi
3.2.1. Lokassi Penelitian

3.2.

19

Lokasi dari penelitian ini adalah di seluruh wilayah kecamatan kota


Samarinda. Penelitian didasari atas proporsi sebaran questionnaire yang telah
dihitung secara proportional sesuai dengan jumlah penduduk. Laksi penelitian
dan penyebaran questionnaire meliputi
1.
Kecamatan Loa Janan Ilir
2.
Kecamatan Palaran
3.
Kecamatan Samarinda Ilir
4.
Kecamatan Samarinda Kota
5.
Kecamatan Samarinda Seberang
6.
Kecamatan Samarinda Ulu
7.
Kecamatan Samarinda Utara
8.
Kecamatan Sambuta
9.
Kecamatan Sungai Kunjang
10.
Kecamatan Sungai Pinang
3.2.2. Populasi
Populasi adalah wilayah generalisasi yang teridiri atas: obyek atau subyek
yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti
untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya. Jadi populasi bukan hanya
orang, tetapi juga obyke dan benda-benda alam yang lai. Populasi juga bukan
hanya sekedar jumlah yang ada pada obyek atau subyek yang dipelajari, tetapi
meliputi seluruh karakterisitik atau sifat yang dimiliki oleh subyek atau obyek
yang diteliti itu (Sugiyono, 2012). Pada penelitian ini populasi adalah semua
masyarakat yang pernah mengkonsumsi minuman merek Teh Pucuk Harum yang
tersebar di 10 Kecamatan di Kota Samarinda.
3.2.3. Sampel Dan Teknik Sampling
Sampel adalah bagian dari jumlah dan karakterisitik yang dimiliki oleh
populasi tersebut. Bila populasi besar dan peneliti tidak mungkin mempelajari
sesuai yang ada pada populasi, misalnya karena keterbatasan dana, tenaga dan
waktu, maka peneliti dapat menggunakan sampel yang diambil dari populasi itu
(Sugiyono, 2010, p. 116).
Pada penelitian ini populasi tidak diketahui mengingat data yang
dibutuhkan untuk menentukan populasi konsumen produk merek Teh Pucuk
Harum di kota Samarinda tidak tersedia. Dalam penelitian ini mengguakan Teknik
Probabillity Sampling, Teknik Proballity Sampling adalah teknik pengambilan
20

sampel yang memberikan peluang yang sama kepada setiap anggota populasi
untuk menjadi sampel dan juga dalam penelitian ini menggunakan teknik
accidental random sampling. Accidental random sampling artinya sampel yang
dibagikan kepada siapa saja yang peneliti temui yang pernah mengkonsumsi
minuman isotonic Teh Pucuk Harum tanpa dirancang sebelumnya (accidental).
Karena ukuran populasi tidak teridentifikasi, maka utnuk menentukan ukuran
sampel penelitian dari populasi tersebut dapat digunakan rumus Slovin dalam
buku (Husain Umar, 2004), yaitu:
n=

z2
1,96
=
=96,6 100
2
4(moe) 4 (0,1)2

Keterangan:
n= Jumlah Sampel
Z= Tingkat distribusi normal pada taraf signifikan 5% (1,96)
moe= Margin of error max, adalah tingkat kesalahan maksimal pengambilam
sampel yang masih dapat ditoleransi, sebesar 10%.
Dari perhitngan diatas, maka dapat diketahui bahwa jumlah sampel yang
digunakan dalam penelitian ini sebanyak 100 orang, kemudian berdasarkna (Hair
et all,1996) menemukan bahwa ukuran sampel yang paling sesuai untuk SEM
(Structural Equation Model) yaitu 100-200 sehingga ukuran sampel yang
digunakan pada penelitian ini sudah memenuhi syara-syarat yang dibutuhkan.
3.3.

TEKNIK PENGUMPULAN DATA


Teknik pengumpulan data pada penelitian ini yaitu dengan menggunakan :
3.3.1. Kuesioner
Metode pengumpulan data yang dilakukan pada penelitian

ini

menggunakan kuesioner dimana kuesionner adalah suatu cara pengumpulan data


dengan memberikan daftar pertanyaan kepada responden dengan harapan akan
member respon atas pertanyaan tersebut.
3.3.2. Studi Pustaka

21

Pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini dengan membaca


buku-buku leteratur yang berkaitan dengan studi perilaku konsumen serta
beberapa jurnal dan penelitian terdahulu yang berkaitan dengan penelitian yang
sedang dilakukan.

3.3.3. Observasi
Observassi sebagai teknik pengumpulan cirri yang spesifik bila
dibandingkan dengan teknik yang lain yaitu wawancara dan kuesioner. Kalau
wawancara dan kuesioner selalu berkomunikasi dengan orang observasi tidak
terbatas pada orang, tetapi juga obyek-obyek alam yang lain (Sugiyono, 2010, p.
165)
3.4.

ALAT ANALISIS DAN PENGUJIAN HIPOTESIS


Analisis dalam penelitian ini merupakan analsisi kuantitatif, yaitu analisis data

yang dinyatakan dalam bentuk angka data kualitatif yang diangkakan atau scoring.
Skala yang digunakan adalah skala likert dengan menggunakan alternative jawaban
sebagai berikut:
1 = STS (Sangat Tidak Setuju)
2 = TS (Tidak Setuju)
3 = N (Netral)
4 = S (Setuju)
5 = SS (Sangat Setuju)
Adapun analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah:
3.4.1. Uji Validitas
Validitas sebuah alat ukur ditunjukan dari kemampuannya mengukur apa
yang seharusnya diukur. Untuk mengukur validitas kuesioner yang diberikan
kepada responden maka digunakan koefisien korelasi product moment dengan
menggunakan bantuan computer program SPSS (Statistical Package for Social
Science) dan menggunakan tingkan signifikan 0,05 (Suliyanto, 2006, p. 156).
3.4.2. Uji Reliabilitas
Pengeritan reliabilitas pada dasarnya adalah sejauh mana hasil suatu
pengukuran dapat dipercaya. Untuk mengetahui kuesioner tersebut sudah reliable

22

akan dilakuakn pengujian reliabilitas kuesioner dengan bantuan computer


program SPSS. Metode pengambilan keputusan pada uji reliabilitas biasanya
menggunakan batasan 0,6 yang artinya suatu variable dikatakan reliable jika
nilai. Alpha cronbach lebih besar dari 0,6 (Priyatno, 2010, p. 32)
Adapun uji Hipotesis dalam penelitian ini adalah :
3.4.3. Uji F
Uji F digunakan untuk menguji pengaruh variabel independen secara
bersama-sama terhadap variabel dependen. Dalam penelitian ini pengujian
hipotesis secara simultan dimaksudkan untuk mengukur besarnya pengaruh
harga, kualitas produk, dan promosi secara bersama-sama terhadap keputusan
pembelian.
3.4.4. Uji T
Uji t digunakan untuk menguji pengaruh variabel independen yaitu harga,
kualitas produk, dan promosi secara parsial terhadap variabel dependennya yaitu
keputusan pembelian.

23

BAB IV
PENYAJIAN DATA
4.1. Gambaran Umum Responden
Penelitian ini mengkaji pengaruh perilaku konsumen terhadap keputusan
pembelian pada laptop merek asus di kota Samarinda. Jumlah sampel yang
digunakan dalam penelitian ini sebanyak 100 responden. Dengan
pengumpulan data melalui kuisioner yang di distribusikan di wilayah Kota
Samarinda.
Berdasarkan kuisioner yang telah terisi tersebut dapat diidentifikasi
karakteristik responden dalam penelitian ini berdasarkan 7 karakteristik, yaitu
berdasarkan jenis kelamin, usia, status pernikahan, pendidikan terakhir,
penghasilan, pekerjaan dan alamat/ kecamatan.
Secara rinci karakteristik dari responden pada laptop merek asus di Kota
Samarinda akan dijelaskan dalam table diagram sebagai berikut:

24

4.1.1.

Deskripsi Responden Berdasakan Jenis Kelamin


Tabel 4.1.1.
Jumlah Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

No
1

Jenis Kelamin
Pria

Frekuensi
41

Presentase
41%

Wanita

59

59%

100

100%

TOTAL

Sumber : Data diolah peneliti, 2016

Jenis Kelamin
Laki-Laki

Perempuan

41%
59%

Gambar 4.1.1
Berdasarkan table dan gambar 4.1.1. di atas yang dikelompokkan berdasarkan
jenis kelamin Laki - laki yakni sebanyak 41 orang atau setara 41%, sedangkan untuk
pengguna perempuan yakni sebanyak 59 orang atau setara 59%.

25

.1.2. Deskripsi Responden Berdasarkan Usia


Tabel 4.1.2.
Jumlah Responden Berdasarkan Usia
No
1

Usia
<18 Tahun

Frekuensi
12

Presentase
12%

18 25 Tahun

60

60%

26 35 Tahun

13

13%

36 45 Tahun

15

15%

100

100%

TOTAL
peneliti, 2016

Sumber
: Data
diolah

Usia
<18

18-25

15%

26-35

36-45

12%

13%

60%

Gambar 4.1.2.
Berdasarkan tabel dan gambar 4.1.2. di atas menunjukkan bahwa
kelompok usia <18 tahun yakni sejumlah 12 orang atau setara dengan 12%,
kelompok usia 18-25 tahun yakni sejumlah 60 orang atau setara 60%,
kelompok usia 26-35 tahun yakni sejumlah 13 orang atau setara 13%,
sedangkan 36-45 tahun sejumalh 15 orang atau setara 15%. Dari data
26

diatas, menunjukan bawha jumlah responden tertinggi pada kelompok usia


18-25 tahun yakni sejumlah 60 orang.

27

4.1.4.3.

Deskripsi Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir


Tabel 4.1.3
Jumlah Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir

No
1

Pendidikan Terakhir
SD/Sederajat

Frekuensi
0

Presentase
0%

SMP/Sederajat

10

10%

SMA/Sederajat

53

53%

Diploma

16

16%

S1

21

21%

100

100%

TOTAL
Sumber : Data diolah peneliti, 2016

Pendidikan Terakhir
SMP

SMA/SMK

21%

Diploma

Sarjana

10%

16%
53%

Gambar 4.1.3
Berdasarkan tabel dan gambar 4.1.3 diatas menunjukkan bahwa
kelompok tingkat pendidikan SD/Sederajat sejumlah 0 orang atau setara
0%, kelompok tingkat pendidikan SMP/Sederajat sejumlah 10 orang atau
28

setara 10%, kelompok tingkat pendidikan SMA/Sederajat sejumlah 53


orang atau setara 53%, kelompok tingkat pendidikan Diploma sejumlah 16
orang atau setara 16%, kelompok tingkat pendidikan S1 sejumlah 21 orang
atau setara 21%.

29

4.1.4. Deskripsi Responden Berdasarkan Penghasilan Perbulan


Tabel 4.1.4
Jumlah Responden Berdasarkan Penghasilan Perbulan
No
1

Penghasilan (Rp)
<500000

Frekuensi
47

Presentase
47%

500001-1000000

20

20%

1000001-2000000

17

17%

>2000000

16

16%

100

100%

TOTAL
Sumber : Data diolah peneliti, 2016

Pendapatan Perbulan
<500000

500001-1000000

1000001-2000000

>2000000

16%
47%

17%

20%

30

Gambar 4.1.4
Berdasarkan tabel dan gambar 4.1.4 di atas menunjukkan bahwa jumlah
responden dengan penghasilan sebesar <500000 sebanyak 47 orang atau setara 47%,
pengguna dengan penghasilan sebesar 500001-1000000 juta sebanyak 20 orang atau
setara 20%, pendapatan 1000001-2000000 juta sebanyak 17 orang atau setara 17%,
serta pendapatan >2000000 Juta sebanyak 16 orang atau setara 16%

31

4.1.5. Deskripsi Responden Berdasarkan Tingkat Pekerjaan


Tabel 4.1.5
Jumlah Responden Berdasarkan Tingkat Pekerjaan
No
1

Pekerjaan
Pelajar/Mahasiswa

Frekuensi
50

Presentase
50%

Wirausaha

19

19%

Karyawan Swasta

13

13%

PNS

8%

Lainnya

10

10%

100

100%

TOTAL
peneliti, 2016

Sumber
: Data
diolah

Pekerjaan
Pelajar/Mahasiswa/i

Karyawan Swasta

Wirausaha

PNS

DLL

10%
8%
19%

50%

13%

Gambar 4.1.5.
Berdasarkan tabel dan gambar 4.1.5. di atas menunjukkan bahwa
responden dengan pekerjaan sebagai pelajar/mahasiswa sejumlah 50 orang
atau setara 50%, pekerjaan sebagai wirausaha sejumlah 19 orang atau
setara 19%, pekerjaan sebagai karyawan swasta sejumlah 13 orang atau
setara 13%, dan pekerjaan sebagai PNS sejumlah 8 orang atau setara 8%.
Dan lain-lain sejumlah 10 orang atau setara dengan 10%.

32

4.1.6. Deskripsi Responden Berdasarkan Domisili/Kecamatan


Tabel 4.1.6
Jumlah Responden Berdasarkan Domisili/Kecamatan
No
1

Alamat/kecamatan
Palaran

Frekuensi
4

Presentase
4%

Samarinda Ilir

2%

Samarinda Kota

15

15%

Sambutan

7%

Samarinda Seberang

35

35%

Loa Janan Ilir

11

11%

Sungai Kunjang

0%

Samarinda Ulu

5%

Samarinda Utara

8%

10

Sungai Pinang

0%

100

100%

TOTAL
Sumber : Data diolah peneliti, 2016

Domisili
Loajanan Ilir
Palaran
7%

11%

13%

Samarinda seberang
4%

Samarinda Kota

8%
5%

Samarinda Ilir

35%
15%

2%

Samarinda Ulu
Samarinda Utara
Sambutan
Sungai Kunjang

33

Gambar 4.1.6
Berdasarkan tabel dan gambir 4.1.6 diatas menunjukkan bahwa
menkonsumsi Teh Pucuk Harum di daerah Palaran sebanyak 4 orang atau
setara 4%, Samarinda Ilir sebanyak 2 orang atau setara 2%, Samarinda
Kota sebanyak 15 orang atau setara 15%, Sambutan sebanyak 7 orang atau
setara 7%, Samarinda seberang sebanyak 35 orang atau setara 35%, Loa
Janan Ilir sebanyak 11 orang atau setara 11%, Sungai Kunjang sebanyak 0
orang atau setara dengan tidak ada, Samarinda Ulu sebanyak 5 orang atau
setara 5%, Samarinda Utara sebanyak 8 orang atau setara 8%, Sungai
Pinang sebanyak 0 orang atau setara 2%.

34

.2. Jawaban Responden


4.1.12.1.
Variabel Faktor Sosial (X1)
Faktor sosial (X1) minuman teh dalam kemasan Teh Pucuk Harum di
Kota Samarinda diukur melalui 3 (tiga) indicator yaitu kelompok acuan
(X1.1), keluarga (X1.2), serta peran dan status (X1.3), . Hasil jawaban
responden variabel faktor sosial (X1) dapat dilihat pada tabel berikut:
Tabel 4.2.1
Jawaban Responden Variabel Faktor Sosial (X1)
Skor

X1.1

X1.2

X1.3

X1.4

X1.5

X1.6

24

16

34

30

24

13

45

39

34

41

46

74

27

36

28

26

27

13

Mean

3,11

3,38

2,9

3,01

3,21666
7

Mean
Variabel
3,21
Sumber : Data diolah peneliti, 2016
Berdasarkan dari data diatas dapat dijelaskan bahwa tanggapan responden
untuk X1.1 pada pernyataan Teh Pucuk Harumbanyak digunakan
masyarakat, tanggapan responden untuk X1.2 pada pernyataan Informasi
teman tentang Teh Pucuk Harum, sedangkan tanggapan responden untuk
X1.3 pada pernyataan Saran keluarga yang pernah membeli laptop asus,
tanggapan responden untuk X1.4 pernyataan Keluarga membeli laptop
asus, dan tanggapan responden untuk X1.5 pada pernyataan Teh Pucuk
Harummencerminkan status sosial, tanggapan responden untuk X1.6 pada
pernyataan Teh Pucuk Harum menyegarkan dahaga. Jadi dapat
35

disimpulkan bahwa rata rata dari variabel faktor sosial (X1) adalah sebesar
3,21

36

4.2.2. Variabel Faktor Pribadi (X2)


Faktor pribadi (X2) Teh Pucuk Harum di Kota Samarinda diukur
melalui 3 (tiga) indicator yaitu pekerjaan (X2.1), keadaan ekonomi
(X2.2), serta kepribadian (X2.3). Hasil jawaban responden variable
faktor pribadi (X2) dapat dilihat pada tabel berikut:
Tabel 4.2.1
Jawaban Responden Variabel Faktor pribadi (X2)
Skor
1
2
3
4
5
Mean
Mean
Variabel

X2.1
0
0
11
76
13
4,02

X2.2
0
7
16
60
17
3,87

X2.3
0
5
10
74
11
3,91

X2.4
0
11
29
49
11
3,61

X2.5
0
5
31
45
19
3,78

X2.6
0
5
28
58
9
3,70

3,815

Sumber: Data diolah peneliti, 2016


Berdasarkan dari data diatas dapat dijelaskan bahwa tanggapan
responden untuk X2.1 pada pernyataan Teh Pucuk Harummembantu
dalam pekerjaan dengan skor 4,02, tanggapan responden untuk X2.2
pada pernyataan Teh Pucuk Harummudah dibawa kemana-mana
dengan skor 3,87, sedangkan tanggapan responden untuk X2.3 pada
pernyataan Teh Pucuk Harummudah didapat dengan skor 3,91,
tanggapan responden untuk X2.4 pada pernyataan Harga Teh Pucuk
Harumterjangkau dengan skor 3,61, dan tanggapan responden untuk
X2.5 pada pernyataan Desain Teh Pucuk Harumyang elegant dengan
skor 3,78, tanggapan responden untuk X2.6 pada pernyataan Teh Pucuk
Harum memberi manfaat yang baik dengan skor 3,70. Jadi dapat
disimpulkan bahwa rata rata dari variabel faktor pribadi (X2) adalah
sebesar 3,815.

38

4.2.3. Variabel Faktor Psikologis (X3)


Faktor pribadi (X3) Teh Pucuk Harumdi Kota Samarinda diukur
melalui 3 (tiga) indicator yaitu motivasi (X3.1), presepsi (X3.2) dan
pembelajaran (X3.3). Hasil jawaban responden variabel faktor
psikologis (X3) dapat dilihat pada tabel berikut:
Tabel 4.2.2
Jawaban Responden Variabel Faktor Psikologis (X3)
Skor
1
2
3
4
5
Mean
Mean
Variabel

X3.1
0
4
29
55
12
3,75

X3.2
0
7
27
53
13
3,72

X3.3
0
8
41
42
9
3,52

X3.4
0
0
6
59
35
4,29

X3.5
0
3
10
84
3
3,87

X3.6
2
24
34
29
11
3,23

3,73

Sumber : Data diolah peneliti, 2016


Berdasarkan dari data diatas dapat dijelaskan bahwa tanggapan
responden untuk X3.1 pada pernyataan Kualitas Teh Pucuk
Harumterjamin dengan skor 3,75, tanggapan responden untuk X3.2
pada pernyataan Kinerja Teh Pucuk Harumyang memuaskan dengan
skor 3,72, sedangkan tanggapan responden untuk X3.3 pada pernyataan
Daya tahan Teh Pucuk Harumyang baik dengan skor 3,52, tanggapan
responden untuk X3.4 pada pernyataan Teh Pucuk Harummemiliki
banyak type laptop dengan skor 4,29, dan tanggapan responden untuk
X3.5 pada pernyataan Mudah dalam mengoprasikan laptop asus
dengan skor 3,87, tanggapan responden untuk X3.6 pada pernyataan
Teh Pucuk Harumtidak mudah panas dengan skor 3,23. Jadi dapat
disimpulkan bahwa rata rata dari variabel faktor psikologis (X3) adalah
sebesar 3,73.

39

4.2.4. Variabel Keputusan Pembelian (Y1)


Keputusan pembelian (Y1) Teh Pucuk Harumdi Kota Samarinda
diukur melalui 4 (empat) indicator yaitu pengenalan masalah (Y1.1),
pencarian informasi (Y1.2), keputusan pembelian (Y1.3), dan perilaku
pasca pembelian (Y1.4). Hasil jawaban responden variable keputusan
pembelian (Y1) dapat dilihat pada tabel berikut :
Tabel 4.2.4
Jawaban Responden Variabel Keputusan Pembelian
Skor

Y1.1

Y1.2

Y1.3

Y1.4

Y1.5

Y1.6

Y1.7

Y1.8

18

12

36

12

10

27

38

36

36

80

39

56

66

57

48

39

42

17

31

21

12

Mean

3,89

3,63

4,17

4,03

3,60

3,70

3,27

3,46

Mean
Variabel

3,71

Sumber : Data diolah peneliti, 2016


Berdasarkan dari data diatas dapat dijelaskan bahwa tanggapan
responden untuk Y1.1 pada pernyataan Teh Pucuk Harummemudahkan
dalam pekerjaan dengan skor 3,89, tanggapan responden untuk Y1.2
pada pernyataan Teh Pucuk Harumfitur ice cooler agar tetap
dingindengan skor 3,36, sedangkan tanggapan responden untuk Y1.3
pada pernyataan Informasi Teh Pucuk Harummudah didapat di
internet dengan skor 4,17, tanggapan responden untuk Y1.4 pada
pernyataan Informasi diperoleh dengan mengunjungi toko / outlet
asus dengan skor 4,03, tanggapan responden untuk Y1.5 pada
pernyataan Ketahanan Teh Pucuk Harumyang kuat dengan skor 3,60,
tanggapan responden untuk Y1.6 pada pernyataan Membeli Teh Pucuk
40

Harumadalah keputusan yang tepat dengan skor 3,70, dan tanggapan


responden untuk Y1.7 pada pernyataan Merekomendasikan teman
untuk membeli laptop asus dengan skor 3,27, tanggapan responden
untuk Y1.8 pada pernyataan Melakukan pembelian ulang dimasa yang
akan mendatang dengan skor 3,40. Jadi dapat disimpulkan bahwa rata
rata dari variabel faktor sosial (X3) adalah sebesar 3,25.

41

4.3.

Hasil Pengujian Data Kuesioner


4.3.1. Uji Validitas Dan Reliabelitas Instrumen Penelitian
Tabel 4.3.1
Data Validitas Dan Reliabilitas

Variabel

Indikator

Koefisien
Korelasi (r)

Cronbachs
Validitas

Alpha

(Reliabilitas)
X1.1
0.29
Valid
SOSIAL
0.69
X1.2
0.57
Valid
(X1)
(Reliable)
X1.3
0.48
Valid
X2.1
0,67
Valid
PRIBADI
0.84
(X2)
(Reliable)
X2.2
0,66
Valid
X3.1
0,53
Valid
X3.2
0,40
Valid
PSIKOLOGI
0.72
(X3)
(Reliable)
X3.3
0,43
Valid
X3.4
0,44
Valid
KEPUTUSAN
Y1.1
0,64
Valid
0.79
Y1.2
0,60
Valid
PEMBELIAN
(Reliable)
Y1.3
0,58
Valid
(Y)
Dari table 4.3.1 menunjukkan bahwa nilai koefisien korelasi (r) dari setiap instrument
yang digunakan dalam penelitian lebih besar dari 0.30 (r>30). Hal ini menunjukkan
bahwa instrument penelitian adalah valid. Demikian pula terhadap nilai cronbachs
alpha (a) dari masing-masing variabel menunjukkan angka 0.60, sehingga dapat
dikatakan bahwa instrument penelitian adalah reliable. Dengan demikian instrument
penelitian tersebut layak digunakan untuk pengumpulan data.

4.3.2. Analisis Regresi Linear Berganda


Tabel 4.3.2
Hasil Analisis Regresi Linear Berganda
Variabel
Konstanta
SOSIAL
PRIBAD
PSIKOLOGI

Koefisien Regresi
-.512
.509
.168
.427

Thitung
-1.057
4.225
1.992
3.593

Sig
.293
.000
.049
.001
42

Sumber: Hasil pengolahan data kuesioner di SPSS (2016)


Berdasarkan table 4.3.2 diatas dapat ditarik sebuah persamaan linear berganda
sebagai berikut:
Y=-0.512+0.509X1+0.168X2+0.427X4 yang dapat ditafsirkan bahwa:
a. Nilai konstanta sebesar -0,512 mengindikasikan apabila seluruh variabel bebas
dianggap konstan atau = -0 maka variabel social, pribadi dan psikologi tetap
memiliki nilai sebesar. -.512
b. Nilai koefisien regresi factor Sosial (X1) sebesar 0.509 adalah apabila factor
social dinaikkan satu satuan maka keputusan pembelian akan meningkat
sebesar 50,9%.
c. Nilai koefisien regresi factor Pribadi (X2) sebesar 0.168 adalah apabila factor
pribadi dinaikkan satu satuan maka akan meningkatkan keputusan pembelian
sebesar 16.8%
d. Nilai koefisien regresi factor Psikologi (X3) sebesar 0.427 adalah apabila
psikologi dinaikkan satu satuan maka akan meningkatkan keputusan pembelian
sebesar 42,7%

4.3.3. Hasil Uji Hipotesis Secara Parsial (Uji t)


Uji hipotesis secara parsial dimaksudkan untuk mengetahui pengaruh masingmasing variabel independen yaitu Sosial (X 1), Pribadi (X2) dan Psikologi (X3)
sebagai variabel bebas terhadap variabel dependen yaitu keputusan pembelian (Y)
sebagai variabel terikat, maka hasil uji hipotesis secara parsial disajikan sebagai
berikut :
a. Faktor Sosial (X1)
Berdasarkan table 4.1 diatas menunjukkan bahwa nilai koefisien social 0.509
dan nilai signifikan 0.000<0.05 hal ini menunjukkan bahwa social berpengaruh
positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian.
b. Faktor Pribadi (X2)

43

Berdasarkan table 4.1 diatas menunjukkan bahwa nilai koefisien Pribadi


0.168 dan nilai signifikan 0.049<0.05 hal ini menunjukkan bahwa pribadi
berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian..
c. Faktor Psikologi (X3)
Berdasarkan table 4.1 diatas menunjukkan bahwa nilai koefisien psikologi
0.427dan nilai signifikan 0.001<0.05 hal ini menunjukkan bahwa psikologi
berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian.
4.3.4. Hassil Uji Hipotesis Secara Simultan (Uji F)
Tabel 4.3.4
Hasil Analisis Regresi Berganda
Model

Sum of Squares

df

Mean Square

Regression

16.347

5.449

Residual

22.475

96

.234

Total

38.822

99

Sig.
.000b

23.275

a. Dependent Variable: Y
b. Predictors: (Constant), X_3, X_2, X_1

Dari hasil analisis regresi berganda pada table 4.3.4 menunjukkan bahwa secara
bersama-sama variabel social, pribadi dan psikologi berpengaruh signifikan
terhadap keputusan pembelian teh pucuk harum di kota Samarida, itu dapat dilihat
dari di nilai sig sebesar 0.000 yang lebih kecil dari 0.05.
4.3.5. Hasil Koefisien Determinasi
Tabel 4.4.5
Model

R Square

.649

.421

Adjusted R

Std. Error of the

Square

Estimate
.403

.4839

a. Predictors: (Constant), X_3, X_2, X_1


b. Dependent Variable: Y

44

Berdasarkan table 4.4.5 diatas menunjukkan bahwa nilai dari R = 0.649 ini
berarti hubungan antara variabel Sosial, Pribadi dan Psikologi terhadap variabel
terikat yaitu keputusan pembelian teh pucuk harum (Y) sebesar 64,9% ini berarti
hubungan antara variabel bebas dan variabel terikat adalah kuat. Nilai dari Adjusted
R Square sebesar 0.403 ini berarti 40,3% variabel keputusan pembelian dapat
dijelaskan oleh Sosial, Pribadi dan Psikologi, sedangkan sisanya 59,.7% dapat
dijelaskan oleh variabel-variabel lain yang tidak diteliti oleh penelitian ini. Standard
Error of Estimate (standar deviasi) artinya mengukur variasi dari nilai yang
diprediksi. Dalam penelitian ini standar deviasinya sebesar 0.4839 semakin kecil
standar deviasi berarti semakin baik

BAB V
ANALISIS DAN PEMBAHASAN
5.1.

Analisis
Analisis penelitian telah dilakukan yakni analisis terhadap instrumen

penelitian dimana diperoleh bahwa semua instrument penelitian adalah valid dan
reliable seperti ditunjukkan pada BAB IV. Dalam penelitian ini data juga di uji
dengan uji t dan uji F dengan bantuan SPSS 22 dimana hasilnya menunjukkan
variabel Sosial, Pribadi, Psikologi secara simultan berpengaruh terhadap Keputusan
Pembelian.
5.2.

Pembahasan
Pembahasan dibuat dengan melihat hubungan kausalitas yang terjadi sebagai

pembuktian hipotesis yang diangkat dalam penelitian in sesuai dengan data yang
digunakan dan kajian secara teoritis. Teori-teori ataupun hasil penelitian empiric yang
telah dilakukan oleh penelitian sebelumnya akan digunakan dalam melakukan
45

pembahasan hasil penelitian, apakah teori atau hasil penelitian empiric tersebut
mendukung, menolak atau bertentangan dengan hasil pengujian hipoteses yang
dilakukan dalam penelitian serta akan dikemukakan pula keterbatasan-keterbatasan
yang dimiliki oleh penelitian ini.
1. Pembahasan Analisis Regresi Linier Berganda
Tabel 5.1
Model

Unstandardized Coefficients

Standardized

Sig.

Coefficients
B
(Constant)
1

Std. Error
-.512

.485

X_1

.509

.120

X_2

.168

X_3

.427

Beta
-1.057

.293

.373

4.225

.000

.085

.161

1.992

.049

.119

.314

3.593

.001

Berdasarkan table 5.1 diatas dapat ditarik sebuah persamaan linear berganda
sebagai berikut:
Y=-0.512+0.509X1+0.168X2+0.427X4 yang dapat ditafsirkan bahwa:
e. Nilai konstanta sebesar -0,512 mengindikasikan apabila seluruh variabel bebas
dianggap konstan atau = -0 maka variabel social, pribadi dan psikologi tetap
memiliki nilai sebesar. -.512
f. Nilai koefisien regresi factor Sosial (X1) sebesar 0.509 adalah apabila factor
social dinaikkan satu satuan maka keputusan pembelian akan meningkat
sebesar 50,9%.
g. Nilai koefisien regresi factor Pribadi (X2) sebesar 0.168 adalah apabila factor
pribadi dinaikkan satu satuan maka akan meningkatkan keputusan pembelian
sebesar 16.8%
h. Nilai koefisien regresi factor Psikologi (X3) sebesar 0.427 adalah apabila
psikologi dinaikkan satu satuan maka akan meningkatkan keputusan pembelian
sebesar 42,7%
a. Pembahasan Uji t
1) Pengaruh Faktor Sosial Terhadap Keputusan pembelian

46

Berdasarkan table 4.1 diatas koefisien Sosial (X1) = -0.512, ini berarti
bahwa variabel budaya berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian.
Nilai t hitung variabel social adalah 4.225 dan nilai t table sebesar 1.985 maka
t hitung > t table (4.225 >1.985) dan hasil signifikan (0.000<0.05) sehingga
dapat disimpulakan bahwa H0 ditolak dan H1 diterima yang artinya adalah
variabel Sosial secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan
pembelian.
Adanya lingkungan social yang baik di kalangan responden menunjukkan
pengaruh yang positif terhadap perilaku konsumen pada keputusan pembelian
teh pucuk harum di kota Samarinda. Dimana yang kita ketahui teh pucuk
harum sendiri merupakan salah satu minuman teh yang terkenal di Indonesia
sehingga teh pucuk harum banyak dikenal di lingkungan social, teh pucuk
harum banyak diiklan kan di TV dan media lainnya sehingga teh pucuk harum
banyak dikenal oleh masyarakat, ini yang menjadikan factor social secara
parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian karena para
responden sudah mengetahui produk minuman teh pucuk harum di
lingkungan social dan yang menjadikan perilaku para responden berpengaruh
terhadap keputusan pembelian. Hasil penelitian ini mendukung penelitian
sebelumnya yang menyatakan bahwa pada penelitian sebelumnya yaitu
hubungan factor social terhadap keputusan pembelian mendapatkan hasil
bahwa factor social berpengaruh signifikan terhadah keputusan pembelian.
2) Pengaruh Faktro Pribadi Terhadap Keputusan Pembelian
Berdasarkan 5.4 diatas koefisien Pribadi (X2) = 0.168, ini berarti bahwa
variabel budaya berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian. Nilai t
hitung variabel social adalah 1.992 dan nilai t table sebesar 1.985 maka t
hitung > t table (1.992 >1.985) dan hasil signifikan (0.049<0.05) sehingga
dapat disimpulakan bahwa H0 ditolak dan H1 diterima yang artinya adalah
variabel Pribadi secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan
pembelian.

47

Adanya kepribadian yang baik terhadap minuman teh pucuk harum di


kota Samarinda menunjukkan pengaruh yang kuat terhadap perilaku
kosnumen terhadap keputusan pembelian teh pucuk harum di kota Samarinda.
Pengaruh factor pribadi terhadap keputusan pembelian teh pucuk harum di
kota Samarinda signifikan, hal ini mengindikasikan bahwa jika diberikan
factor pribadi yang baik terhadap konsumen teh pucuk harum di kota
Samarinda, berdasarkan 3(tiga) indicator yakni usia, pendapatan, gaya hidup
maka konsumen teh pucuk harum akan memberika respon yang baik pula
yang dilakukan dengan memutuskan membeli teh pucuk harum..
Factor pribadi menjadi salah satu variabel yang menjadi parameter pada
perilaku konsumen yang dapat berpengaruh signifikan terhadap keputusan
pembelian, adanya kesesuaian kepribadian responden terhadap 3 indikator
dari variabel pribadi yang menjadikan pengaruh yang positif terhada
keputusan pembelian teh pucuk harum. Factor pribadi menjadi salah satu
variabel terpenting yang dapat berpengaruh terhadap perilaku konsumen pada
keputusan pembelian teh pucuk harum hal ini karena kepribadian merupakan
sesuatu yang berhubungan dengan diri responden, para konsumen biasanya
menyesuaikan sesuatu yang ingin dibeli dengan dirinya sendiri hal ini lah
yang dapat menyebabkan kepribadian berpengaruh terhadap perilaku
konsumen pada keputusan pembelian. Hasil penelitian ini mendukung
penelitian sebelumnya yang menyatakan bahwa pada penelitian sebelumnya
yaitu hubungan factor pribadi terhadap keputusan pembelian mendapatkan
hasil bahwa factor pribadi berpengaruh signifikan terhadah keputusan
pembelian.
3) Pengaruh Faktro Psikologi Terhadap Keputusan Pembelian
Berdasarkan tabel diatas koefisien Psikologi (X3) = 0.427, ini berarti
bahwa variabel budaya berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian.
Nilai t hitung variabel social adalah 3.593 dan nilai t table sebesar 1.985 maka
t hitung > t table (3.593>1.985) dan hasil signifikan (0.001<0.05) sehingga
dapat disimpulakan bahwa H0 ditolak dan H1 diterima yang artinya adalah
48

variabel Sosial secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan


pembelian.
Factor psikologi menjadi salah satu factor yang penting dalam melakukan
keputusan pembelian suatu barang, mengapa demikian karena factor psikologi
adalah factor yang mendalam dari dalam diri seseorang dimana dalam
mengukur factor psikologi ini ada lima indicator yaitu motivasi, persepsi,
pembelajaran dan sikap. Adanya psikologi yang baik terhadap minuman teh
pucuk harum di kota Samarinda menunjukkan pengaruh yang positif terhadap
perilaku konsumen pada keputusan pembelian. Factor psikologi berpengaruh
siginifikan terhadap keputusan pembelian teh pucuk harum di kota Samarinda
ini dikarnakan adanya psikologi yang baik dari para resoponden terhadap
minuman teh pucuk harum dan juga dalam pengujian di uji t dan uji F factor
psikologi menjadi factor yang memiliki nilit sig pada uji t yang paling rendah
serta nilai dari Standardized Coefficients tertinggi dari variabel bebas lainnya,
ini menunjukkan bahwa factor psikologi memiliki pengaruh yang tinggi
terhadapa keputusan pembelian teh pucuk harum di kota Samarinda. Psikologi
menjadi salah satu factor yang terpenting dalam keputusan pembelian, ini
karena factor psikologi menyangkut dengan kebutuhan dan keinginan
konsumen serta cara pandang, tindakan dan juga pengalaman semua itu ada
didalam factor psikologi ini. Jika produk minuman teh pucuk harum
mengubah sesuatu yang bertentangan dengan psikologi para konsumen maka
akan mengurangi ketertarikan konsumen pada produk teh pucuk harum dalam
keputusan pembelian para konsumen dan juga sebaliknya apabila produk
minuman teh pucuk harum mengubah sesuatu yang dapat menarik dan tidak
bertentangan dengan psikologi para konsumen maka akan menambah
ketertarikan konsumen apda produk teh pucuk harum dalam keputusan
pembelian.
Factor psikologi menjadi pengaruh yang besar pula terhadap keputusan
pembelian teh pucuk harum di kota Samarinda, ini artinya factor psikologi

49

menjadi parameter konsumen sebelum memutuskan pembelian produk


minuman teh pucuk harum di kota Samarinda, karena adanya dorongan untuk
membeli suatu produk teh pucuk harum yang menjadikan pengaruh terhadap
keputusan pembelian, serta adanya cara pandang konsumen pada produk teh
pucuk harum apakah produk itu aman atau tidak dan lain sebagainya dan juga
adanya pengalaman dari para konsumen sehingga memunculkan sikap yang
dapat berpengaruh terhadap perilaku konsumen dalam keputusan pembelian
teh pucuk harum di kota Samarinda. Hasil penelitian ini mendukung
penelitian sebelumnya yang menyatakan bahwa pada penelitian sebelumnya
yaitu hubungan factor psikologi terhadap keputusan pembelian mendapatkan
hasil bahwa factor psikologi berpengaruh signifikan terhadah keputusan
pembelian.
b. Pembahasan Uji F
Tabel 5.2
Model

Sum of Squares

df

Mean Square

Regression

16.347

5.449

Residual

22.475

96

.234

Total

38.822

99

Sig.
.000b

23.275

a. Dependent Variable: Y
b. Predictors: (Constant), X_3, X_2, X_1

Dari hasil analisis regresi berganda pada table 5.2 diperoleh bahwa hasil
perolehan F hitung pada kolom F yakni sebesar 23.275 dengan tingkat signifikansi =
0.000, nilai dari F hitung ini lebih besar dari F tabel yakni 2,47 dengan tingkat
kesalahan = 5% atau dengan kata lain F hitung> F tabel (23.275 >2,47). Hal ini
menunjukkan bahwa H0 ditolak dan H1 diterima yang artinya secara serempak
(simultan) variabel Sosial, Pribadi dan Psikologis berpengaruh terhdapa keputusan
pembelian teh pucuk harum di kota Samarinda.

50

BAB VI
PENUTUP
6.1.
1.

Kesimpulan
Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa:
Faktor Sosial secara Parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan

2.

pembelian Teh pucuk harum di kota Samarinda.


Faktor Pribadi secara Parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan

3.

pembelian Teh pucuk harum di kota Samarinda.


Factor Psikologi secara Parsial berpengaruh Signifikan terhadap keputusan

4.

pembelian Teh pucuk harum di kota Samarinda.


Secara bersama-sama hubungan antara variabel eksogen yang terdiri dari Sosial,
Pribadi, Psikologi secara bersama-sama memiliki pengaruh yang positif dan
signifikan terhadap keputusan pembelian teh pucuk harum di kota Samarinda.
6.2.

Saran
Berdasarkan hasil analisis terhadap data penelitian serta kesimpulan penelitian

maka dapat diberikan saran-saran penelitian sebagai berikut:


Kepada Produsen
Berdasarkan hasil dari penelitian dan analisis bahwa factor social, pribadi dan

1.

psikologi sangat mempengaruhi perilaku konsumen dalam keputusan pembelian

51

teh pucuk harum maka dari itu peneliti dapat memberikan saran kepada produsen
dengan adanya penelitian ini maka dapat dijadikan acuan bagi perusahaan yang
memproduksi produk

minuman Teh pucuk harum untuk dapat meningkatkan

kinerjanya dalam mengetahui kebutuhan dan keinginan konsumen, dan juga


produsen dapat meningkatkan kinerja produknya sesuai dengan harapan
konsumen. Mengingat bahwa 3 faktor yang mempengaruhi konsumen terhadap
pembelian produk minuman Teh pucuk harum, maka pihak produsenn perlu
memperhatikan hal-hal berhubungan dengan ke 3 faktor tersebut yaiut Faktor
Sosial, Pribadi, Psikologi. Keempat factor tersebut berasal dari dalam dan luar diri
konsumen.
Dan juga bagi perusahaan yang memproduksi minuman isotonic teh pucuk
harum untuk meningkatkan variabel Sosial, para responden memberi penilaian
terhadap factor social bahwa mereka membeli teh pucuk harum tidak dipengaruhi
keluarga sehingga bagi produsen untuk melakukan promosi yang lebih gencar agar
dapat dikenal dilingkungan keluarga dan juga melakukan penjualan secara
langsung di tempat yang menjadi pusat aktivitas masyarakat seperti tempat
olahraga, dan juga mengadakan event perlombaan dan lain-lain sehingga teh pucuk
harum lebih dikenal di lingkungan social.
Bagi produsen minuman teh pucuk harum juga harus meningkatkan factor
pribadi karena factor pribadi menjadi variabel terkecil yang mempengaruhi
keputusan pembelian terhadap minuman teh pucuk harum. Pada variabel pribadi
para responden memberi penilaian terhadap

kepribadian terendah terhadap

konsumsi teh pucuk harum hari-hari, jadi bagi perusahaan untuk bisa
mengembangkan teh pucuk harum agar bias menjadi minuman isotonic yang dapat
diminum hari-hari.
Psikologi menjadi variabel terbesar yang mempengaruhi keputusan pembelian
terhadap minuman isotonic teh pucuk harum. Pada variabel psikologi para
konsumen memberi penilaian terhadap persepsi yaitu teh pucuk harum aman
dikonsumsi, jadi bagi perusahaan untuk dapat menumbuhkan cara pandang
konsumen tentang minuman isotonic teh pucuk harum yang aman di konsumsi
52

sehingga para konsumen tidak takut untuk mengkonsumsi teh pucuk harum, dan
juga pada kemasan perlu dicantumkan informasi mengenai manfaat apabila minum
teh pucuk harum seperti dapat dikonsumsi setelah berolahraga atau beraktivitas
sehingga konsumen tidak khuatir untuk mengkonsumsi teh pucuk harum.
Untuk mengantisipasi persaingan dengan produk yang sejenis maka pihak
produsen perlu lebih kreatif dan inovatif dalam memasarkan produknya kepada
konsumen. Dengan demikian diharapkan para konsumen senantiasa tertarik untuk
membeli produk minuman teh pucuk harum
2.

Kepada Peneliti Selanjutnya


Adapun saran bagi peneliti selanjutnya:
a. Untuk lebih memberikan gambaran masalah tentang social, pribadi dan
psikologi, maka sebaiknya jangkauan penelitian maupun jumlah sampel
deperbesar.
b. Variabel penelitian yang digunakan sebaiknya ditambah dalam melakukan
penelitian yang berkaitan dengan Keputusan Pembelian Teh pucuk harum di
kota Samarinda.

53

DAFTAR PUSTAKA
Andini, D. (2012). PENGARUH FAKTOR PSIKOLOGIS TERHADAP KEPUTUSAN
PEMBELIAN POCARI SWEAT PADA MAHASISWA UNIVERSITAS
GUNADARMA. Jurnal Manajemen Fakultas Ekonomi , 1-14.
Basu Swasta dan Hani Handoko. (1997). manajemen pemasaran modern.
Yogyakarta : Liberty.
Basu Swastha dan Hani Handoko. (1987). manajemen pemasaran, analisis
perilaku konsumen. Yogyakarta: Liberty.
Cahya, A. (2013). PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN PEMBELAJARAN
TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MINUMAN MEREK TEH PUCUK
HARUM DI KOTA BANJARNEGARA. 1-16.
Fahruddin, M. I. (2015). ANALISIS FAKTOR BUDAYA, SOSIAL, PRIBADI DAN
PSIKOLOGIS TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK AIR MINUM
DALAM KEMASAN MEREK VIRO DI KOTA BOGOR. Jurnal Visionida , 1-12.
G Amstrong & Philip Kotler. (1997). prinsip-prinsip pemasaran cetakan
pertama. Jakartaa: Erlangga.
Haliana, N. (2011). ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPEBARUHI
KONSUMEN DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK
MIE INSTANT MEREK INDOMEI. 1-9.
Husain Umar. (2004). Metode penelitian untuk Skripsi dan tesis bisnis.
cetakan ke-6. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Irsa Izriyani Marbun & Rahmanta Ginting & Emalisa. (2011). ANALISIS
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN KOPI
LUWAK BERMEREK DI KOTA MEDAN. 1-14.
John C. Mowen. (2002). Perilaku Konsumen. Jakrta: Erlangga.
Komaruddin, S. (2003). Manajemen Marketing, suatu pendekatan ramuan
marketing . Bandung: Kappa Sigma.
Kotler. (1990). Manajemen pemasaran. Jakarta: Erlangga.
Kotler. (1993). manajemen pemasaran, perencanaan, implemenatasi dan
kontrol. Jakarta: PT. Rosdakary.
Kotler. (1993). manajemen pemasaran, perencanaolan, implementasi dan
kontrol. Jakarta: PT. Rosdakary.
Kotler, P. (2007). Manajemen Pemasaran Edisi 12 Jilid I . Jakarta: PT.
Indeks.

54

Michael Salomon dan Stuart Elmora. (2003). marketing real people, real
choices, international edition. New Jersey: Prentice Hall.
Peter dan Oslon. (1999). Perilaku Konsumen Dan Strategi Pemasaran Edisi
IV. Jakarta: Erlangga.
Philip Kotler dan Kevin Lane Keller. (2009). Manajemen Pemasaran (13
ed.). (B. Molan, Trans.) Jakarta: PT. Indeks.
Priyatno, D. (2010). Teknik mudah dan cepat melakukan analisis data
penelitian dengan spss dan tanya jawab ujian pendadaran. Yogyakarta:
Gava Media.
Rondonuwu, M. (2013). tingkat pendidikan, motivasi dan promosi
pengaruhnya terhadap keputusan penggunaan produk nasabah priority
banking bank suhu. jurnal ekonomi manajemen bisnis dan akuntansi
(EMBA) , 1, 257-364.
Schiffam Leon & Leslie Lazar Kanuk. (1991). Consumer Behavior. New
York: Prentice Hall.
Setiadi. (2003). Perilaku Konsumen dan Implikasi untuk Strategi dan
Penelitian Pemasaran. Jakarta: Kencana.
Setiadi, N. J. (2003). Perilaku dan konsumen konsep dan implikasi untuk
strategi dan penelitian bisnis pemasaran. Jakarta: PT. Indeks.
Sugiyono. (2012). Memahami penelitian kualitatif. Bandung: ALFABETA.
Sugiyono. (2006). Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2010). Statistika untuk penelitian. Bandung: Alfabeta.
Suliyanto. (2006). Metode riset bisinis. Yogyakarta: Andi.
Winardi. (1991). Marketing dan perilaku konsumen. Bandung: Mandar
Maju.

55

LAMPIRAN

KUESIONER PENELITIAN SARJANA TERAPAN


PROGRAM STUDI MANAJEMEN PEMASARAN
POLITEKNIK NEGERI SAMARINDA
Judul Penelitian:
Pengaruh factor social, pribadi, psikologi pada perilaku konsumen dalam keputusan
pembelian produk minumna isotonic Teh pucuk harum
INFORMASI UMUM
Jenis Kelamin

Usia

Alamat

Pekerjaan

Laki-Laki/
Palaran

Perempuan

Loa Janan

Samarinda Seberang

Samarinda Ilir

Sambutan

Sungai Pinang

Samarinda Ulu

Sungai Kunjang

Samarinda Kota
Samarinda Utara

Berilah tanda () pada kolom yang tersedia dan pilihlah jawaban yang anda anggap
paling sesuai.
1.
2.
3.
4.
5.

No

STS
TS
N
S
SS

= Sangat Tidak Setuju


= Tidak Setuju
= Netral
= Setuju
= Sangat Setuju

Pernyataan

STS

Jawaba
TS
N

SOSIAL (X1)

Kelompok Acuan (X1.1)


Minuman Teh pucuk harum sudah banyak dikenal oleh
1
masyarakat
2

Meminum Teh pucuk harum karena pengaruh teman

Keluarga (X1.2)
3
Minuman Teh pucuk harum dikenal dalam keluarga saya
4
Meminum Teh pucuk harum karena pengaruh keluarga
Peran & Status (X1.3)
Setelah berolahraga saya selalu mengkonsumsi teh pucuk
5
harum
Membeli Teh pucuk harum dapat menumbuhkan rasa percaya
6
diri

II

PRIBADI (X2)

Usia (X2.1)
7
Minuman Teh pucuk harum banyak dikonsumsi para remaja
8
Minuman Teh pucuk harum juga cocok untuk orang tua
Pendapatan (X2.2)
Minuman Teh pucuk harum cocok dikonsumsi untuk semua
9
kalangan
Minuman teh pucuk harum harganya sesuai dengan kantong
10
saya
Gaya Hidup (X2.3)
11
Minuman Teh pucuk harum juga cocok dikonsumsi setiap hari
12
Minuman Teh pucuk harum sangat praktis untuk dikonsumsi
III
PSIKOLOGI (X3)
Motivasi (X3.1)
13
Minuman Teh pucuk harum rasanya enak
14
Minuman Teh pucuk harum menyegarkan tubuh
15
Kemasan Teh pucuk harum unik dan menarik
16
Minuman Teh pucuk harum memiliki banyak varian rasa
Persepsi (X3.2)
17
Minuman Teh pucuk harum baik untuk kesehatan
18
Minuman Teh pucuk harum halal untuk di konsumsi
19
Kemasan Teh pucuk harum higienis
20
Minuman Teh pucuk harum aman untuk dikonsumsi
Pembelajaran (X3.3)
21
Minuman Teh pucuk harum harganya terjangkau
Minuman Teh pucuk harum mencantumkan informasi tentang
22
kadaluarsa
23
Minuman Teh pucuk harum dapat menggantikan Ion tubuh

yang hilang
Sikap (3.4)
24
Saya terbiasa membeli minuman teh pucuk harum
25
Saya percaya mengkonsumsi minuman miozne
IV
KEPUTUSAN PEMBELIAN (Y.1)
Mantap Membeli (Y1.1)
Saya yakin dalam membeli minuman teh pucuk harum karena
26
berkualitas
(Y1. Saya yakin minuman teh pucuk harum tidak mengandung zat
1)
yang berbahaya
Melakukan Pembelian (Y1.2)
Minuman teh pucuk harum sesuai dengan keinginan dan
27
kebutuhan saya
Saya selalu ingin membeli minuman teh pucuk harum setelah
28
berolahraga
Saya membeli minuman teh pucuk harum karena rasanya
29
yang enak
Saya membeli minumna teh pucuk harum karena manfaatnya
30
bagus untuk tubuh saya
Kebiasaan Membeli (Y1.3)
Saya biasa membeli minuman teh pucuk harum kapanpun dan
31
dimanapun
Membeli minuman teh pucuk harum karena saya pernah
32
mengkonsumsinya
Rekomendasi (Y1.4)
Saya pernah merekomendasikan kepada teman atau keluarga
33
untuk membeli teh pucuk harum setelah berolahraga
Saya pernah memberikan informasi tentang Teh pucuk harum
34
kepada keluarga atau teman

X1
.1

X1
.2

TX
1

RX
1

X2
.1

X2
.2

TX
2

RX
2

X3
.1

X3
.2

X3
.1

X3
.4

TX
3.
1

RX
3.
1

Y
4.
1

XY
4.
2

TY
4.
1

RY
.4

12

4.
0

22

5.
5

67

6.
0

11

3.
7

11

3.
7

22

5.
4

69

6.
3

13

4.
4

13

4.
3

25

6.
3

78

7.
1

16

5.
4

11

3.
7

23

5.
7

68

6.
2

13

4.
4

11

3.
7

23

5.
7

71

6.
5

14

4.
8

3.
0

19

4.
8

57

5.
2

12

4.
1

2.
7

20

4.
9

60

5.
5

14

4.
8

11

3.
7

20

4.
9

63

5.
8

14

4.
6

3.
0

20

5.
0

62

5.
6

15

4.
9

10

2.
7

16

3.
9

49

4.
5

10

3.
5

11

3.
0

19

4.
8

60

5.
4

12

4.
1

12

2.
7

15

3.
7

47

4.
3

3.
1

13

10

3.
3

21

5.
3

65

5.
9

14

4.
6

14

3.
0

19

4.
8

60

5.
4

11

3.
8

NO
RESPOND
ED

X1
.3

RE

Anda mungkin juga menyukai