Anda di halaman 1dari 2

PANDUAN WAWANCARA

A. IDENTITAS PARTISIPAN
Kode partisipan :
Umur :
Tinggal bersama :

B. ORIENTASI
1. Memperkenalkan diri
2. Menjelaskan maksud dan tujuan serta prosedur penelitian :
3. Meminta partisipan untuk menandatangani surat persetujuan
4. Melakukan kontrak wawancara

C. KERJA
Fase kerja dilakukan dengan melakukan wawancara
1. PERSIAPAN SAAT MENGHADAPI PERSALINAN
a. Apakah anda pernah mendapatkan informasi tentang persiapan

persalinan ?
Jika Ya melalui apa saja informasi tersebut didapatkan ?
Pada umur kehamilan berapa anda mendapatkan informasi

tersebut ?
Apa tanggapan anda setelah mendapatkan informasi tersebut ?
b. Apa saja yang anda ketahui tentang persiapan persalinan ?

jelaskan!
c. Apa saja yang anda rasakan mengenai manfaat/ keuntungan dari

pelaksanaan persiapan persalinan ?


d. Bagaimana tindakan keluarga ketika membantu anda dalam

melakukan persiapan persalinan ?


2. DUKUNGAN KELUARGA (SUAMI)
a. Ketika anda bersalin siapa yang anda inginkan untuk menemani ?

mengapa ?
b. Bagaimana tindakan keluarga (suami) pada saat persalinan anda ?
c. Jika semisal suami ada berhalangan untuk menemani anda pada

saat bersalin, siapa yang akan anda inginkan untuk menggantikan

suami anda untuk menemani pada saat bersalin ? mengapa ?


3. KECEMASAN IBU BERSALIN
a. Apakah anda cemas pada saat bersalin ? mengapa ?
b. Bagaimana cara anda menangani masalah kecemasan yang anda

rasakan ?
c. Setelah diberikan penanganan tersebut, apakah kecemasan anda

menghilang atau berkurang ? jelaskan perubahan yang anda

rasakan !
4. RASA NYERI PADA SAAT BERSALIN
a. Apakah anda merasa nyeri pada saat bersalin ? dibagian tubuh

yang mana anda merasa nyeri ?


b. Bagaimana cara anda menangani masalah nyeri yang anda

rasakan?
c. Dari mana anda mendapatkan informasi tentang penanganan rasa

nyeri bersalin ?
d. Setelah diberikan penanganan tersebut, apakah rasa nyeri anda

menghilang atau berkurang ? jelaskan perubahan yang anda

rasakan !
D. TERMINASI
1. Menyimpulkan hasil wawancara
2. Menyampaikan ucapan terimakasih dan mengakhiri wawancara

Anda mungkin juga menyukai