Anda di halaman 1dari 2

QUIZ

Salah satu aspek dalam manajemen proyek yang paling penting terkait dengan hubungan antar
peserta proyek adalah faktor komunikasi dan motivasi.

Berdasarkan aspek terebut buatlah kelompok (1 kelompok=4 orang), untuk menjelaskan:

Silahkan membaca dengan cermat studi kasus yang ada.


(Studi kasus diambil dari buku fame, fortune, flirt aboday)

berdasarkan contoh kasus yang ada:


1. Aspek Komunikasi:
Mengapa aspek komunikasi sangat penting dalam manajemen dalam suatu proyek?
menurut anda bagaimana jaringan komunikasi antar personal dalam kantor tersebut?
Menurut anda bagaimana jenis komunikasi yang ada pada contoh kasus tersebut?
Menurut anda Apakah jaringan komunikasi tersebut sudah cukup baik bagi
keberlangsungan studio arsitektur.

2. Aspek Motivasi:
Mengapa aspek motivasi sangat penting dalam manajemen suatu proyek?
Untuk menciptakan motivasi yang tinggi dalam bekerja, terdapat kebutuhan kebutuhan
yang sebaiknya dipenuhi dalam suatu iklim kerja. Apa saja kebutuhan tersebut? pada studi
kasus yang ada, kebutuhan apa saja yang bisa dan seharusnya dan dipenuhi dalam
kehidupan bekerja?
Menurut anda bagaimana cara- cara motivasi yang diterapkan dalam studi kasus diatas?

Sertai dengan teori-teori singkat yang mendukung jawaban anda mengenai aspek aspek
tersebut, harap disertai dengan sumber yang lengkap.

Selamat bekerja dan kerjakan dengan sungguh2 serta senang hati

Anda mungkin juga menyukai