Anda di halaman 1dari 1

Sejarah penemuan antibiotik pada tahun 1928 oleh Sir Alexander Fleming merupakan

sebuah penemuan terbesar dalam dunia medis. Karena adanya Antibiotik milliaran nyawa
bisa diselamatkan. sebelum anti biotik ditemukan banyak jenis-jenis infeksi penyakit yang
tidak bisa disembuhkan sehingga menyebabkan kematian.

Alexander fleming adalah seorang ilmuan ahli mikrobiologi dari inggris. Penemuan anti
biotik dimulai ketika fleming melakukan penilitian pada bakteri Stephylococcus dan saat
meninggalkan labotatorium nya fleming lupa membersihkan cawan petri yang mengandung
bakteri tersebut. sehingga terkontaminasi oleh jamur Penicillium Chrysogenum. Saat
kembali untuk melanjutkan penelitian flaming melihat perkembangan bakteri menjadi
terhambat akibat kontaminasi jamur itu.

Penemuan antibiotik
Penelitian pun terus dilanjutkan untuk mengetahui senyawa yang terkandung pada jamur
Penicillium Chrysogenum sehingga lahirlah antibiotik pertama yang disebut
Penicillin..Ternyata setelah itu perjalanan flaming tidak mulus. Flaming mengalami kendala
terhadap cara budidaya dan osolasi jamur tersebut. Sampai akhirnya Penelitiannya
dihentikan.

Penelitian tentang penicillin kemudian dilanjutkan oleh Howard Florey dan Ernest Boris
Chain dengan biaya dari pemerintah Amerika dan Inggris. Mereka berhasil memurnikan
penicillin sehingga mampu digunakan untuk mengobati berbagai penyakit.

Selain itu Fleming juga menemukan bahwa penggunaan antibiotik dengan dosis yang terlalu
rendah dan durasi penggunaan terlalu singkat bisa menyebabkan resistensi bakteri terhadap
obat tersebut sehingga bakteri menjadi lebih kuat dan tidak mempannya antibiotik.
Karena jasa nya yang besar atas penemuannya tersebut, Alexander Fleming mendapatkan
penghargaan Nobel Prize in Medicine pada tahun 1945 bersama Florey dan Chain.

Antibiotik-antibiotik jenis baru kemudian ditemukan setelah penemuan penicillin. Itulah


sejarah penemuan antibiotik yang dapat menyelamatkan milliaran nyawa.

Anda mungkin juga menyukai