Anda di halaman 1dari 6

BAB III

FENOL
Membedakan fenol monovalen dan polivalen :
Prinsip : fenol polivalen dapat mereduksi
Monovalen :
1. Larutan zat + Fehling A : Fehling B ( sama banyak ) panaskan negatif
2. Aqua brom endapan putih
3. Ag-amoniakal
Cara : Zat + AgNO3 + NH4OH negatif
Polivalen :
1. Larutan zat + Fehling A : Fehling B ( sama banyak ) panaskan endapan
merah bata
2. Aqua brom negatif
3. Ag-amoniakal
Cara : Zat + AgNO3 + NH4OH cermin perak

I. REAKSI PENGGOLONGAN
Reaksi diazo : Zat + diazo A : diazo B ( 4 : 1 ) + NaOH ad basa panaskan +
eter/amilalkohol merah tertarik eter

II. REAKSI WARNA


1. zat + FeCl3 warna biru, hijau
dapat ditambahkan larutan NaHCO3 5% rp
2. Reaksi Pougnet ( Marquis )
Cara : zat + formalin + H2SO4 pkt cincin warna ( merah, coklat, jingga, ungu,
hijau
3. Fluorescensi dalam air, NaOH, NH4OH
4. Phthalein Smelt
Cara : zat + asam ftalat + H2SO4pkt panaskan lalu + air + NaOH ad basa
fluorescensi
5. Fehling
6. Reaksi korek api
Cara : batang korek api celupkan dalam HCl pkt, keringkan.
Zat + HCl encer, batang korek api celupkan warna
7. DAB HCl
8. Ag-amoniakal
9. Asam asam pekat warna

III. REAKSI KRISTAL


1. Aseton air
2. Sublimasi
IV. REAKSI MASING MASING ZAT

1
1. Asam gallat
Kristal tak berwarna
TL 225 250C
Kelarutan dalam air dingin 1:87, air panas 1:3, larut dalam
alkohol dan aseton
Rasa asam & kelat ( sepet )
Reaksi :
- FeCl3 hijau biru sampai hitam
- NaOH jingga merah
- Marquis kuning
- Pb-asetat endapan yang larut dalam NaOH
- Mereduksi Fehling dan Ag-amoniakal
- KCN merah ( beda dengan tannin coklat

merah )

2. Timol
Kristal tidak berwarna
Bau spesifik
TL 49 - 50C
Sukar larut dalam air, larut dalam alkohol
Reaksi :
- FeCl3 hijau muda
- Timol + vanillin rose, panaskan merah
- Timol + asam asetat + H2SO4 pkt + HNO3 pkt

biru ungu

3. Dermatol
Nama lain : bismuth subgallat
Serbuk kuning
Tidak berbau dan tidak berasa
Tidak larut dalam air maupun alkohol
Reaksi :
- FeCl3 hijau kotor

2
- NaOH merah
- Sisa pemijaran Bi positif
4. Guaiakol
Kristal dengan bau khas, TL 27,7C
Larut dalam air
Reaksi :
- Marquis merah violet
- FeCl3 merah coklat
- HNO3 pkt merah jingga kuning
- Asam laktat + H2SO4 pkt + guaiakol merah

frambos

5. Hidrokinon
Kristal dengan TL 172C
Larut dalam air
Reaksi :
- Mereduksi Fehling endapan coklat
- Marquis coklat
- Aqua calcis endapan kuning coklat
( semalam )
- Pb-asetat + amoniak endapan abu-abu
hijau
- FeCl3 hijau kebiruan segera kuning coklat

didihkan bau merangsang

6. Nipagin
Nama lain : metil paraben, metil p-oksibenzoat
Kristal TL 144 - 145C
Larut dalam aseton, alkohol, eter
Rasa : tebal di lidah
Reaksi :
- Sulfat encer tetes minyak
- Nitrat encer kuning setelah beberapa saat
- FeCl3 ungu ( dalam alkohol )
- Sublimasi
- Aseton-air
7. Nipasol
Nama lain : propil paraben, propil p-oksibenzoat
Kristal TL 121C

3
Reaksi :
- Marquis tidak berwarna
- FeCl3 kuning rosa muda + NaHCO3
kuning jingga
- Loco Millon merah
- Sublimasi
- Aseton-air
8. Meditren
Serbuk kuning muda coklat, rasa agak pahit, agak asam
Larutan dalam air kuning merah jingga + asam warna
hilang
Bereaksi asam
Reaksi :
- FeCl3 hijau + NaHCO3 merah coklat
- Zat + Ca + Asam asetat jingga
9. Fenol
Kristal TL 41C
Bau khas, beracun
Larut dalam eter, alkohol, gliserin, kloroform
Dalam air 1:12
Reaksi :
- FeCl3 biru ungu, bila + alkohol 2x volume
kuning
- Loco Millon merah ungu
- Larutan fenol + amoniak + Na-hipoklorit,
hangatkan hijau - hijau biru, panaskan merah
10. Pirogalol
Nama lain : 1,2,3 trihidroksi benzen
Kristal tidak berwarna, mengkilat, TL 132-133C
Reaksi :
- FeCl3 merah coklat + NaHCO3 biru
- NaOH merah coklat
- Mereduksi Fehling endapan coklat pada
suhu kamar
- Marquis merah, panaskan endapan
merah tua
- Aqua calcis ungu coklat
- Pb-asetat kuning muda + NaOH rose

11. Resorsin
Nama lain : 1,3 dihidroksi benzen
Kristal putih atau tidak berwarna, di udara bebas rose , TL
110-113C

4
Larut dalam alkohol, air, eter, gliserin
Reaksi :
- FeCl3 ungu biru
- Ag-amoniakal hijau kuning coklat
- Carletti cincin ungu
- DAB-HCl merah ungu
- Marquis merah violet
- Zat + vanillin + HCl pkt merah rose,

panaskan merah

12. Tanin
Polifenol ( poli hidroksi benzen )
Serbuk kuning abu - abu mengkilat, rasa sepet
Bereaksi asam dalam larutan air
Larut dalam air, alkohol, gliserin
Reaksi :
- FeCl3 biru hitam
- NaOH merah - merah coklat
- Sulfat pekat merah violet
- Marquis negatif
- KCN merah coklat
- Frohde hijau

13. Vanilin
Nama lain : 3 metoksi hidroksi benzen
Kristal tidak berwarna, bentuk jarum, bau wangi ( khas ), TL 50-
51C
Reaksi :
- Sulfat pkt + metanol hijau violet
- Vanilin + HCl pkt + resorsin merah
- Larutan 1% vanillin dalam HCl pkt + floroglusin

dalam air merah darah

14. Vioform
Nama lain : iodokloro oksikinolin
Serbuk coklat, TL 172-178C
Tidak larut dalam air, larut dalam alkohol panas
Reaksi :
- FeCl3 ( dalam etanol ) biru hijau
- Kocok dengan HNO3 merah coklat, keluar I2
- Panaskan bau iodoform
- Sulfat pekat merah violet
- Sublimasi : seperti cacing

5
- Reaksi kristal dengan Mayer ( endapan kuning
) dan Dragendorf

15. naftol, naftol


Kristal rose ungu, bau khas, rasa pedas
Sublimasi

Reaksi naftol - naftol

FeCl3 hijau lalu violet panaskan hijau, gumpalan putih


Marquis Coklat hijau
Aqua iod + NaOH Ungu tidak berwarna
NH4OH fluorescensi negatif fluorescensi ungu biru

NaOH fluorescensi biru fluorescensi ungu

Anda mungkin juga menyukai